SKRIPSI. Mencapai derajat

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SKRIPSI. Mencapai derajat"

Transkripsi

1 ANALISIS USAHA INDUSTRI TAHU DI KECAMATAN NGEMPLAK KABUPATEN BOYOLALI TAHUN 2016 SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan Mencapai derajat Sarjana S-1 Fakultas Geografi Oleh: ALI MAHFUDH E FAKULTAS GEOGRAFI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2017

2 ii

3 iii

4 iv

5 MOTTO Sesungguhnya orang yang paling mulia di sisi Allah adalah orang yang paling taqwa di antara kalian.. (QS. Al-Hujurat: 13) Barangsiapa bertakwa pada Allah, maka Allah memberikan jalan keluar kepadanya dan memberi rezeki dari arah yang tidak disangka-sangka.. Barangsiapa yang bertaqwa pada Allah, maka Allah jadikan urusannya menjadi mudah.. barangsiapa yang bertaqwa pada Allah akan dihapuskan dosa2nya dan mendapatkan pahala yang agung (QS. Ath-Thalaq: 2, 3, 4). Wahai orang-orang yang beriman, bersabarlah kamu dan kuatkanlah kesabaranmu.. (QS. Ali-Imron: 200) Jika kamu berbuat baik (berarti) kamu berbuat baik bagi dirimu sendiri, dan jika kamu berbuat jahat, maka kejahatan itu untuk dirimu sendiri.. (QS. Al-Isra : 7) Sesungguhnya, Al Qur an memberikan petunjuk ke (jalan) yang paling lurus dan memberi kabar gembira kepada orang mukmin yang mengajarkan kebijakan bahwa mereka akan mendapat pahala yang besar. (QS.Al-Isra 17:9) v

6 HALAMAN PERSEMBAHAN Assalamu alaikum Wr.Wb Dengan penuh mengharap Ridha Allah SWT, teriring perasaan syukur dan sabar yang mendalam serta penghargaan yang tinggi,setelah berbagai ujian dalam perjuangan yang tak kenal lelah,saya mempersembahkan Skripsi ini kepada: 1. Bapak dan Ibuku tersayang yang dengan segala Do a, bimbingan, pengertian, perhatian dan kasih sayang, kesabaran keikhlasan dan pengorbanan yang sangat besar kepada saya yang senantiasa medukung dan memberikan semangat kepada saya untuk selalu senantiasa berusaha sebaik mungkin. 2. Ibu Dra. Hj. Umrotun, M.Si., selaku dosen pembimbing utama skripsi yang telah sabar menasehati,memberikan bimbingan,catatan serta meluangkan waktu, tenaga,pikiran dan segala perhatiannya kepada saya sehingga saya selalu bersemangat dan termotivasi untuk dapat menyelasikan skripsi ini dengan baik. Saya minta maaf jika selama inisaya melakukan kesalahan baik dalam bimbingan skripsi maupun yang lainnya. 3. Teman seperjuangan Skripsi saudara Danang, Rahar, Fadkhur terima kasih atas kerjasama dan bantuannya. 4. Dosen Universitas Muhammadiyah Surakarta Wassalamu alaikum Wr.Wb. vi

7 ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah: 1) Menganalisis karakteristik,sosial, ekonomi pada industri tahu di Kecamatan Ngemplak, 2) Menganalisis faktor-faktor industri tahu di Kecamatan Ngemplak, 3) Menganalisis persebaran spasial pemasaran industri tahu di Kecamatan Ngemplak. Metode penelitian yang digunakan adalah survei, untuk teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling.hasil penelitian menunjukan 1).Karakteristik sosial ekonomi dan responden yang akan dibicarakan berdasarkan usia responden pengusaha industri tahu yang terbanyak 40,5% dengan jumlah 15 responden berumur > 50 tahun. Jenis kelamin dan status sangat dominan oleh laki-laki dengan status kawin sebanyak (73%), untuk status belum nikah (0%). pendidikan terakhir tamatan SMP. Keadaan tersebut dapat dikatakan cukup baik apabila melihat bahwa dari 37 pengusaha industri tahu tersebut hanya terdapat 4 orang yang tamat SD.2).Faktor yang mempengaruhi proses produksi usaha tahu umumnya bahan baku yang digunakan untuk pembuatan tahu tersedia di pasar dan koperasi setempat dan cara memperolehnya mudah, jumlah penggunaan bahan baku bervariasi. 3).Pola persebaran indutri tahu yang ada di Kecamatan Ngemplak persebarannya yaitu menyebar karena pada saat melakukan penelitian dengan cara wawancara tempat yang dituju berpindah dari tempat satu ke yang lain. Kata Kunci: Industri Tahu, Faktor-Faktor Industri, Persebaran Pemasaran vii

8 ABSTRACT The purpose of this research was: 1) analyze the characteristics, social, economy on the industry knows in Ngemplak, 2) Analyse factors the industry knows in Ngemplak, 3) analyze the spatial distribution of marketing industry know in Ngemplak. The research method used was a survey sampling technique, using purposive sampling. The research results show the 1). Economic and social characteristics of the respondents will be discussed based on the age of respondents industry entrepreneur knows that most 40.5% with a total of 15 respondents aged > 50 years. Gender and the status of the very dominant by men with mating status (73%), as much for the status of marriage yet (0%). education graduate last junior high school. The State can be said to be quite good when see that from 37 industry entrepreneur knows that there are only 4 people who completed ELEMENTARY SCHOOL. 2). Factors that affect the process of the production effort know generally raw materials used for the manufacture of tofu available in markets and local operatives and how to get it easy, the amount of raw material usage varies. 3). The pattern of the spread are know that exist in Ngemplak persebarannya i.e. spread because at the time of research by means of interview place of the intended move from one to the other place. Key Words: Industry Know, Industrial Factors, Distribution Marketing viii

9 DAFTAR ISI HALAMAN PERSETUJUAN SKRIPSI... ii HALAMAN PERNYATAAN... iii HALAMAN MOTTO... iv HALAMAN PERSEMBAHAN... v ABSTRAK... vi ABSTRAC... vii DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABEL... x DAFTAR GAMBAR... xii DAFTAR LAMPIRAN... xiii KATA PENGANTAR... xiv BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian Telaah Pustaka dan Penelitian Sebelumnya Telaah Pustaka Penelitian Sebelumnya Kerangka Penelitian Metode Metode Penelitian Penentuan Daerah Penelitian Penentuan Responden Metode Pengumpulan Data Metode Analisis Data Batasan Operasional BAB II DESKRIPSI DAERAH PENELITIAN Letak, luas, dan batas Daerah Penelitian ix

10 2.2 Iklim Topografi Kependudukan Sarana Kesehatan Indutri BAB III HASIL DAN PEMBAHASAN Karakteristik sosial ekonomi pengusaha industri tahu Umur Responden Jenis Kelamin dan Status Responden Tingkat Pendidikan Responden Lama Usaha Responden Analisis Faktor Faktor Berkembangnya Usaha Industri Tahu Di Kecamatan Ngemplak Analisis Faktor Produksi Tahu di Kecamatan Ngemplak Produksi Pola Persebaran Pemasaran Pemasaran Dalam Wilayah Pemasaran Luar Wilayah BAB IV PENUTUP Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN x

11 DAFTAR TABEL Tabel 1.1. Jumlah Industri Tahu di Kecamatan Ngemplak Tabel 1.2. Tabel 1.2.Ringkasan Penelitian Sebelumnya... 8 Tabel 1.3. Jumlah dan penyebaran Usaha Industri Tahu Di Kecamatan Ngemplak Tabel 1.4. Jumlah Responden Bekerja Industri Tahu Di Kecamatan Ngemplak Tabel 2.1. Tipe Curah Hujan Menurut Schmidt Ferguson Tabel 2.2 Rerata Curah Hujan di Kecamatan Ngemplak Tahun Tabel 2.3. Topografi Tabel 2.4. Kepadatan Penduduk Tabel 2.5. Jumlah Penduduk Menurut Umur & Jenis Kelamin Tabel 2.6. Jumlah Penduduk Menurut Pendidikan Tabel 2.7. Jumlah Fasilitas Kesehatan Tabel 2.8. Tabel Industri Tabel 3.1. Umur Responden Pengusaha Tabel 3.2. Status Kawin Berdasarkan Jenis Kelamin Tabel 3.3. Tingkat Pendidikan Tabel 3.4. Lama Usaha Tabel 4.1. Besarnya Jumlah Modal Pengusaha Tabel 4.2. Asal Modal Pengusaha Tabel 4.3. Asal Bahan Baku Tabel 4.4. Jumlah Tenaga Kerja Tabel 4.5. Daerah Asal Tenaga Kerja Tabel 4.6. Sistem Pemasaran Tabel 4.7. Daerah Pemasaran Tabel 4.8. Pendapatan dari Usaha Tabel 4.9. Pendapatan Total Keluarga Tabel Hubungan Besar Modal & pendapatan Tabel Hubungan Jumlah Tenaga Kerja & Pendapatan xi

12 Tabel Hubungan Daerah Pemasaran & Tingkat Pendapatan Tabel Besarnya Sumbangan & Non Sumbangan Terhadap Total pendapatan Keluarga xii

13 DAFTAR GAMBAR Gambar 1.1. Diagram Alir Penelitian Gambar 1.2 Peta Lokasi Industri Gambar 2.1 Diagram Tipe Curah Hujan Kecamatan Ngemplak, Klasifikasi Iklim Menurut Schmidth Ferguson Gambar 2.1 peta adminitrasi penelitian xiii

14 DAFTAR lampiran Kuisioner Responden Peta Kepadatan Penduduk Peta Titik Persebaran Lokasi Industri xiv

15 KATA PENGANTAR Dengan mengucap syukur atas kehadirat Allah SWT yang selalu melimpahkan nikmat, rahmat, dan hidayah-nya, sehingga penyusunan Skripsi ini dapat terselesaikan tepat waktu. Skripsi ini tidak akan terwujud tanpa adanya bimbingan, pengarahan, dan bantuan serta dukungan dari berbagai pihak sehingga menghasilkan suatu pemikiran yang bermanfaat bagi masyarakat luas. Oleh karena itu penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1. Bapak Drs. H Priyono M,SI selaku dekan fakultas geografi beserta seluruh jajaran pimpinan fakultas,dosen serta karyawan yang telah memberi kesempatan bagi penulis untuk menuntut ilmu. 2. Pembimbingku Ibu Dra. Hj Umrotun M, SI yang telah menyisihkan waktu pikiran memberikan bimbingan dan pengarahan kepada penulis melakukan penelitian. 3. Keluarga besarku ibu dan bapak terima kasih atas kepercayaanya,kasih saying,kesabaran dan dukungan yang telah kau beri demi mewujudkan cita cita ananda,kakaku mbak bani,mas anwar,mbak nur,mas anshor,yang telah memberi motivasi untuk kelancaran study. 4. Teman teman satu angkatan 2012 semoga kita sukses dan bermanfaat bagi masyarakat. Kiranya skripsi ini masih jauh dari kata sempurna. Maka saran masukan yang membangun akan lebih berguna. Semoga dapat bermanfaat untuk semua. Surakarta, 12 juli 2017 (Ali mahfudh) xv

ANALISIS KARAKTERISTIK PEDAGANG DAN JARINGAN PERDAGANGAN SAYUR PASAR TAWANGMANGU KABUPATEN KARANGANYAR

ANALISIS KARAKTERISTIK PEDAGANG DAN JARINGAN PERDAGANGAN SAYUR PASAR TAWANGMANGU KABUPATEN KARANGANYAR ANALISIS KARAKTERISTIK PEDAGANG DAN JARINGAN PERDAGANGAN SAYUR PASAR TAWANGMANGU KABUPATEN KARANGANYAR SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan Mencapai derajat Sarjana S-1 Fakultas Geografi
