BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM"

Transkripsi

1 BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM III.1. Analisa Sistem Berjalan Dalam sistem yang berjalan saat ini data mengenai lokasi-lokasi Polsek yang tersebar di kota Medan masih di sajikan dalam data tabular, dan data tersebut hanya tersedia pada kantor-kantor Polsek. Didalam sistem yang ada untuk mengetahui alamat dari Polsek masyarakat umumnya bertanya langsung dengan petugas piket maupun melihat data tabular yang telah disediakan di papan pengumuman. III.1.1 Input Analisa input yang dipakai pada Kepolisian kota medan adalah dengan melakukan penginputan semi komputer yang di input ke dalam aplikasi Microsoft Word yang data inputannya berupa No, Nama Polsek, Alamat, Nama Kapolsek. Adapun tampilan LogBook penginputan data tersebut dapat dilihat pada gambar di bawah ini. No Nama Polsek Alamat Nama Kapolsek 1 xxx xxxx xxxx 2 xxx xxxx xxxx Gambar III.1. Data Tabular Lokasi Polsek 34

2 35 III.1.2 Proses Analisa proses adalah suatu bagian dimana suatu input data akan dikelola agar menjadi output yang diinginkan. Dalam penginputan data dilakukan oleh pegawai administrasi, setelah data di input data tersebut diserahkan kepada Ka.Polsek masing-masing dan diteruskan kepada masing-masing Kapolsekta Kota Medan. Proses dari data ini dapat dilihat dalam diagram FOD di bawah ini. Administrasi Ka. Polres Kapolsekta Mulai Data Polres Lap. Data Polres Membuat Data Polres Periksa Data Polres Menyetujui Laporan Input data Polres Lap. Data Polres Data Polres Lap. Data Polres Gambar III.2. FOD proses data lokasi Polsek pada Polsekta Medan

3 36 III.1.3. Output Berikut adalah hasil output dari proses yang berjalan pada kantor kepolisian sektor Medan : Gambar III.3. Output sistem berjalan III.2. Evaluasi Sistem Berjalan Setelah melakukan analisa terhadap sistem yang berjalan sekarang, maka penulis dapat menarik suatu kesimpulan atas sistem yang berjalan yakni mengetahui kelemahan sistem yang ada. Adapun kelemahan dari sistem yang sedang berjalan yang telah diamati adalah data mengenai lokasi Polsek tidak bisa dilihat langsung secara nyata karena

4 37 outputnya hanya berupa nama-nama jalan lokasi Polsek berada diatas selembar kertas. Maka solusi yang penulis buat untuk memepahkan masalah tersebut adalah membuat suatu sistem informasi yang berupa tampilan peta (Maping) Lokasi Polsek Kota Medan yang berbasis WebGIS. III.3. Desain Sistem Dalam pembuatan sistem yang penulis buat tidak mengubah susunan sistem yang telah ada pada Polsek Kota Medan, Sistem ini hanya sebagai sarana pelengkap. Sistem yang penulis buat adalah Sistem Informasi Geografis tentang pemetaan lokasi Polsek yang tersebar di kota Medan dengan menggunakan MapServer (Ms4w) sebagai tempat menyimpan file-file untuk membangun website Sistem Informasi Geografis lokasi Polsek di kota Medan. III.3.1. Disain Sistem Secara Global Desain sistem secara global digunakan untuk menggambarkan proses dan aliran data secara umum. Adapun perancangan sistem yang akan digunakan adalah Use Case Diagram, Class Diagram, Sequence Diagram dan Activity Diagram. III Use Case Diagram Use Case menjelaskan urutan kegiatan yang dilakukan actor dan sistem untuk mencapai suatu tujuan tertentu. Sebuah use case mempresentasikan sebuah interaksi antar actor dengan sistem dan menggambarkan fungsionalitas yang diharapkan dari sebuah Sistem Informasi Geografis Lokasi Polsek di Kota Medan.

5 38 Diagram tersebut terdiri dari 2 (dua) Actor dan 6 (enam) Use Case dapat dilihat pada gambar III.4. berikut ini : SIG Polsek Kota Medan Login Web Polsek Tambah / / Edit Data Polsek Lihat Peta administrator Edit / tambah data Peta Polsek Lihat Detil Peta Polsek User Gambar III. 4. Rancangan Use Case SIG Polsek Kota Medan III Sequence Diagram Sequence diagram menunjukkan bagaimana detil operasi dilakukan, peran apa yang dikirim dan kapan. Sequence Diagram menjelaskan interaksi objek yang di susun dalam suatu urutan waktu tertentu. Urutan waktu yang dimaksud adalah urutan kejadian yang dilakukan oleh seorang actor dalam menjalankan sistem. Berikut ini adalah Sequence Diagram untuk sistem letak polsek di kota medan : 1. Sequence Diagram Halaman User Berikut ini adalah sequence diagram halaman user seperti terlihat pada gambar III.5. di bawah ini :

6 39 Gambar III. 5. Sequence Diagram Halaman User 2. Sequence Diagram Halaman Login Admin Berikut ini adalah sequence diagram halaman login admin seperti terlihat pada gambar III.6. di bawah ini : Gambar III. 6. Sequence Diagram Halaman Login Admin

7 40 3. Sequence Diagram pada tabel input data polsek Berikut ini adalah sequence diagram pada tabel input data polsek seperti terlihat pada gambar III.7. di bawah ini : Gambar III. 7. Sequence Diagram Input Data Polsek 4. Sequence Diagram pada tabel input data peta polsek Berikut ini adalah sequence diagram pada tabel input data peta polsek seperti terlihat pada gambar III.8. di bawah ini : Gambar III. 8. Sequence Diagram Input Data Peta Polsek

8 41 III Class Diagram Class Diagram sangat membantu dalam visualisasi struktur kelas dari suatu sistem. Hal ini desebabkan karena class adalah deskripsi kelompok obyekobyek dengan property, perilaku (operasi) dan relasi yang sama. Berikut ini adalah Class Diagram untuk Sistem Informasi Geografis Lokasi Polsek di Kota Medan : Admin - username -Password -Level -blokir -id_session tabel_polsek -id_polsek -nama_polsek +insert() +update() +delete() 1..* 1..n tabel_peta - id_peta - nama_polsek - alamat - kode_pos -telp -fax -longitude -langitude +insert () +update () +delete() Gambar III.9. Class Diagram SIG Polsek III.3.2. Disain Sistem Secara Detail Dalam hal ini penulis akan membahas perancangan sistem yang akan dibangun secara terperinci yaitu melalui desain output, desain input, dan desain database. III Desain Output Desain output merupakan hal yang sangat penting dalam perancangan sistem. Adapun output yang akan penulis rancang dalam sistem yang dirancang berupa laporan yang dapat dicetak kedalam kertas.

9 42 1. Desain Output Halaman Utama (Home) Berikut ini adalah desain output halaman utama (Home) seperti terlihat pada gambar III.10. di bawah ini : LOGO Header dan Tittle Home Visi & Misi Tentang Aplikasi Peta Polsek Login Sekilas Tentang Polsek Kota Medan Footer Gambar III.10. Desain Output Halaman Utama (Home) 2. Desain Output Halaman Visi Misi Berikut ini adalah desain output halaman visi misi seperti terlihat pada gambar III.11. di bawah ini : LOGO Header dan Tittle Home Visi & Misi Tentang Aplikasi Peta Polsek Login Visi Misi Polsek Kota Medan Footer Gambar III.11. Desain Output Halaman Visi dan Misi

10 43 3. Desain Output Halaman Tentang Aplikasi Berikut ini adalah desain output halaman tentang aplikasi seperti terlihat pada gambar III.12. di bawah ini : LOGO Header dan Tittle Home Visi & Misi Tentang Aplikasi Peta Polsek Login Sekilas Tentang Aplikasi Footer Gambar III.12. Desain Output Halaman Tentang Aplikasi 4. Desain Output Halaman Peta Polsek Berikut ini adalah desain output halaman tentang aplikasi seperti terlihat pada gambar III.13. di bawah ini : LOGO Header dan Tittle NAVIGASI PETA Recenter Zoom In Zoom Out Size Browse Footer Gambar III.13. Desain Output Halaman Peta Polsek

11 44 III Desain Input Desain input adalah tahapan yang cukup penting dalam merancang sebuah sistem, karena dengan adanya desain input maka akan mempermudah dalam penginputan data. Proses penginputan data pada perancangan sistem ini dapat dilihat pada gambar dibawah ini. 1. Perancangan Pada Halaman Login Admin Berikut ini adalah perancangan pada halaman login admin seperti terlihat pada gambar III.14. di bawah ini : LOGO Header dan Tittle Home Visi & Misi Tentang Aplikasi Peta Polsek Login User Name : Password : Login Admin Login Footer Gambar III. 14. Perancangan Halaman login 2. Perancangan Pada Halaman Input Data Polsek Berikut ini adalah perancangan pada halaman input data polsek seperti terlihat pada gambar III.15. di bawah ini :

12 45 LOGO Header dan Tittle Home Data Polsek Data Peta Logout Input Data Polsek ID Polsek : Nama Polsek : Simpan Gambar III. 15. Perancangan Halaman Input Data Polsek 3. Perancangan Pada Halaman Input Data Peta Polsek Berikut ini adalah perancangan pada halaman input data peta polsek seperti terlihat pada gambar III.16. di bawah ini :

13 46 LOGO Header dan Tittle NAVIGASI PETA Recenter Zoom In Zoom Out Size Browse Klik Peta Untuk Mendapatkan Titik Koordinat : Koordinat X : Koordinat Y : Id Peta : Nama Polsek : Alamat Kantor : Kode Pos : No Telepon : Footer Gambar III. 16. Perancangan Halaman Input Data Peta Polsek III Disain Database Database merupakan kumpulan dari data yang saling berhubungan satu dengan yang lain. Untuk merancang database secara konsepsual tentunya diperlukan alat bantu, baik untuk menggambarkan keterhubungan antar data

14 47 maupun pengoptimalan rancangan database. Alat bantu tersebut adalah Entity Relationship Diagram, kamus data, normalisasi serta desain tabel. III Kamus Data Kamus data adalah daftar database dan table (bagian dari database) yang digunakan dalam sistem. Kamus data berfungsi antara lain untuk menjelaskan arti aliran data dan penyimpanan data, mendeskripsikan komposisi paket data yang bergerak melalui aliran data dan menjelaskan spesifikasi nilai dan satuan yang relevan dengan data. Berikut adalah Kamus Data dari sistem yang digunakan oleh penulis sebagai berikut : Tabel admin : [username+ password + level + blokir + id_session] Tabel tabel_polsek : [ id_polsek + nama_polsek] Tabel tabel_peta : [id_peta + nama_polsek + alamat + kode_pos + telp + fax + longitude + latitude ] III Normalisasi Normalisasi adalah suatu teknik untuk mengorganisasi data ke dalam sistem tabel untuk memenuhi kebutuhan pemakai didalam suatu organisasi. Tujuan normalisasi adalah menyempurnakan struktur tabel dengan : 1. Mengeliminasi adanya duplikasi informasi 2. Memudahkan pengubahan struktur table 3. Memperkecil pengaruh perubahan struktur database.

15 48 1. Bentuk Normal Pertama ( 1 NF / Membagi Kebutuhan File ) III.1. Tabel Polsek id_polsek Nama Polsek III.2. Tabel Peta id_peta Nama Polsek alamat Kode Pos Telepon Faximile Longitude latitude 2. Bentuk Normal Kedua ( 2NF / Penentuan Primary key ) III.3. Tabel Polsek id_polsek* Nama Polsek III.4. Tabel Peta id_peta* Nama Polsek alamat Kode Pos Telepon Faximile Longitude latitude

16 49 3. Bentuk Normal Ketiga ( 3 NF / Penentuan Foreign Key ) III.5. Tabel Polsek id_polsek* Nama Polsek** III.6. Tabel Peta id_peta* Nama Polsek** alamat Kode Pos Telepon Faximile Longitude latitude III Desain Tabel Berikut ini adalah rancangan tabel yang dibuat sebagai tempat penampungan atau penyimpanan data informasi lokasi SIG Lokasi Polres Kota Medan yang terdiri dari 3 buah table yaitu : 1. Tabel Admin Pada tabel login ini untuk menampung record data username dan password administrator. Berikut tampilan rancangan struktur data tersebut: Nama Database : vizza Nama Tabel Primary key : admin : username

17 50 Tabel III. 7. Struktur Tabel Admin Nama Field Jenis Data Ukuran Primary username varchar 15 Y password varchar 50 level varchar 20 blokir enum( Y, N ) 100 id_session varchar Tabel Data Polsek Pada tabel polsek ini untuk menampung record data nama-nama polsek yang ada di kota medan. Berikut tampilan rancangan struktur data tersebut: Nama Database : vizza Nama Tabel Primary key : tabel_polsek : id_polsek Tabel III. 8. Struktur Tabel Polsek Nama Field Jenis Data Ukuran Primary id_polsek varchar 8 Y nama_polsek varchar Tabel Data Peta Polsek Pada tabel polsek ini untuk menampung record data peta polsek yang ada di kota medan. Berikut tampilan rancangan struktur data tersebut: Nama Database : vizza Nama Tabel Primary key : tabel_peta : id_peta

18 51 Tabel III. 9. Struktur Tabel Peta Nama Field Jenis Data Ukuran Primary id_peta varchar 8 Y nama_polsek varchar 40 alamat text kode_pos varchar 8 telp varchar 15 fax varchar 15 longitude double latitude double III ERD (Entity Relationship Diagram) / Relasi Antar Tabel Entity Relationship Diagram (ERD) adalah model konseptual yang mendeskripsikan hubungan antara penyimpanan. Entity Relationship Diagram (ERD) digunakan untuk memodelkan struktur data dan hubungan antar data. Adapun Entity Relationship Diagram (ERD) yang penulis gunakan dalam perancangan sistem informasi geografis letak Polisi Sektor (Polsek) di Kota Medan adalah sebagai berikut : Gambar III.17. Entity Relationship Diagram ( ERD )

19 52 III Logika Program Berikut adalah merupakan rancangan dari logika program pada aplikasi sistem informasi lokasi kantor Polsek di kota medan. 1. Berikut ini adalah activity diagram halaman user seperti terlihat pada gambar III.18. di bawah ini : Gambar III. 18. Activity Diagram Halaman User

20 53 2. Berikut ini adalah activity diagram login admin seperti terlihat pada gambar III.19. di bawah ini : Gambar III. 19. Activity Diagram Halaman Login Admin

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM III.1. Analisa Sistem yang Sedang Berjalan Analisa sistem sangat berguna untuk mengetahui gambaran umum mengenai sistem informasi geografis tempat pelayanan dan rehabilitasi
