BAB 1 PENDAHULUAN. beserta perangkat kerasnya. Secara langsung ataupun tidak, teknologi informasi telah

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. beserta perangkat kerasnya. Secara langsung ataupun tidak, teknologi informasi telah"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang Teknologi informasi yang berkembang pesat dewasa ini, telah mendorong percepatan di berbagai bidang. Hal ini juga yang menyebabkan munculnya kemajuan pada perangkat lunak dan diimbangi pula dengan kemajuan dan kecanggihan teknologi beserta perangkat kerasnya. Secara langsung ataupun tidak, teknologi informasi telah menjadi bagian penting dari berbagai bidang kehidupan. Karena banyak kemudahan yang ditawarkan, teknologi informasi hampir tidak dapat dilepaskan dari berbagai aspek kehidupan manusia. Dalam teknologi informasi seperti ini kemudahan dalam berbagi informasi ataupun mencari informasi sangatlah penting dapat dilihat dari semakin berkembangnya teknologi internet dan jaringan. Sekarang ini internet merupakan suatu kebutuhan dalam berbagi informasi ataupun mencari informasi.

2 Komputer server dalam sebuah jaringan komputer memiliki fungsionalitas yang berbeda dari masing-masing tipe yang bisa dilakukan oleh Server seperti, Web Server, Gateway Server, Server, Data Center, Proxy Server, Content Filter, Bandwith Management, dan sebagainya. Administrasi Server Jaringan Internet lebih fokus terhadap manajemen jaringan dalam menghemat bandwith jaringan dan mencegah agar komputer yang terhubung ke Server tidak bisa mengakses Website yang memiliki konten yang negatif. Oleh karena itu berdasarkan pengamatan ini, penulis mengambil judul tugas akhir Implementasi Proxy Server Dengan Linux Clear OS Identifikasi Masalah Proxy Server adalah sebuah layanan atau fungsi yang terdapat pada Linux Clear OS yang digunakan untuk menyimpan file-file tertentu dari halaman halaman Website yang pernah diakses oleh client, sehingga jika client yang lain mengakses website yang sama, maka file-file tersebut akan diambilkan dari Cache Proxy. Hal ini sangat berguna untuk mempercepat akses internet dan mengurangi kepadatan trafik di jalur internet, karena beberapa file diambil dari Server, bukan dari internet secara langsung. Untuk itu penulis ingin membangun sebuah proxy server menggunakan Linux Clear OS 5.2.

3 1.3 Perumusan Masalah Berdasarkan uraian latar belakang masalah yang telah dibahas sebelumnya, dapat dirumuskan bahwa masalah yang melatar belakangi tugas akhir ini adalah bagaimana membangun sebuah proxy server dalam sebuah jaringan komputer dengan Linux Clear OS Batasan Masalah Implementasi yang dilakukan penulis memiliki batasan masalah untuk menghindari pembahasan yang melebar. Berikut batasan masalah yang akan penulis bahas antara lain, yaitu: a. Instalasi Linux Clear Os Enterprise sebagai Proxy Server b. Konfigurasi Topologi jaringan c. Konfigurasi Gateway d. Konfigurasi Proxy Server dan filtering e. Cara memblok Website yang memiliki konten negatif. 1.5 Tujuan Penelitian Tujuan dari perancangan administrasi jaringan menggunakan Linux Clear OS ini adalah untuk menghemat bandwith koneksi internet dan menyaring Website yang memiliki konten-konten yang negatif.

4 1.6 Manfaat Penelitian Implementasi proxy server dengan Linux Clear OS 5.2 yang dilakukan penulis memiliki manfaat antara lain: 1. Administrasi Server menjadi lebih mudah menggunakan Linux Clear OS Proxy Server yang telah diciptakan penulis mendukung penggunaan internet sehat bagi sekolah atau perusahaan yang ingin mengimplementasikan proxy server. 3. Penghematan bandwith jaringan 4. Meningkatkan keamanan jaringan 1.7 Metodologi Penelitian Metodologi penelitian yang dilakukan penulis dalam mengimplementasi proxy server adalah sebagai berikut: a. Merancang topologi jaringan komputer yang dibutuhkan b. Mengnalisis sistem jaringan c. Instalasi Clear OS pada komputer server d. Konfigurasi Gateway Server e. Konfigurasi Proxy Server f. Konfigurasi Content Filter 1.8 Sistematika Penulisan Adapun sistematika Penulisan Laporan Tugas Akhir adalah sebagai berikut:

5 BAB 1: Pendahuluan Bab ini menguraikan latar belakang, identifikasi masalah, perumusan masalah, batasan masalah, tinjauan pustaka, tujuan penelitian, manfaat penelitian, metode penelitian, serta sistematika penulisan. BAB 2: Landasan Teori Bab ini memberikan penjelasan pendahuluan tentang teori dasar jaringan komputer, definisi jaringan komputer, peralatan jaringan yang umum digunakan, serta pengenalan infrastruktur jaringan. BAB 3: Perancangan Sistem Bab ini menjelaskan tentang persiapan hardware maupun software berupa Sistem Operasi Linux Clear OS yang akan dijadikan sebagai proxy server serta perancangan topologi yang akan digunakan penulis. BAB 4: Implementasi Sistem Bab ini menjelaskan tentan pengertian implementasi jaringan, tujuan implementasi jaringan, komponen dalam implementasi jaringan, dan instalasi serta konfigurasi Linux Clear OS sebagai Proxy Server. BAB 5: Kesimpulan Dan Saran Bab ini menguraikan kesimpulan dan saran-saran dari hasil pembuatan tugas akhir.

BAB 1 PENDAHULUAN. yang jarak dekat ataupun jarak jauh. Namun dewasa ini jaringan telah menjadi produk

BAB 1 PENDAHULUAN. yang jarak dekat ataupun jarak jauh. Namun dewasa ini jaringan telah menjadi produk BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dewasa ini dunia komputer telah mengalami perkembangan yang pesat. Adapun cakupannya juga meliputi jaringan yang digunakan sebagai penghubung antar komputer yang jarak
