ANALISIS PERMINTAAN DAN PENAWARAN CABAI MERAH DI PROVINSI SUMATERA UTARA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS PERMINTAAN DAN PENAWARAN CABAI MERAH DI PROVINSI SUMATERA UTARA"

Transkripsi

1 ANALISIS PERMINTAAN DAN PENAWARAN CABAI MERAH DI PROVINSI SUMATERA UTARA SKRIPSI OLEH: Chairia AGRIBISNIS PROGRAM STUDI AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

2 ANALISIS PERMINTAAN DAN PENAWARAN CABAI MERAH DI PROVINSI SUMATERA UTARA OLEH: CHAIRIA AGRIBISNIS Skripsi Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pertanian Di Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara Disetujui Oleh : Komisi Pembimbing Ketua Pembimbing Anggota Pembimbing Dr. Ir. Salmiah, MS Ir. Luhut Sihombing, MP NIP NIP PROGRAM STUDI AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

3 ABSTRAK Chairia ( ) dengan judul Analisis Permintaan Dan Penawaran Cabai Merah Di Provinsi Sumatera Utara yang dibimbing oleh Ibu Dr. Ir. Salmiah, MS selaku ketua komisi pembimbing dan Bapak Ir. Luhut Sihombing, MP selaku anggota komisi pembimbing. Tujuan penelitian adalah untuk menganalisis berapa besar pengaruh variabel harga cabai merah, jumlah penduduk dan pendapatan terhadap permintaan cabai merah di Provinsi Sumatera Utara, untuk menganalisis berapa besar pengaruh varaibel harga cabai merah, harga pupuk (Urea, ZA, SP-36) dan luas panen cabai merah terhadap penawaran cabai merah di Provinsi Sumatera Utara, dan untuk menganalisis bagaimana keseimbangan permintaan dan penawaran cabai merah di Provinsi Sumatera Utara. Metode penelitian yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda dengan alat bantu SPSS. Data yang digunakan adalah data sekunder berupa data time series tahunan selama 10 tahun yaitu periode tahun 2004 sampai dengan tahun Hasil penelitian menyimpulkan bahwa secara serempak harga cabai merah tingkat konsumen, jumlah penduduk, dan pendapatan per kapita berpengaruh nyata terhadap permintaan cabai merah di Provinsi Sumatera Utara. Berdasarkan hasil koefisien determinasi (R 2 ) menunjukkan bahwa variabel bebas (harga cabai merah, jumlah penduduk dan pendapatan) mampu menjelaskan variabel terikat (permintaan cabai merah) sebesar 87,9% sementara 12,1% lagi dipengaruhi oleh variabel yang tidak dimasukkan ke dalam model; Secara serempak harga cabai merah tingkat produsen, harga pupuk (Urea, ZA, SP-36) bersubsidi, dan luas panen cabai merah berpengaruh nyata terhadap penawaran cabai merah di Provinsi Sumatera Utara. Berdasarkan hasil koefisien determinasi (R 2 ) menunjukkan bahwa variabel bebas (harga cabai merah, harga pupuk Urea, harga pupuk ZA, harga pupuk SP-36 dan luas panen cabai merah) mampu menjelaskan variabel terikat (penawaran cabai merah) sebesar 94,1% sementara 5,9% lagi dipengaruhi oleh variabel yang tidak dimasukkan ke dalam model; Penawaran dan permintaan cabai merah di Provinsi Sumatera Utara adalah konvergen (menuju keseimbangan). Kata Kunci : Cabai Merah, Permintaan Cabai Merah, Penawaran Cabai Merah, Keseimbangan.

4 RIWAYAT HIDUP Chairia, lahir di Medan pada tanggal 06 Maret 1993, sebagai anak ketiga dari empat bersaudara, putri dari Bapak Azhari Yuslizar dan Ibu Sri Rezeki, SPd. SD. Pendidikan formal yang pernah ditempuh penulis adalah sebagai berikut: 1. Tahun 1999 masuk SD Negeri Medan lulus tahun Tahun 2005 masuk SMP Negeri 1 Medan lulus tahun Tahun 2008 masuk SMA Negeri 4 Medan lulus tahun Tahun 2011 masuk di Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara melalui jalur Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tertinggi Negeri Tertulis (SNMPTN). 5. Melaksanakan Praktek Kerja Lapangan (PKL) di Desa Securai Selatan Kecamatan Babalan Kabupaten Langkat Provinsi Sumatera Utara tanggal 07 Agustus-06 September Melaksanakan penelitian pada bulan Mei 2015 dengan mengambil data sekunder dari Badan Pusat Statistik Provinsi Sumatera Utara, Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Sumatera Utara Provinsi Sumatera Utara serta Dinas Pertanian Provinsi Sumatera Utara.

5 KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas segala berkat, rahmat dan karunia-nya, serta segala kekuatan, kemampuan, dan kesempatan yang telah dianugrahkannya kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Analisis Permintaan Dan Penawaran Cabai Merah Di Provinsi Sumatera Utara. Penulis mengucapkan terima kasih setulus hati kepada: 1. Ibu Dr. Ir. Salmiah, MS selaku Ketua Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara sekaligus sebagai ketua komisi pembimbing yang telah memberikan bimbingan, arahan dan saran kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik. 2. Bapak Ir. Luhut Sihombing, MP selaku anggota komisi pembimbing yang telah memberikan bimbingan, arahan dan saran kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik. 3. Selaku penguji skripsi yang telah banyak membantu ilmu, saran serta masukan yang bermanfaat kepada penulis agar skripsi ini menjadi lebih baik. 4. Selaku penguji skripsi yang telah banyak membantu ilmu, saran serta masukan yang bermanfaat kepada penulis agar skripsi ini menjadi lebih baik. 5. Bapak Dr. Ir. Satia Negara Lubis, M.Ec selaku Sekretaris Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara. 6. Bapak dan Ibu dosen Program Studi Agribisnis yang telah memberikan ilmu pengetahuan kepada penulis selama masa perkuliahan di Fakulltas Pertanian Universitas Sumatera Utara.

6 7. Seluruh staf akademik dan pegawai Departemen Agribisnis, Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara yang telah membantu seluruh proses administrasi. 8. Seluruh Pegawai Badan Pusat Statistik Provinsi Sumatera Utara, Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Sumatera Utara dan Dinas Pertanian Provinsi Sumatera Utara yang telah membantu penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi. 9. Ayahanda tercinta Bapak Azhari Yuslizar dan Ibunda tercinta Sri Rezeki, SPd. SD, kedua orangtua yang telah banyak memberikan pelajaran kehidupan, perhatian, pengorbanan yang teramat sangat besar, mendidik dengan penuh kasih dan saying serta menjadi motivasi penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. 10. Kakanda, abangda dan adinda tercinta, Nurul Mashita SE, Dicky Andryan SSi, Dedi Utomo SPd dan Irfan Asri yang telah memberikan dukungan berupa doa dan semangat. 11. Kekasih tercinta Nanda Eka Prabowo SH yang telah memberikan dukungan berupa doa dan semangat. 12. Teman-teman seperjuangan Lathifah Khairani SP, Siti Puspa Indah SP, Juli Yanti SP, Nadia Safitri SP, Nidya Diani SP, Sonia SP, Faqita SP, Anil SP, Denti SP, Fadhil SP, Fitrah SP, Sri Ayu SP, Ade Rezkika SP, Ristiwi Retno SP, Cut Cahyani SPd, Titin SH dan Sri Sinaga SP yang telah memberi perhatian dan dukungan, serta telah banyak membantu penulis selama masa perkuliahan.

7 13. Seluruh teman-teman Agribisnis angkatan 2011 yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu penulis menerima masukan, kritik dan saran yang membangun untuk penyempurnaan skripsi ini. Akhir kata penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi kita semua. Aamiin ya Rabbal alamin. Medan, Oktober 2015 Penulis

8 DAFTAR ISI ABSTRAK... i RIWAYAT HIDUP... ii KATA PENGANTAR... iii DAFTAR ISI... vi DAFTAR TABEL... viii DAFTAR GAMBAR... ix DAFTAR LAMPIRAN... x BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Identifikasi Masalah Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian... 6 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Tinjauan Pustaka Penelitian Terdahulu Landasan Teori Kerangka Pemikiran Hipotesis Penelitian BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Metode Penentuan Daerah Penelitian Metode Pengumpulan Data Metode Analisis Data Defenisi dan Batasan Operasional Defenisi Batasan Operasional BAB IV DESKRIPSI DAERAH PENELITIAN 4.1 Deskripsi Daerah Penelitian Kondisi Geografis Iklim Dan Topografi Keadaan Penduduk Keadaan Ekonomi Sarana Dan Prasarana Jalan Karakteristik Data... 47

9 BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 5.1 Variabel-variabel Yang Mempengaruhi Permintaan Cabai Merah Di Provinsi Sumatera Utara Variabel-variabel Yang Mempengaruhi Penawaran Cabai Merah Di Provinsi Sumatera Utara Keseimbangan Permintaan Dan Penawaran Cabai Merah Di Provinsi Sumatera Utara BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN 6.1 Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

10 DAFTAR TABEL No. Judul Hal. 1. Kebutuhan Konsumsi Cabai Merah Dan Jumlah Penduduk Di Provinsi Sumatera Utara Tahun Luas Tanam, Luas Panen, Produktivitas Dan Produksi Cabai Merah Di Provinsi Sumatera Utara 9 3. Luas dan Letak Diatas Permukaan Laut Kabupaten/Kota di Provinsi Sumatera Utara Tahun Jumlah Penduduk Menurut Kelompok Umur dan Jenis Kelamin di Provinsi Sumatera Utara Tahun Jumlah Penduduk Menurut Daerah Kota dan Pedesaan Setiap Kabupaten/Kota di Provinsi Sumatera Utara Tahun Produk Domestik Regional Menurut Lapangan Usaha Atas Dasar Harga Berlaku Tahun 2013 di Provinsi Sumatera Utara Karakteristik Data untuk Analisis Permintaan Cabai Merah di Provinsi Sumatera Utara Tahun Karakteristik Data untuk Analisis Penawaran Cabai Merah di Provinsi Sumatera Utara Tahun Jumlah Cabai Merah Yang Diminta, Harga Rata-Rata Cabai Merah Tingkat Konsumen, Jumlah Penduduk dan Pendapatan Per Kapita Di Provinsi Sumatera Utara Tahun Analisis Regresi Variabel-Variabel Yang Mempengaruhi Permintaan Cabai Merah Di Provinsi Sumatera Utara Jumlah Cabai Merah Yang Ditawarkan, Harga Rata-Rata Cabai Merah Tingkat Produsen, Harga Rata-Rata Pupuk (Urea, ZA, SP-36) Bersubsidi, dan Luas Panen Cabai Merah Di Provinsi Sumatera Utara Tahun Analisis Regresi Variabel-Variabel Yang Mempengaruhi Penawaran Cabai Merah Di Provinsi Sumatera Utara 64

11 DAFTAR GAMBAR No. Judul Hal. 1. Kurva Permintaan Pergeseran Kurva Permintaan Kurva Penawaran Pergeseran Kurva Penawaran Teori Cobwebb Yang Menuju Fluktuasi Yang Jaraknya Tetap Teori Cobwebb Yang Menuju Titik Keseimbangan Teori Cobwebb Yang Menuju Eksplosi Harga Skema Kerangka Pemikiran Permintaan Dan Penawaran Cabai Merah Perkembangan Permintaan Cabai Merah Di Provinsi Sumatera Utara Tahun Perkembangan Penawaran Cabai Merah Di Provinsi Sumatera Utara Tahun

12 DAFTAR LAMPIRAN No. Judul 1. Jumlah Penduduk Di Provinsi Sumatera Utara Tahun Jumlah Cabai Merah Yang Diminta Per Kapita Di Provinsi Sumatera Utara Tahun Jumlah Cabai Merah Yang Diminta Di Provinsi Sumatera Utara Tahun Harga Rata-Rata Cabai Merah Tingkat Konsumen Di Provinsi Sumatera utara Tahun Pendapatan Per Kapita Di Provinsi Sumatera utara Tahun Jumlah Cabai Merah Yang Ditawarkan Di Provinsi Sumatera utara Tahun Luas Panen Dan Produktivitas Cabai Merah Di Provinsi Sumatera utara Tahun Harga Rata-Rata Cabai Merah Tingkat Produsen Di Provinsi Sumatera utara Tahun Harga Rata-Rata Pupuk Urea Bersubsidi Di Provinsi Sumatera utara Tahun Harga Rata-Rata Pupuk ZA Bersubsidi Di Provinsi Sumatera utara Tahun Harga Rata-Rata Pupuk SP-36 Di Provinsi Sumatera utara Tahun Jumlah Cabai Merah Yang Diminta Menurut Kabupaten/Kota Di Provinsi Sumatera Utara Tahun Jumlah Cabai Merah Yang Ditawarkan Menurut Kabupaten/Kota Di Provinsi Sumatera Utara Tahun Hasil Analisis Regresi Variabel-Variabel Yang Mempengaruhi Permintaan Cabai Merah Di Provinsi Sumatera Utara 15. Hasil Analisis Regresi Variabel-Variabel Yang Mempengaruhi Penawaran Cabai Merah Di Provinsi Sumatera Utara

ANALISIS KORELASI EKSPOR DAN IMPOR BEBERAPA KOMODITI SEKTOR PERTANIAN TERHADAP PEREKONOMIAN SUMATERA UTARA

ANALISIS KORELASI EKSPOR DAN IMPOR BEBERAPA KOMODITI SEKTOR PERTANIAN TERHADAP PEREKONOMIAN SUMATERA UTARA ANALISIS KORELASI EKSPOR DAN IMPOR BEBERAPA KOMODITI SEKTOR PERTANIAN TERHADAP PEREKONOMIAN SUMATERA UTARA SKRIPSI OLEH: NADIA SAFITRI 110304059 AGRIBISNIS PROGRAM STUDI AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS
