Bab 4 -Membuat Link. Web Design Team Dosen. Politeknik Elektronika Negeri Surabaya (PENS) 1

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Bab 4 -Membuat Link. Web Design Team Dosen. Politeknik Elektronika Negeri Surabaya (PENS) 1"

Transkripsi

1 Bab 4 -Membuat Link Web Design Team Dosen (PENS) 1

2 Dokumen HTML mempunyai kemampuan untuk memberikan link dari satu teks dan / atau gambar menuju ke dokumen atau bagian lain dalam suatu dokumen Browser web akan menyorot teks atau ganbar yang diidentifikasikan sebagai link dengan warna dan / atau garis bawah untuk menunjukkan bahwa itu adalah hyperteks link. (PENS) 2

3 Tag Anchor HTML menggunakan tag <a> yang disebut sebagai tag anchor untuk membuat suatu link kepada dokumen lain. <a href=" ke (PENS) 3

4 Link Relatif Membuat link dari satu page ke page lainnya pada computer yang sama dapat dilakukan dengan menuliskan langsung nama filenya. <html> <head> <title>link Relatif</title> </head> <body> <a href="biodata.html">biodata</ a></body> </html> (PENS) 4

5 Link Absolut Membuat link ke page web lain yang berada pada web site lain di internet dilakukan dengan menuliskan nama URL dan nama filenya. <html> <head> <title>link</title> </head> <body> <a href=" >Link ke </body> </html> (PENS) 5

6 Link ke bagian lain dalam dokumen yang sama Link jenis ini dipakai jika dokumennya terlalu panjang, sehingga apabila ditampiklkan di browser akan mengharuskan kita melakukan scroll layer berulang-ulang. Untuk memudahkannya, maka dibuat link antar bagian di dalam dokumen HTML. (PENS) 6

7 linkbagian.html html> <head> <title>link dalam satu dokumen</title> </head> <body> <p>isi Bab :</p> <p><a href="#isibab1">1. Bab 1</a><br> <a href="#isibab2">2. Bab 2</a><br> <a href="#isibab3">3. Bab 3</a></p> <p> </p> <h2><a name="isibab1">bab1</a></h2> <p>isi penjelasan bab 1,isi penjelasan bab 1,isi penjelasan bab 1,isi penjelasan bab 1,isi penjelasan bab 1,isi penjelasan bab 1,isi penjelasan bab 1,isi penjelasan bab 1,isi penjelasan bab 1,isi penjelasan bab 1,isi penjelasan bab 1,isi penjelasan bab </p> <h2><a name="isibab2">bab 2</a> </h2> <p>isi penjelasan bab 2, isi penjelasan bab 2,isi penjelasan bab 2,isi penjelasan bab 2,isi penjelasan bab 2,isi penjelasan bab 2, isi penjelasan bab 2,isi penjelasan bab 2,isi penjelasan bab 2,isi penjelasan bab 2,isi penjelasan bab 2,isi penjelasan bab 2</p> <h2><a name="isibab3">bab 3 </a></h2> <p>isi penjelasan bab 3, isi penjelasan bab 3, isi penjelasan bab 3, isi penjelasan bab 3,isi penjelasan bab 3,isi penjelasan bab 3,isi penjelasan bab 3,isi penjelasan bab 3,isi penjelasan bab 3,isi penjelasan bab 3,isi penjelasan bab 3,isi penjelasan bab 3.</p> </body> </html> (PENS) 7

8 Keterangan : <a name="isibab1">bab1</a> : Memberi nama bagian dalam dokumen HTML. <a href="#isibab1">1. Bab 1</a> : mendefinisikan link isibab1, jika teks 1. Bab 1 diklik, maka halaman web akan menampilkan bagian isibab1. (PENS) 8

9 Hasil (PENS) 9

10 Membuat Link untuk window baru Untuk membuat link supaya membuka window baru dapat ditambahkan atribut : target= _blank. <html> <head> <title>link new window</title> </head> <body> membuka alamat website eepis dengan membuka window baru : <a href=" target="_blank"> </body> </html> (PENS) 10

11 Mailto link untuk menghubungkan ke sebuah alamat . <html> <head> <title>mailto</title> </head> <body> kirim ke humas PENS : <a href="mailto:info@eepisits.edu">info@eepis-its.edu </a> </body> </html> (PENS) 11

12 Properties Dreamweaver untuk membuat link HTML Keterangan : contoh : untuk membuat link ke website lain, pada field link diisikan Keterangan : Contoh : untuk membuat link ke , pada field link diisikan mailto:info@eepis-its.edu (PENS) 12

13 FINISH (PENS) 13

Bab2 -Pengenalan HTML

Bab2 -Pengenalan HTML Bab2 -Pengenalan HTML Web Design & Programming Team Dosen (PENS) 1 Dokumen HTML kependekan dari Hyper Text Markup Language file teks murni yang dapat dibuat dengan teks editor Dokumen ini dikenal sebagai
