PETUNJUK TEKNIS LOMBA KETERAMPILAN PRAMUKA PENGGALANG DAN PENEGAK (LKP3) TAHUN 2015

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PETUNJUK TEKNIS LOMBA KETERAMPILAN PRAMUKA PENGGALANG DAN PENEGAK (LKP3) TAHUN 2015"

Transkripsi

1 PETUNJUK TEKNIS LOMBA KETERAMPILAN PRAMUKA PENGGALANG DAN PENEGAK (LKP3) TAHUN 2015 A. PENDAHULUAN 1. Latar Belakang Lomba Keterampilan Pramuka Penggalang dan Penegak Tahun 2015 yang disingkat LKP merupakan salah satu cara untuk mempersiapkan kader bangsa yang memiliki kepribadian dan kepemimpinan yang berjiwa Pancasila, disiplin, sehat mental, moral, fisiknya, berjiwa patriot, mampu berkarya dengan semangat kemandirian, peduli dan berkomitmen terhadap Kode Kehormatan Pramuka. Sebagai pedoman pelaksanaan LKP tersebut telah dikeluarkan Petunjuk Pelaksanaan dan untuk panduan operasional di lapangan perlu diterbitkan Petunjuk Teknis Kegiatan LKP3 2015, agar dapat mencapai tujuan yang diharapkan. 2. Tujuan Petunjuk Teknis ini bertujuan untuk menjadi acuan pelaksanaan kegiatan LKP agar dapat berlangsung dengan baik, lancar dan aman. B. KEGIATAN 1. Kegiatan Pengantar a. Orientasi - Orientasi pada LKP adalah pemberian arahan atau penjelasan umum terhadap hal-hal yang berkaitan dengan kegiatan LKP Orientasi dilaksanakan sebelum kegiatan berlangsung. - Orientasi dilaksanakan kepada panitia, peserta, dan pembina pendamping b. Penjelasan Teknis - Penjelasan Teknis adalah pemberian arahan atau penjelasan mengenai teknis pelaksanaan kegiatan dalam LKP Penejelasan teknis dilaksanakan sebelum maupun selama kegiatan berlangsung - Penejelasan teknis dilakukan kepada panitia, peserta, dan pembina pendamping 2. Kegiatan Inti/Lomba Penegak SMA 1) Administrasi Satuan - Tujuan : Meningkatkan kemampuan tertib administrasi sangga, menanamkan disiplin, kemandirian dan kerjasama. - Proses & Prosedur : - Pemimpin sangga dan wakil pemimpin sangga menyerahkan : File I (persyaratan pendaftaran) 1. Biodata peserta 2. Biodata Pembina Pendamping 3. SK Pembina 4. Mandat Gugus Depan/Sekolah 5. Mandat Kwartir Ranting 6. Fotocopy Kartu Tanda Anggota (KTA) Gerakan Pramuka 7. Surat ijin orangtua/wali 8. Surat Keterangan Berbadan Sehat 9. Pas foto 3x4 berseragam Pramuka sebanyak 2 (dua) lembar 10. Kuitansi pembayaran iuran kegiatan File II (Administrasi Sangga) 1. Program Kerja Tahunan 2. Program Kegiatan Mingguan 3. Buku Induk Anggota 4. Buku Presensi

2 5. Buku Iuran 6. Buku Agenda Latihan 7. Buku Catatan Rapat 8. Buku Inventaris 9. Log book 10. Buku Catatan Pribadi 11. Buku Upacara Pelantikan 12. Buku Tamu 13. Buku Expedisi - Berkas administrasi diserahkan pada hari pertama saat peserta memasuki area kegiatan - Aspek Penilaian : Kelengkapan berkas, kerapihan, teknik penyusunan berkas 2) Tapak Perkemahan - Tujuan : Peserta mampu menata dan menjaga kebersihan tapak perkemahannya. - Pakaian : Menyesuaikan - Proses & Prosedur : - Peserta Menyetor Miniatur / Maket Tapak Perkemahannya masing-masing pada saat mendaftar dilokasi perkemahan - Peserta menata tapak perkemahan sesuai kapling yang ditentukan panitia. - Luas Kapling 6 x 8 meter - Penilaian dilaksanakan setiap hari. - Aspek Penilaian : Kelengkapan, kebersihan, kerapihan dan Keseuaian dengan Maket 3) Pidato Bela Negara - Tujuan : Meningkatkan kemampuan berbicara di depan umum dan meningkatkan wawasan kebangsaan dan bela negara - Proses & Prosedur : - Tiap Sangga diwakili 1 orang peserta - Pidato dilakukan tanpa menggunakan teks - Peserta menyampaikan kerangka pidato kepada juri - Waktu pelaksanaan 7 menit - Tema pilihan pidato : 1. Membangun generasi muda yang berkarakter demi kemajuan bangsa 2. Dengan semangat bela negara, kita kokohkan nilai-nilai persatuan dan kesatuan bangsa - Aspek Penilaian : Materi, Intonasi dan Penampilan 4) Forum Penegak - Tujuan : Meningkatkan kemampuan berkomunikasi dan bermusyawarah untuk memecahkan permasalahan - Proses & Prosedur : - Tiap Sangga diwakili 2 orang peserta - Forum dilaksanakan dalam bentuk debat - Aspek Penilaian : Diatur tersendiri 5) Beris-berbaris - Tujuan : Untuk menanamkan kedisiplinan, tertib, dan teratur. - Proses & Prosedur : - Pemberi aba-aba dan soal yang akan diperagakan diundi - Waktu Peragaan 10 Menit - Jenis aba-aba yang digunakan yaitu aba-aba

3 langsung, tangan dan sempritan - Peragaan dilaksanakan dalam kapling berukuran 10x10 Meter - Aspek Penilaian : Ketepatan aba-aba dan gerakan, kekompakan, Waktu Sebagai pembanding 6) Pioneering - Tujuan : Meningkatkan keterampilan membuat bangunan darurat - Pakaian : Baju lapangan - Proses & Prosedur : - Tiap sangga diwakili 4 orang peserta - Pioneering yang dibuat adalah bangunan yang berdaya guna - Menggunakan bambu - Waktu pengerjaan selama 45 menit - Peserta mempresentasekan bangunan yang dibuat secara terperinci - Aspek Penilaian : Ketepatan ikatan/simpul, kekuatan, dan Kreatifitas 7) Memasak - Tujuan : Meningkatkan keterampilan hidup di alam bebas - Pakaian : Pakaian Seragam Pramuka - Proses & Prosedur : - Setiap sangga diwakili 2 orang peserta - Peserta memasak tanpa menggunakan kompor dan peralatan modern lainnya - Waktu pengerjaan selama 120 Menit - Peserta membuat masakan untuk porsi 2 orang - Alat dan bahan disediakan sendiri oleh peserta - Aspek Penilaian : Proses, cita rasa, penyajian dan kebersihan 8) Stand Up Comedy - Tujuan : Meningkatkan apresiasi terhadap kesenian - Proses & Prosedur : - Setiap sangga diwakili 1 orang peserta - Peserta membawakan materi yang berhubungan dengan kepramukaan - Peserta diberikan waktu selama 5 menit - Aspek Penilaian : Bobot materi 9) Blog Gudep - Tujuan : Meningkatkan keterampilan penggunaan teknologi - Proses & Prosedur : - Setiap sangga diwakili dari 1 orang peserta - Waktu yang digunakan 120 menit - Semua proses pembuatan Blog dilakukan pada saat Lomba Mading berlangsung - Aspek Penilaian : Kreatifitas, Muatan blog, Desain Blog 10) Penjelajahan - Tujuan : Meningkatkan Keterampilan dan Ketangkasan di alam bebas - Pakaian : Baju Lapangan - Proses & Prosedur : - Diikuti oleh seluruh anggota sangga - Setiap Peserta akan mendapatkan tugas dari setiap pos - Peserta membuat peta dan peta perjalanan - Aspek Penilaian : Hasil tugas pos, Waktu, Ketepatan Peta Pita dan Peta Perjalanan, Kekompakan.

4 2. Kegiatan Tambahan a. Upacara Pembukaan dan Upacara Penutupan - Seluruh peserta wajib mengikuti Upacara Pembukaan dan Penutupan LKP Ketentuan lebih lanjut mengenai pelaksanaan Upacara Pembukaan dan Penutupan akan disampaikan pada saat gladi upacara. b. Kegiatan Ibadah - Peserta menjalankan kegiatan ibadah menurut agama masing-masing - Bagi peserta yang beragama islam, melaksanakan ibadah sholat subuh dan maghrib berjamaah di lapangan utama. c. Senam Pramuka - Seluruh peserta wajib mengikuti senam pramuka bersama - Senam Pramuka dilaksanakan secara bersama-sama oleh peserta sesuai dengan jadwal d. Apel Pagi dan Apel Sore - Seluruh peserta wajib mengikuti apel pagi dan apel sore sesuai dengan jadwal - Pengumuman pemenang dan penyerahan wimple untuk setiap mata lomba dilaksanakan pada apel pagi dan apel sore e. Kegiatan Pembina Pendamping Kegiatan Pembina pendamping akan diatur lebih lanjut di lokasi kegiatan B. PENUTUP Demikian Petunjuk Teknis Lomba Keterampilan Pramuka Penggalang dan Penegak (LKP3) Tahun 2015 disusun untuk dilaksanakan dengan penuh tanggung jawab oleh yang berkepentingan. Semoga sukses. Maros, 11 Juni 2015 Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Maros Sekretaris Safrullah, S.Sos

5 Biodata Peserta Lomba Keterampilan Pramuka Penggalang dan Penegak (LKP3) Tahun 2015 Kwartir Ranting Gugus Depan Pangkalan Regu/Sangga Nama Lengkap Tempat, Tanggal Lahir Agama Gol.Darah *Pa/Pi Alamat Pas Foto 3x4 Nama Orang Tua Ayah Pekerjaan Ibu Pekerjaan Pendidikan SD Tahun s.d. SMP Tahun s.d. SMA Tahun s.d. Kepramukaan Siaga Mula Tahun Jumlah Bantu Tahun TKK Tata Tahun Penggalang Ramu Tahun Purwa Jumlah Rakit Tahun Madya TKK Terap Tahun Utama Penegak Bantara Tahun Purwa Jumlah Laksana Tahun Madya TKK Utama, 2015 Peserta, *coret yang tidak perlu

6 Biodata Pembina Pendamping Lomba Keterampilan Pramuka Penggalang dan Penegak (LKP3) Tahun 2015 Kwartir Ranting Gugus Depan Pangkalan Nama Lengkap Tempat, Tanggal Lahir Agama Alamat Gol.Darah *Pa/Pi Pas Foto 3x4 Pendidikan SD Tahun s.d. SMP Tahun s.d. SMA Tahun s.d. Perti Tahun s.d. Pengalaman Kepramukaan Siaga Tahun s.d. Penggalang Tahun s.d. Penegak Tahun s.d. Pandega Tahun s.d. Pendidikan & Pelatihan Kepramukaan yang Pernah Diikuti Tingkat Tahun Tingkat Tahun Tingkat Tahun, 2015 Pembina Pendamping, *coret yang tidak perlu

PETUNJUK TEKNIS LOMBA KETERAMPILAN PRAMUKA PENGGALANG DAN PENEGAK (LKP3) TAHUN 2015

PETUNJUK TEKNIS LOMBA KETERAMPILAN PRAMUKA PENGGALANG DAN PENEGAK (LKP3) TAHUN 2015 PETUNJUK TEKNIS LOMBA KETERAMPILAN PRAMUKA PENGGALANG DAN PENEGAK (LKP3) TAHUN 2015 A. PENDAHULUAN 1. Latar Belakang Lomba Keterampilan Pramuka Penggalang dan Penegak Tahun 2015 yang disingkat LKP3 2015
