ANALISIS BEBERAPA FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYERAPAN TENAGA KERJA PADA SEKTOR INDUSTRI DAN PERDAGANGAN DI JAWA TIMUR SKRIPSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS BEBERAPA FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYERAPAN TENAGA KERJA PADA SEKTOR INDUSTRI DAN PERDAGANGAN DI JAWA TIMUR SKRIPSI"

Transkripsi

1 ANALISIS BEBERAPA FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYERAPAN TENAGA KERJA PADA SEKTOR INDUSTRI DAN PERDAGANGAN DI JAWA TIMUR SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan Dalam Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Program Studi Ilmu Ekonomi Pembangunan Diajukan Oleh : IRWANTO /FE/IE FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL VETERAN JAWA TIMUR 2013

2 SKRIPSI ANALISIS BEBERAPA FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYERAPAN TENAGA KERJA PADA SEKTOR INDUSTRI DAN PERDAGANGAN DI JAWA TIMUR Diajukan Oleh : IRWANTO /FE/IE Telah dipertahankan dihadapan Dan diterima oleh Tim Penguji Skripsi Jurusan Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur Pada Tanggal 27 September 2013 Pembimbing Utama Tim Penguji Ketua Drs. Ec. Arief Bachtiar,MSI Prof. Dr. Syamsul Huda,SE,MT NIP NIP Sekretaris Drs. Ec. Arief Bachtiar,MSI NIP Anggota Dr. Sri Muljaningsih,SE,MP NIP Mengetahui Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur Dr. Dhani Ichsanuddin Nur, SE, MM NIP

3 KATA PENGANTAR Syukur Alhamdulillaahi rabbil alamin terucap ke hadirat Allah SWT atas segala limpahan Kekuatan-Nya sehingga dengan segala keterbatasan waktu, tenaga, pikiran dan keberuntungan yang dimiliki peneliti, akhirnya peneliti dapat menyelesaikan Usulan Penelitian Analisis Pengaruh Pengeluaran Pembangunan Pemerintah Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Di Jawa Timur tepat waktu. Adapun maksud penyusunan usulan penelitian ini adalah untuk memenuhi salah satu syarat akademis guna melanjutkan penelitian sebagai salah satu syarat mendapatkan gelar Sarjana Ekonomi. Peneliti menyadari bahwa dalam penyusunan usulan penelitian ini masih banyak kekurangan, walaupun demikian peneliti berupaya menyelesaikannya sebaik mungkin. Didalam penyusunan Usulan Penelitian ini peneliti banyak menghadapi kendala dan masalah, akan tetapi atas bantuan dan dorongan dari Ibu Dr. Ignatia Martha Hendrati, Se., Me.. selaku Dosen Pembimbing Skripsi dan banyak pihak akhirnya penulis dapat menyelesaikan Usulan Penelitian ini. Yaitu: 1. Bapak Dr.,Ir. Teguh Sudarto MP. Selaku Rektor Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur. 2. Bapak Dr. Dhani Ichsanuddin Nur, SE., ME. Selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur. iv

4 3. Ibu Dra,Ec. Niniek Imaningsih, MP. Selaku Ketua Program Studi Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomi Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur. 4. Bapak dan Ibu Pengajar Program Studi Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomi Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur. 5. Kedua orang tua dan saudara saudara kami yang selalu memberikan dukungan dan doa. 6. Rekan rekan angkatan 2009 Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur, atas segala bantuan dan dukungannya. 7. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu per satu yang telah banyak membantu dalam penyelesaian Usulan Penelitian Akhir kata, semoga Allah SWT melimpahkan Rahmat dan Karunia-Nya kepada semua pihak yang telah membantu terselesaikkannya Usulan Penelitian Praktek Kerja Lapang ini, sehingga dapat bermanfaat dan dapat digunakan sebagaimana mestinya oleh berbagai pihak yang berkepentingan. Surabaya, 10 Januari 2013 Peneliti v

5 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i LEMBAR PERSETUJUAN... ii LEMBAR PENGESAHAN... iii KATA PENGANTAR... iv DAFTAR ISI... vi BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Perumusan Masah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian... 9 BAB II TINJAUAN PUSTAKA Hasil Hasil Penelitian Terdahulu Perbedaan dengan Penelitian Terdahulu Landasan Teori Teori Pengeluaran Pembangunan Teori Pertumbuhan Ekonomi Kerangka Pemikiran Hipotesis BAB III METODOLOGI PENELITIAN Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel vi

6 Definisi Operasional Teknik Pengumpulan Data Teknik Analisis dan Uji Hipotesis Teknik Analisis Uji Hipotesis Pendekatan Regresi dengan asumsi BLUE Rancangan Penelitian DAFTAR PUSTAKA... vii vii

7 DAFTAR PUSTAKA (Pasal 3 UUD 1945, Disebutkan Bahwa "Majelis Permusyawaratan Rakyatmenetapkan UUD Dan Garis-Garis Besar Haluan Negara (GBHN)") Tentang Sistem Penganggaran Negara ((Pengeluaran Pemerintah) Diakses Tanggal : 02.13) (PP No. 24 Tahun 2005) Tentang Standar Akuntansi Pemerintahan Belanja ((Pengeluaran Pemerintah) Diakses Tanggal : 10.06) BPS Matrik Pengeluaran Pemerintah ) ((Jurnal Penelitian tentang ((Pengeluaran Pemerintah) Diakses Tanggal : 10.30) Salvatore, D & Dowling, E. T Theory And Problems At Economic Development, Mc-Graw Hill, New York (Dalam Jurnal Pengaruh Pengeluaran Konsumsi Dan Investasi Pemerintah Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Di Indonesia Darma Rika Swaramarinda* Susi Indriani*), ((Jurnal Penelitian tentang Pengeluaran Pemerintah) Diakses Tanggal : 23.15) Arsyad, Lincoln Ekonomi Pembangunan.(Edisi Keempat). Yogyakarta: Bp Stie Ykpn (Pada Analisis Pengaruh Infrastruktur Publik Terhadap Produk Domestik Bruto Perkapita Di Indonesia Eko Fajar Cahyono David Kaluge) ((Jurnal Penelitian tentang Pengeluaran Pemerintah) Diakses Tanggal : 17.05) Mankiw,N Gregory Pengantar Ekonomi (Jilid II). Alih Bahasa Oleh Imam Nurmawan. Jakarta: Erlangga. (Dalam Jurnal, Analisis Pengaruh Infrastruktur Publik Terhadap Produk Domestik Bruto Perkapita Di Indonesia, Eko Fajar Cahyono David Kaluge) ((Jurnal Penelitian tentang Pengeluaran Pemerintah) Diakses Tanggal : 17.05) Sukirno,Sudono Ekonomi Pembangunan: Proses,Masalah,Dan Dasar Kebijakan. Jakarta: Kencana Persada Media Group.( Pada Analisis Pengaruh Infrastruktur Publik Terhadap Produk Domestik Bruto Perkapita Di Indonesia Eko Fajar Cahyono David Kaluge)). ((Jurnal Penelitian tentang Pengeluaran Pemerintah) Diakses Tanggal : 17.05) Kuncoro,Mudrajad Ekonomi Pembangunan : Teori, Masalah Dan Kebijakan. Yogyakarta: UPP STIM YKPN..( Pada Analisis Pengaruh Infrastruktur Publik Terhadap Produk Domestik Bruto Perkapita Di Indonesia Eko Fajar Cahyono David Kaluge). ((Jurnal Penelitian tentang Pengeluaran Pemerintah) Diakses Tanggal : 17.05) viii

8 Case,Karl E,Fair,C Ray Prinsip Prinsip Ekonomi Makro (Bambang Sarwiji). Jakarta: Indeks Kel Gramedia. Boediono (1982) Ekonomi Makro BPFE Jogjakarta(edisi6) Rahardja,Prahatma,Manurung,Mandala Teori Ekonomi Makro (Suatu Pengantar)(Edisi Ketiga). Jakarta Lembaga Penerbit FE UI..( Pada Analisis Pengaruh Infrastruktur Publik Terhadap Produk Domestik Bruto Perkapita Di Indonesia Eko Fajar Cahyono David Kaluge). ((Jurnal Penelitian tentang Pengeluaran Pemerintah) Diakses Tanggal : 17.05) Thirwall A.P., Finance Economic Development, London Mc Millan Press Ltd, (Dalam Jurnal Pengaruh Pengeluaran Konsumsi Dan Investasi Pemerintah Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Di Indonesia Darma Rika Swaramarinda* Susi Indriani*),((Jurnal Penelitian tentang Pengeluaran Pemerintah) Diakses Tanggal : 23.15) Todaro, MP, Economic Development Seventh Edition, Longman Inc, England. (Dalam Jurnal Pengaruh Pengeluaran Pembangunan Terhadap Perekonomian Kabupatenmajalengkajaka Sriyana Dan Fitri Rosyidah) ((Jurnal Penelitian tentang Pengeluaran Pemerintah) Diakses Tanggal : 06.30) ix

9 USULAN PENELITIAN ANALISIS BEBERAPA FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYERAPAN TENAGA KERJA PADA SEKTOR INDUSTRI DAN PERDAGANGAN DI JAWA TIMUR Yang diajukan IRWANTO Telah disetujui untuk diseminarkan oleh : Pembimbing Utama Drs. Ec. Arief Bachtiar, Msi NIP Tanggal :. Mengetahui Ketua Jurusan Ilmu Ekonomi Dra. Ec. Niniek Imaningsih, MP NIP

10 USULAN PENELITIAN ANALISIS BEBERAPA FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYERAPAN TENAGA KERJA PADA SEKTOR INDUSTRI DAN PERDAGANGAN DI JAWA TIMUR Yang diajukan IRWANTO Telah diseminarkan dan disetujui untuk menyusun skripsi oleh : Pembimbing Utama Drs. Ec. Arief Bachtiar, Msi NIP Tanggal :. Mengetahui Ketua Jurusan Ilmu Ekonomi Dra. Ec. Niniek Imaningsih, MP NIP

11 SKRIPSI ANALISIS BEBERAPA FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYERAPAN TENAGA KERJA PADA SEKTOR INDUSTRI DAN PERDAGANGAN DI JAWA TIMUR Yang diajukan IRWANTO Disetujui untuk Ujian Skripsi oleh : Pembimbing Utama Drs. Ec. Arief Bachtiar, Msi NIP Tanggal :. Mengetahui A/N Dekan Fakultas Ekonomi Wakil Dekan I Drs. Ec. Rachman Suwaidi, MS NIP

12 KATA PENGANTAR Segala puji bagi Allah yang senantiasa melimpahkan rahmat, hidayah dan inayah-nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul ANALISIS BEBERAPA FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYERAPAN TENAGA KERJA PADA SEKTOR INDUSTRI DAN PERDAGANGAN DI JAWA TIMUR. Adapun penulisan skripsi ini sebagai salah satu persyaratan untuk menyelesaikan studi program S1 pada Fakultas Ekonomi Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur khususnya Jurusan Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan. Sholawat serta salam selalu tercurah pada qudwah khasanah kita Nabi Muhammad SAW yang selalu kita nantikan syafaatnya kelak di yaumul qiyamah. Banyak hambatan yang penulis dapatkan dalam penulisan skripsi ini, namun dengan kerja keras serta tekad besar serta adanya bimbingan dan bantuan dari pihakpihak yang penulis sayangi sehingga skripsi ini dapat terselesaikan. Oleh karena itu, dengan kerendahan dan ketulusan hati penulis menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada : 1. Bapak Wakiyo dan Ibu DASINEM, Terima kasih atas segala pengorbanan, kasih sayang, dukungan, serta doa tulus yang tiada hentinya. i

13 2. Bapak DRS. EC. ARIEF BACHTIAR, MSI Selaku Dosen pembimbing yang telah membimbing dan memberikan arahan kepada penulis dalam penyusunan skripsi hingga ujian akhir skripsi ini. 3. Bapak Prof. Dr. Ir. Teguh Sudarto, MP selaku Rektor Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur. 4. Bapak Dr.Dhani Ichsanudin Nur,MM, selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur. 5. Ibu Dra. Niniek Imaningsih, Mp selaku ketua program study Ilmu Ekonomi Study Pembangunan. 6. Segenap staf pengajar dan staf kantor Universitas Pembangunan Nasional Veteran JawaTimur, yang telah dengan ikhlas memberikan ilmu dan pelayanan akademik bagi penulis. 7. Sahabat-sahabat penulis yang telah memberi dukungan terus menerus Arief, Andry, Duwi, Dody dan lain-lain yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu, Terima kasih atas semangat serta perhatiannya. 8. Teman-teman seangkatan penulis Chandra, Raditya Tri wardani, Sunandar, Bagus, Raditya Dhaniswara, Yudhi, Rizal, Angga dan lain-lain yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu, terima kasih menjadi teman selama kuliah dan selamanya. 9. Semua pihak yang telah membantu penulis dalam segala hal terutama yang berkaitan dengan kelancaran penulisan skripsi ini. ii

14 Penulis menyadari, masih banyak kekurangan yang ditemukan dalam penyusunan skripsi ini. Oleh karena itu penulis mengharapkan saran dan masukan yang sifatnya membangun.selanjutnya apabila terdapat kesalahan baik dalam materi yang tersaji maupun dalam teknik penyelesaiannya, penulis mohon maaf yang sebesar-besarnya. Dan dengan segala kerendahan hati, semoga apa yang terdapat dalam skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca dan pihak-pihak yang memerlukan. Surabaya, July 2013 Penulis iii

15 DAFTAR ISI KATA PENGANTAR.. DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN ABSTRAKSI. i iv vii viii x xi BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian... 6 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Penelitian Terdahulu Landasan Teori Pengertian Tenaga Kerja Permintaan Tenaga Kerja Penyerapan Tenaga Kerja Penawaran Tenaga Kerja Permintaan dan Penawaran Tenaga Kerja Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penyerapan Tenaga Kerja PDRB (Produk domestik Regional Bruto) Kegunaan Statistik PDRB Pengertian Investasi Faktor-Faktor Yang Menentukan Investasi Fungsi Investasi Hubungan Investasi dengan Penyerapan Tenaga Kerja Tingkat Upah iv

16 Suku Bunga Jumlah Perusahaan Pengertian Umum Industri Definisi Industri Klasifikasi Industri Sektor Perdagangan Pengertian Sektor Perdagangan Karakteristik Usaha Sektor Perdagangan Klasifikasi Umum Sektor Perdagangan Tujuan Perdagangan Manfaat Perdagangan Kerangka Pemikiran Hipotesis BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel Definisi Operasional Teknik Penentuan Sampel Teknik Pengumpulan Data Jenis dan Sumber Data Teknik Analisis dan Uji Hipotesis Teknik Analisis Uji Hipotesis Uji F (Anova) Uji t Pendekatan Regresi Linier Berganda dengan Asumsi BLUE BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1. Deskripsi Obyek Penelitian Gambaran Umum Provinsi Jawa Timur Luas Wilayah v

17 4.1.3 Keadaan Penduduk Sumber Daya Alam Deskripsi Hasil Penelitian Penyerapan Tenaga kerja PDRB Sektor Industri dan Perdagangan Perkembangan Investasi Perkembangan Tingkat Upah Perkembangan Tingkat Suku Bunga Perkembangan Jumlah Perusahaan Hasil Analisis Asumsi Regresi Klasik (BLUE) Analisis Dan Pengujian Hipotesis Uji Hipotesis Secara Simultan PDRB Sektor Perdagangan Pembahasan BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1. Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN vi

18 ANALISIS BEBERAPA FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYERAPAN TENAGA KERJA PADA SEKTOR INDUSTRI DAN PERDAGANGAN DI JAWA TIMUR Oleh : IRWANTO Abstraksi Tujuan utama pembangunan ekonomi adalah meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Keberhasilan pencapaian kesejahteraan tersebut dapat diukur dengan sejauh mana suatu negara dapat menyelesaikan berbagai masalah yang sedang dihadapi. Salah satu masalah yang dihadapi oleh hampir seluruh wilayah di Indonesia adalah tingginya angka tingkat pengangguran. Pertumbuhan dan perkembangan ekonomi suatu negara dapat dilakukan dengan meningkatkan pertumbuhan pada sektor industri. Pertumbuhan sektor industri dipengaruhi oleh investasi yang ditanamkan pada sektor tersebut. Iklim investasi yang baik terjadi pada saat tingkat suku bunga menurun, sehingga dengan adanya penanaman investasi maka akan memberikan kesempatan lapangan pekerjaan bagi masyarakat luas. Dengan adanya investasi maka modal kerja akan meningkat diikuti dengan jumlah perusahaannya. Hal ini menyebabkan banyaknya tenaga kerja yang terserap pada sektor tersebut. Tujuan dari Peneliti ini adalah untuk mengetahui berapa besar faktor yang mempengaruhi penyerapan tenaga kerja pada sektor industri dan perdagangan di Jawa Timur. Penelitian ini menggunakan data sekunder selama 15 tahun sejak tahun dengan menggunakan perhitungan analisis regresi linier berganda untuk mengetahui hubungan dan pengaruh secara simultan dan parsial dari variabel PDRB Sektor Industri dan Perdagangan, Investasi, Tingkat Upah, Suku Bunga, Jumlah Perusahaan. Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja sebagai variabel terikatnya. Setelah dilakukan uji statistik pada variabel bebas PDRB sektor industri dan perdagangan (X1), Investasi (X2), Tingkat suku bunga (X4), diketahui tidak berpengaruh secara nyata terhadap variabel tenaga kerja (Y). Sedangkan Tingkat Upah (X3), dan jumlah perusahaan (X5) berpengaruh secara nyata atau signifikan terhadap variabel tenaga kerja sebesar 0,008 untuk variabel Tingkat Upah pada sektor industri dan signifikan Tingkat Upah sebesar 0,012 pada Tingkat Upah sektor perdagangan. Sedangkan jumlah perusahaan pada sektor industri berpengaruh secara nyata dengan tingkat signifikan sebesar 0,052 dan tingkat signifikan jumlah perusahaan pada sektor perdagangan sebesar 0,019. Hal ini berarti kedua variabel tersebut berpengaruh secara simultan dan nyata terhadap tenaga kerja (Y) dan diperoleh F hitung > F tabel maka Ho ditolak dan Hi diterima. Kata Kunci : Penyerapan Tenaga Kerja, PDRB Sektor Industri dan Perdagangan, Investasi, Tingkat Upah, Suku Bunga, Jumlah Perusahaan. xi

19 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Tujuan utama pembangunan ekonomi di negara berkembang adalah meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Keberhasilan pencapaian kesejahteraan tersebut dapat diukur dengan sejauh mana suatu negara dapat menyelesaikan berbagai masalah yang sedang dihadapi. Salah satu masalah yang dihadapi oleh hampir seluruh wilayah di Indonesia adalah tingginya angka tingkat pengangguran. Pertumbuhan dan perkembangan ekonomi suatu negara dapat dilakukan dengan meningkatkan pertumbuhan pada sektor industri. Industrialisasi merupakan mesin penggerak pertumbuhan ekonomi. Oleh karena itu, strategi industrialisasi sering digunakan untuk meningkatkan kesejahteraan. Perkembangan industri dapat dilihat dari kontribusi sektor tersebut terhadap pendapatan nasional. (Mankiw, 2007:51). Pertumbuhan sektor industri dipengaruhi oleh investasi yang ditanamkan pada sektor tersebut. Iklim investasi yang baik terjadi pada saat tingkat suku bunga menurun, sehingga dengan adanya penanaman investasi maka akan memberikan kesempatan lapangan pekerjaan bagi masyarakat luas. Dengan adanya investasi maka modal kerja akan meningkat diikuti dengan jumlah perusahaannya. Hal ini menyebabkan banyaknya tenaga kerja yang terserap pada 1

20 2 sektor tersebut. Namun, industri yang bersifat padat modal membuat investasi yang ditanamkan cenderung dipergunakan untuk pembelian modal yang berupa mesin-mesin canggih sehingga pada akhirnya industri tidak banyak menggunakan banyak tenaga kerja. (Mankiw, 2007: 52). Secara teori, peningkatan pertumbuhan ekonomi akan meningkatkan penyediaan lapangan kerja dengan asumsi investasi meningkat. Penyediaan lapangan kerja yang besar diperlukan untuk mengimbangi pertumbuhan penduduk. Perbaikan kualitas sumberdaya manusia juga mutlak diperlukan karena merupakan modal pembangunan. Tersedianya tenaga kerja yang besar jika dimanfaatkan, dibina, dan dikerahkan untuk menciptakan tenaga kerja yang efektif akan menjadi modal yang besar dalam pelaksanaan pembangunan di berbagai sektor. (Mulyadi S, 2006: 33). Penyediaan kesempatan kerja di Jawa Timur menjadi penting dengan kondisi penduduk yang terus menunjukkan peningkatan dari tahun ke tahun. Pertambahan penduduk membuat jumlah angkatan kerja di Jawa Timur meningkat. Sektor industri dan perdagangan yang memiliki nilai tambah paling besar dibandingkan sektor lainnya diharapkan dapat menyerap tenaga kerja yang lebih luas. Untuk mengantisipasi permasalahan pengangguran yang pada akhirnya akan mengganggu peroses pertumbuhan ekonomi, maka perlu dikaji faktor-faktor yang memengaruhi penyerapan tenaga kerja khususnya sektor industri dan perdagangan. (Anonim, 2009:35).

21 3 Kontribusi sektor industri dan perdagangan terhadap PDRB di Jawa Timur pada tahun mengalami kenaikan secara stabil. Pertumbuhan sektor Industri terbesar terjadi pada tahun 2011 sebesar ,46 miliar sedangkan terendah terjadi pada tahun 1998 sebesar ,83 miliar. Sedangkan pada sektor Perdagangan pertumbuhan terbesar terjadi pada tahun 2011 sebesar ,35 miliar dan penurunan terendah terjadi pada tahun 1998 sebesar ,80 miliar. (Anonim, 2009:255). Dari data Badan Pusat Statistik (BPS), laju pertumbuhan tenaga kerja sektor industri dan perdagangan di Jawa Timur pada tahun 2000 jumlah tenaga kerja mencapai jiwa. Kemudian pada tahun 2001 mengalami penurunan sebesar jiwa. Penurunan terendah terjadi pada tahun 2003 yaitu menjadi jiwa. Pada tahun 2004 mengalami kenaikan sebesar jiwa. Kenaikan terjadi pada setiap tahunnya hingga tahun 2009 jumlah tenaga kerja mencapai jiwa. (Anonim, 2009 : 255). Pada Investasi tahun 2000 jumlahnya sebesar Pada tahun 2001 mengalami kenaikan menjadi Penurunan jumlah investasi terendah terjadi pada tahun 2002 yaitu Sedangkan kenaikan tertinggi terjadi pada tahun 2008 sebesar (Anonim, 2009 : 255). Pada Tingkat Upah yang mengalami kenaikan tertinggi terjadi pada tahun 2009 yaitu sebesar sedangkan terendah terjadi pada tahun Pada tingkat Suku Bunga yang mengalami kenaikan tertinggi yaitu

22 4 terjadi pada tahun 2000 sebesar 19,50 %. Sedangkan terendah terjadi pada tahun 2009 menjadi 6,50 %. (Anonim, 2009 : 255). Pada Jumlah Perusahaan tahun 2000 jumlahnya mencapai unit. Kemudian pada tahun 2001 turun menjadi unit. Penurunan terendah terjadi pada tahun 2003 yaitu menjadi unit. Dan kenaikan jumlah perusahaan tertinggi terjadi pada tahun 2007 yang jumlahnya mencapai unit. (Anonim, 2009:255). Penyerapan tenaga kerja juga tidak terlepas dari peranan pemerintah sebagai penyusun kebijakan yang mendukung terciptanya iklim investasi yang baik, standar penerimaan pendapatan untuk kesejahteraan tenaga kerja, serta strategi-strategi yang dilakukan demi tercapainya tingkat pertumbuhan ekonomi yang tinggi. Kebijakan pemerintah dalam menetapkan upah minimum provinsi juga sering menjadi alasan bagi pengusaha untuk lebih memilih industri yang padat modal. Stabilitas perekonomian juga diperlukan untuk menjamin perekonomian berjalan dengan lancar. (Sadono Sukirno, 2006:76). Berdasarkan uraian yang telah dikemukakan diatas, penulis tertarik untuk melakukan penelitian yang berjudul Analisis Beberapa Faktor Yang Mempengaruhi Penyerapan Tenaga Kerja Pada Sektor Industri Dan Perdagangan Di Jawa Timur.

23 Perumusan Masalah Berdasarkan uraian latar belakang diatas, dapat ditarik rumusan permasalahan sebagai berikut: 1. Apakah PDRB sektor Industri dan Perdagangan, Investasi, Tingkat Upah, Tingkat Suku Bunga dan Jumlah Perusahaan mempengaruhi penyerapan tenaga kerja pada sektor industri dan perdagangan di Jawa Timur? 2. Faktor manakah yang paling dominan dalam mempengaruhi penyerapan tenaga kerja sektor industry dan perdagangan di Jawa Timur? 1.3. Tujuan Penelitian Berdasarkan latar belakang dan rumusan masalah yang telah diuraikan, penelitian ini bertujuan: 1. Untuk mengetahui Apakah PDRB sektor Industri dan Perdagangan, Investasi, Tingkat Upah, Tingkat Suku Bunga dan Jumlah Perusahaan mempengaruhi penyerapan tenaga kerja pada sektor industri dan perdagangan di Jawa Timur? 2. Untuk mengetahui Faktor manakah yang paling dominan dalam mempengaruhi penyerapan tenaga kerja sektor industry dan perdagangan di Jawa Timur?

24 Manfaat Penelitian Adapun Manfaat penelitian ini antara lain: 1. Bagi penulis, memberikan pengetahuan dan pemahaman yang mendalam mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi penyerapan tenaga kerja di sektor industri dan perdagangan di Jawa Timur. 2. Bagi pemerintah, memberikan masukan kepada pemerintah yang terkait dengan Beberapa faktor yang mempengaruhi penyerapan tenaga kerja di Jawa Timur sehingga dapat mengambil kebijakan yang tepat. 3 Bagi pembaca, diharapkan penelitian ini dapat membuka wawasan pembaca agar dapat menjadi acuan untuk penelitian selanjutnya yang berkaitan dengan masalah penyerapan tenaga kerja sektor industri dan perdagangan.

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI SUMBER DANA TABUNGAN MASYARAKAT PADA BANK UMUM DI JAWA TIMUR SKRIPSI

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI SUMBER DANA TABUNGAN MASYARAKAT PADA BANK UMUM DI JAWA TIMUR SKRIPSI FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI SUMBER DANA TABUNGAN MASYARAKAT PADA BANK UMUM DI JAWA TIMUR SKRIPSI Diajukan Oleh : FERRY FIRMANSYAH YUSUF 0911010019/FE/IE FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL
