KUALITAS AIR LIMBAH BUANGAN HOME INDUSTRI TEMPE BAPAK AIFIN DI KELURAHAN LOA BAHU SAMARINDA. Oleh : EKA PUJI ASTUTI NIM.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KUALITAS AIR LIMBAH BUANGAN HOME INDUSTRI TEMPE BAPAK AIFIN DI KELURAHAN LOA BAHU SAMARINDA. Oleh : EKA PUJI ASTUTI NIM."

Transkripsi

1 KUALITAS AIR LIMBAH BUANGAN HOME INDUSTRI TEMPE BAPAK AIFIN DI KELURAHAN LOA BAHU SAMARINDA Oleh : EKA PUJI ASTUTI NIM PROGRAM STUDI MANAJEMEN LINGKUNGAN JURUSAN MANAJEMEN PERTANIAN POLITEKNIK PERTANIAN NEGERI SAMARINDA S A M A R I N D A 2012

2 KUALITAS AIR LIMBAH BUANGAN HOME INDUSTRI TEMPE BAPAK AIFIN DI KELURAHAN LOA BAHU SAMARINDA Oleh : EKA PUJI ASTUTI NIM Karya Ilmiah Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Sebutan Ahli Madya Pada Program Diploma III Politeknik Pertanian Negeri Samarinda PROGRAM STUDI MANAJEMEN LINGKUNGAN JURUSAN MANAJEMEN PERTANIAN POLITEKNIK PERTANIAN NEGERI SAMARINDA S A M A R I N D A 2012

3 HALAMAN PENGESAHAN Judul Karya Ilmiah Nama : Kualitas Air Limbah Buangan Home Industri Tempe Bapak Aifin Di Kelurahan Loa Bahu Samarinda : Eka Puji Astuti NIM : Program Studi Jurusan : Manajemen Lingkungan : Manajemen Pertanian Pembimbing, Penguji I, Penguji II, Fachruddin Azwari ST.,M.Si NIP Rudi Djatmiko S, Hut.Mp NIP Ir. Dadang Suprapto.Mp NIP Menyetujui, Mengesahkan, Ketua Program Studi Manajemen Lingkungan Ketua Jurusan Manajemen Pertanian Ir. Dadang Suprapto, MP NIP Ir. Hasanudin, MP NIP Lulus ujian pada tanggal :.

4 ABSTRAK EKA PUJI ASTUTI. Kualitas Air Limbah Buangan Home Industri Tempe Bapak Aifin Di Kelurahan Loa Bahu Samarinda (di bawah bimbingan FACHRUDDIN AZWARI) Penelitian ini dilatarbelakangi oleh semakin meningkat dan semakin beragamnya industri, maka jumlah air buangan limbah semakin bertambah dan beragam pula, sehingga sungai sebagai penampung limbah akan menerima beban semakin besar yang mengakibatkan kemampuan untuk mengasimilasikannya secara alamiah terlampaui. Salah satu jenis industri yang menimbulkan pencemaran air adalah industri tempe. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan yaitu untuk mengetahui nilai parameter air limbah buangan home industri tempe khususnya kekeruhan, Ph, dan DO (Dissolved Oxygen). Penelitian ini dilaksanakan selama empat bulan, dimulai pada bulan April 2012 sampai bulan Agustus 2012 di home industri bapak Aifin di kelurahan loa bahu Samarinda. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah uji sampel sederhana yaitu membandingkan sampel air buangan limbah pada tiga titik yaitu, perendaman, perebusan, dan pembuangan akhir. Sampel diambil sebanyak tiga kali dalam sehari kemudian diuji di Laboraturium Kualitas Cuaca dan Udara untuk mengetahui kadar kekeruhan, Ph dan, DO yang hasilnya dibandingkan dengan Standar Baku Mutu PP RI No. 20 Tahun 1990 Tentang Pengolahan Kualitas Air dan Pengendalian Pencemaran Air,dan PP No 82 Tahun 2001 Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa kandungan parameter Kekeruhan pada proses perendaman sebesar 529 NTU, dan pada proses perebusan 563 NTU, menjadikan air limbah tempe berwarna kecoklat-coklatan dan rasanya pekat kemudian pada saat proses pembuangan akhir 489 NTU, menjadikan air limbah tersebut berwarna hitam kecoklatan dan berbau, jadi nilai tersebut masih melebihi Ambang Baku mutu yang telah ditetapkan yaitu PP RI No. 20 Tahun 1990 Tentang Pengolahan Kualitas Air dan Pengendalian Pencemaran Air. Dan parameter ph menunjukkan angka Netral yaitu 7,39-7,52 dari hasil analisa tersebut dapat dianalisa bahwa sungai yang berada di sekitar industri tempe belum tercemar dan masih berada di bawah standar baku mutu lingkungan (Perda Provinsi Kaltim No 02 Tahun 2011). dan parameter DO (Dissolved Oxygen) menunjukkan angka 9,1 mg/l pada saat proses perendaman dan proses perebusan menunjukkan nilai 8,2 mg/l membuat kadar oksigen yang berada didalam air limbah tempe tersebut naik dan menyebabkan biota air tidak dapat berkembang biak, sedangkan pada saat proses pembuangan akhir menunjukkan angka nilai 4,9 mg/l menurunnya oksigen terlarut menyebabkan sulitnnya biota air hidup diakibatkan kurangnya kadar oksigen, hal ini jika dibandingkan dengan Standar Baku Mutu PP No.82 Tahun 2001 nilai DO yang diperbolehkan yaitu-6. Kata Kunci: Pabrik Tempe. Limbah cair. Pencemaran Lingkungan.

5 RIWAYAT HIDUP Eka Puji Astuti. Lahir di Samarinda pada Tanggal 29 Mei 1990 merupakan anak pertama dari empat bersaudara dari pasangan Bapak Susanto dan Ibu Maisiah. Pada tahun 1995 memulai pendidikan di TK Bhayangkara Karang Asam dan Lulus pada Tahun Kemudian pada Tahun yang sama melanjutkan ke Sekolah Dasar 022 di Sungai Keledang, Samarinda Seberang dan lulus pada Tahun Pada Tahun 2002 melanjutkan ke Sekolah tingkat menegah pertama di SMP Muhammadiyah II Samarinda lulus pada Tahun Pada tahun 2005 hingga 2006 sempat magang di CV. Medan Raya dan pada 2006 memutuskan untuk melanjutkan Sekolah menegah atas ditempuh pada tahun 2006 MA AN-NUR Samarinda Utara dan kemudian memperoleh ijazah SMA pada Tahun Pada Tahun yang sama Memulai pendidikan Tinggi di Politeknik Pertanian Negeri Samarinda, Jurusan Manajemen Pertanian, Program Studi Manajemen Lingkungan pada tahun Pada bulan Maret-Mei 2012 mengikuti program Praktik Kerja Lapang (PKL) di PT. Sinar Kumala Naga, kecamatan Anggana, Desa Kutai Lama Kabupaten Kutai Kartanegara.

6 KATA PENGANTAR Segala puji dan syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah S.W. T, yang telah melimpahkan rahmatnya, sehingga penulis dapat menyelesaikan karya ilmiah ini. Karya ilmiah ini disusun berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan di laboraturium Kualitas Udara dan Cuaca Manajemen Lingkungan. Penelitian dan penyusunan Karya Ilmiah ini dilaksanakan selama tiga bulan, yaitu bulan Juni- Agustus tahun 2012, yang merupakan syarat untuk menyelesaikan tugas akhir di Politeknik Pertanian Negeri Samarinda dan mendapat sebutan Ahli Madya. Oleh karena itu dalam kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih dan penghormatan sebesar-besarya kepada: 1. Dosen Pembimbing, yaitu Bapak Fachruddin Azwari ST.,M.Si. 2. Dosen Penguji I, Bapak Rudi Djatmiko S,Hut, MP. 3. Dosen Penguji II, Bapak Ir. Dadang Suprapto, MP. 4. Ketua Program Studi Manajemen Lingkungan yaitu, Bapak Ir. Dadang Suprapto, MP. 5. Ketua Jurusan Manajemen Pertanian yaitu, Bapak Ir. Hasanuddin, MP. 6. Direktur Politeknik Pertanian Negeri Samarinda yaitu Bapak Ir Wartomo, MP. 7. Ayah dan bunda yang selalu mendukung baik moral maupun materil. 8. Teman-teman angkatan 2009 atas saran dan dukungannya. 9. Untuk calon suami Ahmad Husaeni terimakasih atas motivasi dan nasihat. Penulis menyadari bahwa Karya Ilmiah ini bukanlah suatu karya yang sempurna sekali, sehingga dengan sangat terbuka penulis akan menerima setiap kritik dan saran demi kesempurnaan laporan ini, dan semoga Karya Ilmiah ini dapat bermanfaat bagi pembacanya. Astuti Kampus Sei Keledang, Agustus 2012 Eka Puji

7 DAFTAR ISI Halaman KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABEL... viiii DAFTAR GAMBAR... x DAFTAR LAMPIRAN... x I. PENDAHULUAN... 1 II. III. TINJAUAN PUSTAKA 1. Sejarah Singkat Usaha Home Industri Tempe Tinjauan Umum Industri Tempe Tinjauan Umum Limbah Tempe Dampak Negatif Limbah Industri Tempe Pada Lingkungan 7 5. Tinjauan Umum Parameter Air Limbah... 7 METODE PENELITIAN 1. Tempat dan Waktu Penelitian Alat dan Bahan Prosedur Penelitian Cara Kerja Pengukuran Parameter Pengolahan Data IV. HASIL DAN PEMBAHASAN 1. Hasil Pembahasan V. KESIMPULAN DAN SARAN 1. Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN... 20

8 DAFTAR TABEL Nomor Tubuh Utama Halaman 1 Baku Mutu Air Limbah Industri Tahu,Tempe/Kecap 4 2 Data Hasil Analisa Air Limbah Pada Buangan Industri Tempe di Laboratorium Kualitas Udara dan Cuaca. 15

9 DAFTAR GAMBAR Nomor Tubuh Utama Halaman 1 Bagan Proses Pembuatan Tempe 5 DAFTAR LAMPIRAN Nomor Lampiran Halaman 2. Proses Perendaman Tempe Proses Perebusan Tempe Proses Pembungkusan tempe Analisa kekeruhan menggunakan alat turbidimeter model 2100AN Analisa sampel menggunakan ph meter PP RI No 82 Tahun 2001 Tentang Pengolahan Kualitas Air dan Pengendalian Pencemaran Air PP RI No. 20 Tahun 1990 Tentang Pengolahan Kualitas Air dan Pengendalian Pencemaran Air. 27

10 BAB I PENDAHULUAN Saat ini di lndonesia, khususnya di kota-kota besar masalah pencemaran sungai akibat buangan limbah cair industri telah menjadi pembicaraan yang cukup hangat. Semakin meningkat dan semakin beragamnya industri, maka jumlah air buangan limbah semakin bertambah dan beragam pula, sehingga sungai sebagai penampung limbah akan menerima beban semakin besar yang mengakibatkan kemampuan untuk mengasimilasikannya secara alamiah terlampaui. Salah satu jenis industri yang menimbulkan pencemaran air adalah industri tempe (Anonim, 2004). Tempe sudah diakui mempunyai peran yang besar dalam meningkatkan gizi masyarakat terutama bagi golongan menengah kebawah. Di samping itu industri tempe sebagian besar masih termasuk industri skala rumah tangga dan dikerjakan secara tradisional (Anonim, 2004). Industri tempe menggunakan bahan kacang kedelai sebagai bahan utama yang merupakan hasil pertanian dengan kandungan protein yang tinggi. Limbah industri tempe pada umumnya ada dua jenis yaitu limbah padat dan limbah cair. Limbah padat berupa kulit kacang kedelai, yang dimanfaatkan sebagai pakan ternak dan pembuatan kompos, sedangkan limbah cair tempe kebanyakan dibuang ke sungai, sehingga limbah cair tersebut menimbulkan pencemaran lingkungan karena mengandung zat-zat tambahan pada proses pembuatan tempe (Anonim, 2004). Adanya proses pembusukan akan menimbulkan bau tidak sedap, terutama pada saat musim kemarau dengan debit air yang berkurang. Ketidakseimbangan lingkungan baik fisik, kimia maupun biologis dari perairan

11 yang setiap hari menerima beban limbah dari proses produksi tempe ini, akan mempengaruhi kualitas air dan kehidupan organisme di perairan tersebut (Wardojo,1975). Sifat fisik yang paling menonjol adalah kekeruhan yang berasal dari air pencucian dan perebusan, dan sifat kimianya berupa ph dan DO. Guna mengetahui nilai parameter pada kandungan limbah cair dari proses pembuatan tempe ini, maka penulis melakukan pengujian secara fisik dan kimiawi, yang diambil dari proses perendaman, perebusan dan pembuangan akhir. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan yaitu untuk mengetahui nilai parameter air limbah buangan home industri tempe khususnya kekeruhan, Ph, dan DO (Dissolved Oxygen). Adapun hasil yang diharapkan yaitu sebagai bahan informasi baik bagi pelaku usaha produksi tempe maupun bagi pemerintah ataupun instansi terkait terhadap upaya penanggulangan terhadap dampak yang ditimbulkan akibat pencemaran limbah cair industri tempe.

12 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Tinjauan Umum Industri Tempe Usaha pembuatan tempe kedelai yang ada di Kelurahan Loa Bahu ini merupakan produk usaha rumah tangga. Usaha ini dirintis sekitar tahun 2005 hingga sekarang. Pada awalnya pemilik usaha Home Industri adalah seorang penjual tempe, karena pesaing penjualan tempe semakin banyak sehingga keuntungan tidak mencapai kebutuhan. Dengan adanya pesaing tersebut pemilik usaha mempunyai keinginan untuk membangun sendiri Home Industri tempe di Kelurahan Loa Bahu, dan secara tidak langsung pemilik industri menghasilkan lapangan pekerjaan untuk masyarakat sekitar. Industri tempe merupakan salah satu jenis industri rumah tangga, yang banyak dijumpai di masyarakat. Umumnya lokasi industri tempe lebih banyak berdekatan dengan pemukiman penduduk dan berada di pinggiran sungai atau selokan. Limbah cair yang dihasilkan dari industri tempe kebanyakan dibuang ke badan perairan sehingga limbah cair yang mengandung bahan organik dan tidak diolah terlebih dahulu, lalu dibuang ke sungai menyebabkan gangguan terhadap masyarakat sekitar dan biota perairan. Jika hal ini tidak segera ditangani akan menimbulkan masalah pencemaran lingkungan terutama pencemaran lingkungan air (Rahayu,WP. & Betty SLJ, 2010).

13 Standar Baku Mutu Air Limbah sesuai dengan Peraturan Daerah Propinsi Kalimantan Timur No. 02 Tahun Tabel 1. Baku Mutu Air Limbah Industri Tahu, Tempe/Kecap No. Parameter Kadar maksim um (mg/l) Beban Pencemaran Maksimum (Kg/Ton Kedelai) Tahu Tempe/Kecap Metode Uji 1. BOD ,5 SNI COD ,0 SNI TSS ,0 SNI ph 6,0 9,0 SNI Debit limbah Maksimum per satuan bahan baku Tahu 20m 3/ton kedelai Kecap/Tempe 10m 3/ton kedelai Proses produksi tempe, memerlkan banyak air yang digunakan untuk perendaman, perebusan, pencucian serta pengupasan kulit kedelai. Limbah yang diperoleh dari proses-proses tersebut diatas dapat berupa limbah cair dan limbah padat. Sebagian besar limbah padat yang berasal dari kulit kedelai, kedelai yang rusak dan mengambang pada proses pencucian serta lembaga yang lepas pada waktu pelepasan kulit, sudah banyak yang dimanfaatkan untuk makanan ternak. Limbah cair berupa air bekas rendaman kedelai dan air bekas rebusan kedelai masih dibuang langsung diperairan disekitarnya (Anonim, 1989). Jika limbah tersebut langsung dibuang keperairan maka dalam waktu yang relatif singkat akan menimbulkan bau busuk dari gas H 2 S, amoniak ataupun fosfin sebagai akibat dari terjadinya fermentasi limbah organik tersebut (Wardojo, 1975).

14 Pada proses pembuatan tempe diperlukan proses perendaman kedelai selama dua malam dan proses perebusan ± 1 jam kemudian dilakukan proses fermentasi selama dua hari. B. Tinjauan Umum Limbah Tempe Limbah tempe adalah limbah yang dihasilkan dalam proses pembuatan tempe maupun pada saat pencucian kacang kedelai dan perebusan. Limbah yang dihasilkan berupa limbah padat dan limbah cair. Limbah padat belum dirasakan dampaknya terhadap lingkungan karena dapat dimanfaatkan untuk makanan ternak, tetapi limbah cair akan mengakibatkan bau busuk bila dibuang langsung ke sungai dan akan menyebabkan tercemarnya sungai tersebut. Setiap kwintal kedelai akan menghasilkan limbah 1,5-2 m 3 air limbah (Anonim, 2004). Adapun cara pembuatan tempe yang dimana tiap prosesnya menghasilkan limbah dapat dilihat pada gambar 1 di bawah ini:

15 Air untuk merebus Air rendaman KEDELAI PEREBUSAN Kedelai masak PERENDAMAN Kedelai rendaman PENCUCIAN Kedelai bersih Air Limbah Air Limbah Air Limbah PEMECAHAN Campuran Kedelai kupas dan kulit Air untuk pemisahan PEMISAHAN KULIT Kedelai kupas Air limbah Air pencuci PENCUCIAN Kedelai bersih Air limbah Air pelarut ragi PERAGIAN PENIRISAN Air Limbah PEMBUNGKUSAN (Dengan daun pisang) TEMPE Gambar 1. Bagan proses pembuatan tempe (Said dan herlambang, 2003) Berdasarkan bagan tersebut diatas nampak bahwa hampir disetiap tahap pembuatan tempe menghasilkan limbah. Komposisi kedelai dan tempe yang sebagian besar terdiri protein, karbohidrat dan lemak, maka dalam limbahnya pun dapat diduga akan terkandung unsur-unsur tersebut. Dalam banyak hal

16 akibat nyata dari polutan organik adalah konsentrasi oksigen terlarut dalam air karena dibutuhkan untuk proses penguraian zat-zat organik. Pada perairan yang tercemar oleh bahan organik dalam jumlah yang besar, kebutuhan oksigen untuk proses penguraiannya lebih banyak dari pada pemasukkan oksigen keperairan, sehingga kandungan oksigen terlarut sangat rendah. Hal ini sangat membahayakan kehidupan organisme perairan tersebut. Sisa-sisa bahan organik yang tidak terurai secara aerob akan diuraikan oleh bakteri anaerob, sehingga akan tercium bau busuk. C. Dampak Negatif Limbah Industri Tempe Pada Lingkungan Limbah tempe jika tidak diolah terlebih dahulu sebelum dibuang ke lingkungan, dapat menimbulkan dampak negatif berupa kerusakan ekosistem yang ada pada lingkungan sekitarnya,seperti sair sungai menjadi kotor,ikan-ikan dan biota lainnya akan mati. Apabila zat pencemar dalam limbah tersebut melebihi daya dukung lingkungannya akan menghasilkan zat beracun atau menciptakan media untuk tumbuhnya kuman lainnya yang merugikan baik pada saat proses pembuatan tempe atau pun tubuh manusia. Bila dibiarkan air limbah akan berubah warna menjadi coklat kehitaman dan berbau busuk. Bau busuk ini dapat mengakibatkan gangguan pada pernafasan, dan apabila dialirkan ke sungai dan air sungai tersebut digunakan oleh penduduk sekitar maka dapat menyebabkan diare, gatal-gatal dan penyakit lainnya (Anonim, 2005).

17 E. Tinjauan Umum Parameter Air Limbah 1. Parameter fisika Kekeruhan Menggambarkan sifat optik air yang ditentukan berdasarkan banyaknya cahaya yang diserap dan dipancarkan oleh bahan-bahan yang terdapat di dalam air. Kekeruhan disebabkan oleh adanya bahan organik dan anorganik yang tersuspensi dan terlarut (misalnya lumpur dan pasir halus), maupun bahan anorganik dan organik yang berupa plankton dan mikroorganisme lain (APHA, 1976; Davis dan Conwell, 1991 dalam Effendi, 2003). Kekeruhan dinyatakan dalam satuan unit turbiditas, yang setara dengan 1 mg/liter SiO2. 2. Parameter Kimia a) ph Adalah derajat keasaman yang digunakan untuk menyatakan tingkat keasaman atau kebasaan yang dimiliki oleh suatu larutan. Ia didefinisikan sebagai kologaritma aktivitasion hidrogen (H + ) yang terlarut. Koefisien aktivitas ion hidrogen tidak dapat diukur secara eksperimental, sehingga nilainya didasarkan pada perhitungan teoritis. Skala ph bukanlah skala absolut. Ia bersifat relatif terhadap sekumpulan larutan standar yang ph-nya ditentukan berdasarkan persetujuan internasional (Effendi, Hefni, 2003). Perubahan relative dalam ph akan mempengaruhi kapasitas penyangga dari cairan dan jumlah substrat yang digunakan oleh mikroorganisme. Masalah yang timbul sehubungan dengan karakteristik suhu dan ph air limbah terjadi dalam proses anaerobik yang sangat peka terhadap suhu dan ph. Air limbah yang mengandung konsentrasi asam organik yang cukup banyak mempunyai ph

18 yang rendah, dan dapat diatasi secara efektif dengan menyesuaikan laju penghilangan dengan laju input massa dari asam. b) Oksigen Terlarut DO (Dissolved Oksigen) Semua mahluk hidup membutuhkan oksigen tidak terkecuali mereka yang hidup didalam air. Kehidupan akuastik seperti ikan, mendapatkan oksigennya dalam bentuk oksigen terlarut. Tanpa adanya oksigen terlarut pada tingkat konsentrasi tertentu banyak jenis organisme akuatik tidak akan ada dalam air. Banyak ikan mati dalam perairan tercemar bukan diakibatkan oleh toksitasi zat pencemar langsung, tetapi karena kekurangan oksigen sebagai akibat dari digunakannya gas tersebut pada proses penguraian/penghancuran zat pencemar (Effendi,Hefni,2003).

19 BAB III METODE PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian 1. Tempat Penelitian Penelitian ini dilaksanakan di Home Industri bapak Aifin di Kelurahan Loa Bahu Samarinda dan sampel diuji sederhana di Laboratorium Kualitas Udara dan Cuaca Politeknik Pertanian Negeri Samarinda. 2. Waktu Penelitian Penelitian ini dilaksanakan selama empat bulan, terhitung sejak pembuatan proposal, survay lapangan, pengambilan sampel sampai pengolahan data dimulai dari bulan April 2012 sampai Agustus B. Alat dan Bahan 1. Alat Alat yang digunakan dalam penelitian ini yaitu: a. Turbidimeter 2100AN, untuk mengukur kekeruhan sampel air. b. Tabung sampel, untuk tempat mengukur sampel air pada alat Turbidimeter. c. Intelligent PH meter, untuk mengukur ph sampel air. d. Botol plastik, untuk menyimpan sampel air pada saat pengambilan. e. Alat DO (Dissolved Oksigen) Probe, untuk menganalisa oksigen terlarut. f. Erlenmeyer, digunakan untuk menampung beberapa sampel untuk analisa g. ATK, untuk menulis pada saat proses pengambilan sampel air maupun analisa data. h. Ember, untuk mengambil Sampel Air Limbah Cair Tempe.

20 i. Kertas Label, untuk menandakan Sampel Air Limbah Cair Tempe. j. Kamera, untuk mengambil gambar pada saat pengambilan maupun pengukuran sampel sebagai dokumentasi kegiatan penelitian. 2. Bahan a. Sampel air limbah tempe yang akan diteliti pada tiga titik yaitu: perendaman, perebusan dan pembuangan akhir. b. Aquades, untuk membersihkan peralatan atau untuk mengencerkan sampel air. c. Tisu, untuk mengeringkan dan membersihkan alat dari air. d. Minyak silikon, yang akan dioleskan pada tabung sampel air pada alat Turbidimeter. C. Prosedur Penelitian 1. Orientasi Lapangan Orientasi lapangan dilakukan untuk mengetahui tempat/lokasi dimana sampel air akan diambil. 2. Persiapan Alat Dan Bahan Alat-alat yang di persiapkan untuk pengambilan sampel air limbah cair tempe di industri diantaranya: ember, botol plastik untuk menaruh sampel air, ATK, kamera, kertas label. 3. Persiapan peralatan untuk dianalisa di laboratorium. Alat-alat yang perlu disiapkan pada saat dilaboratorium diantaranya: Turbidimeter Model 2100AN, Alat DO (Dissolved Oxygen) probe, Intelligent ph meter,aquades, minyak silikon, tisu, kamera.

21 4. Pengambilan Sampel air limbah cair tempe. Pengambilan sampel dilakukan di home industri tempe bapak aifin di Kelurahan Loa Bahu Kota Samarinda pada tiga titik yaitu: pada saat proses perendaman, perebusan, dan pembuangan air limbah. 5. Pengukuran parameter pada sampel. Pengukuran dilakukan agar dapat mengetahui parameter air limbah cair tempe secara fisika yaitu berupa kekeruhan sedangkan untuk parameter secara kimia yaitu berupa ph, Oksigen Terlarut DO (Dissolved Oxygen). 6. Penulisan laporan ilmiah. Dalam kegiatan ini, dilakukan persiapan alat di laboraturium dan bahan yang dapat mendukung penelitian, agar peneliti mendapatkan hasil yang representatif. D. Cara Kerja Pengukuran Parameter a. Pengukuran Parameter Fisika 1) Kekeruhan Pengukuran kekeruhan dilakukan dengan menggunakan alat Turbidimeter dengan cara kerja sebagai berikut: 1) Kalibrasi alat turbidimeter dengan standar kekeruhan. a) menyalakan alat turbidimeter dengan menekan tombol power. b) masukkan modul filter EPA. c) menekan tombol CAL/ZERO sehingga layar akan menunjukkan tanda NTU. d) membersihkan tabung larutan formazin dengan menggunakan tisu dan minyak silikon sampai rata.

22 e) masukkan sampel kedalam tabung kemudian letakkan tabung kedalam turbidimeter dan pastikan bahwa tanda panah pada tabung searah dengan garis yang terdapat pada ruang tabung turbidimeter. f) Tunggu sampai pembacaan pada alat telah selesai dengan hasil yang tertera pada layar kemudian langsung dicetak dengan menekan tombol print. g) Mencatat hasil yang diperoleh. b. Pengukuran Parameter Kimia 1) ph Pengukuran ph dilakukan dengan ph meter sebagai berikut: a) Alat ph meter dikalibrasi terlebih dahulu dengan larutan buffer ph= 4,00 dan ph=7,00. b) Sampel air dikocok agar tercampur secara merata. c) Elektroda ph meter dimasukkan ke dalam sampel air selama ± 3 menit sampai angka pada alat stabil. d) Mencatat hasil yang terdapat pada layar ph meter. 2) Oksigen Terlarut DO (Dissolved Oksigen) Sebelum melakukan pengukuran oksigen terlarut dengan menggunakan alat YK-2001PH, terlebih dahulu alat harus dikalibrasi. 1) Menghubungkan DO (Dissolved Oksigen) probe kedalam alat YK-2001PH dan memastikan bahwa pengunci DO (Dissolved Oksigen) probe telah digeser pada posisi mengunci. 2) Menyalakan peralatan. 3) Menekan tombol O 2 mg/l (tombol B).

23 4) Menekan tombol zero (tombol C) sekali, dan LCD akan menunjukkan nilai zero (0). 5) Menunggu selama ± 5 menit atau kurang sampai pembacaan nilai pada layar stabil dan tidak berfluktuasi. Menekan tombol CAL (tombol D) kemudian layar akan menunjukan nilai pasti seperti 20,9 atau 20,8 (seperti oksigen di dalam udara adalah 20,9 %). 6) Memasukkan alat DO (Dissolved Oksigen) probe ke dalam sampel air sampai layar menunjukkan angka yang stabil. 7) Mencatat hasil pengukuran yang tertera pada layar. 8) Membersihkan DO (Dissolved Oksigen) probe dengan Aquades dan keringkan dengan tisu. E. Pengolahan Data 1. Data sampel air limbah tempe di analisa dilaboraturium dengan menggunakan pengolahan data tabel. 2. Membandingkan hasil analisa dari Laboratorium dengan mengacu kepada Peraturan Daerah Propinsi Kalimantan Timur No. 2 Tahun 2011, PP RI No. 20 Tahun 1990 Tentang Pengolahan Kualitas Air dan Pengendalian Pencemaran Air, dan PP No. 82 Tahun 2001.

24 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A. Hasil Dari hasil data yang diperoleh pada saat pengambilan sampel air, maka diperoleh data sebagai berikut: Tabel 2. Data Hasil Analisa Air Limbah Pada Buangan Industri Tempe di Laboratorium Kualitas Udara dan Cuaca. Parameter Nama Sampel Kekeruhan (NTU) ph DO (mg/l) Sampel Perendaman Sampel Perebusan Sampel Pembuangan Akhir 529 7,39 9, ,72 8, ,52 4,9 B. Pembahasan Dari hasil pengambilan sampel air yang terdapat pada air buangan limbah tempe yang dilakukan oleh penulis sebanyak satu kali pengambilan sampel dalam satu hari pembahasan sebagai berikut: 1. Kekeruhan Berdasarkan hasil pengamatan tentang parameter sifat fisik kekeruhan, Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa kandungan parameter Kekeruhan pada proses perendaman sebesar 529 NTU, dan pada proses perebusan 563 NTU, menjadikan air limbah tempe berwarna kecoklat-coklatan dan rasanya pekat kemudian pada saat proses pembuangan akhir 489 NTU, menjadikan air limbah tersebut berwarna hitam kecoklatan dan berbau, jadi nilai tersebut masih

25 melebihi Ambang Baku mutu yang telah ditetapkan yaitu PP RI No. 20 Tahun 1990 Tentang Pengolahan Kualitas Air dan Pengendalian Pencemaran Air. 2. ph Berdasarkan hasil pengamatan tentang parameter sifat kimia ph, pada air limbah buangan industri tempe diperoleh nilai ph menunjukkan angka normal yaitu 7,39-7,52 dari hasil analisa tersebut dapat dianalisa bahwa sungai yang berada di sekitar industri tempe belum tercemar dan masih berada di bawah standar baku mutu lingkungan (Perda Provinsi Kaltim No 02 Tahun 2011). 3. Oksigen Terlarut DO (Dissolved Oxygen) Berdasarkan pengamatan tentang parameter sifat kimia, menunjukkan angka 9,1 mg/l pada saat proses perendaman dan proses perebusan menunjukkan nilai 8,2 mg/l membuat tingkat konsentrasi hidupnya mahluk hidup yang berada didalam air limbah tempe tersebut naik dan menyebabkan biota air susah untuk dapat berkembang biak, pada proses pembuangan akhir nilai oksigen terlarut semakin rendah yaitu menunjukkan angka 4,9 jadi tingkat konsentrasi hidupnya mahluk organisme dipembuangan akhir tidak dapat bertahan hidup jika tingkat konsentrasi menurun. Jika dibandingkan dengan Standar Baku Mutu PP No. 82 Tahun 2001 nilai DO yang diperbolehkan yaitu-6 jadi pada proses perendaman dan proses perebusan telah melebihi Standar Baku Mutu sementara pada proses pembuangan akhir nilai DO menunjukkan masih dibawah Standar Baku Mutu yang telah ditetapkan PP No. 82 Tahun 2001.

26 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan Dari hasil analisa air limbah buangan pada home industri tempe di laboraturium Kualitas Udara dan Cuaca Politeknik Pertanian Negeri Samarinda dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Ditinjau dari hasil penelitian menunjukkan parameter sifat fisik, yaitu kekeruhan pada saat proses perendaman sebesar 529 NTU, dan pada saat proses perebusan 563 NTU, menjadikan air limbah tempe berwarna kecoklat-coklatan dan rasanya pekat kemudian pada saat proses pembuangan akhir 489 NTU, menjadikan air limbah tersebut berwarna hitam kecoklatan dan berbau, jadi nilai tersebut masih melebihi Ambang Baku mutu yang telah ditetapkan yaitu PP RI No. 20 Tahun 1990 Tentang Pengolahan Kualitas Air dan Pengendalian Pencemaran Air. Dan parameter ph menunjukkan angka Netral yaitu 7,39-7,52 dari hasil analisa tersebut dapat dianalisa bahwa sungai yang berada di sekitar industri tempe belum tercemar dan masih berada di bawah standar baku mutu lingkungan (Perda Provinsi Kaltim No 02 Tahun 2011). dan parameter DO (Dissolved Oxygen) menunjukkan angka 9,1 mg/l pada saat proses perendaman dan proses perebusan menunjukkan nilai 8,2 mg/l membuat kadar oksigen yang berada didalam air limbah tempe tersebut naik dan menyebabkan biota air tidak dapat berkembang biak, sedangkan pada saat proses pembuangan akhir menunjukkan angka nilai 4,9 mg/l menurunnya oksigen terlarut menyebabkan sulitnnya biota air hidup diakibatkan kurangnya kadar oksigen, hal ini jika dibandingkan

27 dengan Standar Baku Mutu PP No.82 Tahun 2001 nilai DO yang diperbolehkan yaitu Limbah pada industri tempe dikelurahan Loa Bahu masih memenuhi standar baku mutu limbah cair industri tempe/tahu sesuai dengan Perda Provinsi Kalimantan Timur No. 02 Tahun 2011, PP RI No. 20 Tahun 1990 Tentang Pengolahan Kualitas Air dan Pengendalian Pencemaran Air. Dan PP No.82 Tahun B. Saran 1. Industri tempe sebaiknya melakukan pemanfaatan limbah tempe agar sungai tersebut tidak lebih tercemar. 2. Perlu dilakukan pemantauan secara terprogram dan terencana terhadap limbah cair buangan industri tempe. 3. Pemerintah sebaiknya melakukan penyuluhan tentang limbah pada setiap industri, agar industri dapat melakukan pengelolaan terhadap limbah industri.

28 DAFTAR PUSTAKA Achmad, R Kimia Lingkungan. Andi. Gajah Mada, Yogyakarta. Anonim, Limbah IndustriTempe. Diakses pada tanggal 08 Februari Anonim, Pencemaran Air : Sumber, Dampak dan Penanggulangannya.repository.binus.ac.id/content/D0044/D doc. Diakses pada tanggal 28 Februari Anonim, Tahu Tempe, Pembuatan, Pengawetan dan Pemanfaatan limbah. Pusat Penelitian dan Pengembangan Teknologi Pangan IPB. Bogor. Effendi,Hefni, Telaah Kualitas Air bagi pengelolaan sumber daya dan lingkungan perairan. Kanisus. Bogor. Said, N I dan A. Herlambang. Teknologi Pengolahan LimbahTahu-tempe dengan Proses Biofilter Anaerob Dan Aerob. Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi. Jakarta. Rahayu, WP. & Betty SLJ, Penanganan Limbah Industri Pangan. Kanisus. Bogor. Wardojo, S. T. H Pengelolaan Kualitas Air. IPB. Bogor.

29 LAMPIRAN

30 Gambar 2. Proses Perendaman Kedelai. Gambar 3. Proses Perebusan dan Penyaringan Kedelai.

31 Gambar 4. Proses Pembungkusan Tempe. Gambar 5. Analisa kekeruhan menggunakan alat turbidimeter model 2100AN

32 Gambar 6. Analisa sampel menggunakan ph meter.

33 Lampiran 1. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 82 Tahun 2001 Tentang Pengolahan Kualitas Air dan Pengendalian Pencemaran Air No PARAMETER SATUAN FISIKA 1 Temperatur C Deviasi 3 2 Residu Terlarut 3 Residu Tersuspensi KELAS I II III IV KETERANGA N Deviasi 3 Deviasi 3 Deviasi 5 Deviasi temperatur dari keadaan alamiahnya mg/l mg/l Bagi pengolahan air minum secara konvensional, residu tersuspensi = 5000 mg/l KIMIA 4 ph mg/l Apabila secara alamiah di luar rentang tersebut maka ditentukan berdasarkan kondisi alamiah 5 BOD mg/l COD mg/l DO mg/l Angka batas minimum 8 Total Fosfat mg/l 0,2 0,2 1 5 sebagai P 9 NO 3 sebagai mg/l N 10 NH 3N mg/l 0,5 (-) (-) (-) Bagi perikanan, kandungan amonia bebas untuk ikan yang peka = 0,02 mg/l sebagai NH 3 11 Arsen mg/l 0, Kobalt mg/l 0,2 0,2 0,2 0,2 13 Barium mg/l 1 (-) (-) (-) 14 Boron mg/l Selenium mg/l 0,01 0,05 0,05 0,05 16 Kadmium mg/l 0,01 0,01 0,01 0,01 17 Khrom (VI) mg/l 0,05 0,05 0,05 0,01

34 Lampiran 1. (Lanjutan 1) 18 Tembaga mg/l 0,02 0,02 0,02 0,2 Bagi pengolahan air minum secara konvensiona l, Cu = 1 mg/l 19 Besi mg/l 0,3 (-) (-) (-) Bagi pengolahan air minum secara konvensiona l, Fe < 5 mg/l 20 Timbal mg/l 0,03 0,03 0,03 1 Bagi pengolahan air minum secara konvensiona l, Pb < 0,1 mg/l 21 Mangan mg/l 1 (-) (-) (-) 22 Air Raksa mg/l 0,001 0,002 0,002 0, Seng mg/l 0,05 0,05 0,05 2 Bagi pengolahan air minum secara konvensiona l, Zn < 5 mg/l 24 Khlorida mg/l 1 (-) (-) (-) 25 Sianida mg/l 0,02 0,02 0,02 (-) 26 Fluorida mg/l 0,5 1,5 1,5 (-) 27 Nitrit sebagai N mg/l 0,06 0,06 0,06 (-) Bagi pengolahan air minum secara konvensiona l, NO 2-N < 1 mg/l 28 Sulfat mg/l 400 (-) (-) (-) 29 Khlorin Bebas mg/l 0,03 0,03 0,03 (-) Bagi ABAM tidak dipersyaratk an 30 Belerang sebagai S mg/l 0,002 0,002 0,002 (-) Bagi pengolahan air minum secara konvensiona l, S sebgai H 2S < 0,1 mg/l

35 Lampiran 1. (Lanjutan 2) MIKROBIOLOGI 31 Fecal Coliform Jml/100/ml Bagi pengolaha n air minum secara konvensio nal, fecal coliform = 2000 jml/100 ml dan total coliform = jml/100 ml 32 Total Coliform Jml/100/ml RADIOAKTIFI TAS 33 Gross-A bg/l 0,1 0,1 0,1 0,1 34 Gross-B bg/l KIMIA ORGANIK 35 Minyak dan ug/l Lemak 36 Detergen ug/l (-) sebagai MBAS 37 Senyawa ug/l (-) Fenol sebagai 38 BHC ug/l (-) 39 Aldrin/Dieldrin ug/l 17 (-) (-) (-) 40 Chlordane ug/l 3 (-) (-) (-) 41 DDT ug/l Heptachlor ug/l 18 (-) (-) (-) dan heptachl 43 Lindane ug/l 56 (-) (-) (-) 44 Methoxyclor ug/l 35 (-) (-) (-) 45 Endrin ug/l (-) 46 Toxaphan ug/l 5 (-) (-) (-) Keterangan: mg = mili gram Bq = Bequerel ug = mikro gram MBAS = Methylene Blue Active Substance ml = mili liter ABAM = Air Baku untuk Air Minum Logam berat merupakan logam terlarut Nilai di atas merupakan batas maksimum, kecuali untuk ph dan DO. Bagi ph merupakan nilai rentang yang tidak boleh kurang atau lebih dari nilai yang tercantum Nilai DO marupakan batas minimum Arti (-) di atas menyatakan bahwa untuk kelas termasuk, parameter tersebut tidak dipersyaratkan Tanda = lebih kecil atau sama dengan Tanda < lebih kecil

36 Lampiran 2. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 20 Tahun1990 Tentang Pengolahan Kualitas Air dan Pengendalian Pencemaran Air

37 Lampiran 2. (Lanjutan)

PERATURAN MENTERI KESEHATAN NOMOR: 429/ MENKES/ PER/ IV/ 2010 TANGGAL: 19 APRIL 2010 PERSYARATAN KUALITAS AIR MINUM

PERATURAN MENTERI KESEHATAN NOMOR: 429/ MENKES/ PER/ IV/ 2010 TANGGAL: 19 APRIL 2010 PERSYARATAN KUALITAS AIR MINUM PERATURAN MENTERI KESEHATAN NOMOR: 429/ MENKES/ PER/ IV/ 2010 TANGGAL: 19 APRIL 2010 PERSYARATAN KUALITAS AIR MINUM I. PARAMETER WAJIB No. Jenis Parameter Satuan Kadar Maksimum Yang Diperbolehkan 1. Parameter
