BAB I PENDAHULUAN. antusias dalam menyambut Pilkada. Bisa dilihat bagaimana tingkat partisipasi. harus cepat dicari solusi untuk penyelesaiannya.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. antusias dalam menyambut Pilkada. Bisa dilihat bagaimana tingkat partisipasi. harus cepat dicari solusi untuk penyelesaiannya."

Transkripsi

1 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG MASALAH Kepala daerah adalah orang yang dikenal baik oleh rakyat di daerahnya, oleh karena itu harus di pilih langsung oleh rakyat. Atas dasar itu, dibandingkan dengan UU terdahulu dan bahkan setelahnya, nuansa demokrasi dalam arti membuka akses rakyat berpartisipasi sangat tampak dalam pilkada.kesadaran akan pentingnya demokrasi sekarang ini sangat tinggi, hal ini dapat dilihat dari ikut serta masyarakat dalam melaksanakan Pemilihan Umum, baik yang dilaksanakan oleh pemerintah pusat, maupun pemerintah daerah. Ini terlihat dari jumlah pemilih yang tidak menggunakan hak pilihnya yang sedikit. Pilkada sebagai pesta demokrasi terbesar di daerah, seharusnya disambut antusias oleh masyarakat. Namun, dalam kenyataannya masyarakat sangat kurang antusias dalam menyambut Pilkada. Bisa dilihat bagaimana tingkat partisipasi pemilih untuk menyalurkan suara dalam pemilihan gubernur, bupati dan walikota sangat memprihatinkan. Ini merupakan masalah yang sangat memprihatinkan dan harus cepat dicari solusi untuk penyelesaiannya. 1 Istilah golongan putih atau golput pertama kali muncul menjelang Pemilu Istilah ini sengaja dimunculkan oleh Arief Budiman dan kawan-kawannya sebagai bentuk perlawanan terhadap arogansi pemerintah dan ABRI (sekarang TNI) yang sepenuhnya memberikan dukungan politis kepada Golkar. Arogansi ini 1 Merloe, Patrick, Pemilihan Umum Demokratis: Hak Asasi, Kepercayaan Masyarakat dan Persaingan Yang Adil. Jakarta: Dinas Penerangan Amerika Serikat, 1994, hal. 1.

2 2 ditunjukkan dengan memaksakan (dalam bentuk ancaman) seluruh jajaran aparatur pemerintahan termasuk keluarga untuk sepenuhnya memberikan pilihan kepada Golkar. Arogansi seperti ini dianggap menyimpang dari nilai dan kaidah demokrasi di mana kekuasaan sepenuhnya ada di tangan rakyat yang memilih. Ketika itu, Arief Budiman mengajak masyarakat untuk menjadi golput dengan cara tetap mendatangi Tempat Pemungutan Suara (TPS). Ketika melakukan coblosan, bagian yang dicoblos bukan pada tanda gambar partai politik, akan tetapi pada bagian yang berwarna putih. Maksudnya tidak mencoblos tepat pada tanda gambar yang dipilih. Artinya, jika coblosan tidak tepat pada tanda gambar, maka kertas suara tersebut dianggap tidak sah. 2 Tingkat Golongan putih yang tinggi merupakan sebuah ancaman bagi demokrasi di Indonesia, khususnya di daerah Provinsi dan Kabupaten/Kota. Bagaimana tidak Pilkada langsung yang dilaksanakan dari tahun 2005 tidak mampu menjawab masalah golput ini, malah tingkat golput ini makin lama makin meningkat. Mungkin pada awalnya, banyak yang mengklaim bahwa Golongan putih itu dilakukan karena kurang meleknya masyarakat dengan namanya Pilkada langsung Jadi masyarakat dinilai kurang mampu, sadar dan peduli akan pentingnya pilkada itu. 2 Mujani, Saiful, 2004, Opini: Mitos Golput, Kompas Online, 25 Mei 2004

3 3 Gambar. I.1 Grafik Tingkat Golput Pilkada Provinsi 2013 Golongan putih sebenarnya bukan karena kurang meleknya masyarakat tentang politik, tetapi karena lebih kepada masyarakat merasa Pilkada tidak bisa menjawab persoalan mendasar dari masyarakat itu sendiri. Slogan yang menyatakan suara anda menetukan nasib daerah ini selama 5 tahun ke depan, dianggap hanya omong kosong belaka. Bagaimana tidak, kepala daerah yang sudah terpilih bukan memperjuangkan kepentingan masyarakat umum, tetapi lebih cenderung untuk kepentingan krononi, kelompok dan partainya. Banyak kepala daerah yang tersandung kasus korupsi. Dalam Pilkada ini, masyarakat hanya diingat pada waktu menjelang pencontrengan atau pencoblosan. Tetapi setelah terpilih seorang kepala daerah seolah-olah hilang ditelan bumi. Kepala daerah terpilih melupakan semua janji-janji

4 4 manis yang dilontarkan pada masa kampanye. Kepala daerah lupa dengan fakta yang ada di daerahnya. Masyarakat hanya bisa melihat bagaimana kepala daerah terpilih duduk sebagai orang nomor satu di daerahnya yang hidup dengan kemewahan.sikap seperti inilah penyebab dari makin tingginya golput di pilkada langsung. Apa yang menjadi tradisi demokrasi saat ini, dalam konteks ini adalah bagaimana setiap partai dan kandidat dapat melakukan proses pendekatan dan publikasi seluas-luasnya. Publikasi ini menjadi penting karena hanya dengan cara seperti ini politikus lebih dikenal publik. Dengan system suara terbanyak, di Negara demokrasi seperti Indonesia, media massa menjadi salah satu elemen penting dan tidak bisa di pisahkan dari proses kampanye politik. Media massa kemudian diperebutkan oleh para politikus atau para pihak-pihak yang memiliki kepentingan politik. Kemungkinannya, media massa selalu dimanfaatkan oleh para politikus atau lembaga politik. 3 Ada tiga fungsi utama media massa yang melekat dalam pekerjaan mereka, yaitu memberikan informasi, memberikan pendidikan, dan menghibur masyarakat. Melalui informasi media dapat membantu khalayaknya untuk membentuk pendapat tentang berbagai persoalan. Dengan menggunakan media massa masyarakat dapat meningkatkan ketrampilan, pengetahuan dan belajar tentang perkembangan penting dalam berbagai aspek kehidupan. Begitu pula dalam hal hiburan, banyak masyarakat memanfaatkan waktu luangnya untuk menggunakan media agar memperoleh hiburan yang menyenangkan. Media yang baik adalah media yang hingga berlangsungnya Pemilukada hendaknya tetap konsisten mempertahankan sikap obyektif dan netral. Agar menjadi 3 Dahl, Robert A, Perihal Demokrasi Menjelajah Teori dan Praktek Demokrasi Secara Singkat,Jakarta: Yayasan Obor Indonesia, 2001, hal. 132.

5 5 sumber informasi yang dipercaya oleh semua kelompok masyarakat. Diusahakan dalam setiap pemberitaan, satu berita berasal dari banyak sumber, bukan satu sumber untuk banyak berita. Kemudian media harus menghindari sumber berita yang tidak mau disebutkan namanya, atau mereka yang sudah tidak kredibel, karena pernah terbukti berbohong, tapi menyampaikan pesan yang rawan, menyerang pihak lain. Wartawan professional tidakakan hanya memilih pihak-pihak yang mereka sukai, ataupun menulis berita dengan tujuan balas dendam 4. Media idealnya selalu memberikan kesempatan yang sama pada semua peserta Pemilukada atau calon kepala daerah, baik yang berasal dari partai besar maupun partai kecil, ataupun yang belum terkenal. Keadilan harus menjadi prinsip utama bagi media, Sangatlah tidak profesional jika berasumsi bahwa hanyalah politisi terkenal atau yang kaya dan hanya dari partai politik besar yang layak untuk menjadi kepala daerah Selain itu media hendaknya memberi banyak informasi tentang pentingnya keikut sertaan masyarakat dalam Pilkada langsung tersebut. Media massa bukanlah benda mati yang hanya dapat dimanfaatkan oleh mereka yang memiliki kepentingan politik. Lebih dari itu, media massa juga dapat membentuk opini publik dengan memberitakan sajian-sajian tertentu yang terkadang subjektif. Hal ini sangat mungkin terjadi, mengingat bahwa setiap penggerak dari media itu terdiri dari orang-orang yang memilki subjektifitas dan kepentingan. Baik kepentingan bisnis maupun politik. Lewat sajian-sajian pemberitaannya.jangan sampai media masa menjadi inspirasi kejahatan yang semakin menimbulkan persepsi negatif yang berkepanjangan sehingga membunuh kepercayaan masyarakat kepada pemerintah secara menyeluruh. Lebih lanjut lagi perlu adanya pemberitaan tentang 4 Itha Juditha yang dikutip dalam :

6 6 program-program pemerintah yang pro-rakyat, profil-profil pemerintah yang sehat dan unggul dari segi kualitas. Hal ini penting untuk membangun stimuli masyarakat dan kepercayaan terhadap sistem yang ada, namun bukan berarti hal tersebut diartikan sebagai pembenaran terhadap pencitraan yang dilakukan etit politik negeri ini terutama para penguasa media hari ini 5. Tarik-menarik kepentingan antara mediadengan elite lokal dan penyalahgunaan fungsi media dalam proses pemilihan kepala daerah dapat dimungkinkan terjadi karena beberapa penyebab yang berpangkal pada satu hal yaitu, minimnya profesionalisme media. Kurangnya profesionalisme media lokal juga diperlihatkan dari kondisi wartawan yang tidak memiliki kompetensi dan idealisme sehingga hanya menjadikan institusi media lokal sebagai lahan mencari keuntungan. Padahal secara teoritik, profesionalisme dalam berita mensyaratkan beberapa kondisi, terutama objektivitas. Dalam konsepsi yang cenderung positivistik ini, definisiobjektivitas dirumuskan dalam dua prinsip, yaitu kesesuaian dengan kenyataan dan tidak memihak 6. Dalam Pemilu 2009, media surat kabar menjadi ruang publisitas politik di antara partai-partai peserta pemilu, mengingat salah satu media yang cukup representatif untuk mensosialisaikan agenda-agenda partainya masingmasing.namun tetap saja banyak terjadi kecurangan di sana-sini, hingga terjadi ketidakadilan dalam peliputan berita kampanye pada Pilpres 2009 yang lalu. Peliputan berita kampanye pasangan kandidat tertentu mendapat durasi yang relatif lebih panjang dibanding pasangan kandidat yang lainnya. Hal ini dikarenakan 5 Agus Surosoo yang dikutip dalam : 6 Dosen Ilmu Komunikasi Universitas Islam Indonesia, peneliti di Pusat Kajian Media dan Budaya Populer (PKMBP) Yogyakarta.

7 7 pemilik stasiun televisi tersebut adalah orang dekat dari pasangan tersebut. Atau bisa juga karena pasangan kandidat tersebut memiliki dana kampanye yang cukup banyak untuk dapat memasang iklan berlebih pada media tersebut. Kekuatan media massa sebagai saluran untuk mempengaruhi khalayak, telah banyak memberikan andil dalam pembentukan opini publik. Media dalam bentuk apapun adalah saluran komunikasi seorang kandidat kepada khalayak yang dikatakan efektif dan efisien pada masa kampanye modern saat ini, dari berbagai media yang digunakan tentu ada kelebihan dan kelemahannya begitu juga mengandung pengaruh positif dan negatif terhadap khalayak. Maka upaya penyaringan dan control terhadap segala berita yang dimuat di media perlu dilakukan agar tidak salah pilih sehingga khalayak yang dijadikan sasaran oleh mereka bisa mengenal dan setelah itu memilihnya 7. Pemanfaatan media massa dalam aktifitas politik juga sebagai bentuk pemanfaatan fungsi media massa itu sendiri. Lasswell mengidentifikasi media massa pada tiga fungsi utama : pertama, fungsi pengawasan. Merujuk pada aktivitas media massa dalam mencermati dan melaporkan peristiwa-peristiwa penting kepada publik. Dari media, publik mengetahui kemudian meresponnya. Kedua,fungsi penghubung. Lebih pada peran media massa sendiri sebagai sarana untuk berdiskusi,saling bertukar pendapat, dan aspirasi bagi seluruh masyarakat. Ketiga, fungsi transmisi warisan sosial. Peran media massa dalam proses sosialisasi nilai, norma, dan 7 Hamad, Ibnu, Konstruksi Realitas Politik Dalam Media,( Jakarta, Granit, 2004).

8 8 kesepakatan yang berkembang di masyarakat demi keutuhan dan terpeliharanya aturan sosial serta edukasi bagi masyarakat luas. 8 Jadi, jelas posisi media massa bagi partai politik sesungguhnya berperan dalam membangun opini publik. Dengan daya jangkauan yang luas media massa menjadi bagian yang sangat vital dalam membangun persepsi masyarakat tentang partainya atau tokoh-tokohnya. Prinsip tidak memihak juga menentukan tingkat objektivitas. Ada dua unsur yang mendukung ketidak berpihakan, yaitu seimbang dan netral. Seimbang adalah memberi tempat yang adil pada pandangan yang berbeda,sedangkan netral berarti harus ada pemisahan antara fakta dan opini pribadi wartawan 9. Oleh karena itu penulis menggunakan beberapa jenis media yang dapat dimanfaatkan khalayak dalam kegunaannya sebagai bentuk promosi yang kreatif dalam menyampaikan informasi pelaksanaan Pemilukada serta menjadikan media pengingat pada khalayak untuk menimbulkan stimuli khalayak dalam mengikut sertakan diri dalam pelaksanaan Pemilukada sehingga hal tersebut dapat menambahkan tingkat kepedulian kepada target audiens terhadap pentingnya menggunakan hak pilih suara untuk menentukan pemimpin yang berkualitas dalam membangun dan menata kota Tangerang menjadi lebih baik. Secara ringkas, berbagai kepustakaan menyebutkan bahwa fungsi media massa sebenarnya mencakup memberikan informasi, menyusun agenda kehidupan khalayak setiap hari, menghubungkan anggota masyarakat yang satu dengan yang lainnya, 8 William L. Rivers-Jay W. Jensen Theodore Peterson, Komunikasi massa, Jakarta, Prenada Media, Iwan Awaluddin Yusuf dikutip dalam

9 9 membidik khalayak kearah yang baik, membujuk khalayak untuk melakukan sesuatu, memberikan hiburan, menerangkan sesuatu kepada khalayak. Pada era reformasi, media massa selalu menyajikan program dan rubrik yang kental dengan pesan positif dan sosialisasi kebijakan pemerintah dalam bentuk yang menarik dan santai, suhu politik media juga meningkat ketika.menjelang Pemilu Legislative, Pilpres, Pilgub dan Pemilukada IDENTIFIKASI MASALAH Pada perancangan ini penulis mengidentifikasi dari beberapa masalah yang kerap terjadi didalam pelaksanaa Pemilukada yang bertujuan untuk membuat media Komunikasi Visual yang efektif, komunikatif dan persuasif dalam menginformasikan tentang pelaksanaan Pemilukada Kota Tangerang dan dapat merangsang keinginan target audiens untuk ikut andil dalam menentukan pemimpin yang berkualitas dan dapat benar-benar dipercaya menjadikan kota Tangerang menjadi lebih baik. Media kampanye yang baik adalah yang tidak mengelabuhi audiens, keberadaannya harus mampu menyatakan sesuatu yang benar, dan tidak memihak para calon kandidat partai politik. Media kampanye harus menjalankan fungsi advokasi sehingga mampu menangkap harapan, kebutuhan, dan keinginan yang terdalam dari target audiens. Untuk itu penulis menciptakan media yang mampu mencerdaskan dan mendewasakan masyarakat yang secara sadar dirancang untuk menyampaikan pesan yang mampu meningkatkan kesadaran, pemahaman, dan menumbuhkan partisipasi dalam arti luas kepada target audiens.

10 PEMBATASAN PERANCANGAN Pada perancangan skripsi aplikatif ini, konsep perancangan difokuskan pada strategi dan pembuatan media promosi yang akan digunakan untuk mendukung kampanye dalam pelaksanaan Pemilukada kota Tangerang tahun 2013 yang akan diselenggarakan oleh anggota Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) kota Tangerang yang bertujuan agar target audiens dapat menentukan secara langsung sosok pemimpin yang layak untuk kota Tangerang. Dalam hal ini penulis membatasi perancangan media komunikasi untuk mendukung kampanye pilkada walikota Tangerang yang bersifat netral, kesesuaian dengan kenyataan dan tidak memihak atau ada kepentingan politik untuk mendukung salah satu parpol atau mempojok-pojokan parpol lainnya dan perancangan media komunikasi visual ini didasari oleh keberagaman tingkat sosial masyarakat pada masing-masing tempat yang menjadikan tantangan bagi penulis dalam proses perancangan media kampanye agar pesan atau informasi yang akan disampaikan dapat di terima dengan baik oleh target audiens. Dalam kaitannya dengan bidang komunikasi visual maka perancangan hanya dibatasi pada pembuatan media komunikasi yang sekiranya dapat diselesaikan dengan pendekatan disiplin ilmu desain komunikasi visual yaitu dengan membuat media yang beragam jenis serta kegunaannya dalam menyampaikan pesan agar promosi tersebut menarik perhatian pembaca atau pengguna media tersebut,yaitu seperti : spanduk, poster, leaflet, flyer, pin, one way vision, jam dinding, kaos, paper bag, gantungan kunci, dan kalender yang manfaatnya sebagai media pendukung kampanye pelaksanaan Pemilukada Walikota Tangerang tahun 2013.

11 RUMUSAN MASALAH Masalah yang akan dikaji dalam penelitian ini adalah perancangan media kampanye yang akan digunakan KPU terhadap minat masyarakat Kota Tangerang untuk ikut serta menggunakan hak pilih dalam pelaksanaan Pilkada Wali Kota Tangerang tahun Bagaimana cara membuat media kampanye Pilkada Walikota Tangerang yang efektif, mudah dipahami pembacanya dan dapat menarik keinginan target audience memberikan hak suaranya untuk kota Tangerang? 1.5. TUJUAN PERANCANGAN Tujuan dari perancangan ini adalah untuk menciptakan media promosi yang kreatif dengan memilih media yang penggunaannya bermanfaat penting bagi khalayak agar informasi dan pesan yang terdapat didalam media tersebut tersampaikan secara efektif kepada target audiens dan dapat menarik simpati publik untuk melihat atau menggunakan media promosi tersebut dalam mensosialisasikan Pelaksanaan Pemilukada Wali Kota Tangerang serta bertujuan memperbaiki pencintraan media kepada audiens yang dianggap tidak jujur, tidak adil, memiliki kepentingan terhadap partai politik dan minimnya profesionalisme terhadap media dengan cara memvisualisasikan media promosi menurut ideologis kota penyelenggara Pemilukada dan tidak cenderung memihak kepada salah satu Parpol demi kepentingan bersama guna menarik minat masyarakat Kota Tangerang untuk ikut serta dalam berlangsungnya kegiatan Pemilukada berikutnya.

12 MANFAAT PERANCANGAN Dari hasil perancangan ini diharapkan adanya manfaat-manfaat yang diberikan oleh penulis terutama untuk khalayak kota Tangerang agar dapat menerima pesan dan informasi secara efektif tentang pelaksanaan pemilukada dan menimbulkan stimuli terhadap target audiens untuk menggunakan hak pilih suara dengan sebaik-baiknya dalam menentukan pemimpin yang berkualitas untuk kotanya. 1. Manfaat Teoritis Untuk KPUD kota Tangerang pada perancangan ini diharapkan dapat memberikan sumbangan bagi ilmu komunikasi dan komunikasi visual khususnya pengaruh visualisasi dari media kampanye yang digunakan untuk menunjang segala kegiatan kampanye dengan tujuan agar memperbaiki pencitraan media terhadap pengaruh perilaku seseorang dalam pelaksanaan kegiatan tersebut. 2. Manfaat Praktis Untuk masyarakat Kota Tangerang perancangan ini diharapkan mampu memberikan informasi yang efektif mengenai pelaksanaan Pemilukada Wali Kota Tangerang dan menimbulkan stimuli bagi target audiens agar mampu mengajak masyarakat Kota Tangerang untuk ikut serta dan peduli terhadap kegiatan Pemilukada yang bertujuan untuk menentukan pemimpin yang berkualitas untuk kota Tangerang agar dapat menjadikan kota Tangerang lebih baik lagi.

BAB I PENDAHULUAN. negara tersebut (http://www.wikipedia.org). Dalam prakteknya secara teknis yang

BAB I PENDAHULUAN. negara tersebut (http://www.wikipedia.org). Dalam prakteknya secara teknis yang BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Indonesia adalah negara demokrasi, dimana rakyat sebagai pemegang kekuasaan tertinggi pada suatu negara tersebut. Demokrasi adalah bentuk atau mekanisme sistem
