BAB III USULAN PENSOLUSIAN MASALAH 3.1 Program Dari dua permasalahan yang diprioritaskan, terdapat beberapa kegiatan yang dilakukan penulis selama

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III USULAN PENSOLUSIAN MASALAH 3.1 Program Dari dua permasalahan yang diprioritaskan, terdapat beberapa kegiatan yang dilakukan penulis selama"

Transkripsi

1 BAB III USULAN PENSOLUSIAN MASALAH 3.1 Program Dari dua permasalahan yang diprioritaskan, terdapat beberapa kegiatan yang dilakukan penulis selama kegiatan KK KKN-PPM. Kegiatan yang dilakukan penulis tersebut terdiri dari: a. Memberikan penjelasan kepada Pak I Nengah Wilet beserta keluarga tentang penyakit Vertigo, penyebab, serta komplikasi yang mungkin ditimbulkan. b. Melakukan pemeriksaan kesehatan berupa tekanan darah secara rutin dan menanyakan keluhan vertigo terhadap bapak Wilet serta memberikan penjelasan mengenai pentingnya mengkonsumsi obat-obatan. c. Memberikan penjelasan mengenai apa saja pola hidup yang harus dihindari untuk mencegah komplikasi penyakitnya. d. Menjelaskan bahwa Pak I Nengah Wilet harus tetap kontrol ke dokter terdekat di Puskesmas untuk memeriksakan diri dan juga menjelaskan bahwa untuk penyakitnya tersebut ditanggung biayanya oleh pemerintah melalui program asuransi kesehatan dalam hal ini JKBM. e. Memberikan edukasi dan informasi untuk tidak menyepelakan keluhan-keluhan yang dirasakan dan segera menghubungi petugas kesehatan terdekat apabila mengalami keluhan. f. Menjelaskan pentingnya aktivitas fisik dan pola makan yang sehat berisi sayuran, daging dan zat-zat lain demi kesehatan Bapak Wilet. g. Menjelaskan program pola hidup bersih dan sehat terutama dalam menjaga kebersihan diri yaitu pentingnya mandi, cuci tangan pakai sabun dan makan makanan yang sehat sehingga dapat mengurangi resiko terkena infeksi lain.

2 Berikut penjelasan secara ringkas program yang dilaksanakan :: a. Program Permasalahan Kesehatan Keluarga Permasalahan kesehatan yang dialami oleh Pak Wilet diperberat dengan kurangnya kesadaran untuk mengkonsumsi obat, pola hidup sehat yang kurang serta pola makan yang tidak seimbang. Pendamping dalam hal ini menggali sejauh mana pengetahuan Pak Wilet dan keluarga mengenai penyakitnya. Pendamping mencoba memberikan informasi kepada keluarga Pak Wilet dengan bahasa yang mudah dimengerti. Kemudian pendamping mencoba berkomunikasi dengan keluarga yang tinggal bersama Pak Wilet untuk membantu mengingatkan minum obat setiap harinya. Pendamping juga memberikan informasi kepada keluarga terkait kemungkinan komplikasinya jika tidak patuh minum obat. Setiap kunjungan pendamping melakukan pemeriksaan rutin tekanan darah dan keluhan vertigonya untuk melihat ada kekumatan penyakitnya. Pendamping juga menjelaskan kepada anak Pak Wilet akan pentingnya aktivitas fisik, pentingnya pola hidup bersih dan sehat dan pola makan bergizi seimbang untuk mencegah timbulnya komplikasi. b. Permasalahan PHBS Pak Wilet dan kelurga masih memiliki pengetahuan yang kurang mengenai pola hidup bersih dan sehat. Hal ini terlihat dari kebiasaan cuci tangan yang masih jarang dilakukan, mandi yang jarang, serta kamar yang kurang pencahayaan. Pendamping dalam hal ini mencoba menjelaskan terlebih dahulu apa pentingnya pola hidup bersih dan sehat untuk dijalankan sehari-hari. Setelah itu pendamping mencoba mengajari 6 langkah cuci tangan pakai sabun kepada semua anggota keluarga Pak Wilet. Pendamping juga menjelaskan kapan waktu harus cuci tangan menggunakan sabun. Selain itu, pendamping juga menyarankan kepada anak Pak Wilet untuk memperhatikan pencahayaan kamar Pak Wilet dengan lebih sering membuka jendela dan pintu rumah. 3.2 Jadwal Kegiatan

3 No. Hari/Tanggal Kegiatan Tempat Tim Jam Volume JKEM 1. Sabtu, 23 Juli Koordinasi dengan Kepala Kantor Desa 18 2 jam 36 Desa Selat untuk Selat orang konsultasi keluarga yang dipilih sebagai KK. 2. Selasa, 26 Juli Survey lokasi rumah KK Br. Selat Peken 2 orang 2 jam 4 3. Jumat, 29 Juli Berkenalan dengan keluarga KK (I Nengah Wilet) dan menyatakan maksud dan tujuan kunjungan 4. Minggu, 31 Berbincang-bincang Juli dengan keluarga Bapak I Nengah Wilet dan menggali permasalahan 5. Selasa, 2 Berbincang-bincang 1 orang 2 jam 2 dengan keluarga Bapak I Nengah Wilet, menggali informasi dasar keluarga 6. Sabtu, 6 Menjelaskan tentang 2 orang 3 jam 8 penyakit Vertigo

4 7. Rabu, 10 Menjelaskan mengenai pentingnya komplikasi vertigo dan memeriksa tensi bapak Wilet 8. Kamis, 11 Mengambil obat dan memberikan obat dan menjelaskan penggunaan obat ke Pak Wilet dan keluarga 9. Minggu, 14 Memeriksa tensi darah 1 orang 3 jam 3 bapak Wilet dan sharing tentang keluarga 10. Senin 15 Pendekatan terhadap keluarga dengan mengikuti kegiatan KK dampingan 11. Rabu, 17 - Memeriksa adanya keluhan dan memeriksa tensi - Memberikan penyuluhan cuci tangan pakai sabun dan perilaku hidup bersih sehat 12. Jumat, 19 Melakukan pemeriksaan fisik (vital sign,suara 2 orang 4 jam 8 napas, tekanan darah 13. Sabtu, 20 Membantu Pak Wilet untuk membersihkan

5 kawasan kamar dan lingkungan rumah 14. Selasa, 23 Mengajari keluarga Pak I 1 orang 3 jam 3 Nengah Wilet mengenai makanan bergizi seimbang dan pola hidup bersih sehat 15. Kamis, 24 Menjelaskan tentang manfaat aktivitas fisik yang baik dalam menjaga kebugaran. Memberikan pak I Wayan Wilet vitamin untuk meningkatkan kebugarannya. 16. Jumat, 26 Kunjungan terakhir, 2 orang 2 jam 4 memeriksa tekanan darah bapak I Nengah Wilet, serta berpamitan dengan keluarga I Nengah Wilet JUMLAH 127

BAB III USULAN PENSOLUSIAN MASALAH

BAB III USULAN PENSOLUSIAN MASALAH BAB III USULAN PENSOLUSIAN MASALAH Dalam bab ini akan dijelaskan mengenai saran-saran dan motivasi bagi keluarga dampingan dalam memecahkan permasalahan yang terdapat dalam keluarga dampingan bersangkutan.
