3 BAB III METODE PENELITIAN Tempat Penelitian Penelitian ini dilaksanakan di SD Negeri Ngadirejo 03 Kecamatan Reban.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "3 BAB III METODE PENELITIAN Tempat Penelitian Penelitian ini dilaksanakan di SD Negeri Ngadirejo 03 Kecamatan Reban."

Transkripsi

1 3 BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Setting dan karakteristik subjek penelitian Tempat Penelitian Penelitian ini dilaksanakan di SD Negeri Ngadirejo 03 Kecamatan Reban. Kelas : IV Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam Konsep : Gaya (dorongan dan tarikan) dapat mengubah gerak Suatu benda Waktu Penelitian Perbaikan dilaksanakan pada: a. Siklus pertama : Pertemuan ke 1 : Selasa, 14 Februari 01 Pertemuan ke : Kamis, 16 Februari 01 Pertemuan ke 3 : Selasa, 1 Februari 01 b. Siklus kedua : Pertemuan ke 1 : Kamis, 08 Maret 01 Pertemuan ke : Selasa, 13 Maret 01 Pertemuan ke 3 : Kamis, 15 Maret Sampel penelitian Yaitu siswa kelas IV SDN Ngadirejo 03 Kecamatan Reban Kabupaten Batang Semester tahun011/01 yang berjumlah 10siswa, terdiri dari 5 siswa laki-laki dan 5 siswa perempuan. 3. Variabel yang akan diteliti 3..1 Variabel Bebas Variabel bebas dari penelitian ini adalah Pembelajaran dengan menggunakan metode eksperimen. 16

2 Variabel terikat Variabel-variabel yang akan diteliti dalam penelitian ini diantaranya satu variabel terikat yaitu hasil belajar siswa pada mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam. 3.3 Rencana Tindakan Pra siklus. a. Perencanaan Dipersiapkan RPP dan bahan pelajaran yang menunjang materi. b. Pelaksanaan. a) Pra Kegiatan (± 5 menit) (a) Guru memberi salam (b) Guru mengajak siswa berdo a bersama (c) Guru mengecek kehadiran siswa (presensi) b) Kegiatan awal belajar mengajar (± 10 menit). (a) Siswa mendapatkan motivasi dan penjelasan tujuan pembelajaran. (b) Apersepsi Guru bertanya jawab kepada siswa tentang benda-benda yang bergerak. c) Kegiatan inti (± 35 menit) Eksplorasi (a) Guru dan siswa bertanya jawab tentang pengertian gaya; (b) Siswa memaparkan pemahamannya tentang definisi gaya Elaborasi (a) Siswa dibagi dalam 3 kelompok; (b) Guru menjelaskan tata cara diskusi (c) Guru membagi lembar kerja siswa pada masing-masing kelompok; (d) Guru melakukan bimbingan pada masing-masing kelompok; (e) Setelah selesai berdiskusi masing-masing menyampaikan hasil diskusinya di depan kelas secara bergantian; (f) Guru menyampaikan beberapa pertanyaan kepada siswa untuk mengecek pemahaman mereka terhadap materi. Konfirmasi

3 18 (a) Siswa mendapat kesempatan untuk menanyakan hal-hal yang belum dipahami; (b) Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalah pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan. d) Kegiatan akhir (± 0 menit). (a) Siswa dengan bantuan guru menyimpulkan materi pelajaran yang telah dipelajari. (b) Siswa mengerjakan soal evaluasi secara individu; (c) Siswa menukarkan lembar tugas satu sama lain. Setelah itu guru bersama siswa membahas penyelesaian soal evaluasi dan memberikan nilai; (d) Siswa mendapatkan dorongan motivasi dan penguatan dari guru e) Pengamatan. Dengan menggunakan lembar observasi, pengamat melaksanakan tugas mengobservasi terhadap guru dan siswa dengan lembar pengamatan. f) Refleksi Pembelajaran IPA tentang gaya ( dorongan dan tarikan ) dapat mengubah gerak suatu benda pada prasiklus hasilnya rendah. Hal ini dibuktikan dari hasil nilai formatifrata-rata kelas 55. Dari 10 siswa yang tuntas siswa Siklus I Siklus I dilaksanakan dalam tiga kali pertemuan, dalam setiap pertemuan meliputi, a. Perencanaan. Menyusun RPP siklus1 beserta skenario tindakan. Dipersiapkan alat peraga dan bahan pelajaran yang menunjang pembelajaran. b. Pelaksanaan. a. Pra Kegiatan (± 5 menit) (a) Guru memberi salam (b) Guru mengajak siswa berdo a bersama (c) Guru mengecek kehadiran siswa (presensi) b. Kegiatan awal belajar mengajar (± 10 menit). (a) Siswa mendapatkan motivasi dan penjelasan tujuan pembelajaran. (b) Apersepsi Guru bertanya jawab kepada siswa tentang benda-benda yang bergerak. c. Kegiatan inti (± 35 menit)

4 19 Eksplorasi (a) Guru dan siswa bertanya jawab tentang macam-macam gaya; (b) Siswa menuliskan pemahamannya tentang macam-macam gaya pada secarik kertas, kemudian ditukarkan dengan teman satu bangku; (c) Siswa membacakan macam-macam gaya yang ditulis teman secara bergantian, kemudian semua siswa membahasnya bersama guru; (d) Siswa dan guru membuat generalisasi macam-macam gaya berdasarkan definisi yang telah dibuat oleh tiap siswa; Elaborasi (a) Siswa dibagi dalam kelompok; (b) Guru menjelaskan tata cara diskusi untuk melakukan eksperimen; (c) Guru membagi lembar kerja siswa pada masing-masing kelompok; (d) Guru melakukan bimbingan pada masing-masing kelompok yang bertugas melakukan eksperimen; (e) Setelah selesai bereksperimen masing-masing kelompok berdiskusi dan menyampaikan hasil diskusinya di depan kelas secara bergantian; (f) Guru menyampaikan beberapa pertanyaan kepada siswa untuk mengecek pemahaman mereka terhadap materi. Konfirmasi (a) Siswa mendapat kesempatan untuk menanyakan hal-hal yang belum dipahami; (b) Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalah pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan. d. Kegiatan akhir (± 0 menit). (a) Siswa dengan bantuan guru menyimpulkan materi pelajaran yang telah dipelajari. (b) Siswa mengerjakan soal evaluasi secara individu; (c) Siswa menukarkan lembar tugas satu sama lain. Setelah itu guru bersama siswa membahas penyelesaian soal evaluasi dan memberikan nilai; (d) Siswa mendapatkan dorongan motivasi dan penguatan dari guru. c. Pengamatan

5 0 Dengan menggunakan lembar observasi, pengamat melaksanakan tugas mengobservasi guru dan siswa dengan lembar pengamatan. d. Refleksi Pada refleksi siklus 1 nilai rata-rata siswa dibandingkan dengan nilai rata-rata pada pra siklus Siklus II Siklus II dilaksanakan dalam tiga kali pertemuan, dalam setiap pertemuan meliputi, a. Perencanaan Membuat RPP untuk perbaikan siklus kedua. b. Pelaksanaan. a) Pra Kegiatan (± 5 menit) (a) Guru memberi salam (b) Guru mengajak siswa berdo a bersama (c) Guru mengecek kehadiran siswa (presensi) b) Kegiatan awal belajar mengajar (± 10 menit). (a) Siswa mendapatkan motivasi dan penjelasan tujuan pembelajaran. (b) Apersepsi Guru bertanya jawab kepada siswa tentang benda-benda yang bergerak. c) Kegiatan inti (± 35 menit) Eksplorasi (a) Guru dan siswa bertanya jawab tentang macam-macam gaya; (b) Siswa menuliskan pemahamannya tentang macam-macam gaya pada secarik kertas, kemudian ditukarkan dengan teman satu bangku; (c) Siswa membacakan macam-macam gaya yang ditulis teman secara bergantian, kemudian semua siswa membahasnya bersama guru; (d) Siswa dan guru membuat generalisasi macam-macam gaya berdasarkan definisi yang telah dibuat oleh tiap siswa; Elaborasi (a) Siswa dibagi dalam 3 kelompok; (b) Guru menjelaskan tata cara diskusi untuk melakukan eksperimen;

6 1 (c) Guru membagi lembar kerja siswa pada masing-masing kelompok; (d) Masing-masing kelompok melakukan eksperimen (e) Guru melakukan bimbingan pada masing-masing kelompok; (f) Setelah selesai melakukan eksperimen masing-masing menyampaikan hasil diskusi tentang eksperimennya di depan kelas secara bergantian; (g) Guru menyampaikan beberapa pertanyaan kepada siswa untuk mengecek pemahaman mereka terhadap materi. Konfirmasi (a) Siswa mendapat kesempatan untuk menanyakan hal-hal yang belum dipahami; (b) Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalah pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan. d) Kegiatan akhir (± 0 menit). (a) Siswa dengan bantuan guru menyimpulkan materi pelajaran yang telah dipelajari. (b) Siswa mengerjakan soal evaluasi secara individu; (c) Siswa menukarkan lembar tugas satu sama lain. Setelah itu guru bersama siswa membahas penyelesaian soal evaluasi dan memberikan nilai; (d) Siswa mendapatkan dorongan motivasi dan penguatan dari guru. c. Pengamatan Observer melakukan observasi terhadap guru dan siswa yang mengikuti pembelajaran siklus kedua dengan lembar observasi. d. Refleksi. Pada refleksi siklus nilai rata-rata siswa dibandingkan dengan nilai rata-rata siklus Data dan Cara Pengumpulannya Sumber data dari Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ini adalah siswa kelas IV SD Negeri Ngadirejo 03 tahun pelajaran 011/01 yang juga sebagai subjek penelitian, melalui hasil pengamatan, hasil refleksi oleh peneliti, dan hasil tes.

7 3.4.1 Teknik Pengumpulan Data a. Tes, karena data yang akan dikumpulkan berupa angka hasil ulangan. b. Observasi, karena data yang dibutuhkan selain angka juga perubahan minat dan aktivitas belajar siswa Alat Pengumpulan Data a. Butir Soal Tes, untuk menilai seberapa besar peningkatan nilaiyang dicapai oleh masingmasing siswa dari kemampuannya mengerjakan soal tes. b. Lembar Observasi, untuk menilai seberapa besar perubahan minat dan aktifitas konkrit dalam pembelajaran di kelas Validitas dan reliabilitas instrumen Validitas dan reliabilitas soal yang digunakan dalam penelitian ini dilakukan menggunakan program Microsoft Excel yang di design oleh H. Karjono, S.Pd,M.Pd. yang dinamakan PROGRAM ANAJOHN. Uji taraf kesukaran soal menggunakan program yang sama dengan program untuk validitas dan reliabilitas soal. Hasil uji validitas, reliabilitas dan taraf kesukaran soal tercantum di lampiran Uji Validitas Untuk mengetahui koefisien validitas item soal digunakan rumus product moment. r xy [ N N XY ( X )( Y) X ( X ) ][ N Y ( Y) Pengujian validitas dengan cara membandingkan koefisien korelasi r-hitung dengan r-tabel. Jika r-hitung lebih besar dari r-tabel, maka disimpulkan bahwa soal tersebut valid (Riduan,007: 35). a. Uji validitas butir soal siklus 1 dengan menggunakan program ANAJOHN dihasilkan dari 10 soal terdapat lima soal yang valid yaitu nomor 4, 6, 7, 9, dan 10 dan lima soal yang tidak valid yaitu nomor 1,, 3, 5, dan 8;

8 3 Tabel 1 Hasil Perhitungan Uji Validitas Butir Soal Siklus 1 No. Soal rhitung rtabel Kesimpulan 1 0,575 0,576 Tidak Valid 0,183 0,576 Tidak Valid 3 0,459 0,576 Tidak Valid 4 0,700 0,576 Valid 5 0,151 0,576 Tidak Valid 6 0,651 0,576 Valid 7 0,797 0,576 Valid 8 0,305 0,576 Tidak Valid 9 0,580 0,576 Valid 10 0,680 0,576 Valid Catatan : Dikatakan Valid Jika rhitung > rtabel b. Uji validitas butir soal siklus 1 dengan menggunakan program ANAJOHN dihasilkan dari 10 soal terdapat enam soal yang valid yaitu nomor 1, 4, 6, 7, 9, dan 10 dan empat soal yang tidak valid yaitu nomor, 3, 5, dan 8; Tabel Hasil Perhitungan Uji Validitas Butir Soal Siklus No. Soal rhitung rtabel Kesimpulan 1 0,613 0,576 Valid 0,167 0,576 Tidak Valid 3 0,491 0,576 Tidak Valid 4 0,59 0,576 Valid 5 0,16 0,576 Tidak Valid 6 0,653 0,576 Valid 7 0,778 0,576 Valid 8 0,59 0,576 Tidak Valid 9 0,61 0,576 Valid 10 0,666 0,576 Valid Catatan : Dikatakan Valid Jika rhitung > rtabel Uji reliabilitas Untuk mengetahui koefisien reliabilitas tes soal bentuk pilihan ganda digunakan rumus Kuder Richadson 0 (KR-0) seperti berikut ini. KR 0 k k 1 1 p(1 ( SD) p)

9 4 Untuk mengetahui reliabilitas soal pada soal uraian menggunakan rumus koefisien alfa (Cranbach s Alpha) dalam Suharsimi (006:109) berikut : r ii Pengujian reliabilitas dengan cara membandingkan koefisien korelasi r-hitung dengan r-tabel. Jika n n r-hitung lebih besar dari r-tabel, maka disimpulkan bahwa instrumen (soal) yang digunakan reliabel dalam Riduan (007:35). Hasli uji reliabiltas dengan menggunakan program Microsoft Excel ANAJOHN yang di design oleh H. Karjono, S.Pd,M.Pd adalah sebagai berikut: a. Uji reliabilitas untuk soal siklus satu r hitung adalah 0,987 dan r tabel taraf sig 5% dan Teste 1 = 0,575, jadi r hitung lebih besar dari r tabel maka soal untu siklus 1 disimpulkan reliabel; b. Uji reliabilitas untuk soal siklus dua r hitung adalah 0,987 dan r tabel taraf sig 5% dan Teste 1 = 0,575, jadi r hitung lebih besar dari r tabel maka soal untu siklus 1 disimpulkan reliabel; i 1 1 i Tingkat Kesukaran Tingkat kesukaran soal adalah peluang untuk menjawab benar suatu soal pada tingkat kemampuan tertentu yang biasanya dinyatakan dalam bentuk indeks. Indeks tingkat kesukaran ini pada umumnya dinyatakan dalam bentuk proporsi yang besarnya berkisar 0,00-1,00 (Aiken (1994: 66). Semakin besar indeks tingkat kesukaran yang diperoleh dari hasil hitungan, berarti semakin mudah soal itu. Suatu soal memiliki TK= 0,00 artinya bahwa tidak ada siswa yang menjawab benar dan bila memiliki TK= 1,00 artinya bahwa siswa menjawab benar. Perhitungan indeks tingkat kesukaran ini dilakukan untuk setiap nomor soal. Pada prinsipnya, skor rata-rata yang diperoleh peserta didik pada butir soal yang bersangkutan dinamakan tingkat kesukaran butir soal itu. Rumusnya adalah seperti berikut ini (Nitko, 1996: 310). Tingkat Kesukaran( TK ) Klasifikasi tingkat kesukaran soal dapat dicontohkan seperti berikut ini. a. 0,00-0,30 soal tergolong sukar Rumus ini dipergunakan untuk soal obyektif. Jumah siswa yang menjawabbenarbutir soal Jumlahsiswa yangmengikutites

10 5 b. 0,31-0,70 soal tergolong sedang c. 0,71-1,00 soal tergolong mudah Tingkat kesukaran untuk butir soal siklus 1 dengan bantuan program ANAJOHN semua butir soal termasuk dalam kategori sedang. Tabel 3 Perhitungan Tingkat Kesukaran Butir Soal Siklus 1 Nomor Soal Tingkat Kesukaran (TK) Kategori 1 0,583 Sedang 0,583 Sedang 3 0,65 Sedang 4 0,583 Sedang 5 0,54 Sedang 6 0,667 Sedang 7 0,667 Sedang 8 0,65 Sedang 9 0,604 Sedang 10 0,667 Sedang Tingkat kesukaran untuk butir soal siklus dengan bantuan program ANAJOHN semua butir soal juga termasuk dalam kategori sedang. Tabel 4 Perhitungan Tingkat Kesukaran Butir Soal Siklus Nomor Soal Tingkat Kesukaran (TK) Kategori 1 0,604 Sedang 0,583 Sedang 3 0,65 Sedang 4 0,65 Sedang 5 0,54 Sedang 6 0,667 Sedang 7 0,667 Sedang 8 0,65 Sedang 9 0,604 Sedang 10 0,667 Sedang

11 6 3.5 Indikator Kinerja Penelitian tindakan kelas ini dinyatakan berhasil apabila nilai rata-rata telah mencapai KKM yaitu 65 dan ketuntasannya mencapai 70% dari semua siswa. Selain itu dalam proses pembelajarannya siswa termotifasi untuk terlibat aktif dan mampu melakukan percobaan dengan benar. 3.6 Analisis Data Untuk menganalisis data hasil penelitian menggunakan cara sebagai berikut: a. Hasil ulangan siswa dianalisis. b. Hasil ulangan pada kondisi awal dibandingkan dengan hasil ulangan siklus 1. c. Hasil ulangan pada siklus I dibandingkan dengan ulangan siklus II. d. Selama kegiatan dari kondisi awal sampai dengan siklus II, diamati kemudian hasilnya direfleksikan dalam bentuk tabel yang merupakan hasil deskriptif komparasi dari kondisi awal hingga siklus II berakhir.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN BAB III METODE PENELITIAN 3.1. Setting Penelitian dan Karakteristik Subjek Penelitian Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas untuk mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) yang dilaksanakan
