BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Pada bab ini menyajikan hasil penelitian dan pembahasan terkait tujuan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Pada bab ini menyajikan hasil penelitian dan pembahasan terkait tujuan"

Transkripsi

1 51 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Pada bab ini menyajikan hasil penelitian dan pembahasan terkait tujuan dalam penelitian. Analisis data subjek menggunakan prosedur analisis yang telah ditetapkan, dengan melakukan coding tehadap istilah-istilah atau penggunaan kata pada kalimat dalam kuesioner, kemudian, dilakukan klasifikasi tehadap coding yang telah dilakukan. Kemudian, satuan makna dan kategori dianalisis dan dicari hubungan satu dengan lainnya untuk menemukan makna, arti, tujuan isi komunikasi. Hasil analisis ini kemudian disimpulkan berdasarkan pendekatan induktif deskriptif Gambaran Umum subjek penelitian Subjek merupakan guru taman kanak-kanak wilayah Jakarta Barat Kecamatan Kembangan dengan status sekolah menengah kebawah yang memiliki latar belakang pendidikan S1 baik PGSD, PAUD, Psikologi PAUD, Psikologi Pendidikan. Berikut gambaran subjek : Dari 76 kuesioner yang disebarkan 34 dapat digunakan diantaranya 8 guru TK Negeri dan 26 guru TK swasta, 17 tidak dapat digunakan, 25 tidak kembali diantaranya 11 guru TK Negeri.

2 52 Tabel 1.4. Usia Guru Usia Jumlah guru tahun tahun tahun 8 51 tahun keatas 10 Tabel 1.5. Pengalaman Guru Pengalaman Mengajar Jumlah guru 1-10 tahun tahun tahun tahun 10 Tabel 1.6. Jenis TK Jenis TK Swasta Negeri Jumlah Guru 8 26

3 Hasil Penelitian Makna Wellbeing Anak Usia 4-6 tahun menurut Guru Gambar 1.4. Makna Wellbeing Makna Wellbeing Percaya diri Bekerjasama Menyelesaikan masalah Hubungan baik dengan guru Pengembangan kemampuan Terampil Hubungan baik dengan teman Keluarga/ orang tua utuh Hasil belajar baik Mandiri Bersosialisasi Tentram Aman Menerima dan memahami Tidak ada paksaan (belajar Kebutuhan anak tercukupi Anak sehat (Gizi/ nutrisi cukup, Senang dengan kegiatan/ pelajaran Nyaman (beraktifitas) Pendidikan layak Hasil penelitian pada makna wellbeing anak menghasilkan 67 jawaban dari 34 guru. Jika dilihat dari gafik diatas makna wellbeing anak dalam konteks pendidikan menurut guru adalah suatu kondisi dimana anak mendapatkan pendidikan layak, senang dengan kegiatan di sekolah dan senang belajar di sekolah serta nyaman dalam beraktifitas tidak ada paksaan (terutama dalam hal belajar calistung jadi belajar sesuai usianya dan bebas beraktifitas), anak sehat

4 54 dengan terpenuhinya gizi/nutrisi, tumbuh dan berkembang sesuai usianya, kebutuhannya tecukupi, anak menerima dan memahami lingkungan dengan mampunya anak untuk beradaptasi, anak mampu bersosialisasi dan mandiri anak merasa aman dan tentram, serta hasil belajar anak baik. Selebihnya merupakan jawaban yang sedikit dijawab oleh guru yaitu memiliki keluarga utuh, terampil dan memiliki hubungan baik dengan teman, hubungan dengan guru baik, mampu coping, bekerjasama dan percaya diri Indikator Wellbeing Anak Usia 4-6 tahun menurut Guru Gambar 1.5. Indikator Wellbeing Indikator Wellbeing Percaya diri Ramah Penyayang Berempati Berkonsentrasi Memahami aturan Tidak absen sekolah Tentram Daya ingat baik Suka bercerita Rasa ingin tahu tinggi Mandiri Terlindungi (eksploitasi, kekerasan, Kasih sayang cukup Aman Pendidikan layak Hasil belajar baik Bersosialisasi Kebutuhan tercukupi Senang belajar/ di lingkungan sekolah Nyaman (belajar, di sekolah) Tidak dalam kondisi terpaksa Kesehatan baik (Tumbuh normal,

5 55 Hasil penelitian pada indikator wellbeing anak menghasilkan 77 jawaban dari 34 guru, dari gafik diatas indikator wellbeing anak dalam konteks pendidikan menurut guru adalah anak tidak terpaksa belajar, bermain atau melakukan kegiatan apapun, anak bebas memilih kegiatan dan beraktifitas, kesehatan baik dengan terpenuhinya gizi/ nutrisi, tumbuh dan berkembang sesuai usianya, senang belajar dan senang berada di lingkungan sekolah, anak merasa nyaman belajar dan nyaman berada di sekolah, tercukupinya kebutuhan dengan memiliki alat-alat sekolah, adanya kemampuan anak untuk bersosialisasi dan mandiri, mendapatkan pendidikan sesuai usianya, hasil belajar memuaskan, anak terlindungi sehingga anak merasa aman, serta mendapatkan kasih sayang yang cukup. Selebihnya merupakan jawaban yang hanya sedikit disebutkan oleh guru seperti suka bercerita, daya ingat baik, tentram, tidak absen sekolah, mampu memahami aturan, berkonsentrasi, berempati, penyayang, ramah, dan percaya diri.

6 Faktor yang mempengauhi Wellbeing anak usia 4-6 tahun menurut Guru Gambar 1.6. Faktor yang memengaruhi wellbeing Faktor Wellbeing Aktifitas positif Lembaga pelayanan anak Kenyamanan Nilai Agama Orang-orang di sekitar anak/ Media/ sumber belajar Teman bermain Anak itu sendiri Nutrisi/ gizi Guru Lingkungan Orang tua/keluarga Hasil penelitian pada faktor wellbeing anak menghasilkan 112 jawaban dari 34 guru. Jika dilihat dari gafik diatas faktor wellbeing anak dalam konteks pendidikan yaitu orang tua/ keluarga (serta latar belakangnya, ekonomi, pengasuhan, pendidikan), lingkungan (rumah, bermain, sekolah), guru, nutrisi/gizi,, orang-orang di sekitar anak/ masyarakat, kondisi anak itu sendii seperti kesehatan anak, kesiapan anak, kemampuan/ kecerdasan anak, teman bermain, media/ sumber belajar, kemudian faktor yang sedikit disebutkan oleh guru yaitu nilai agama, lembaga pelayanan anak, kebutuhan anak, aktifitas positif,

7 Pembahasan Makna wellbeing Hasil penelitian pada makna wellbeing anak dalam konteks pendidikan menurut guru adalah anak mendapatkan pendidikan layak, senang dengan kegiatan di sekolah dan senang belajar di sekolah serta nyaman dalam beraktifitas Adanya rasa nyaman, tentram, gizi, dan nutrisi tercukupi, jasmani dan rohani sehat, pendidikan dan lingkungan yang memadahi sehingga mendukung pekembangannya OF, 41 tahun, S1. Sesuai dengan Departement of Education (dikutip dalam Mashford-Scott dkk, 2012) wellbeing dikaitkan dengan kenyamanan dan keterlibatan. Guru memaknai wellbeing anak sebagai suatu kondisi dimana anak senang belajar dan tidak ada paksaan terutama dalam hal belajar calistung jadi belajar sesuai usianya. Dalam arti anak tidak bisa dipaksakan dalam belajar seperti membaca, menulis, menghitung (calistung), disesuaikan dengan umur anak dan perkembangannya Any, 52 tahun, S1 Hal ini senada dengan pendapat Bernad (dikutip dalam Mashford-Scott dkk, 2012), wellbeing anak merupakan perkembangan disposisi belajar yang

8 58 positif dan perilaku belajar. Senang belajar, tidak adak paksaan dalam belajar merupakan disposisi belajar yang positif. Guru juga memaknai wellbeing anak sebagai kemampuan/ outcome anak yaitu tumbuh kembang sesuai usia, hasil belajar baik, mampu menyelesaikan masalah, mampu beradaptasi, bersosialisasi, bekerjasama, mandiri, percaya diri, tanggung jawab, terampil. Anak tumbuh kembang sesuai yang diharapkan, anak mampu menyelesaikan masalahnya sehari-hari sesuai dengan usianya, anak dapat menerima dan memahami apa yang sedang terjadi di lingkungannya sesuai dengan daya pikirnya, anak dapat bergaul dengan baik tanpa memilih teman dari ukuan/ usia, anak tumbuh menjadi pribadi yang mandiri, dan anak tumbuh dan berkembang menjadi jiwa yang super Royanih, 50 tahun, S1. Kesejahteraan anak dapat dilihat dari sikap dan perilaku, banyak anak usia 4-6 tahun yang sudah siap dan mandiri. Dapat mengembangkan kemampuan berbahasa, beradaptasi di lingkungannya, mengembangkan keterampilan, di bidang seni, agama, dan bersosialisasi dengan teman-temannya T, 30 tahun, S1. Hal ini sesuai dengan Mashfod-scott dkk (2012) wellbeing diidentifikasikan sebagai hasil/ outcome melalui fasilitas yang dibutuhkan anak untuk kemajuan hasil belajar dan pekembangan anak. Anak mampu

9 59 menyelesaikan masalah di dukung oleh Bernad dkk (dikutip dalam Mashfrodscott dkk, 2012) bahwa anak mampu coping/ menyelesaikan masalah. Hasil belajar baik, mampu beradaptasi, bersosialisasi, bekerjasama, mandiri, percaya diri, tanggung jawab, terampil, merupakan outcome hasil belajar, outcome sosial emosi dan outcome perilaku. Kemudian guru memaknai wellbeing anak dengan kondisi anak di lingkungan /hubungan anak dengan orang-orang di sekitarnya baik seperti hubungan dengan teman, guru, orang tua, memahami dan menerima lingkungan, Terpenuhinya apa yang dia butuhkan berupa perhatian dan kasih sayang, menjalin kedekatan dengan orang tua, guru, dan teman-teman di sekolah dengan baik Herni, 31 tahun, S1 Menurut Ladd dkk (dikutip dalam Mashfrod-scott dkk, 2012) wellbeing anak adalah hubungan positif dengan teman dan guru atau hubungan positif dengan teman sebaya dan orang dewasa (Shonkoff & Philips, dikutip dalam Marbina, dkk, 2015). Dari pendapat para tokoh tidak ada pembahasan mengenai kesehatan anak seperti gizi/nutrisi tercukupi, anak tumbuh dan berkembang sesuai usianya, namun dalam hasil penelitian guru menyebutkan hal tersebut. Anak tumbuh kembang sesuai yang diharapkan,... Royanih, 50 tahun, S1.

10 Indikator Wellbeing Dalam penelitian Guss dkk (2016) indikator wellbeing anak dalam konteks pendidikan adalah keterampilan berbahasa anak, kesiapan sekolah, outcomes anak seperti outcomes perkembangan anak, outcomes sosial emosi anak, outcomes behavior/perilaku anak, outcomes kesehatan anak. Hasil penelitian guru menyebutkan bahwa anak tidak terpaksa belajar, bermain atau melakukan kegiatan apapun, anak bebas memilih kegiatan dan beraktifitas, nyaman belajar dan nyaman berada di sekolah, senang belajar dan senang berada di lingkungan sekolah ini merupakan indikator bahwa adanya kesiapan anak untuk bersekolah. Anak merasa nyaman di sekolah, dapat belajar dengan tenang, bebas dan senang bermain, berkomunikasi dengan orang-orang yang ada di sekitar sekolah NN, 45 tahun, S1 Guru juga menyebutkan outcomes anak seperti jika belajar fokus/ konsentrasi anak daya ingat baik, hasil belajar baik, ramah, penyayang, berempati, memahami aturan, rasa ingin tahu tinggi, mandiri, percaya diri, mampu bersosialisasi dan tidak absen sekolah. Hasil belajar bagus, enjoy, sehat, sangat menyayangi dan ramah Sri, 55 tahun. S1.

11 61 dapat besosialisasi dengan lingkungan baru, luar rumah dan sekolah, potensi yang dimilikinya mulai muncul (percaya diri), dapat melakukan hal yang positif secara sederhana (mandiri) CN, 46 tahun, S1 Guru juga menyebutkan bahwa anak suka bercerita ini merupakan indikator kemampuan berbahasa anak, dimana kemampuan anak bekomunikasi dengan orang-orang yang ada di sekitarnya....berkomunikasi dengan orang-orang yang ada di sekitar sekolah NN, 45 tahun, S1 senang ketika datang dan pulang sekolah, menceritakan pengalamannya ketika ada di sekolah Tuti Marniwati, 57 tahun, S1. Dari hasil penelitian yang tidak dibahas dalam hasil penelitian Guss dkk (2016) adalah kebutuhan anak tercukupi, seperti kasih sayang, terlindungi dari kekerasan, penyakit maupun eksploitasi. Guru menyebutkan kebutuhan fisik dan psikis anak yang terpenuhi sebagai indikator wellbeing anak dalam konteks pendidikan. Tepenuhinya kebutuhan, baik lahir batin, sandang pangan papan Mariam, 33 tahun, S1

12 Faktor wellbeing Konsep wellbeing anak dalam lingkungan pendidikan Konu & Rimpela (dikutip dalam Susetyo, 2015) menyebutkan ada empat kebutuhan dasar yaitu having (Kondisi sekolah), loving (hubungan sosial), means of self-fulfilment (Pemenuhan/pengembangan diri anak), health status (status kesehatan anak). Hasil penelitian faktor utama pada wellbeing anak usia 4-6 tahun dalam konteks pendidikan adalah pertama dari yaitu keluarga diantaranya keterlibatan orang tua dan latar belakang orang tua seperti pendidikan, status ekonomi. Kemudian adalah guru dan masyarakat dan anak mendapatkan perhatian dan kasih sayang dari orang-orang disekitarnya, komunikasi sehingga faktor ini termasuk dalam loving (hubungan sosial). Lingkungan keluarga (mencakup motovasi, finansial, pengetahuan orang tua dalam hal parenting), lingkungan sekolah (motivasi guru, teman-teman, metode belajar yang menyenangkan), Lingkungan sekitar (pengaruh yang baik dari lingkungan disekitarnya SW, 33 tahun, S1. Faktor selanjutnya bagaimana gizi dan nutrisi anak yaitu health status,...faktor/ dorongan dari luar (lingkungan, nutrisi/ gizi, stimulasi orang tua, kasih sayang/ perhatian orang dewasa/ orang tua) Nurleli Oktavia, 31 tahun, S1.

13 63 kemudian faktor lingkungan sekolah anak dan lembaga-lembaga anak yang mendukung wellbeing anak ini merupakan Having (kondisi sekolah)....lembaga yang memberi layanan terhadap anak/ memiliki kepedulian terhadap pendidikan anak,... Dwi, 33 tahun, S1 Faktor terakhir adalah kadanya emampuan anak, kesiapan anak, kebutuhan anak ini merupakan bagian dari means for self-fulfilment (pengembangan diri anak). Faktor dari dalam diri anak ( IQ, kemampuan dan kemauan anak..., Nurleli Oktavia, 31 tahun, S1. Hasil penelitian guru menyebutkan adanya faktor nilai agama serta aktifitas positif, namun dalam konsep Konu & Rimpela tidak adanya konsep spiritual dan religi dalam pengembangan wellbeing dalam konteks pendidikan/ sekolah....menanamkan nilai-nilai agama dalam kehidupan sehari-hari Loretta Marpaung, 54 tahun, S1.

14 Perbandingan Guru TK Negeri dan Tk Swasta Makna Wellbeing Menurut Guru TK Negeri dan Swasta Dari hasil penelitian menunjukkan terdapat perbedaan persepsi guru mengenai wellbeing pada guru TK Swasta dan guru TK Negeri. Perbandingan jumlah guru Tk negeri dan swasta tidak seimbang yaitu 8 dan 26, dari 8 guru TK negeri menghasilkan jawaban bahwa makna wellbeing anak yaitu kondisi dimana kebutuhan anak tercukupi baik kebutuhan psikis dan fisik seperti kasih sayang, dan pendidikannya, selain itu anak merasa aman, nyaman, senang dengan kegiatannya terutamadi sekolah dan memiliki hasil belajar yang memuaskan, serta adanya hubungan baik dengan guru, orang tua, dan teman. Perbedaan yang sangat mencolok pada hasil dari 26 guru TK swasta yaitu munculnya makna-makna yang disebutkan oleh guru TK negeri, namun tidak menyebutkan hubungan dengan guru baik sebagai makna wellbeing, serta munculnya makna-makna lain seperti kesehatan anak baik (gizi dan tumbuh kembangnya sesuai), anak mampu menyelesaikan masalah, mandiri, mampu beradaptasi, bersosialisasi, tanggung jawab, dan percaya diri yang tidak disebutkan oleh guru TK negeri Indikator Wellbeing Menurut Guru TK Negeri dan Swasta Dari hasil data yang diperoleh indikator wellbeing anak menurut guru TK swasta maupun negeri memiliki perbedaan. Guru TK negeri menyebutkan kebutuhan psikis dan fisik yang terpenuhi, anak sehat dengan tumbuh dan bekembang sesuai usianya, tidak ada paksaan dalam belajar senang bersekolah, hasil belajar memuaskan, merasa aman dan nyaman, anak penyayang dan amah

15 65 serta aktif saat bermain sebagai indikator wellbeing anak, namun indikator muncul lebih beragam dari guru TK swasta termasuk yang disebutkan oleh guru TK negeri yaitu adanya kemampuan anak untuk bersosialisasi, mandiri, percaya diri, bercerita, dan daya ingat bagus dan terlindungi Faktor yang Memengaruhi Wellbeing Menurut Guru TK Negeri dan Swasta Dari hasil data yang diperoleh terdapat persamaan faktor yang memengaruhi menurut guru TK negeri dan swasta meliputi adanya faktor keluarga/ orang tua, guru, lingkungan baik lingkungan rumah, sekolah dan bermain, sarana/media belajar dan bermain, teman dan masyarakat, namun munculnya faktor lebih beragam dari guru TK swasta yaitu nilai agama, aktifitas positif, gizi dan nutrisi, faktor anak itu sendiri sepeti kesiapan anak, kemampuan anak, dan kecerdasan anak.

16 Perbandingan Usia Guru TK Makna Wellbeing Persepsi makna welbeing anak menurut guru di kategorisasikan berdasarkan usia diantaranya tahun, 31-40tahun, tahun, 51 tahun ke atas. Berikut disajikan dalam bentuk tabel Tabel 1.7. Makna Wellbeing (Usia) Kategori Usia 20-30tahun (7 guru) Makna Wellbeing Anak Memberikan pengalaman belajar untuk anak, senang bersekolah, tidak adanya paksaan belajar ke anak, anak mampu bersosialisasi, beradaptasi, mandiri, terampil tahun (9 guru) Ketika pendidikan anak sesuai dengan usianya, anak merasa aman, nyaman senang dengan kegiatan sekolah dan tidak ada paksaan, kebutuhan psikis maupun fisik terpenuhi, anak sehat, memiliki hubungan baik dengan guru, orang tua dan teman, hasil belajar memuaskan serta mampunya anak untuk beradaptasi, bersosialisasi, bekerja sama dan terampil tahun (8 guru) Ketika pendidikan anak sesuai dengan usianya, anak merasa aman, nyaman, dan tentram, anak sehat, kebutuhan terpenuhi, adanya kemampuan anak untuk menyelesaikan masalah dan mandiri 51 tahun ke atas (10 guru) Ketika pendidikan anak sesuai dengan usianya, memberikan pengalaman belajar untuk anak aman, nyaman, senang dengan kegiatan di sekolah, tidak terpaksa, kebutuhan terpenuhi, anak sehat, hasil belajar memuaskan serta munculnya kemampuan

17 67 anak untuk bertanggung jawab. Dari tabel diatas menunjukkan bahwa makna wellbeing anak yang muncul pada tiap masing-masing kategori usia yaitu anak merasa senang dan tidak ada paksaan dalam belajar. Makna wellbeing perasaan aman, nyaman anak, anak sehat dan kebutuhan fisik maupun psikis terpenuhi mulai muncul pada guru yang berusia 31 tahun ke atas dan pada rentang usia menyebutkan adanya hubungan baik dengan guru, orang tua dan teman yang pada usia lain tidak ada.

18 Indikator Wellbeing Tabel 1.8. Indikator Wellbeing (Usia) Kategori Usia 20-30tahun (7 guru) Indikator Wellbeing Anak Anak sehat, nyaman, senang dengan kegiatan di sekolah, bebas tidak dalam kondisi terpaksa, mandiri, daya ingat bagus, mampu untuk bersosialisasi, hasil belajar memuaskan, dan aktif saat bermain tahun (9 guru) Anak sehat, senang, bebas di sekolah dan tidak ada paksaan, kasih sayang cukup, daya ingat baik, konsentrasi baik, hasil belajar memuaskan, pendidikan sesuai dengan usianya tahun (8 guru) Anak sehat, anak merasa aman dan nyaman, senang, bebas belajar dan bermain tanpa adanya paksaan, terlindungi, mandiri, memahami aturan, dan percaya diri 51 tahun ke atas (10 guru) Anak sehat, merasa aman, nyaman, senang dan bebas tidak ada paksaan baik dari guru maupun orang tua, kebutuhan tercukupi baik psikis maupun fisik, kasih sayang cukup, senang bercerita, asa ingin tahu tinggi, tidak absen sekolah, memiliki media/ alatalat sekolah, hasil belajar memusakan Indikator wellbeing yang sama pada setiap usia yaitu anak sehat, bebas, senang dan tidak dalam kondisi terpaksa dalam belajar maupun bermain dan hasil belajar memuaskan kecuali pada usia tahun. Indikator yang disebutkan oleh guru anak merasa aman, nyaman mulai muncul pada usia 41 tahun ke atas,

19 69 sedangkan pada usia 51 tahun ke atas indikator wellbeing lebih beragam yang tidak disebutkan pada usia guru lain seperti anak senang bercerita, memiliki media/alat-alat sekolah, kebutuhan tercukupi, dan tidak absen sekolah Faktor yang Memengaruhi wellbeing Tabel 1.9. Faktor yang Memengaruhi (Usia) Kategori Usia 20-30tahun (7 guru) Faktor yang Memengaruhi Wellbeing Anak Keluarga/ orang tua beserta latar belakangnya (pendidikan, ekonomi, pengasuhan), gizi/ nutrisi, kondisi anak itu sendiri seperti kesehatan anak, kemampuan anak, kecerdasan anak, lingkungan (rumah, sekolah, bemain), teman tahun (9 guru) Keluarga/ orang tua beserta latar belakangnya, lingkungan (rumah, sekolah, bemain), guru, gizi/nutrisi, media/ sumber belajar, kondisi anak itu sendiri sepeti IQ, masyarakat, serta lembaga pelayanan anak tahun (8 guru) Keluarga/ orang tua beserta latar belakangnya, lingkungan (rumah, sekolah, bermain), guru, gizi/ nutrisi, teman, kondisi anak itu sendiri seperti kesiapan anak, kenyamanan, aktifitas positif dan nilai agama 51 tahun ke atas (10 guru) Keluarga/ orang tua beserta latar belakangnya, lingkungan (rumah, sekolah, bermain), guru, gizi/ nutrisi, teman, media atau sumber belajar, dan nilai agama

20 70 Faktor yang sama meliputi keluarga/ orang tua, lingkungan, gizi/ nutrisi serta kondisi anak. Pada usia guru tidak menyebutkan guru sebagai faktor yang memengaruhi wellbeing, sedangkan usia lain menyebutkan. Pada usia tahun guru menyebutkan masyarakat dan lembaga pelayanan anak sebagai faktor yang memengaruhi yang tidak disebutkan oleh guru usia lain. Faktor nilai agama disebutkan guru sebagai faktor yang memengaruhi mulai usia 41 tahun ke atas.

21 Perbandingan Pengalaman Mengajar Guru TK Makna Wellbeing Persepsi makna welbeing anak menurut guru di kategorisasikan berdasarkan pengalaman guru meliputi 1-10 tahun, 11-20tahun, tahun, tahun. Berikut disajikan dalam bentuk tabel Tabel Makna Wellbeing (Pengalaman) Pengalaman Mengajar Makna Wellbeing 1-10 tahun (13 guru) Ketika anak mendapatkan pendidikan yang sesuai dengan usianya, anak merasa senang tanpa ada paksaan baik belajar maupun bermain, dengan memberikan pengalaman belajar untuk anak, kebutuhan tercukupi, dan hasil belajar memuaskan, bersosialisasi dan mandiri, mampu beradaptasi, terampil tahun (6 guru) Ketika anak mendapatkan pendidikan yang sesuai dengan usianya, anak merasa nyaman, senang tanpa ada paksaan baik belajar maupun bermain, anak sehat, hasil belajar memuaskan serta memiliki hubungan baik dengan, guru, orang tua, dan teman tahun (5 guru) Ketika anak mendapatkan pendidikan yang sesuai dengan usianya, anak merasa nyaman, senang tanpa ada paksaan baik belajar maupun bermain, anak sehat, kebutuhan anak terpenuhi, nyaman dalam beraktifitas, mampu menyelesaikan masalah,

22 72 memahami lingkungan, mampu bersosialisasi dengan baik dan mandiri tahun (10 guru) Ketika anak mendapatkan pendidikan yang sesuai dengan usianya dengan memberikan pengalaman belajar, anak merasa aman, nyaman, senang tanpa ada paksaan baik belajar maupun bermain, kebutuhan terpenuhi, anak sehat, hasil belajar memuaskan, percaya diri dan tanggung jawab Dari tabel di atas dapat dilihat bahwa pada guru yang memiliki pengalaman 1-10 tahun tidak memaknai wellbeing anak sebagai bentuk rasa aman dan nyaman anak padahal pada guru yang memiliki pengalaman di atas 10 tahun menyebutkan hal demikian, serta pada guru yang memiliki pengalaman tahun memaknai wellbeing sebagai bentuk hubungan yang baik dengan guru, orang tua, dan teman dimana hubungan baik dengan guru tidak disebutkan oleh guru yang memiliki pengalaman selain tahun, namun dari semua ketegori pengalaman tersebut memiliki kesamaan yaitu memaknai wellbeing sebagai anak mendapatkan pendidikan yang sesuai dengan usianya, anak merasa senang tanpa ada paksaan baik belajar maupun bermain, dan kebutuhannya tercukupi serta muncul hal-hal positif lainnya muncul seperti hasil belajar memuaskan (kecuali tahun), mandiri dan dapat bersosialisasi (1-10 tahun dan tahun), percaya diri dan tanggung jawab (31-40 tahun).

23 Indikator Wellbeing Tabel Indikator Wellbeing (Pengalaman) Pengalaman Mengajar Indikator Wellbeing 1-10 tahun (13 guru) Sehat, nyaman, senang, bebas, dan tidak ada paksaan baik bermain maupun belajar, daya ingat baik, bersosialisasi, hasil belajar memuaskan, kasih sayang cukup, mandiri, konsentrasi, berempati, tahun (6 guru) Sehat, tidak ada paksaan dalam bermain maupun belajar, kebutuhan tercukupi, mendapatkan pendidikan sesuai dengan usianya, rasa ingin tahu tinggi, suka bercerita, dan terlindungi (kekerasan, eksploitasi) tahun (5 guru) Sehat, tidak terpaksa dalam bermain maupun belajar, nyaman belajar di sekolah, bersosialisasi, mandiri dan percaya diri tahun (10 guru) Sehat, tidak terpaksa dalam bermain maupun belajar, merasa aman dan nyaman di sekolah, hasil belajar baik, kasih sayang cukup, mampu bersosialisasi dan konsentrasi Dari tabel di atas dapat dilihat bahwa indikator yang sama muncul adalah anak sehat, tidak ada paksaan dalam bermain maupun belajar. Selanjutnya anak merasa aman dan nyaman, dapat bersosialisasi dan mandiri namun tidak

24 74 muncul pada guru yang memiliki pengalaman tahun tapi adanya indikator kebutuhan tercukupi, pendidikan sesuai dengan usianya, rasa ingin tahu tinggi, suka bercerita, dan terlindungi (kekerasan, eksploitasi) yang tidak disebutkan pada kategori pengalaman lainnya. Konsentrasi dan kasih sayang cukup disebutkan oleh guru yang memiliki pengalaman 1-10 tahun (berempati muncul) dan tahun, kemudian percaya diri disebutkan hanya pada guru yang memiliki pengalaman tahun Faktor yang Memengaruhi Tabel Faktor yang Memengaruhi (Pengalaman) Pengalaman Mengajar Faktor yang Memengaruhi Wellbeing 1-10 tahun (13 guru) Keluarga/ orang tua beserta latar belakangnya (pendidikan, ekonomi, pengasuhan), gizi/ nutrisi, kondisi anak itu sendiri seperti kesehatan anak, kemampuan anak, kecerdasan anak (IQ), lingkungan (rumah, sekolah, bemain), guru, teman, media/ sumber belajar tahun (6 guru) Keluarga/ orang tua beserta latar belakangnya (pendidikan, ekonomi, pengasuhan), gizi/ nutrisi, lingkungan (rumah, sekolah, bemain), kebutuhan anak, guru, masyarakat, lembaga pelayanan anak tahun (5 guru) Keluarga/ orang tua beserta latar belakangnya (pendidikan, ekonomi, pengasuhan), gizi/ nutrisi,, lingkungan (rumah, sekolah, bemain), guru,

25 75 masyarakat, nilai agama, dan aktifitas positif tahun (10 guru) Keluarga/ orang tua beserta latar belakangnya (pendidikan, ekonomi, pengasuhan), gizi/ nutrisi,, lingkungan (rumah, sekolah, bemain), guru, media/ sumber belajar Dapat dilihat dari tabel di atas faktor yang memengaruhi yang disebutkan di setiap kategori pengalaman yaitu keluarga dan lingkungan, gizi/ nutrisi, lingkungan dan guru. Faktor kondisi anak itu sendiri seperti kesehatan anak, kemampuan anak, kecerdasan anak (IQ) dan teman hanya disebutkan oleh guru yang memiliki pengalaman 1-10 tahun. Faktor masyarakat disebutkan oleh guru yang memiliki pengalaman tahun, sedangkan layanan anak hanya disebutkan oleh guru yang memiliki pengalaman tahun, sedangkan nilai agama dan aktifitas positif muncul pada guru yang memiliki pengalaman tahun, kemudian faktor media/ sumber belajar yang meliputi sarana dan pra sarana disebutkan oleh guru yang memiliki pengalaman 1-10 tahun dan tahun.

26 Keabsahan hasil penelitian Berikut triangulasi dari hasil penelitian dan hasil wawancara dengan Ketua IGTKI wilayah Kembangan: Makna wellbeing anak usia 4-6 tahun Hasil penelitian dai 34 guru makna wellbeing adalah suatu kondisi dimana anak mendapatkan pendidikan layak, gizi tercukupi, senang dengan kegiatan di sekolah dan senang belajar di sekolah serta nyaman dalam beraktifitas tidak ada paksaan (terutama dalam hal belajar calistung jadi belajar sesuai usianya), anak merasa aman dan tentram. Selebihnya anak tumbuh kembang sesuai usia, hasil belajar baik, mampu menyelesaikan masalah, mampu beradaptasi, bersosialisasi, bekerjasama, mandiri, percaya diri, tanggung jawab, terampil. Kemudian kondisi anak di lingkungan /hubungan anak dengan orang-orang di sekitarnya seperti hubungan dengan teman, guru, orang tua baik, memahami dan menerima lingkungan. Dari hasil wawancara dengan ketua IGTK menghasilkan jawaban makna wellbeing anak usia 4-6 tahun sangat penting, karena pada usia 4-6 tahun itu merupakan masa emas, dimana belajar pada usia awal bagaikan kita melukis/ menulis di atas batu, jadi akan berpengaruh sampai kapanpun. Sehingga perlunya pendidikan yang menyenangkan, perhatian, kasih sayang, pendekatan guru, dimana anak tidak boleh dipaksakan dalam belajar khsusunya calistung, belajar pada usia dini adalah bermain dan bermain, yaitu menyenangkan, bermain sambil belajar, jadi

27 77 biarkan anak senang, nyaman, aman, tenang menikmati sekolahnya, tidak dipaksakan oleh siapapun baik guru maupun kehendak orang tua. Dapat dilihat dari hasil penelitian 34 guru dengan wawancara Ketua IGTKI tidak jauh berbeda, yaitu makna wellbeing diartikan ketika anak tidak mengalami pemaksaan dalam belajar seperti belajar calistung, anak senang, nyaman, aman dan tenang dengan kegiatan di sekolah, belajar sesuai usia anak. Namun adanya jawaban yang lebih beragam dari hasil penelitian 34 guru menghasilkan jawaban yang beragam seperti anak tumbuh kembang sesuai usia, hasil belajar baik, mampu menyelesaikan masalah, mampu beradaptasi, bersosialisasi, bekerjasama, mandiri, percaya diri, tanggung jawab, terampil, kondisi anak di lingkungan /hubungan anak dengan orang-orang di sekitarnya seperti hubungan dengan teman, guru, orang tua baik, memahami dan menerima lingkungan. Indikator wellbeing anak usia 4-6 tahun Hasil penelitian dai 34 guru indikator wellbeing anak dalam konteks pendidikan adalah anak tidak terpaksa belajar, bermain atau melakukan kegiatan apapun, anak bebas memilih kegiatan dan beraktifitas, nyaman belajar dan nyaman berada di sekolah, senang belajar dan senang berada di lingkungan sekolah, kesehatan anak baik. Selebihnya adalah kebutuhan anak tercukupi, seperti kasih sayang, terlindungi dari kekerasan, penyakit maupun eksploitasi. Kemudian adanya kemampuan anak/ outcome anak dilihat dari jika belajar fokus/ konsentrasi anak daya ingat baik, hasil belajar baik, ramah, penyayang, berempati,

28 78 memahami aturan, suka bercerita, rasa ingin tahu tinggi, mandiri, percaya diri, mampu bersosialisasi dan tidak absen sekolah. Hasil wawancara ketua IGTKI indikator wellbeing anak usia 4-6 tahun adalah hasil belajar baik, anak-anak disiplin, bercerita, senang, nyaman, tenang dengan kegiatan di sekolah jika anak sudah senang, nyaman, aman dan tenang anak akan fokus dengan sendirinya hasil belajar pun akan bagus, anak juga disiplin, biasanya suka becerita. Jika anak sudah bisa membaca atau menulis berikan motivasi bukan paksaan, itu semua karena minat dan bakat anak, jika anak belum bisa membaca ataupun menulis bukan berarti anak tidak pandai, anak akan berkembang sesuai prosesnya. Dapat kita lihat indikator wellbeing anak usia 4-6 tahun dalam konteks pendidikan tidak jauh berbeda yaitu tidak adanya paksaan dalam belajar, senang, nyaman dan aman di sekolah, hasil belajar anak baik, dan adanya sikap positif seperti anak disiplin, fokus dan bercerita. Namun, adanya jawaban lebih beragam pada hasil penelitian 34 guru selain disiplin, fokus, dan bercerita munculnya rasa ingin tahu tinggi, mandiri, percaya diri, mampu bersosialisasi dan tidak absen sekolah. kebutuhan anak tercukupi, seperti kasih sayang, terlindungi dari kekerasan, penyakit maupun eksploitasi. Faktor yang memengaruhi wellbeing anak usia 4-6 tahun

29 79 Faktor yang memengaruhi wellbeing anak dalam konteks pendidikan menurut 34 guru, yaitu orang tua/ keluarga (serta latar belakangnya, ekonomi, pengasuhan, pendidikan), lingkungan (rumah, bermain, sekolah), guru, nutrisi/gizi, teman bermain, media/ sumber belajar, orang-orang di sekitar anak/ masyarakat, kesehatan anak, kesiapan anak, kemampuan/ kecerdasan anak, lembaga pelayanan anak, kebutuhan anak, aktifitas positif, nilai agama. Hasil wawancara ketua IGTK faktor yang memengaruhi wellbeing anak yaitu keluarga/orang tua dimana adanya kerjasama antara orang tua dan guru di sekolah, lingkungan setempat (masyarakat, teman sebaya), gizi, sarana pendidikan, dan caa mengajar pertama itu keluarga/orang tua dimana adanya kerjasama antara orang tua dan guru di sekolah, lingkungan setempat (masyarakat, teman sebaya), gizi yaitu makanan yang tdk mengandung zat kimia karena akan memengaruhi kecerdasan anak, sarana-prasrana pendidikan seperti alat peraga, alat bemain, kurikukulm yang digunakan, cara guru mengajar harus menyenangkan yaitu dengan pembelajaran warna-warni sesuai dengan kebutuhan anak. Dapat kita lihat faktor yang memengaruhi wellbeing anak usia 4-6 tahun dalam konteks pendidikan tidak jauh berbeda yaitu adanya faktor dari keluarga/ orang tua, lingkungan masyarakat, teman sebaya, guru, sarana dan prasarana belajar dan bermain, kurikulum, gizi/ nutrisi, kecerdasan anak. Namun adanya jawaban yang lebih beragam dari 34 guru yaitu kesehatan anak, kesiapan anak, lembaga pela yanan anak, kebutuhan anak, aktifitas positif, dan nilai agama.

BAB III METODOLOGI. Penelitian ini menggunakan metode Penelitian kualitatif deskriptif.

BAB III METODOLOGI. Penelitian ini menggunakan metode Penelitian kualitatif deskriptif. 46 BAB III METODOLOGI 3.1.Jenis Penelitian Penelitian ini menggunakan metode Penelitian kualitatif deskriptif. Menurut Boghdan dan Taylor, (dikutip dalam Bungin, 2012) penelitian kualitatif merupakan prosedur
