BAB 5 SIMPULAN, KETERBATASAN, DAN SARAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 5 SIMPULAN, KETERBATASAN, DAN SARAN"

Transkripsi

1 BAB 5 SIMPULAN, KETERBATASAN, DAN SARAN 5.1 Simpulan Berdasarkan pemaparan dan hasil analisis, maka dapat disimpulkan bahwa: Koefisien regresi variabel tingkat pemahaman IFRS memiliki nilai positif. Sehingga variabel tingkat pemahaman IFRS berpengaruh positif pada kesiapan auditor dalam menghadapi AFTA Selain itu juga koefisien regresi variabel kecerdasan emosional juga memiliki nilai yang positif sehingga variabel kecerdasan emosional berpengaruh positif terhadap kesiapan auditor dalam menghadapi AFTA Namun koefisien regresi variabel pengalaman audit memiliki nilai yang negative sehingga dapat disumpulkan bahwa variabel pengalaman audit berpengaruh negative atau tidak berpengaruh pada kesiapan auditor dalam menghadapi AFTA Hasil yang diperoleh ini berbeda dengan peneliti sebelumnya dimana dalam penelitian sebelumnya pengalaman audit memiliki pengaruh yang positf terhadap kesiapan auditor dalam menghadapi AFTA Berdasarkan hasil penelitian, para auditor diharapkan agar lebih meningkatkan kapasitas audit dalam pemahaman IFRS, sehingga para auditor dapat memahami permasalahan-permasalahan terkait IFRS serta auditor juga diharapakan dapat meningkatkan kecerdasan emosional yang dimiliki untuk kesiapan auditor dalam menghdapi 89

2 90 AFTA Meningkatnya tingkat pemahaman IFRS dan kecerdasan emsional yang dimiliki, para auditor diharapkan semakin siap dalam menghadapi AFTA 2015 yang telah berlangsung. 5.2 Keterbatasan Keterbatasan utama yang ada dalam penelitian ini adalah banyaknya sampel yang tidak dapat digunakan dan juga banyak KAP yang mengembalikan kuesioner yang telah diberikan. Keterbatasan lain yang dialami dalam penelitian ini adalah responden yang diharapkan tidak memenuhi kriteria yang diharapkan, dimana responden yang diharapkan untuk mengisi kuesioner adalah auditor senior atau auditor yang memiliki pengalaman yang cukup, namun pada kenyataannya responden atau auditor yang mengisi data kuesioner dalam penelitian ini kebanyakan merupakan junior auditor atau auditor yang belum atau tidak memiliki pengalaman audit yang cukup yang mengakibatkan hasil dari penelitian ini adalah pengalaman auditor berpengaruh negative atau tidak berpengaruh kepada kesiapan auditor dalam menghadapi AFTA Saran Saran untuk peneliti selanjutnya adalah agar mampu mengembangkan penelitian ini dengan menambahkan variabel lain seperti peranan sosial auditor dalam masyarakat. Dan juga

3 91 memperluas objek penelitian, misalnya dengan menggunakan sampel dari seluruh pulau Jawa.

4 DAFTAR PUSTAKA Alver, L., Alver, Jaan dan Talpas, L, 2014, Implementation of IFRSs and IFRS for SMEs: the case of Estonia, Accounting and Management Information Systems Journal, Vol. 13, No. 2, pp Anabarja, S, 2014, Kendala dan Tantangan Indonesia dalam Mengimplementasikan ASEAN Free Trade Area Menuju Terbentuknya ASEAN Economic Community Arens, A., Elder, R dan Beasley, M, 2012, Auditing and Assurance Services, Salemba Empat, Jakarta Bova, F dan Pereira, R, 2012, The Determinants and Consequences of Heterogeneous IFRS Compliance Levels Following Mandatory IFRS Adoption: Evidence from a Developing Country, Journal Of International Accounting Research, Vol. 11, No. 1, Pp Choiriah, A, Pengaruh Kecerdasan Emosional, Kecerdasan Intelektual, Kecerdasan Spiritual, Dan Etika Profesi Terhadap Kinerja Auditor Dalam Kantor Akuntan Publik. Studi Empiris Pada Auditor Dalam Kantor Akuntan Publik di Kota Padang Dan Pekanbaru. (Skripsi). Padang Dewi, S, 2012, Pengaruh Pengalaman Kerja, Independsi, Objektifitas, Kompetensi, dan Etika Auditor terhadap Kualitas Hasil Audit. Studi Pada Kantor Akuntan Publik di Kota Semarang (Skripsi). Semarang

5 Hutagalung, I, 2014, Pengaruh Kecerdasan Emosional, Komunikasi Interpersonal, Komitmen Organisasi terhadap Manajemen Stres Kerja, Jurnal Interaksi, Vol 3 No 2, Nomor: Kovinna, F dan Betri, 2013, Pengaruh Independensi, Pengalaman Kerja, Kompetisi dan Etika Auditor terhadap Kualitas Audit, Studi Kasus pada Kantor Akuntan Publik di kota Palembang. (Skripsi). Palembang Lestari,I, 2016, Pengaruh Tingkat Kecerdasan dan Pengalaman Audit terhadap Kesiapan Auditor dalam Menghadapi AFTA 2015, Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, ISSN: , Nomor: Kadhafi, Muhammad, 2013, Pengaruh Independensi, Etika Dan Standar Audit Terhadap Kualitas Audit Inspektorat Aceh, Jurnal Telaah & Riset Akuntansi, Vol. 6 No. 1 Januari 2013, Hlm Noor, M dan Sulistyawati, A, 2010, Kecerdasan Emosional dan Kinerja Auditor pada Kantor Akuntan Publik, JAKI Vol. 1 No.1 Hal Suhayanti, E, 2013, Sikap Negatif dari Akuntan Publik akan Menimbulkan Disfungsional Akuntan Publik, Jurnal Ekonomi, Vol. 11 No.1 Upa, V, 2015, Strategi Profesi Akuntan Indonesia dalam Menghadapi Liberalisasi Jasa ASEAN, Jurnal Gema Aktualita, Vol.4, No.2 Wakhyudi, 2016, Kesiapan Sarjana Akuntansi Indonesia dalam Menghadapi Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) 2015

6 Wulanditya, Putri dan Vebriana, Shinta, 2015, Pengaruh Kecerdasan Emosional terhadap Kinerja Auditor dengan Konflik Peran dan Budaya Organisasi sebagai Variabel yang Memoderasi Jindrichovska, I., Kubickova, D dan Kocmanova, S, 2014, The development of accounting and application of IFRS in the Czech Republic, Accounting and Management Information Systems Journal, Vol. 13, No. 2, pp Kurniawan Tingkat Pemahaman Mahasiswa Terhadap IFRS. Studi Empiris pada Mahasiswa Universitas Dian Nuswantoro dan Universitas Khatolik Soegijapranata Semarang.(Skripsi). Semarang.

BAB 5 SIMPULAN, KETERBATASAN, DAN SARAN

BAB 5 SIMPULAN, KETERBATASAN, DAN SARAN BAB 5 SIMPULAN, KETERBATASAN, DAN SARAN 5.1. Simpulan Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Pengalaman Kerja, Kompetensi dan Independensi Auditor terhadap Kualitas Audit. Berdasarkan hasil
