FORMULASI LIPSTIK MENGGUNAKAN EKSTRAK BUNGA TASBIH (Canna hybrida L.) SEBAGAI PEWARNA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "FORMULASI LIPSTIK MENGGUNAKAN EKSTRAK BUNGA TASBIH (Canna hybrida L.) SEBAGAI PEWARNA"

Transkripsi

1 FORMULASI LIPSTIK MENGGUNAKAN EKSTRAK BUNGA TASBIH (Canna hybrida L.) SEBAGAI PEWARNA SKRIPSI OLEH: CUT ALFAINI RAHMAH FAUZANA NIM PROGRAM EKSTENSI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

2 FORMULASI LIPSTIK MENGGUNAKAN EKSTRAK BUNGA TASBIH (Canna hybrida L.) SEBAGAI PEWARNA SKRIPSI Diajukan untuk melengkapi salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Farmasi pada Fakultas Farmasi OLEH: CUT ALFAINI RAHMAH FAUZANA NIM PROGRAM EKSTENSI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

3 PENGESAHAN SKRIPSI FORMULASI LIPSTIK MENGGUNAKAN EKSTRAK BUNGA TASBIH (Canna hybrida L.) SEBAGAI PEWARNA OLEH: CUT ALFAINI RAHMAH FAUZANA NIM Dipertahankan dihadapan Panitia Penguji Skripsi Fakultas Farmasi Pada tanggal: 26 April 2013 Pembimbing I, Panitia Penguji Dra. Djendakita Purba, M.Si., Apt. NIP Prof. Dr. Julia Reveny, M.Si., Apt. NIP Pembimbing II, Dra. Djendakita Purba, M.Si., Apt. NIP Dra. Saodah, M.Sc., Apt. NIP Dra. Nazliniwaty, M.Si., Apt Dra. Lely Sari Lubis, M.Si., Apt. NIP Medan, Juni 2013 Fakultas Farmasi Dekan, Prof. Dr. Sumadio Hadisahputra, Apt. NIP

4 KATA PENGANTAR Bismillahirrohmaanirrohiim, Alhamdulillah, penulis ucapkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, hidayah dan karunia kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan penyusunan skripsi ini yang berjudul Formulasi Lipstik Menggunakan Ekstrak Bunga Tasbih (Canna hybrida L) Sebagai Pewarna sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Farmasi di Fakultas Farmasi. Pada kesempatan ini, penulis mengucapkan terima kasih yang sebesarbesarnya kepada Bapak Prof. Dr. Sumadio Hadisahputra, Apt., selaku Dekan Fakultas Farmasi. Ibu Dra. Djendakita Purba, M.Si., Apt., dan Ibu Dra. Saodah, M.Sc., Apt., selaku dosen pembimbing yang telah menyediakan waktu, memberi bimbingan dan nasehat selama penelitian hingga selesainya penyusunan skripsi ini. Terima kasih juga saya sampaikan kepada Ibu Prof. Dr. Julia Reveny, M.Si., Apt., Ibu Dra. Nazliniwaty, M.Si., Apt., dan Ibu Dra. Lely Sari Lubis, M.Si., Apt., selaku dosen penguji yang telah memberikan saran, arahan, kritik dan ilmu pengetahuan kepada penulis dalam penyelesaian skripsi ini. Terima kasih kepada Bapak/Ibu Pembantu Dekan, Bapak Dr. Martua Pandapotan Nasution, MPS., Apt., selaku penasehat akademik yang telah memberikan arahan dan bimbingan kepada penulis selama ini dan Bapak/Ibu staf pengajar Fakultas Farmasi USU yang telah mendidik penulis selama masa perkuliahan. Terima kasih kepada Ibu kepala Laboratorium Farmasetika Dasar yang telah memberikan bantuan dan fasilitas selama penulis melakukan penelitian.

5 Ucapan terima kasih dan penghargaan yang tiada terhingga kepada Suami tercinta Muhammad Sanusi Hasibuan, Ayahanda tercinta Drs. Syamsul Bahri dan Ibunda tercinta Ramsiah yang tiada hentinya berkorban dengan tulus ikhlas bagi kesuksesan penulis, juga kepada Kakanda tercinta Cut Ramsuliana, dan Adinda Ariful Hanif Bahri serta teman-teman mahasiswa Farmasi yang selalu mendoakan, memberi nasehat, menyayangi dan memotivasi penulis. Terima kasih atas semua doa, kasih sayang, keikhlasan, semangat dan pengorbanan baik moril maupun materil. Penulis menyadari bahwa tulisan ini masih jauh dari kesempurnaan. Untuk itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari semua pihak guna perbaikan skripsi ini. Akhir kata penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi ilmu pengetahuan khususnya di bidang Farmasi. Medan, April 2013 Penulis, Cut Alfaini Rahmah Fauzana

6 FORMULASI LIPSTIK MENGGUNAKAN EKSTRAK BUNGA TASBIH (Canna hybrida L.) SEBAGAI PEWARNA ABSTRAK Bunga tasbih (Canna hybrida L.) memiliki berbagai warna yang menarik diantaranya adalah warna merah, warna merah berasal dari antosianin yang merupakan turunan senyawa flavonoid. Antosianin ini memiliki berbagai manfaat, diantaranya sebagai pewarna alami sehingga dapat menjadi alternatif dalam pewarna kosmetik. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membuat lipstik dengan memanfaatkan pewarna alami yang terkandung dalam bunga tasbih. Zat warna dari bunga tasbih diekstraksi dengan metode maserasi menggunakan etanol 96% dengan penambahan 2% asam sitrat dan 0,1% natrium metabisulfit. Formulasi sediaan lipstik terdiri dari cera alba, vaselin alba, setil alkohol, carnauba wax, oleum ricini, lanolin, propilen glikol, titanium dioksida, butil hidroksitoluen, Tween 80, parfum dan nipagin serta penambahan pewarna ekstrak bunga tasbih dengan konsentrasi 32, 34, 36, 38 dan 40%. Pengujian terhadap sediaan yang dibuat meliputi pemeriksaan mutu fisik sediaan mencakup pemeriksaan homogenitas, titik lebur lipstik, kekuatan lipstik, uji stabilitas terhadap perubahan bentuk, warna, dan bau selama penyimpanan 30 hari pada suhu kamar, uji oles, pemeriksaan ph, uji iritasi pada manusia dan uji kesukaan (hedonic test) pada punggung tangan. Hasil ekstraksi bunga tasbih memiliki rendemen 4,596%. Hasil pemeriksaan mutu fisik lipstik menggunakan pewarna ekstrak bunga tasbih menunjukkan bahwa sediaan homogen, memiliki titik lebur o C, memiliki kekuatan lipstik yang baik yaitu 84,98-144,98 g, stabil, mudah dioleskan dengan warna yang merata, ph berkisar antara 3,7-4,1, tidak menyebabkan iritasi. Sediaan yang disukai adalah sediaan dengan konsentrasi ekstrak bunga tasbih 38 dan 40%. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa ekstrak bunga tasbih dapat digunakan sebagai pewarna dalam formulasi lipstik. Kata kunci: Ekstrak bunga tasbih (Canna hybrida L.), lipstik, komponen lipstik.

7 FORMULATION OF LIPSTICK USING TASBIH FLOWER EXTRACT (Canna hybrida L.) AS COLORANT ABSTRACT Canna hybrida L. has various interesting colors and one of them is red, it is comes from anthocyanin pigments which are flavonoid compounds. Anthocyanins have various benefits, one of them is natural dye so that can become alternative in cosmetics colorant. The purpose of this research was to make lipstick using natural coloring agent which contained in tasbih flower. The dye from tasbih flower extract has extracted by the method of maceration using ethanol 96% with the addition of 2% citric acid and 0,1% natrium methabisulfit. The formulation of lipstick preparation consist of cera alba, petroleum jelly alba, cetyl alcohol, carnauba wax, castor oil, lanolin, propylene glycol, titanium dioxide, butylated hydroxytoluen, Tween 80, parfume and nipagin with the addition of tasbih flower extract with the concentration of 32, 34, 36, 38, and 40%. The test of product preparation included the physical quality inspection such as homogenity test, melting point, breaking point, stability test of shape alteration, colour and odor during storage in 30 days at room temperature, smear test, ph test, irritation test on human and hedonic test in back of hand. The result of extraction of tasbih flower has the yield 4.596%. The result of physical quality inspections of lipstick using tasbih flower extract show that the preparations was homogeneus, has the melting point of o C, has the good breaking point of g, it was stable and easily applied with a uniform colour, with the ph ranging between , was not cause irritation. The preferred product was tasbih flower extract which concentration were 38 and 40%. Based on this research is conluded that tasbih flower extract can used as colorant in lipstick formulation. Keyword: Canna hybrida L. extract lipstick, lipstick components.

8 DAFTAR ISI Halaman JUDUL... HALAMAN JUDUL... HALAMAN PENGESAHAN... KATA PENGANTAR... ABSTRAK... ABSTRACT... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR LAMPIRAN... i ii iii iv vi vii viii xii xiii BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Perumusan Masalah Hipotesis Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian... 4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA Uraian Tumbuhan Sistematika tumbuhan Manfaat dan kandungan kimia Antosianin Ekstraksi Cara ekstraksi... 8

9 2.4 Kulit Bibir Kosmetik Kosmetik dekoratif Peran zat warna dalam kosmetik dekoratif Lipstik Komponen utama dalam sediaan lipstik Zat tambahan dalam sediaan lipstik Evaluasi Lipstik Pemeriksaan titik lebur lipstik Pemeriksaan kekuatan lipstik Stabilitas sediaan Uji oles Penentuan ph sediaan Uji Tempel (Patch Test) Uji kesukaan (Hedonic Test) BAB III METODE PENELITIAN Alat dan Bahan Alat Bahan Penyiapan Sampel Pengumpulan sampel Identifikasi tumbuhan Pengolahan sampel... 24

10 3.3 Pembuatan Ekstrak Bunga Tasbih Pembuatan Lipstik dengan Pewarna Ekstrak Bunga Tasbih dalam Berbagai Konsentrasi Formula Modifikasi formula Prosedur pembuatan lipstik Pemeriksaan Mutu Fisik Sediaan Pemeriksaan homogenitas Pemeriksaan titik lebur lipstik Pemeriksaan kekuatan lipstik Pemeriksaan stabilitas sediaan Uji oles Penentuan ph sediaan Uji Iritasi dan Uji Kesukaan (Hedonic Test) Uji iritasi Uji kesukaan (Hedonic Test) BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN Hasil Ekstraksi Bunga Tasbih Hasil Formulasi Sediaan Lipstik Hasil Pemeriksaan Mutu Fisik Sediaan Homogenitas sediaan Titik lebur lipstik Kekuatan lipstik Stabilitas sediaan... 34

11 4.3.5 Uji oles Pemeriksaan ph Hasil Uji Iritasi dan Uji Kesukaan (Hedonic Test) Hasil uji iritasi Hasil uji kesukaan (Hedonic Test) BAB V KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN... 44

12 DAFTAR TABEL Tabel Halaman 3.1 Modifikasi formula sediaan lipstik menggunakan pewarna ekstrak bunga tasbih dalam berbagai konsentrasi Data pemeriksaan titik lebur Data pemeriksaan kekuatan lipstik Data pengamatan perubahan bentuk, warna, dan bau sediaan Data pengukuran ph sediaan Data uji iritasi Data uji kesukaan (hedonic test)... 39

13 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Halaman 1. Hasil identifikasi tumbuhan Bagan ekstraksi zat warna bunga tasbih Perhitungan bahan untuk formulasi lipstik Kuesioner uji kesukaan (hedonic test) Perhitungan rendemen Perhitungan uji kesukaan (hedonic test) Gambar tumbuhan bunga tasbih Gambar bunga tasbih Gambar lipstik dengan dan tanpa menggunakan pewarna ekstrak bunga tasbih Gambar hasil uji oles Gambar hasil uji homogenitas... 62

PROGRAM STUDI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2012

PROGRAM STUDI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2012 PENGGUNAAN EKSTRAK BUAH SENDUDUK (Melastoma malabathricum L.) SEBAGAI PEWARNA DALAM SEDIAAN LIPSTIK SKRIPSI Diajukan untuk melengkapi salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Farmasi pada Fakultas
