BAB I PENDAHULUAN. pengendalian banjir, air baku 300 liter/ detik dan energi listrik 535 KWH (Wicaksono,

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. pengendalian banjir, air baku 300 liter/ detik dan energi listrik 535 KWH (Wicaksono,"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang Bendungan Kuningan merupakan bendungan tipe urugan yang mampu menampung air sebesar 25,955 juta m 3. Air dari bendungan ini akan menjadi sumber air bagi Daerah Irigasi Cileuweung seluas 1000 hektar dan Daerah Irigasi Jangkelok seluas 2000 hektar. Manfaat yang diberikan oleh Bendungan Kuningan ini sebagai pengendalian banjir, air baku 300 liter/ detik dan energi listrik 535 KWH (Wicaksono, 2014). Bendungan sebagai penampung air harus direncanakan dengan bahan pembentuk tubuh yang baik dan berdiri diatas pondasi yang stabil. Mengetahui kualitas massa batuan dan kestabilan lereng pada tumpuan bendungan merupakan salah satu syarat untuk mengetahui apakah stabil atau tidaknya calon tumpuan bendungan. Bendungan Kuningan terletak di Desa Randusari, Kecamatan Cibeureum, Kabupaten Kuningan, bagian timur dari Provonsi Jawa Barat. Bendungan ini dibangun untuk mengoptimalkan air yang mengalir sepanjang Sungai Cikaro, sehingga dari 3000 hektar lahan irigasi mendapat manfaat dari keberadaan Bendungan Kuningan. Berdasarkan laporan penyelidikan geologi tambahan SNVT (2014), pembangunan tumpuan Bendungan Kuningan berada pada satuan perselingan batupasir dan batulempung, breksi vulkanik, dengan ketebalan tanah permukaan yang menutupi satuan tersebut sekitar 0,05 3,00 m. Pada dasar Sungai Cikaro memiliki satuan berupa breksi vulkanik, perselingan batupasir dan batulempung.

2 2 Sungai Cikaro memiliki bentukan meander yang tajam, bukan dikarenakan oleh proses erosi endapan sungai, melainkan adanya pengaruh struktur geologi yang bekerja pada sungai tersebut. Dampak yang ditimbulkan nantinya akan mempengaruhi kestabilan bendungan, tumpuan bendungan akan mengalami kerusakan, dan dapat menyebabkan runtuhnya tumpuan bendungan sehingga membahayakan Desa Randusari yang terletak di belakang tumpuan bendungan. Penelitian ini dilakukan untuk mengevaluasi kondisi kualitas massa batuan dan kestabilan lereng daerah bendungan, melalui penyelidikan lapangan dan analisis kestabilan lereng. I.2. Tujuan Penelitian 1. Menentukan kualitas massa batuan tumpuan Bendungan Kuningan dengan metode Geological Strength Index. 2. Menentukan kestabilan lereng tumpuan dan daerah genangan air Bendungan Kuningan. I.3. Daerah Penelitian Lokasi penelitian berada pada perbatasan antara Jawa Barat dan Jawa Tengah, bertempat di Desa Randusari, Kecamatan Cibeureum, Kabupaten Kuningan, Provinsi Jawa Barat dengan koordinat me dan mn pada zonasi 49S. Penelitian hanya dilakukan di sekitar lokasi pengerjaan tumpuan bendungan dan sekitarnya dengan luas kavling penelitian 700 m x 900 m.

3 3 Perjalanan dari Yogyakarta menuju lokasi penelitian dengan melakukan perjalanan darat, dengan jarak tempuh ± 265 km, waktu yang dihabiskan sekitar 6 jam 40 menit. Gambar 1. 1 Peta lokasi penelitian yang berada di daerah Desa Randusari, Kecamatan Ciberureum, Kabupaten Kuningan. I.4. Lingkup Penelitian Lingkup penelitian adalah sebagai berikut: 1. Melakukan penyelidikan lapangan berupa pemetaan geologi teknik skala 1: dengan mengumpulkan data- data kondisi geologi teknik permukaan daerah penelitian antara lain titik longsor, spasi dan kondisi diskontinuitas

4 4 batuan, kemiringan lereng, jenis dan tingkat pelapukan batuan, struktur geologi. 2. Penelitian dilakukan di bukit sekitar lokasi tumpuan Bendungan Kuningan dan sekitarnya, meliputi area genangan air dengan luas kavling 700 x 900 m dan koordinat me, mn pada zonasi 49S. 3. Menentukan kualitas massa batuan yang dilakukan pada lokasi daerah penelitian, metode yang digunakan dalam klasifikasi kualitas massa batuan berupa Geological Strength Index (GSI). 4. Melakukan analisis kestabilan lereng tumpuan bendungan dan lerenglereng daerah genangan air di sekitar tumpuan melalui analisis kestabilan lereng menggunakan software Geostudio 2007/ SLOPE W. I.5. Manfaat Penelitian Penelitian yang dilakukan bermanfaat untuk menambahkan informasi terkait akan dilakukannya pembangunan calon tumpuan bendungan. Hasil dari penelitian ini dapat digunakan sebagai bahan pertimbangan dalam pembangunan, untuk menghindari kerusakan yang akan terjadi akibat ketidakstabilan lereng. Hasil yang diberikan dalam penelitian ini berupa nilai kualitas massa batuan, dan nilai faktor keamanan dari tumpuan bendungan. I.6. Peneliti Terdahulu Penelitian mengenai kondisi Bendungan Kuningan dan sekitarnya telah dilakukan oleh beberaoa peneliti, antara lain:

5 5 1. Kastowo (1975) melakukan pemetaan geologi secara regional Jawa Barat dan Jawa Tengah bagian barat, yang meliputi daerah Bendungan Kuningan. Bendungan kuningan termasuk kedalam Formasi Halang dengan litologi yang menyusun daerah tersebut yaitu batuan sedimen jenis turbidit dengan strukturstruktur sedimen yang jelas seperti perlapisan, konvolut, laminasi, flute cast, serta breksi gunung api yang bersifat melensa, di beberapa tempat dibagian atas dari formasi ini terdapat batugamping karang. Hasil penelitian ini menyebutkan bahwa arah umum struktur geologi yang berkembang pada daerah ini berarah baratlaut-tenggara dengan arah gaya utama baratdaytimurlaut yang menghasilkan struktur kekar, sesar, dan lipatan. 2. Wicaksono (2014) melakukan penelitian mengenai hasil pemboran daerah Bendungan Kuningan. Jenis tanah yang terdapat pada tubuh Bendungan Kuningan berasal dari pelapukan batuan yang terdiri atas batupasir tufan, breksi vulkanik dan batulempung dari Formasi Halang yang memiliki umur Miosen Atas. Batuan- batuan tersebut mengalami pelapukan sedang (Sligthly Weathered, SW) sampai pelapukan sempurna (Completely Weathered, CW). 3. Subrata dkk. (2014) melakukan penelitian mengenai kondisi geologi dan analisis gerakan tanah daerah Cibeureum dan sekitarnya. Penelitian Subatra dkk dilakukan dengan cara melakukan pemetaan geologi untuk mengetahui sejarah perkembangan cekungan, sejarah tektonik dan sejarah bentang alam serta analisis potensi gerakan tanah. Penelitian Subrata dkk.(2014) menyebutkan geomorfologi daerah Ciberueum dan sekitarnya secara genesa terbagi menjadi 3 satuan geomorfologi perbukitan lipatan patahan, dataran

6 6 lipat patahan, dan satuan geomorfologi dataran aluvial sungai. Pola aliran sungai yang berkembang adalah sistem rectangular, dengan stadia sungai muda- dewasa. Struktur geologi yang berkembang pada daerah penelitian adalah struktur kekar, lipatan, dan patahan. 4. Sutrisno (2016) melakukan penelitian mengenai karakteristik geologi teknik lokasi konstruksi saluran pengelak Bendungan Kuningan dengan menggunakan metode RMR. Kondisi tanah dan batuan berdasarkan hasil pengamatan di lapangan, dan uji laboratorium, yaitu bukaan awal terowongan memiliki kualitas batuan rendah, sedang, dan tinggi yang mengkonfirmasi kualitas massa batuan permukaan yang cenderung lebih rendah dan dapat diprediksi kualitas massa batuan pada bukaan terowongan selanjutnya akan cenderung lebih baik dibandingkan kualitas massa batuan permukaan. I.7. Keaslian Penelitian Belum ada penelitian sebelumnya yang dilakukan untuk menentukan kualitas massa batuan berdasarkan GSI dan menentukan kestabilan lereng tumpuan daerah genangan air Bendungan Kuningan, melalui pemetaan geologi teknik skala 1:5000 dan analisis kestabilan lereng menggunakan Geostudio 2007 / SLOPE W.

BAB I PENDAHULUAN. besar yang dibangun di atas suatu tempat yang luasnya terbatas dengan tujuan

BAB I PENDAHULUAN. besar yang dibangun di atas suatu tempat yang luasnya terbatas dengan tujuan BAB I PENDAHULUAN I.1. Latar Belakang Bendungan adalah suatu konstruksi atau massa material dalam jumlah besar yang dibangun di atas suatu tempat yang luasnya terbatas dengan tujuan untuk menahan laju
