Proses editing adalah salah satu elemen penting di dalam sinematografi dan tidak dapat dipisahkan dari dunia broadcasting. Namun apa sebenarnya video

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Proses editing adalah salah satu elemen penting di dalam sinematografi dan tidak dapat dipisahkan dari dunia broadcasting. Namun apa sebenarnya video"

Transkripsi

1

2 Proses editing adalah salah satu elemen penting di dalam sinematografi dan tidak dapat dipisahkan dari dunia broadcasting. Namun apa sebenarnya video editing itu? Video editing adalah suatu proses memilih atau menyunting gambar dari hasil shooting dengan cara memotong gambar ke gambar (cut to cut) atau dengan menggabungkan gambar-gambar dengan menyisipkan sebuah transisi.

3 Pada proses editing, gambar tidak cukup hanya digabung-gabungkan begitu saja. Banyak sekali variabel yang harus diketahui dalam proses editing, misalnya : camera angle, cameraworks, jenis shoot, motivasi, informasi, komposisi, sound, dan continuity. Istilah-istilah tersebut merupakan Grammar of The Edit yang harus dipegang dan diketahui oleh seorang editor.

4 Grammar of The Edit * Motivasi Pada film, gambar-gambar seperti jalanan kota, gunung, laut, awan, dan sebagainya sering kali ditampilkan sebelum gambar utama (subjek/objek). Tujuan dimunculkan gambargambar tersebut adalah sebagai penggiring dan penjelas dari gambar selanjutnya. Selain gambar, motivasi dapat juga dimunculkan dalam bentuk audio, misalnya : suara telepon, air, ketukan pintu, langkah kaki, dan sebagainya. Motivasi dapat juga berupa perpaduan gambar dan audio.

5 * Informasi Pengertian informasi pada editing sebenarnya mengacu pada arti sebuah gambar. Gambargambar yang dipilih oleh seorang editor harus memberikan suatu maksud atau menginformasikan sesuatu. * Komposisi Salah satu aspek penting bagi editor adalah pemahaman tentang komposisi gambar yang bagus. Bagus di sini artinya memenuhi standar yang sudah disepakati atau sesuai dengan Cameraworks.

6 * Continuity Continuity adalah suatu keadaan di mana terdapat kesinambungan antara gambar satu dengan gambar sebelumnya. Sedangkan fungsi dari continuity adalah untuk menghindari adanya jumping (adegan yang terasa meloncat), baik itu pada gambar atau audio. * Tittling Semua huruf yang diperlukan untuk menambah informasi gambar. Misalnya : judul utama, nama pemeran, dan tim kreatif.

7 Sound dalam editing dibagi menurut fungsinya, sebagai berikut : 1. Original Sound Semua audio/suara asli subjek/objek yang diambil bersama dengan pengambilan gambar/visual. 2. Atmosfer Semua suara latar/background yang ada di sekitar subjek/objek. 3. Sound Effect Semua suara yang dihasilkan/ditambahkan ketika saat editing, bisa dari original sound maupun atmosfer. 4. Music Illustration Semua jenis bunyi-bunyian/nada, baik itu secara akustik maupun electric yang dihasilkan untuk memberi ilustrasi/kesan kepada emosi/mood penonton.

8 Beberapa software yang dapat dicobakan, di antaranya : 1. AVS Video Editor 2. Windows Movie Maker 3. Adobe Premiere Elements 4. Ulead Video Studio 5. Pinacle 6. movi maker 7. sony vegas Dan lain-lain

9 Software yang akan digunakan untuk proses video editing, adalah AVS Video Editor. AVS Video Editor dipergunakan karena aplikasi ini mudah digunakan, dan termasuk video editing yang cukup populer dikalangan animator.

10

11 Keterangan Top Menu digunakan untuk mengakses seluruh fungsi dan fitur utama pada program. Top Toolbar digunakan untuk mengakses dengan cepat fitur dasar, seperti bekerja dengan projects dan files. Menu Panes digunakan untuk mengakses dengan cepat pilihan program principle editing.

12 Files and Effects Area memperlihatkan imported media files, available transitions, effects, manage voice recording dan chapter creation. Preview Area digunakan untuk meninjau imported media files, transitions dan effects dari hasil editing. Timeline/Storyboard Area - untuk menambah dan mengkonfigurasi videos, effects dan transitions.

13 ITEM SHORTCU DESKRIPSI T New Project Ctrl+N Digunakan untuk memulai proyek baru, menambah video baru Open Project Ctrl+O Digunakan untuk membuka proyek yang pernah disimpan untuk diedit lagi Reopen Digunakan untuk membuka proyek Project yang pernah disimpan untuk diedit lagi pada daftar recently opened / saved projects. Save Project Ctrl+S Digunakan untuk menyimpan proyek yang telah diedit Save Project As... Shift+Ctrl+ S Digunakan untuk menyimpan proyek yang telah diedit menggunakan nama yang berbeda

14 Import Media Library... Digunakan untuk memuat file multimedia yang diambil dari library Export Media Digunakan untuk membuat file data yang Library... mengandung informasi seputar file multimedia Import Media... Ctrl+I Digunakan untuk mendatangkan file dari luar yang mendukung beberapa tipe program Files dan Effects Area, sehingga dapat membuat movie Capture Video... Ctrl+R Digunakan untuk memulai AVS Video Recorder dan menangkap video dari device yang terkoneksi dengan personal computer anda. Save Movie... Ctrl+P Digunakan untuk menyimpan movie kedalam satu format tertentu dan memburning dalam disc atau dalam portable device. Exit Digunakan untuk keluar dari program AVS Video Editor.

15 ITEM SHORTCU T DESKRIPSI Undo Ctrl+Z Digunakan untuk mengembalikan perintah yang baru saja dilakukan Redo Shift+Ctrl+ Z Digunakan untuk mengembalikan ulang perintah yang baru saja dilakukan Object Line Chapters Digunakan untuk mengubah objek yang dipilih pada Timeline/Storyboard. Digunakan untuk mengubah file Timeline dan effects lines layout. Digunakan untuk mengumpulkan beberapa chapters untuk dibuat video

16 Split Freeze Aspect Ratio Volume and Balance... Digunakan untuk membelah video menjadi dua bagian Digunakan untuk membuat tetap sebuah potret dari video pada arus posisi cursor. Digunakan untuk mengubah aspect ratio hasil video Digunakan untuk mengubah volume sound /suara pada keluaran video. Settings Ctrl+Enter Digunakan untuk mengubah proyek dan setting video

17 ITEM Timeline SHORTC UT DESKRIPSI Digunakan untuk mengubah tampilan utama Timeline untuk dapat ditambahi video effects, audiosoundtracks lain sebagainya. Storyboard Digunakan untuk mengubah tampilan utama Storyboard agar dapat ditambahi dengan videos dan transitions dan mengubah properties (sifat-sifat) nya.

18 Zoom Digunakan untuk memperbesar dan memperkecil video dan effects pada Timeline. Section View Digunakan untukmengganti diantara program pada Menu Panes. Digunakan untuk mengubah jalannya file dan effects yang mewakii Files and Effects Area. Sort by Digunakan untuk menata media files pada Files and Effects Area menurut Time (waktu) yang ditambahkan pada Files and Effects Area, seperti Name, Date modified, Type atau Size.

19 ITEM SHORTC UT DESKRIPSI Help F1 Digunakan untuk membuka file help (pertolongan) AVS Video Editor. AVS Home Page AVS Support Page Digunakan untuk mengunjungi web site AVS4YOU. Digunakan untuk mengunjungi situs yang mendukung AVS4YOU. us... About Digunakan untuk menulis dan mengirimnya ke team support. Merupakan information mengenai program AVS Video Editor.

20 Top Toolbar mengijinkan pengguna mempercepat akses operasi utama dengan projects dan files dengan mengikuti tombol/button berikut ini:

21 TOMBOL NAMA DESKRIPSI New Digunakan untuk memulai proyek baru, Project menambah video baru Open Project Digunakan untuk membuka project yang telah dismpan sebelumnya Save Project Undo Digunakan untuk menyimpan project yang telah diedit Digunakan untuk mengembalikan perintah yang baru saja dilakukan

22 Redo Digunakan untuk mengembalikan ulang perintah yang baru saja dilakukan 4:3 Aspect Ratio 16:9 Aspect Ratio Save Movie... Digunakan untuk mengubah aspect ratio dari hasil video sehingga dapat sesuai dengan CRT atau 4:3 layar LCD tanpa penyimpangan. Digunakan untuk mengubah aspect ratio dari hasil video sehingga dapat sesuai dengan widescreen 16:9 layar LCD display tanpa ada penyimpangan. Digunakan untuk menyimpan movie kedalam salah satu formats dan mem-burn kedalam sebuah disc atau upload ke device portable.

23 Menu Panes merupakan access cepat ke program pilihan principle Editing dengan mengikuti tombol/ buttons berikut ini:

24

25 Gunakan button ini untuk mencari media files yang di import berupa video, audio dan files image, dan menambahkan kedalam Timeline/Storyboard, memperlihatkan properties nya dan meng-edit nya. Dapat juga digunakan untuk mengganti tampilan Timeline or Storyboard pada video utama. Gunakan button ini untuk melihat transitions yang tersedia dan menambahkannya dalam video anda. Gunakan button ini melihat video effects yang tersedia, dan menambahkannya dalam video anda

26 Gunakan button ini untuk merekam suara anda dari microphone yang telah terkoneksi dengan personal computer (PC) Gunakan button ini untuk membuat chapters pada video anda. Dapat juga digunakan untuk embuat menu Video jika ingin mem-burn video anda pada DVD atau Blu-ray disc. Gunakan button ini untuk melihat text presets yang tersedia, menambahkannya dalam video anda. Gunakan button ini untuk menambah video overlay. Gunakan button ini untuk menambah audio soundtrack ke video anda

27 Memberikan beberapa layanan, diantaranya: 1. Menunjukkan semua media file yang diimport ke program 2. Menunjukkan effects and transitions yang tersedia 3. Memberikan akses pada pengguna untuk merekam suara dari microphone yang terkoneksi dengan personal computer (PC) 4. Mengijinkan membuat chapters pada video output.

28

29

30 BUTTON NAMA DESKRIPSI/PENJELASAN Playback Digunakan untuk memulai file video. Stop Digunakan untuk menghentikan file video. Previous Frame Next Frame Next Scene Digunakan untuk menjalankan frame video sebelumnya. Digunakan untuk menjalankan frame video selangkah kedepan. Digunakan untuk mencari pemandangan berikutnya dalam video clip.

31 Full screen Digunakan untuk membuat peninjauan window tersedia pada seluruh screen/layar. Snapshot Digunakan untuk mengmbil snapshot/foto pada frame video dan menyimpannya kedalam file gambar. Mute Digunakan untuk mengubah sound mati atau menyala video yang dimainkan. Volume Digunakan untuk mengubah volume sound ketika video dijalankan.

32 Tujuan Timeline/Storyboard Area adalah membuat dan meng-edit movie. Anda dapat membuat, mengubah dan menambah beberapa effect pada video. Timeline/Storyboard Area dapat gambarkan menjadi dua tampilan yaitu: Timeline view dan Storyboard view.

33 TOMBOL NAMA DESKRIPSI Split Gunakan tombol ini untuk membelah video menjadi dua bagian Delete Trim Gunakan tombol ini untuk menghapus elemen yng dipilih (video clip yang berdampingan ngan etransition, video effect, text, video overlay atau audio mix) dari Timeline. Gunakan tombol ini untuk meng-edit video clips dan effect durasi video overlay Speed Gunakan tombol ini untuk mengubah kecepatan playback video. Tombol ini akan tersedia jika video clip telah terpilih pada Timeline.

34 Color Gunakan tombol ini untuk mengatur tonal range, color, dan sharpness pada video. Tombol ini akan tersedia jika video clip telah terpilih pada Timeline Audio Gunakan tombol ini untuk memakai beberapa audio effects pada audio track dalam video. Tombol ini akan tersedia jika video clip telah terpilih pada Timeline Video Effects Gunakan tombol ini untuk meng-edit sebuah video effect yang dipakai secara langsung pada video utama. Tombol ini akan tersedia jika video clip telah terpilih pada Timeline Transition Gunakan tombol ini untuk meng-edit transition duration yang terpilih. Tombol ini akan tersedia jika video clip telah terpilih pada Timeline

35 Edit Effect Duration Gunakan tombol ini untuk membuka Properties window untuk mengedit effects yang digunakan. Tombol ini akan tersedia jika video clip telah terpilih pada Timeline Gunakan tombol ini untuk mengedit element duration. Tombol ini akan tersedia jika video clip telah terpilih pada Timeline Edit Text Gunakan tombol ini untuk Use this button to open the Properties window to edit text. Tombol ini akan tersedia jika video clip telah terpilih pada Timeline Edit Overlay Gunakan tombol ini untuk Use this button to open and edit the video overlay Properties window. Tombol ini akan tersedia jika video overlay telah terpilih pada Timeline

36 Storyboar d Gunakan tombol ini untuk untuk mengganti tampilan Storyboard. Volume and Balance Gunakan tombol ini untuk membuka Volume and Balance window dan mengatur audio settings. Zoom Gunakan tombol ini untuk memperbesar dan memperkecil video and effects pada Timeline.

37

38

Bab 1 Merekam dan Mengolah Video

Bab 1 Merekam dan Mengolah Video Bab 1 Merekam dan Mengolah Video 1.1 Mengenal Windows Movie Maker Windows Movie Maker (WMM) merupakan salah satu software atau perangkat lunak pengolah video yang merupakan produk dari Microsoft. Biasanya
