BAB 1 INTRODUKSI. pihak-pihak yang berkepentingan. Delapan prinsip etika dalam Kode etik Ikatan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 INTRODUKSI. pihak-pihak yang berkepentingan. Delapan prinsip etika dalam Kode etik Ikatan"

Transkripsi

1 BAB 1 INTRODUKSI 1.1 Latar Belakang Masalah Pelaksanaan setiap pemeriksaan auditor harus berpedoman pada etika dan standar yang telah ditetapkan, sehingga akan menghasilkan laporan audit yang dapat dipercaya oleh pihak-pihak yang berkepentingan. Delapan prinsip etika dalam Kode etik Ikatan Akuntan Indonesia (IAI) yang merupakan acuan etika dalam pelaksanaan pemberian jasa profesional oleh anggota (auditor) meliputi: tanggung jawab profesi, kepentingan publik, integritas, objektivitas, kompetensi dan kehati-hatian profesional, kerahasiaan, perilaku profesional dan standar teknis. Prinsip kehati-hatian menjadi hal yang rentan dalam auditor melaksanakan serangkaian prosedur-prosedur audit yang ditetapkan dalam program audit. Dalam proses audit, auditor internal dihadapkan pada risiko audit. Menurut Boynton (2006) risiko audit diartikan sebagai tingkat ketidakpastian tertentu yang dapat diterima auditor dalam pelaksanaan audit, seperti ketidakpastian validitas dan reliabilitas bukti audit dan ketidakpastian mengenai efektivitas pengendalian internal. Umumnya risiko tersebut sulit diukur, sehingga perlu ketelitian dan kehati-hatian dalam memberikan judgment dan keputusan seperti dalam penilaian internal control, sample dan lain-lain. Audit internal dilaksanakan oleh pihak internal entitas yang disebut Auditor Internal. Audit internal adalah fungsi penilaian secara independen yang didirikan dalam 1

2 2 suatu organisasi untuk memeriksa dan mengevaluasi aktivitas-aktivitasnya sebagai layanan terhadap organisasi tersebut (IIA). Salah satu perangkat untuk mencapai sistem pengawasan atas kegiatan yang dilakukan pihak manajemen universitas adalah internal audit atau Satuan Audit Internal (SAI). Keberadaan SAI secara menyeluruh disetiap unit kerja Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (KEMENDIKBUD) RI diatur dalam Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 47 tahun 2011 tentang satuan pengawas intern di lingkungan Departemen Pendidikan Nasional dan dalam peraturan pemerintah RI nomor 23 tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum. Pada Universitas Gadjah Mada (UGM) terdapat SAI yang kini berkembang menjadi Kantor Audit Internal (KAI) bertugas untuk mengaudit pada unit-unit kerja yang ada pada UGM. Tidak hanya terkait soal akademisi namun juga unit-unit usaha yang dimiliki oleh UGM seperti rumah sakit, hotel dan unit usaha lainnya (Gambar1.1).

3 3 Gambar 1.1 Ruang Lingkup KAI (Sumber : Banyaknya unit kerja tersebut, tentu juga mengikat berbagai aturan serta bauran jenis transaksi yang berbeda-beda, sehingga mengakibatkan kompleksitas yang cukup tinggi dalam tugas KAI UGM. Hal ini menciptakan suatu tekanan yang dialami oleh seorang auditor internal ketika dalam mengaudit. Tekanan ini dapat mempengaruhi auditor untuk menggunakan strategi heuristik dalam membuat keputusan atas pengendalian internal. Heuristik adalah proses yang dilakukan oleh individu dalam mengambil keputusan secara cepat dengan menggunakan sebagian informasi saja. Berbeda dengan sampling yang secara acak, informasi yang diambil melalu metode heuristik adalah informasi yang selalu melekat dipikiran pengguna. Secara umum heuristik ini cukup berguna, namun terkadang menyebabkan kesalahan yang fatal dan sistematis (Tversky dan Kahneman, 1974). Dampak penggunaan strategi ini dapat memberikan keputusan

4 4 dengan cepat disaat kondisi ketidakpastian yang tinggi atau ketika situasi mulai mendesak. Namun juga memiliki risiko yang besar dan berakibat fatal serta dapat berdampak sistemis, karena keputusan diambil berdasarkan informasi yang terbatas sehingga menjadi bias. Dampak heuristik bagi tugas utama KAI pada audit operasional, audit kinerja serta audit pengadaan barang dan jasa yaitu risiko pemberian rekomendasi yang tidak tepat atau tidak terdeteksi suatu kesalahan yang ada dalam suatu unit kerja. Salah satu jenis penilaian heuristik yang dapat terjadi adalah representativeness heuristik yaitu menganggap bahwa kejadian yang lalu akan sama dengan yang sekarang. Dalam representativeness heuristik auditor menilai apa yang terjadi ditahun audit sebelumnya akan sama dengan tahun audit yang sedang ia jalankan. Metode ini dilakukan karena lebih simple dan cepat ketika waktu deadline untuk penugasan telah dekat atau masih ada pekerjaan yang lain menumpuk. Penggunaan metode ini bisa saja benar dan membuat pekerjaan auditor menjadi lebih cepat dan mudah, namun jika ini salah, hal ini akan berakibat fatal karena auditor telah keliru dalam membuat keputusan, serta juga hal ini bisa saja terjadi lagi untuk tahun audit selanjutnya. Keadaan seperti ini membuat perlu adanya perhatian khusus terhadap hal emosional yang berdampak pada pola perilaku seorang auditor.

5 5 1.2 Rumusan Masalah Penggunaan metode heuristik oleh auditor internal KAI berisiko akan menciptakan kesalahan yang fatal dan berdampak sistemis dalam pengambilan keputusan ketika melaksanakan prosedur audit. 1.3 Pertanyaan Penelitian 1. Bagaimana proses penggunaan heuristik auditor dalam membuat keputusan? 2. Kenapa heuristik menjadi alternatif andal sebagai metode pengambilan keputusan auditor dalam membuat keputusan? 3. Apa saja faktor-faktor yang mempengaruhi penggunaan heuristik pada auditor internal di ruang lingkup KAI? 1.4 Tujuan Penelitian 1. Menggambarkan realitas di lapangan tentang penggunaan heuristik di ruang lingkup audit internal. 2. Menemukan pola hubungan antara kondisi yang dihadapi oleh auditor dan penggunaan heuristik dalam membuat keputusan. 3. Menelusuri manfaat yang dirasakan oleh auditor sehingga menggunakan metode heuristik sebagai alternatif dalam membuat keputusan. 4. Menganalisis faktor penyebab penggunaan heuristik pada auditor internal.

6 6 1.5 Motivasi Penelitian Keputusan yang dihasilkan melalui metode heuristik rentan atas risiko kesalahan dan berdampak sistemis. Hal ini akan mempengaruhi hasil kinerja auditor karena keputusan yang dinilai kurang optimal. Dengan melakukan penelitian ini pihak pengelola dapat mengetahui faktor-faktor penggunaan heuristik oleh auditor, sehingga faktor-faktor yang telah diketahui dapat menjadi dasar untuk mengetahui langkahlangkah apa saja yang dapat dilakukan oleh pihak pengelola sebagai tindakan evaluasi untuk perbaikan kinerja kedepan. 1.6 Kontribusi Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi sebagai berikut: 1. Memberikan kontribusi bagi literatur akuntansi keperilakuan mengenai faktorfaktor yang mempengaruhi auditor menggunakan metode heuristik dalam membuat keputusan 2. Memberikan masukan dan rekomendasi bagi KAI untuk melakukan evaluasi terkait penggunaan heuristik bagi auditor member mereka dalam bekerja. 3. Sebagai mediator antara Auditor member dan pengelola KAI dalam menyampaikan saran dan keluhan mereka kepada KAI demi peningkatan kinerja. 4. Meningkatkan kinerja auditor KAI dalam menyampaikan saran dan rekomendasi yang dituangkan dalam Laporan Audit Internal.

7 7 1.7 Sistematika Pembahasan Penelitian Sistematika penulisan proposal tesis ini dibagi dalam tiga kelompok dengan rincian sebagai berikut: 1. Bab pertama menjelaskan latar belakang penelitian, pertanyaan penelitian, tujuan penelitian, motivasi penelitian, kontribusi, dan sistematika pembahasan penelitian. 2. Bab kedua menjelaskan tinjauan pustaka yang menjadi landasan dalam perumusan masalah dan model penelitian. 3. Bab ketiga membahas metode yang digunakan dalam penelitian, meliputi metode penelitian, tempat penelitian, jenis dan sumber data, teknik pengumpulan data, teknik analisis data, dan validitas data. 4. Bab keempat membahas hasil penelitian yang diperoleh dalam penelitian dari hasil wawancara dan menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi auditor dalam menggunakan metode heuristik dalam pengambilan keputusan. 5. Bab kelima berisi kesimpulan atas analisis dari bab sebelumnya. Selanjutnya penulis akan mencoba memberikan saran yang mungkin dapat diterapkan oleh KAI untuk mengatasi permasalahan terkait heuristik pada auditor member.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah. BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah. Profesi akuntan publik dikenal oleh masyarakat dari jasa audit yang disediakan untuk pemakai informasi keuangan. Berkembangnya profesi akuntan publik di suatu
