Langkah 1 : Penomoran Langkah 2 : Mengajukan Pertanyaan. Langkah 3 : Berpikir Bersama Langkah 4 : Menjawab METODE PENELITIAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Langkah 1 : Penomoran Langkah 2 : Mengajukan Pertanyaan. Langkah 3 : Berpikir Bersama Langkah 4 : Menjawab METODE PENELITIAN"

Transkripsi

1 Guru mempunyai peranan penting dalam proses pembelajaran yang dilakukan dikelas. Pembelajaran dikelas haruslah dibuat menyenangkan sehingga siswa menjadi bersemangat dalam menerima pelajaran. Pada mata pelajaran berhitung seperti akuntansi, jika suasana belajar tidak menyenangkan siswa akan merasa bosan dan malas mengikuti pelajaran. Mata pelajaran akuntansi sangat diperlukan siswa dalam membangun perspektif, pemahaman dan keterampilan berhitung akuntansi, khususnya pada siswa SMK jurusan akuntansi. Oleh karena itu, di dalam memberikan materi guru hendaknya berusaha secara maksimal agar apa yang diajarkan dapat dengan mudah dipahami oleh siswa, sehingga guru harus menemukan cara yang efektif agar siswa dapat belajar secara efektif. Berdasarkan hasil wawancara dengan guru mata pelajaran akuntansi kelas XI AK di SMK Negeri 1 Sooko Mojokerto diperoleh bahwa pada saat proses kegiatan belajar mengajar siswa kurang terlibat aktif dalam pembelajaran. Hal ini terjadi karena kurangnya siswa dalam menanggapi materi yang diberikan oleh guru. Siswa hanya cenderung mendengarkan saja serta kurangnya keberanian siswa untuk bertanya atau menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru sehingga siswa kurang berfikir kritis dalam memahami konsep-konsep akuntansi. Hal ini karena proses belajar mengajar masih menggunakan teknik mengajar satu arah dengan metode ceramah sehingga siswa menjadi bosan dan mengantuk pada saat pembelajaran serta menjadikan pelajaran kurang menarik. Pembelajaran semacam ini juga mengakibatkan siswa kurang kreatif karena siswa kurang diberi kesempatan untuk mengembangkan keberanian dalam mengemukakan pendapatnya. Disisi lain, cara dan gaya belajar siswa juga kurang diperhatikan guru sehingga siswa sulit untuk memahami materi yang diberikan dan hasil belajar menjadi rendah. Berdasarkan kondisi yang demikian, maka diperlukan suatu pendekatan belajar yang membuat siswa terlibat secara aktif sepenuhnya dalam pembelajaran. Salah satu pendekatan belajar yang akan diterapkan dalam penelitian ini adalah pendekatan SAVI. Dalam penelitian ini peneliti atau guru mengkombinasikan model pembelajaran dengan pendekatan pembelajaran yang sesuai dengan materi yang akan diajarkan. Penggunaan pendekatan SAVI dengan model Heads Together) adalah salah satu upaya yang 67

2 dapat dilakukan guru untuk mengajar pada materi akuntansi. Berdasarkan pada latar belakang yang telah dikemukakan diatas maka masalah yang akan dibahas adalah (1) bagaimana aktivitas guru dalam mengelola pembelajaran, (2) bagaimana aktivitas siswa, (3) bagaimana hasil belajar siswa, (4) bagaimana respon siswa pada penerapan pendekatan SAVI melalui model pembelajaran kooperatif tipe NHT. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan aktivitas guru dalam mengelola pembelajaran, aktivitas siswa, hasil belajar, serta respon siswa. Pendekatan SAVI mengintegrasikan keempat unsur tersebut sedemikian rupa sehingga siswa dan guru dapat secara bersamasama menghidupkan suasana kelas. Menurut Meier (2000:91) pembelajaran dengan pendekatan SAVI adalah pembelajaran yang menggabungkan gerakan fisik dengan aktivitas intelektual dan penggunaan semua indera yang dapat berpengaruh besar terhadap pembelajaran. Pembelajaran kooperatif merupakan suatu model pembelajaran dimana siswa belajar dalam kelompok-kelompok kecil yang memiliki tingkat kemampuan berbeda. Dalam menyelesaikan tugas kelompok, setiap anggota saling bekerjasama dan membantu untuk memahami suatu bahan pembelajaran. Sedangkan menurut Nur (2005:11) Pembelajaran kooperatif merupakan teknikteknik kelas praktis yang dapat digunakan guru setiap hari untuk membantu siswanya belajar setiap mata pelajaran, mulai dari ketrampilanketrampilan dasar sampai pemecahan masalah yang kompleks. Model pembelajaran kooperatif memiliki ciri-ciri 1) Untuk menuntaskan materi belajarnya, siswa belajar dalam kelompok secara kooperatif, 2) Kelompok dibentuk dari siswa yang memiliki kemampuan tinggi, sedang dan rendah, 3) Jika dalam kelas terdapat siswa-siswa yang terdiri dari beberapa ras, suku, budaya, jenis kelamin yang berbeda, maka diupayakan agar dalam tiap kelompok terdiri dari ras, suku, budaya, dan jenis kelamin yang berbeda, 4) Penghargaan lebih diutamakan pada kerja kelompok daripada perorangan. Salah satu pendekatan struktural yang telah dikembangkan adalah NHT (Numbered Heads Together). Menurut Ibrahim, dkk (2000:28) menyatakan bahwa Numbered Heads Together adalah suatu pendekatan yang dikembangkan oleh Spencer Kagan untuk melibatkan lebih banyak siswa dalam menelaah materi yang tercakup dalam suatu pembelajaran dan mengecek pemahaman siswa terhadap isi pelajaran tersebut. Dengan pembelajaran kooperatif tipe NHT (Numbered Heads Together) keaktifan dan pemahaman siswa terhadap materi yang sedang dipelajari dapat ditingkatkan. Menurut Ibrahim, dkk (2000:28) menyebutkan bahwa langkah-langkah dalam melaksanakan pembelajaran kooperatif tipe NHT adalah sebagai berikut : Langkah 1 : Penomoran Siswa dibagi oleh guru 3-5 orang. Kemudian setiap anggota kelompok diberi nomor urut antar 1-5 Langkah 2 : Mengajukan Pertanyaan. Sebuah pertanyaan di ajukan oleh Guru kepada siswa. Langkah 3 : Berpikir Bersama Siswa secara kolaboratif berargumentasi atas pertanyaan yang diajukan oleh guru. Langkah 4 : Menjawab Siswa dengan nomor tertentu dipanggil guru, kemudian siswa yang nomornya dipanggil mengacungkan tangannya dan mencoba untuk menjawab pertanyaan yang telah diajukan oleh guru. Siswa yang dipanggil nomornya ini juga dituntut untuk menjelaskan jawabannya untuk seluruh siswa dalam kelas. METODE PENELITIAN Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas atau PTK (Classroom Action Research). Penelitian ini dilakukan di SMK Negeri I Sooko Mojokerto yang terletak di Jalan R.A Basuni No.5 Mojokerto. Proses penelitian ini dilaksanakan pada bulan Oktober sampai November 2010 pada semester gasal tahun ajaran 2010/2011. Subyek penelitian ini adalah siswa kelas XI AK 1 SMK Negeri 1 Sooko Mojokerto. 68

3 Sedangkan obyek Penelitian ini adalah implementasi pendekatan SAVI melalui model Heads Together) pada materi mengelola kartu piutang di SMK Negeri 1 Sooko Mojokerto. Penelitian tindakan ini dilaksanakan dalam tiga putaran dengan setiap putaran terdiri dari : 1) perencanaan, 2) tindakan dan observasi, 3) refleksi, 4) Revisi. Langkah-langkah penelitian untuk setiap siklus perlakuan pembelajaran akuntansi diilustrasikan dalam siklus seperti pada gambar 1. Sumber : penelitian tindakan kelas (Arikunto, dkk 2008 : 105) Tahap I Perencanaan Penelitian membuat kesepakatan dengan guru mitra, kesepakatan antara guru mata pelajaran dan pengamat peneliti ini meliputi beberapa hal yang akan menunjang kelancaran penelitian, antara lain waktu dan materi yang akan diteliti adalah pokok bahasan mengelola kartu piutang, menyiapkan dan mengembangkan instrumen penelitian menyiapkan lembar pengamatan, angket respon siswa, mengembangkan tes hasil belajar, perangkat pembelajaran. Perangkat pembelajaran terdiri dari silabus, rencana pelaksanaan pembelajaran, lembar kerja siswa, dan media pembelajaran. Tahap II Tindakan dan observasi, pelaksanaan kegiatan belajar mengajar dengan menggunakan model pembelajaran pendekatan SAVI melalui model pembelajaran kooperatif tipe NHT (Numbered Heads Together), dengan tahapan-tahapan sebagai berikut : (1) pretest, pretest dilaksanakan sebelum proses pembelajaran berlangsung, dan digunakan untuk mengetahui kemampuan/ pengetahuan awal siswa. (2) proses pembelajaran. Proses pembelajaran dilakukan dalam tiga kali putaran, setiap putaran berlangsung selama 90 menit atau 2 jam pelajaran dalam proses pembelajaran menggunakan pendekatan SAVI melalui model pembelajaran kooperatif tipe NHT. (3) posttest, posttest dilaksanakan pada akhir pembelajaran, dilakukan untuk mengetahui tingkat keberhasilan pembelajaran yang telah dilakukan oleh guru. Tahap III : Refleksi, merupakan ulasan dari hasil kegiatan dan pengamatan. Refleksi dilakukan untuk mengevaluasi proses belajar mengajar yang sudah dilaksanakan. Melalui refleksi dapat diketahui kekurangan dan kelebihan yang terjadi selama kegiatan belajar dan mengajar berlangsung pada setiap putaran. Tahap IV : Revisi, rancangan dilaksanakan sesudah mengetahui hasil refleksi setiap putaran, digunakan sebagai dasar untuk melaksanakan kegiatan belajar dan mengajar berikutnya agar dapat berlangsung lebih baik dari sebelumnya. Instrumen Penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah: lembar pengamatan, tes, dan angket respon siswa. Lembar pengamatan yang digunakan ada dua macam yaitu lembar pengamatan aktivitas guru dan siswa. Instrument tes digunakan untuk mengetahui perkembangan pengetahuan siswa yang diamati. Jenis tes yang digunakan dalam penelitian ini adalah pretest dan posttest. Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan adalah : dokumentasi, obsevasi, tes, dan angket Jenis analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis data deskriptif. Adapun tahapan analisis yang akan dilakukan adalah : Data tentang pengamatan aktivitas guru dan siswa dianalisis dengan menggunakan statistik deskriptif. Aktivitas guru dan siswa dalam pembelajaran direkap dalam suatu tabel untuk melihat peningkatan keterlaksanaan rencana pembelajaran. Aktivitas guru dan siswa dalam pembelajaran ini dibuat peneliti dengan rentang dari 1 sampai dengan 4. Analisis Tes Hasil Belajar Siswa Analisis pencapaian hasil belajar siswa ditentukan berdasarkan kriteria ketuntasan belajar minimal (KKM). Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan ketentuan yang sudah 69

4 ditetapkan sekolah yaitu siswa dikatakan tuntas belajar apabila telah memperoleh nilai >70 dan siswa dikatakan tuntas secara klasikal jika 85% siswa mendapat nilai >70. Analisis Hasil Respon Siswa. Data hasil respon siswa terhadap proses pembelajaran, dianalisis dengan menggunakan prosentase yaitu banyaknya pemilih dibagi dengan jumlah pemilih keseluruhan dikali 100%. Analisis Butir soal : Uji Validitas. Suatu alat evaluasi yang valit apabila alat tersebut mampu mengevaluasi apa yang seharusnya dievaluasi. Validasi berkenaan dengan ketepatan alat penilaian terhadap konsep yang dinilai, sehingga betulbetul memiliki apa yang seharusnya dimiliki. Sebuah item mempunyai validitas yang tinggi apabila jangka pada skor memiliki kesejajaran dengan skor total. Menurut Arikunto(2003:72) kesejajaran ini dapat diartikan dengan kolerasi product moment, yaitu sebagai berikut: = r = koefisien korelasi antara skor butir soal dan skor total X = butir soal Y = skor total N = banyak siswa Berdasarkan Arikunto (2003:75) interprestasi yang dimungkinkan dari data tersebut ada pada interval dibawah ini : 0,8-1,0 = sangat tinggi 0,6-0,8 = tinggi 0,4-0,6 = cukup 0,2-0,4 = rendah 0,0-0,2 = sangat rendah Reliabilitas soal. Suatu tes dikatakan memiliki taraf realibilitas yang tinggi apabila tes tersebut dapat memberikan hasil yang tetap. Hasil pengukuran relatif serupa jika pengukuran yang dilakukan pada subyek yang sama walaupun dilaksanakan oleh pihak yang berbeda, waktu yang berbeda, dan tempat yang berbeda. Menurut Arikunto (2003:103) menguji reliabilitas dapat menggunakan rumus Hyot sebagai berikut: r11 = 1- r11 = reliabilitas instrument V = varians respon siswa dimana V= V = varians sisa dimana V= Jkr = jumlah kuadrat respon dbr = derajat kebebasan respon Jks = jumlah kuadrat sisa dbs = derajat kebebasan sisa Kriteria reabilitas tes : R < 0,20 = reabilitas sangat rendah 0,20 0,40 = reabilitas rendah 0,40 0,60 = reabilitas sedang 0,60 0,80 = reabilitas tinggi 0,80 1,00 = reabilitas sangat tinggi Taraf kesukaran. Taraf kesukaran adalah sejauh mana jumlah siswa yang benar dalam mengerjakan soal yang diteskan. Sehingga dapat diketahui apakah soal yang diujikan nanti terlalu sulit, sedang, atau mudah bagi siswa. Menurut Arikunto (2003:208) taraf kesukaran dapat ditentukan dengan rumus sebagai berikut : P = P = tingkat kesukaran B = banyaknya siswa yang menjawab soal itu dengan benar Js = jumlah seluruh siswa peserta tes Berdasarkan Arikunto (2003:210) klasifikasinya sebagai berikut: P 0,10 sampai 0,30 adalah soal sukar P 0,30 sampai 0,70 adalah soal sedang P 0,70 sampai 1,00 adalah soal mudah. Daya beda. Daya pembeda suatu item adalah kemampuan item tersebut untuk membedakan antara siswa yang berkemammpuan tinggi dengan siswa yang berkemampuan rendah. Angka yang menujukkan daya pembeda suatu item disebut indeks diskriminasi (D). Indeks diskriminasi akan berharga negatif bila kelompok atas yang menjawab benar lebih sedikit dibanding dengan siswa kelompok bawah yang menjawab benar. 70

5 Daya pembeda (Arikunto,2003:213) dapat ditentukan dengan rumus sebagai berikut : D = -= P-P D = daya beda J A = banyaknya peserta kelompok atas. J B = banyaknya peserta kelompok bawah. B A = banyaknya kelompok atas yang menjawab benar. B B = banyaknya kelompok bawah yang menjawab benar. Dengan klasifikasi daya pembeda (Arikunto 2003:218), sebagai berikut: Nilai D = 0,00-0,20 = butir soal jelek. Nilai D = 0,20-0,40 = butir soal sedang. Nilai D = 0,40-0,70 = butir soal baik. Nilai D= 0,70-1,00 = butir soal baik sekali. Soal dengan D berharga negatif termasuk soal yang tidak baik dan sebaiknya tidak dipakai. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Pelaksanaan pembelajaran Siklus I Pada siklus pertama dengan menerapkan pendekatan SAVI melalui model pembelajaran kooperatif tipe NHT (Numbered Heads Together). Guru dalam mengelompokkan siswa dan mengatur siswa dalam kelompok kurang tertib dan banyak menghabiskan waktu saat pengelompokkan, selain itu siswa belum aktif dalam menyampaikan pertanyaan dan siswa belum siap dalam pembelajaran kooperatif ini, dimana pada putaran pertama masih banyak siswa yang pasif. Sehingga pengelolaan waktu dalam kegiatan belajar mengajar kurang terkontrol. Pada hasil nilai rata-rata kelas pada putaran I sebesar 74 dengan prosentase ketuntasan klasikal sebesar 72,5% dan sebanyak 11 siswa yang kurang nilainya. Guna mengatasi kendala-kendala yang muncul pada putaran I yaitu : guru sebaiknya dapat menghubungkan pengetahuan awal siswa dengan pembelajaran, guru harus mengelompokkan siswa dengan tertib, misalnya dengan hitungan ketiga siswa harus sudah membentuk kelompok masing-masing tanpa banyak bicara. Guru harus memotivasi siswa agar lebih aktif lagi, dengan memberikan tepuk tangan atau pujian kepada siswa. Siklus II Dalam siklus II dengan menerapkan pendekatan SAVI melalui model pembelajaran kooperatif tipe NHT (Numbered Heads Together). Siswa sudah cukup baik dalam menyampaikan pertanyaan, berpikir bersama dan manyampaikan pendapat. Kemampuan siswa dalam menemukan konsep dan nilai hasil belajar juga lebih baik. Hal ini terlihat dari nilai rata-rata kelas siswa. Putaran I sebesar 74 menjadi 81,25 dan ketuntasan klasikal pada putaran I sebesar 72,5% menjadi 82,5%. Pelaksanaan kegiatan belajar mengajar putaran kedua ini masih ada kekurangan-kekurangan maka perlu adanya revisi yang dilaksanakan pada putaran ketiga oleh guru yaitu : pengelolaan waktu harus benar-benar diperhatikan dalam setiap tahapanya. Guru memberikan motivasi pada siswa dengan pujian dan penghargaan kepada siswa atau anggota kelompok yang bertanya, berpendapat, dan menjawab pertanyaan. Siklus III Dari hasil pengamatan yang terdapat lembar pengamatan yang diisi oleh peneliti dan teman peneliti pada saat kegiatan belajar mengajar berlangsung. Guru dan peneliti mengadakan diskusi mengenai belajar mengajar yang telah dilaksanakan pada siklus III. Dari hasil diskusi tersebut diperoleh : Guru sudah menerapkan dengan baik penerapan pendekatan SAVI melalui model Heads Together), guru sudah mengaktifkan semua siswa secara optimal dalam pembelajaran, pengelolaan waktu sudah baik dan setiap tahap model kooperatif sudah terkontrol dengan baik. Dari analisis nilai ketuntasan belajar klasikal mengalami peningkatan yaitu dari 72,5%, menjadi sebesar 82,5%, dan terakhir meningkat sebesar 97,5%. Revisi untuk putaran ketiga ini yitu : Dari hasil pelaksanaan proses belajar mengajar pada putaran III ini, guru masih perlu mengembangkan 71

6 pembelajaran dengan pendekatan SAVI melalui model pembelajaran kooperatif tipe NHT (Numbered Heads Together) agar diperoleh hasil belajar yang lebih optimal, guru juga harus terus meningkatkan motivasi belajar siswa agar tetap tertarik dalam pembelajaran akuntansi khususnya pada materi mengelola kartu piutang. SIMPULAN DAN SARAN Simpulan Penerapan pendekatan SAVI melalui model pembelajaran kooperatif tipe NHT (Numbered Heads Together) dapat berjalan dengan baik, hal ini dapat dilihat dari berlangsungnya kegiatan belajar mengajar sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan. Rata-rata aktivitas guru dalam setiap putaran juga mengalami peningkatan yaitu pada putaran I sebesar 2,88 pada putaran II sebesar 3,47 dan pada putaran III sebesar 3,91. Melalui penerapan pendekatan SAVI melalui model pembelajaran kooperatif tipe NHT (Numbered Heads Together) dapat meningkatkan aktivitas belajar siswa. Hal ini terbukti dari rata-rata aktivitas siswa mengalami peningkatan dalam setiap putaran, yaitu pada putaran I sebesar 2,72 pada putaran II sebesar 3,33 dan pada putaran III sebesar 3,82. Dengan penerapan pendekatan SAVI melalui model pembelajaran kooperatif tipe NHT (Numbered Heads Together) dapat meningkatkan hasil belajar siswa. Hal ini terbukti pada putaran I pencapaian ketuntasan secara klasikal sebesar 72,5% dengan rata-rata kelas sebesar 74. Pada putaran II meningkat menjadi 82,5% dengan rata-rata kelas sebesar 81,25. Kemudian pada putaran III meningkat menjadi 97,5% dengan rata-rata kelas sebesar 84,25. Respon siswa terhadap pelaksanaan penerapan pendekatan SAVI melalui model Heads Together) sangat positif. Hal ini dapat dilihat dari prosentase angket yang diperoleh sebesar 62,5% siswa setuju dengan cara guru melakukan model pembelajaran ini. Saran Berdasarkan hasil penelitian yang diperoleh, maka peneliti memberikan saransaran sebagai berikut : tidak semua materi dapat diterapkan dengan menggunakan pembelajaran dengan pendekatan SAVI melalui model pembelajaran kooperatif NHT (Numbered Heads Together) dengan demikian guru harus pandai dalam memilih materi yang sesuai dengan model pembelajaran ini. Bagi guru yang ingin menerapkan model pembelajaran dengan pendekatan SAVI hendaknya guru agar lebih memperhatikan aktivitas siswa dan gaya belajar siswa yang paling dominan siswa gunakan dalam belajar. DAFTAR PUSTAKA Arikunto, Suharsimi dkk Prosedur penelitian. Jakarta : Bumi Aksara. Arikunto,Suharsimi Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan (Edisi Revisi). Jakarta : Bumi Aksara. Arikunto, Suharsimi dkk Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta : Bumi Aksara. Dave, Meier The Accelerated Learning Handbook. Terjemahan oleh Rahmani Astuti. Bandung : Kaifa. Ibrahim, Muslimin dkk Pembelajaran Kooperatif. Surabaya : PSMS Unesa. Nur, Muhammad Pembelajaran Koooperatif. Surabaya: PSMS Unesa. Sugiyono Metode Penelitian Pendidikan. Bandung : Alfa Beta. Sudjana, N Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung : Remaja Rosda Karya. 72

UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER

UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) PADA POKOK BAHASAN SEGITIGA KELAS VIIC SEMESTER 2 SMP NEGERI 7 SALATIGA TAHUN AJARAN
