STRATEGI PENYIARAN PROGRAM ACARA SEMARAKATA DI RADIO SWARA SLENK FM 92,5MHZ

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "STRATEGI PENYIARAN PROGRAM ACARA SEMARAKATA DI RADIO SWARA SLENK FM 92,5MHZ"

Transkripsi

1 STRATEGI PENYIARAN PROGRAM ACARA SEMARAKATA DI RADIO SWARA SLENK FM 92,5MHZ (Studi Deskriptif Kualitatif Tentang Strategi Penyiaran Radio Swara Slenk FM Dalam Program Acara Semarakata Terhadap Minat Dengar Masyarakat Kota solo) SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana Strata 1 Ilmu Komunikasi Program Studi Ilmu Komunikasi Disusun Oleh : Tri Dewi Mei Ira Wati L PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2013

2

3 S-1

4

5 MOTTO Sesungguhnya bersama kesulitan itu terdapat kemudahan (QS. Al- insyirah) Keberhasilan adalah kemampuan untuk melewati dan mengatasi dari satu kegagalan berikutnya tanpa kehilangan semangat (Winston Chuchil) Dalam hidup tidak akan ada kebahagiaan dan keberhasilan tanpa kerja keras (Penulis) v

6 PERSEMBAHAN Skripsi ini penulis persembahkan Untuk : 1. Allah SWT yang selalu memberikan kekuatan serta petunjuk 2. Untuk Ibunda dan Ayahanda tercinta 3. Teruntuk adiku tersayang 4. Teman serta sahabat-sahabatku 5. Untuk Almamaterku vi

7 KATA PENGANTAR Puji syukur Alhamdulilah saya ucapkan kepada kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan Rahmat-Nya dan Hidayah-Nya dengan sizing-nya sehingga saya dapat menyusun dan menyelesaikan skripsi ini dengan judul Strategi Penyiaran Program Acara Semarakata Di Radio Swara Slenk FM 92,5 mhz (studi deskriptif kualitatif tentang strategi Penyiaran radio swara slenk fm dalam program acara semarakata terhadap minat dengar masyarakat kota Solo). Penulisan ini dilakukan untuk memenuhi persyaratan guna mendapatkan gelar S-1 Program Studi Ilmu Komunikasi di Universitas Muhammadiyah Surakarta. Dalam penulisan skripsi ini penulis begitu banyak mendapat bantuan dari berbagai pihak yang senantiasa membantu memberikan dukungan dan support. Sehingga melalui kesempatan ini penulis ingin mengucapkan banyak terimakasih kepada : 1. Allah SWT yang senantiasa selalu memberikan kemudahan dan petunjuk kepada penulis untuk menyelesaikan skripsi ini. 2. Kepada Bapak Moh Tahril, Ibu Zulaikhah, untuk adik-ku Citra Febriyani yang senantiasa selalu memberikan dorongan dan semangat serta kasih sayang mereka selama ini, doa yang tiada henti kepada penulis hingga terselesaikannya skripsi ini. 3. Husni Thamrin, Ph.D selaku dekan Fakultas Ilmu Komunikasi dan Informatika 4. Drs. Joko Sutarso, SE.,M.Si, selaku pembimbing I yang selama ini memberikan begitu banyak masukan dan pengarahan selama pembuatan skripsi ini. 5. Budi Sutarso,S.Sos.,M.Si, selaku pembimbing 2 yang senantiasa memberikan motivasi dan sangat membantu hingga terselesaikannya skripsi. 6. Seluruh dosen di Program Studi Ilmu Komunikasi UMS, yang telah begitu banyak memberikan ilmu pengetahuan yang nantinya isyaallah dapat bermanfaat bagi penulis kedepan-nya. 7. Sahabat-sahabat tercintaku, Galuh, Amry, Devian, Muksin, Fauzi, Nanang, Anung dan semua sahabat-sahabat UTC yang lainya yang banyak membantu vii

8 penulis di masa-masa sulit hingga begitu banyak memberikan dukungan dan doa untuk tetap selalu berusaha. 8. Teman-teman Ilmu Komunikasi UMS angkatan 2008 terutama: Evy, Dinda, Galuh yang begitu banyak memberikan wawasan dan pengalaman baru selama berada di masa perkuliahan. 9. Sigit Enggawan dan semua orang-orang tercintaku yang telah memberikan berbagai macam dukungan moril dan materiil dalam menyelesaikan dan menyusun skripsi ini. 10. Dan seluruh pihak yang tidak bisa disebutkan disini satu persatu, syukur Alhamdulillah dengan kehadiran kalian semua mampu menghadirkan suasana yang berwarna bagi penulis setiap harinya. Penulis menyadari adanya kekurangan dalam penulisan penelitian dengan segala keterbatasan yang dimilki penulis, penelitian ini masih jauh dari sempurna. Untuk itu, penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari para pembaca sekalian agar penulis bisa menghadirkan yang lebih baik lagi Semoga penelitian ini bermanfaat bagi penulis, pembaca dan rekan-rekan sekalian. Terimakasih untuk semua pihak yang telah membantu. Surakarta, September 2013 Penulis Tri Dewi Mei Ira Wati L viii

9 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSETUJUAN... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii HALAMAN PERNYATAAN... iv HALAMAN MOTTO... v HALAMAN PERSEMBAHAN... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... ix DAFTAR GAMBAR... xi ABSTRAK... xii BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 6 C. Tujuan Penelitian... 6 D. Manfaat Penelitian... 7 E. Tinjauan Pustaka Komunikasi Komunikasi Massa Media Massa Penyiaran Radio dalam Komunikasi Radio F. Kerangka Pemikiran G. Metode Penelitian Lokasi Penelitian Bentuk dan Strategi Penelitian Sumber Data Teknik Pengumpulan Data Teknik Analisa Data ix

10 BAB II DESKRIPSI LOKASI A. Sejarah Berdirinya Radio Swara Slenk FM Peranan Warseno Slenk sebagai Penggagas Pendirian Radio Swara Slenk FM Lahirnya Radio Swara Slenk Fm Visi dan Misi Radio Swara Slenk FM Tujuan Pendirian Radio Swara Slenk Fm Lokasi Struktur Organisasi Perkembangan Radio Swara Slenk Fm BAB III PENYAJIAN DATA DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Identitas Informan B. Penyajian Data Strategi penyiaran radio Swara Slenk FM dalam menarik minat mendengar Masyarakat Kota Solo Motif dan Minat Pendengar pendengar siaran radio Swara Slenk FM terkait program Acara Semarakata C. Pembahasan BAB IV PENUTUP A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN x

11 DAFTAR GAMBAR Gambar 1. Gambaran Pemikiran Gambar 2. Model Analisis Interaktif xi

12 ABSTRAK Tri Dewi Mei Ira Wati, L , Strategi Penyiaran Acara Semarakata Di Radio Swara Slenk FM 92,5 MHz (Studi Deskriptif Kualitatif Tentang Strategi penyiaran Radio Swara Slenk FM Dalam Program Acara Semarakata Terhadap Minat Dengar masyarakat Kota solo), Skripsi, Program Studi Ilmu Komunikasi, Fakultas Komunikasi Dan Informatika, Universitas Muhammadiyah Surakarta, Radio merupakan salah satu media massa yang berkaitan erat dengan kebutuhan masyarakat yang dapat memberikan berbagai macam informasi, hiburan, dan pendidikan. Didalam radio sangat diperhatikan bagaimana cara berkomunikasi terhadap masyarakat, maka setiap stasiun Radio meiliki strategi sendiri dalam menarik minta dengar masyarakat kota Solo. Swara Slenk FM merupakan Radio yang berfokus pada budaya, akan tetapi Swara Slenk juga memiliki salah satu program acara menarik yaitu program acara Semarakata. Acara semarakata merupakan acara yang dapat mudah kembali mengingat budaya, adat istiadat jawa Keraton Kasunanan Surakarta yang sangat melestarikan budaya dengan menggunakan bahasa yang laras dan leres sehingga sangat cocok ketika didengarkan, dan bahasa yang digunakan baik dan benar bukan asal-asalan berbahasa jawa saja. Tujuan penelitian ini dilakukan untuk mengetahui strategi penyiaran Radio Swara Slenk FM dalam menarik minat pendengar Masyarakat Kota Solo. Jenis penelitian deskriptif kualitatif, sehingga penelitian ini hanya mendeskripsikan secara rinci dan mendalam mengenai potret kondisi tentang apa yang sebenarnya terjadi menurut apa adanya di lapangan studinya. Hasil penelitian ini menunjukan strategi penyiaran Radio Swara Slenk FM Program Acara Semarakata yaitu pemilihan tema dilakukan dengan memberikan kebebasan kepada program director dan narasumber untuk dapat mengembangkan tema yang ada atau ketentuan segmentasi menurut kreatifitasnya sendiri. Pesan yang terbentuk merupakan bagian dari adanya pembentukan nilai dalam tema tersebut. Pesan yang ada di sampaikan secara jelas sebagai sebuah tujuan akhir dalam Program Acara membangun masyarakat informatif bagi pendengarnya. Beragam informasi yang telah disajikan telah membentuk khalayak pendengar Radio Swara Slenk sebagai masyarakat yang memiliki wawasan budaya. Kata kunci: Strategi Penyiaran, Program Acara dan Minat Pendengar xii

STUDI ANALISIS ISI KEKERASAN TERHADAP WANITA DALAM FILM INDONESIA BERGENRE RELIGI PERIODE TAHUN 2011

STUDI ANALISIS ISI KEKERASAN TERHADAP WANITA DALAM FILM INDONESIA BERGENRE RELIGI PERIODE TAHUN 2011 STUDI ANALISIS ISI KEKERASAN TERHADAP WANITA DALAM FILM INDONESIA BERGENRE RELIGI PERIODE TAHUN 2011 SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana Strata 1 Ilmu Komunikasi
