Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Diajukan Oleh:

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Diajukan Oleh:"

Transkripsi

1 PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA TENTANG OPERASI HITUNG BILANGAN BULAT MELALUI PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL DI KELAS IV SD MUHAMMADIYAH 22 SRUNI SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2015/2016 Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Diajukan Oleh: YOGA EKA WARDHANA A Kepada PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA APRIL 2016

2 PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA TENTANG OPERASI HITUNG BILANGAN BULAT MELALUI PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL DI KELAS IV SD MUHAMMADIYAH 22 SRUNI SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2015/2016 Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Diajukan Oleh: YOGA EKA WARDHANA A Kepada PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA APRIL 2016 ii

3 iii

4 iv

5 v

6 MOTO Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan. Maka apabila engkau telah selesai (dari sesuatu urusan), tetaplah bekerja keras (untuk urusan yang lain) (QS. Al-Insyirah: 6-7) Barang siapa menempuh jalan untuk menuntut ilmu, maka Allah SWT akan memudahkan baginya jalan ke surga (H.R Muslim) Pendidikan adalah senjata palig mematikan, karena dengan pendidikan seseorang dapat mengubah dunia (Nelson Mandela) Suatu ilmu dapat bermanfaat bukan karena kehebatn ilmu ataupun penemunya melainkan manfaat ilmu tersebut bagi masyarakat umum dan penerapannya yang sesuai (Einstein) vi

7 PERSEMBAHAN Bersyukur kehadirat Allah SWT atas selesainya skripsi ini, sholawat serta salam selalu tercurahkan kepada junjungan besar kita nabi Muhammad SAW. Saya persembahkan karya tulis ini kepada: Kedua Orang Tuaku Bapak Warjiman dan Ibu Hardani, terima kasih atas kasih sayang, bimbingan, motivasi dan semangatnya serta doa yang telah kalian berikan. Sahabatku KITA (Danik, Citra, Hylda, Yosi, Catur, Dedy ), yang sealu ada memberi semangat, motivasi dan rasa kebersamaan dalam berjuang bersama mewujudkan cita-cita. Teman-teman kelas E FKIP PGSD angkatan 2012 yang selalu memberi motivasi. vii

8 ABSTRAK Yoga Eka Wardhana, A Peningkatan Hasil Belajar Matematika tentang Operasi Hitung Bilangan Bulat melalui Pembelajaran Kontekstual di Kelas IV SD Muhammadiyah 22 Sruni Surakarta Tahun Pelajaran 2015/2016. Skripsi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta. April, Permasalahan dalam penelitian ini adalah rendahnya hasil belajar matematika tentang operasi hitung bilangan bulat siswa kelas IV SD Muhammadiyah 22 Sruni Surakarta. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk meningatkan kwalitas menajar guru dan hasil belajar matematika tentang operasi hitung bilangan bulat melalui pembelajaran kontekstual di kelas IV SD Muhammadiyah 22 Sruni Surakarta tahun pelajaran 2015/2016. Penelitian ini berbentuk penelitian tindakan kelas yang terdiri dari dua siklus, setiap siklus terdapat dua pertemuan dan setiap pertemuan terdiri dari 4 tahapan yaitu: Perencanaan, Pelaksanaan, Pengamatan dan Refleksi. Teknik pengumpulan data dari penelitian ini menggunkan observasi, tes, wawancara dan dokumentasi. Subjek penelitian adalah guru dan seluruh siswa kelas IV SD Muhammadiyah 22 Sruni. Pada kegiatan prasiklus analisis hasil belajar matematika tentang operasi hitung bilangan bulat, diswa yang mendapat hasil belajar lebih dari Kritaeria Ketuntasan Minimal (KKM) 65 hanya 10 siswa atau 32,3 % dari 31. Hal yang menyebabkan hasil belajar matematika siswa rendah adalah siswa merasa proses pembelajaran yang diberikan oleh guru berlangsung membosankan. Oleh karena itu, Penelitian ini dilaksanakan dengan tujuan untuk meningkatkan kwalitas mengajar guru dan hasil belajar siswa. Hasil dari penelitian peningkatan hasil belajar operasi hitung bilangan bulat melalui pembelajaran kontekstual ditunjukkan dengan perolehan siklus I siswa yang memenuhi KKM 65 adalah 16 siswa (51,7%) dari 31 siswa dengan rata-rata 68,4. Siklus II, siswa yang memenuhi KKM 65 adalah 26 siswa (83,8%) dari 31 siswa dengan rata-rata 76,2. Penelitian ini menyimpulkan melalui pembelajaran kontekstual dapat meningkatkan hasil belajar. Kata kunci: Pembelajaran kontekstual, hasil belajar, operasi hitung bilangan bulat. viii

9 ABSTRACT Yoga Eka Wardhana, A Improved Learning Outcomes Mathematics of Operation Count Integer through contextual learning in the Fourth Grade 22 Sruni SD Muhammadiyah Surakarta in the academic year 2015/2016. Thesis, the Faculty of Education, University of Muhammadiyah Surakarta. April, The problem in this research is the low mathematics learning outcomes of the integer arithmetic operation fourth grade students of SD Muhammadiyah Surakarta Sruni 22. The purpose of this study was to meningatkan menajar quality of teachers and learning mathematics on integer arithmetic operations through contextual learning in fourth grade 22 Sruni Muhammadiyah Surakarta in the academic year 2015/2016. This study is classroom action research consisted of two cycles, each cycle there are two meetings and each meeting consists of four stages: Planning, Implementing, Observations and Reflections. The technique of collecting data from this study using the observation, tests, interviews and documentation. Subjects were teachers and all the fourth grade students of SD Muhammadiyah 22 Sruni. In the analysis of the results of activities prasiklus learn math on integer arithmetic operations, learning outcomes been self that gets more than Kritaeria Complete Minimal (KKM) 65 only 10 students or 32.3% of 31. The cause of low student mathematics learning outcomes is that students feel learning process given by the teacher lasted boring. Therefore, this study was conducted with the aim to improve the quality of teaching and teacher and student learning outcomes. The results of the research learning outcome integer arithmetic operations through the acquisition of contextual learning is indicated by the first cycle of students who meet KKM 65 is 16 students (51.7%) of 31 students with an average of Cycle II, students who meet KKM 65 is 26 students (83.8%) of 31 students with an average of This study concluded through contextual learning can improve learning outcomes. Keywords: Contextual learning, learning outcomes, integer arithmetic operations. ix

10 KATA PENGANTAR Assalamualaikum Wr. Wb Segala puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT yang telah melimphkan rahmat, karunia, taufik dan hidayah-nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Peningkatan Hasil Belajar Matematika tentang Operasi Hitung Bilangan Bulat melalui Pembeajaran Kontekstual di Kelas IV SD Muhammadiyah 22 Sruni Surakarta Tahun Pelajaran 2015/2016 Skripsi ini disusun guna menuhi persyaratan untuk memperoleh gelar sarjana pendidikan S-1 pada program studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta. Penulis tidak akan dapat menyelesaikan skripsi ini tanpa bantuan dari beberapa pihak. Pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan rasa terimakasih kepada: 1. Prof. Dr. Harun Djoko Prayitno, M. Pd., sekalu Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Dr. Achmad Fathoni, S.E, M.Pd selaku Ketua Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Muhammadiyah Surakarta. 3. Drs. Mulyadi Sri Kamulyan, S.H, M.Pd selaku dosen pembimbing dalam penulisan skripsi dan selaku pembimbing akademik. 4. Dosen-dosen PGSD Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan ilmu kepada penulis. 5. Bapak dan Ibuk tercinta yang tak pernah henti memberikan doa dan kasih sayang yang tak terhingga. 6. Bapak Muzaini, S.Pd selaku Kepala SD Muhammadiyah 22 Sruni Surakarta yang telah memberikan izin untuk melaksanakan penelitian di SD Muhammadiyah 22 Sruni. 7. Widyaningrum Yudi R, S.Pd selaku guru kelas IV di SD Muhammadiyah 22 Sruni Surakarta yang telah meluangkan tempat dan waktu untuk membantu pelaksanaan penelitian. x

11 xi

12 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... ii HALAMAN PERNYATAAN... iii HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING... iv HALAMAN PENGESAHAN PENGUJI... v HALAMAN MOTTO... vi HALAMAN PERSEMBAHAN... vii ABSTRAK... viii ABSTRACT... ix KATA PENGANTAR... x DAFTAR ISI... xii DAFTAR TABEL... xiv DAFTAR GAMBAR... xv DAFTAR LAMPIRAN... xvi BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang... 1 B. Identifikasi Masalah... 3 C. Rumusan Masalah... 3 D. Tujuan Penelitian... 4 E. Manfaat Penelitian... 4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Hasil Belajar Matematika tentang Operasi Hitung Bilangan Bulat 1. Hasil Belajar Matematika Operasi Hitung Bilangan Bulat B. Pembelajaran Kontekstual 4. Pembelajaran Pembelajaran Kontekstual C. Penelitian Yang Relevan D. Kerangka Berpikir xii

13 E. Hipotesis Tindakan BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis dan Desain Penelitian B. Setting Penelitian C. Subjek dan Objek Penelitian D. Data dan Sumber Data E. Teknik dan Instrumen Pengumpulan Data F. Keabsahan Data G. Teknik Analisis Data H. Prosedur Penelitian I. Indikator Pencapaian BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Latar Penelitian B. Deskripsi Kondisi Prasiklus C. Deskripsi Siklus D. Deskripsi Siklus E. Deskripsi Hasil Penelitian F. Pembahasan G. Keterbatasan Penelitian BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN A. Simpulan B. Implikasi C. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xiii

14 DAFTAR TABEL Tabel Halaman 2.1 Perbedaan Model CTL dengan Konvensional Persamaan dan Perbedaan Penelitian yang Telah Dilakukan dengan yang Akan Dilakukan Jadwal Penelitian Indikator Pencapaian Data Guru SD Muhamamdiyah 22 Sruni Surakarta Daftar Nilai Siswa kelas IV Kegiatan Prasiklus Daftar Nilai Siswa kelas IV Mengurutkan Bilangan Bulat Daftar Nilai Siswa kelas IV Menjumlah Bilangan Bulat Daftar Nilai Siswa kelas IV Pengurangan Bilangan Bulat Daftar Nilai Hasil Belajar Operasi Hitung Bilangan Bulat Sesudah Tindakan xiv

15 DAFTAR GAMBAR Gambar halaman 2.1 Garis Bilangan Penjumlahan Dua Bilagan Positif Penjumlahan Dua Bilagan Negatif Penjumlahan Dua Bilagan Campuran Kerangka Berfikir Model Analisis Data secara Interaktif Prosedur Penelitian Grafik Prosentase Hasil Belajar Penjumlahan dan Pengurangan Bilangan Bulat Pra Siklus Grafik Prosentase Hasil Belajar Mengurutkan Bilangan Bulat Grafik Prosentase Hasil Belajar Menjumlah Bilangan Bulat Siklus Grafik Prosentase Hasil Belajar Pengurangan Bilangan Bulat Siklus II Pertemuan I Grafik Prosentase Peningkatan Hasil Belajar Operasi Hitung Bilangan Bulat xv

16 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Surat Riset Lampiran 2. Surat Keterangan Pelaksanaan Penelitian Lampiran 3. Daftar Nama Siswa Lampiran 4. Denah Gedung Sekolah Lampiran 5. Denah Tempat Duduk Lampiran 6. Jadwal Pelajaran Lampiran 7. Foto Penelitian Lampiran 8. Pedoman Wawancara Sebelum Tindakan Kepada Guru Lampiran 9. Pedoman Wawancara Sebelum Tindakan Kepada Siswa.. 86 Lampiran 10. RPP Siklus I Pertemuan I Lampiran 11. RPP Siklus I Pertemuan II Lampiran 12. RPP Siklus II Pertemuan I Lampiran 13. Catatan Observasi Prasiklus Lampiran 14. Pedoman Observasi Siklus I Pertemuan I Lampiran 15. Pedoman Observasi Siklus I Pertemuan II Lampiran 16. Pedoman Observasi Siklus II Pertemuan I Lampiran 19. Lembar Kerja Siswa Siklus I Pertemuan I Lampiran 20. Lembar Kerja Siswa Siklus I Pertemuan II Lampiran 21. Lembar Kerja Siswa Siklus II Pertemuan I xvi

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat S-1 Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat S-1 Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar PENINGKATAN MINAT DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI STRATEGI EXAMPLE NON EXAMPLE SISWA KELAS V DI SDN 01 JATIWARNO JATIPURO KARANGANYAR TAHUN PELAJARAN 2015/2016 SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan
