MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 27/PHPU.D-X/2012

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 27/PHPU.D-X/2012"

Transkripsi

1

2 MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 27/PHPU.D-X/2012 PERIHAL Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah Kota Banda Aceh Tahun 2012 PEMOHON Aiyub Ahmad dan Hasbi Baday TERMOHON KIP Kota Banda Aceh ACARA Pemeriksaan Perkara (I) Kamis, 3 Mei 2012, Pukul WIB Ruang Sidang Gedung Mahkamah Konstitusi RI, Jl. Medan Merdeka Barat No. 6, Jakarta Pusat SUSUNAN PERSIDANGAN 1) Achmad Sodiki (Ketua) 2) Harjono (Anggota) 3) Ahmad Fadlil Sumadi (Anggota) Cholidin Nasir Panitera Pengganti

3 Pihak yang Hadir: A. Pemohon: 1. Aiyub Ahmad 2. Hasbi Baday B. Kuasa Hukum Pemohon: 1. Safarudin C. Termohon: 1. Aidil Azhari (KIP Kota Banda Aceh) D. Kuasa Hukum Termohon: 1. Zulfikar Sawang 2. Dadi Meradi

4 SIDANG DIBUKA PUKUL WIB 1. KETUA: ACHMAD SODIKI Sidang Perkara Nomor 27/PHPU.D-X/2012 dengan ini saya nyatakan dibuka dan terbuka untuk umum. Baik, assalamualaikum wr. wb. Selamat siang, salam sejahtera untuk kita semua. Silakan dari Pemohon mengenalkan diri terlebih dahulu. 2. KUASA HUKUM PEMOHON: SAFARUDIN Baik, terima kasih, Majelis. Saya Safarudin mewakili dari Pemohon, Saudara Drs. Aiyub Ahmad dan Hasbi Baday. Terima kasih, Yang Mulia. 3. KETUA: ACHMAD SODIKI Dari Termohon? 4. KUASA HUKUM TERMOHON: ZULFIKAR SAWANG Assalamualaikum wr. wb. 5. KETUA: ACHMAD SODIKI Waalaikumsalam wr. wb. 6. KUASA HUKUM TERMOHON: ZULFIKAR SAWANG Saya Zulfikar Sawang mewakili KIP (Komisi Independen Pemilihan) Kota Banda Aceh beserta dengan Dadi Meradi. 7. KUASA HUKUM TERMOHON: DADI MERADI Assalamualaikum wr. wb. Saya Dadi Meradi mewakili Termohon KIP Kota Banda Aceh. 8. KETUA: ACHMAD SODIKI KETUK PALU 3X Ini keempat-empatnya dari Pihak Termohon KIP Aceh, ya? Banda Aceh, baik.

5 9. KUASA HUKUM TERMOHON: ZULFIKAR SAWANG KIP Banda Aceh. 10. KETUA: ACHMAD SODIKI KIP Banda Aceh. Baiklah saya persilakan Saudara Pemohon untuk mengemukakan pokok-pokok permohonan Saudara. 11. KUASA HUKUM PEMOHON: SAFARUDIN Izin, Majelis. Untuk mempersingkat waktu apa langsung bisa saya bacakan langsung ke pokok permohonannya? 12. KETUA: ACHMAD SODIKI Baik, silakan. 13. KUASA HUKUM PEMOHON: SAFARUDIN Baik, terima kasih, Majelis. Pokok permohonan: 1. Bahwa Para Pemohon adalah Pasangan Calon Walikota dan Wakil Walikota Banda Aceh yang mendaftar setelah Putusan Sela Mahkamah Konstitusi Nomor 1/SKLN-X/2012 tanggal 16 Januari 2012 dengan menggunakan jalur independent. 2. Pada tanggal 24 Januari 2012 jam WIB, Para Pemohon mendaftarkan diri sekaligus mengantarkan dukungan KTP yang diterima oleh tiga anggota KIP sesuai tanda terima dari Termohon sebanyak lembar KTP dari batas minimal dukungan lembar KTP. 3. Bahwa Para Pemohon telah terdaftar pada Termohon dan telah memenuhi semua syarat administratif yang telah ditentukan, termasuk telah melaksanakan tes kesehatan, tes mampu membaca Alquran, dan bahkan telah mendapat Nomor Urut 5, serta telah mendapat pengamanan tertutup dari Polresta Banda Aceh sebagai pasangan calon yang memenuhi syarat. 4. Bahwa veri pada verifikasi faktual tahap pertama oleh Termohon, bukti dukungan para Pemohon dari lembar dukungan KTP yang dinyatakan memenuhi syarat oleh Termohon sebanyak lembar dan kekurangan sebanyak lembar KTP. 5. Bahwa sesuai dengan ketentuan, kekurangan tersebut harus dilengkapi dua kali lipat dari jumlah yang kurang, yaitu lembar KTP.

6 6. Bahwa atas kekurangan tersebut Pemohon telah menyerahkan bukti dukungan tambahan sebanyak lembar KTP, tetapi yang diterima adalah lembar KTP. Selebihnya ditolak dan dikembalikan oleh Termohon kepada Para Permohon. 7. Bahwa kemudian Termohon melakukan verifikasi tahap dua terhadap bukti dukungan yang diserahkan oleh Para Pemohon. Dari hasil verifikasi tersebut, Termohon menyatakan bahwa dukungan yang dinyatakan memenuhi syarat itu sebanyak lembar KTP dan berdasarkan verifikasi tersebut Para Pemohon dinyatakan kekurangan dukungan 290 lembar KTP. 8. Bahwa verifikasi tersebut merupakan akal-akalan Termohon karena dukungan yang diserahkan pada waktu verifikasi sebanyak lembar KTP oleh Para Pemohon, dan kemudian dikembalikan sebanyak 350 lembar oleh Termohon kepada Para Pemohon, dan kemudian dinyatakan kekurangan 290 lembar yang oleh Termohon meminta Para Pemohon menggantikan kekurangan tersebut dengan uang sejumlah Rp , Bahwa kemudian Para Pemohon menolak memberikan uang seperti yang diminta oleh Termohon karena akan mencederai asas-asas pemilihan umum dan melanggar hukum. 10. Bahwa kemudian Para Pemohon dinyatakan gugur sebagai pasangan calon dengan berita acara Nomor 332/BA.P- WK/KIP/III/2012 tentang Penetapan Pasangan Calon Yang Memenuhi Syarat Dalam Pemilihan Walikota dan Wakil Walikota Banda Aceh Tahun 2012 dengan alasan tidak mencapai dukungan minimal sebanyak 290 lembar KTP. 11. Bahwa berita acara Termohon Nomor 332/BA.P- WK/KIP/III/2012 tentang Penetapan Pasangan Calon Yang Memenuhi Syarat Dalam Pemilihan Walikota dan Wakil Walikota Banda Aceh Tahun 2012, telah membuat Para Pemohon dicurangi oleh Termohon. Sehingga Para Pemohon tidak dapat mengikuti pemilihan sebagai kepala daerah dalam Pemilukada Kota Banda Aceh Tahun 2012 ini. 12. Bahwa atas tindakan Termohon, Para Pemohon merasa keberatan dan telah mengajukan protes ke Panwaslu Kota Banda Aceh dan laporan Para Pemohon tersebut tidak ditindaklanjuti karena alasan kurang bukti. 13. Bahwa Tindakan Termohon telah menutup kesempatan para Pemohon dalam Pemilukada Kota Banda Aceh dan jelas-jelas menghambat dan merugikan hak konstitusional para Pemohon sebagai warga negara yang taat hukum. 14. Bahwa Pemilukada Kota Banda Aceh telah dilaksanakan 9 April 2012 dengan partisipasi pemilih sebanyak 49% pemilih dari

7 total daftar pemilih tetap. Disebabkan akibat sikap arogan Termohon, banyak pemilih yang tidak menggunakan hak pilih, sehingga partisipasi pemilih dalam pemilukada sangat minim sangat minim dan mempengaruhi legitimasi Pemilukada Kota Banda Aceh. 15. Bahwa berdasarkan uraian tersebut di atas, maka jelas Keputusan Termohon dalam Surat Keputusan Nomor 54 Tahun 2012 tentang Penetapan Pasangan Calon Wakil... Walikota dan Wakil Walikota Terpilih dalam Pemilu... Pemilihan Umum Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah Kota Banda Aceh Tahun 2012 juncto Berita Acara Nomor 332/BA.P-WK/KIP/III/2012 tentang Penetapan Pasangan Calon yang memenuhi syarat dalam Pemilihan Walikota/Wakil Walikota Banda Aceh Tahun 2012 bertentangan dengan peraturan perundangan dan merupakan tindakan sistematis, terstruktur, dan masif untuk menghambat dan membuat Para Pemohon tidak dapat ikut serta dalam Pemilukada Kota Banda Aceh Tahun 2012 ini, sehingga Para Pemohon dirugikan. Dalam petitum. Berdasarkan segala yang diuraikan di atas, Para Pemohon memohon agar Mahkamah Konstitusi memberikan putusan yang amar putusannya sebagai berikut. 1. Menerima dan mengabulkan permohonan Para Pemohon untuk seluruhnya. 2. Menyatakan Surat Keputusan Termohon Nomor 54 Tahun 2012 tentang Penetapan Pasangan Calon dan Wakil... Pasangan Calon Walikota dan Wakil Walikota Terpilih dalam Pemilihan Umum Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah Kota Banda Aceh Tahun 2012 juncto Berita Acara Nomor 332/BA.P-WK/KIP/III/2012 tentang Penetapan Pasangan Calon yang memenuhi syarat dalam Pemilihan Walikota/Wakil Walikota Banda Aceh Tahun 2012 batal demi hukum. 3. Membatalkan SK Termohon Nomor 54 Tahun 2012 tentang Penetapan Pasangan Calon Walikota dan Wakil Walikota Terpilih dalam Pemilihan Umum Kepala Daerah/Wakil Kepala Daerah Kota Banda Aceh Tahun 2012 juncto Berita Acara Nomor 332/BA.P-WK/KIP/III/2012 tentang Penetapan Pasangan Calon yang memenuhi syarat dalam Pemilihan Walikota/Wakil Walikota Banda Aceh Tahun Memerintahkan Termohon untuk menjadwalkan ulang kembali Pemilihan Walikota/Wakil Walikota Banda Aceh dengan berpedoman kepada peraturan perundang-undangan yang berlaku dan dengan mengikutsertakan Pemohon dalam pemilukada tersebut. 5. Membatalkan seluruh tahapan yang sudah dilaksanakan oleh Termohon.

8 Dan apabila Mahkamah Konstitusi berpendapat lain, mohon putusan yang seadil-adilnya. Terima kasih, Yang Mulia. 14. KETUA: ACHMAD SODIKI Ya, baiklah. Saudara sudah membacakan pokok-pokok permohonan dan sudah bisa dipahami bersama. 15. HAKIM ANGGOTA: HARJONO Baik. Pemohon ya, Anda minta untuk dilakukan pemilihan ulang? 16. KUASA HUKUM PEMOHON: SAFARUDIN Ya. 17. HAKIM ANGGOTA: HARJONO Cuma kalau dikaitkan dengan permohonan Anda, permohonan Anda itu hanya memasalahkan surat keputusan Termohon tentang penetapan pasangan calon... penetapan pasangan calon. Kalau hanya itu saja, maka berarti yang lainnya tetap sah, ya kan, kalau hanya ini saja. Padahal yang menentukan dia terpilih itu tidak hanya ini saja, tapi juga rekapnya. Bagaimana Anda minta ini rekapnya tidak, ya. Oleh karena itu, kurang ini ya? Kalau dikabulkan saja ini, tapi tetap menggunakan rekap yang terakhir, enggak ada efek hukumnya apa-apa. Oleh karena itu, menurut saya apa yang Anda mohonkan ini kurang kalau ini saja, tambahkan ya, direnvoi. Yang berikutnya adalah fokus yang menjadi alasan Anda itu sebetulnya ada pada halaman 4, nomor 8 itu. Bahwa verifikasi tersebut merupakan akal-akalan Termohon. Nah, tentu kan nanti Mahkamah ini harus memeriksa dengan bukti-bukti, tidak hanya dengan hanya mendengarkan apa yang Anda dalilkan. Ini kemudian nanti menyangkut bukti-bukti ya, apakah Anda sudah siap untuk menyiapkan bukti-bukti untuk mendalilkan itu (...) 18. KUASA HUKUM PEMOHON: SAFARUDIN Siap. 19. HAKIM ANGGOTA: HARJONO Lalu kira-kira kalau siap, bentuk bukti apa itu nanti? Bentuk buktinya apa yang Anda siapkan? 20. KUASA HUKUM PEMOHON: SAFARUDIN Bukti yang mana, Yang Mulia?

9 21. HAKIM ANGGOTA: HARJONO Halaman 4, nomor KUASA HUKUM PEMOHON: SAFARUDIN Ya. 23. HAKIM ANGGOTA: HARJONO Yang terakhir itu. 24. KUASA HUKUM PEMOHON: SAFARUDIN Ya. Yang dimaksud, maksudnya bukti ( ) 25. HAKIM ANGGOTA: HARJONO Ya, kan Anda begini. Bahwa verifikasi merupakan akal-akalan Termohon karena dukungan yang diserahkan pada waktu itu tetap lembar sekian lembar dan oleh Para Pemohon kemudian dikembalikan pada Pemohon. Tahun kemudian dinyatakan kekurangan ini, meminta kekurangan tersebut dengan uang Rp ,00. Anda kan harus membuktikan ini? 26. KUASA HUKUM PEMOHON: SAFARUDIN Siap, Yang Mulia. 27. HAKIM ANGGOTA: HARJONO Untuk apa? Anda membuktikan dengan apa ini? 28. KUASA HUKUM PEMOHON: SAFARUDIN Kita ada saksi-saksi yang akan nanti kita hadirkan. 29. HAKIM ANGGOTA: HARJONO Saksi, ya? 30. KUASA HUKUM PEMOHON: SAFARUDIN Waktu yang proses pengurusan administrasinya, melalui saksisaksi nanti yang akan memberikan keterangan waktu Termohon meminta uang. Prosesnya nanti akan ada saksi yang akan membicarakannya.

10 31. HAKIM ANGGOTA: HARJONO Ya. Jadi itu Anda akan mendatangkan saksi nanti? 32. KUASA HUKUM PEMOHON: SAFARUDIN Insya Allah. 33. HAKIM ANGGOTA: AHMAD FADLIL SUMADI Selain yang 8 ini, lalu Anda akan membuktikan tidak kalau bahwa kemudian Para Pemohon menyatakan gugur 10. Itu kan cukup dengan Berita Acara. Kemudian yang dibuktikan adalah... telah menutup semua kesempatan Pemohon untuk (suara tidak terdengar jelas) 13 umpama saja. Bahwa tindakan Termohon telah menutup kesempatan Para Pemohon dalam (suara tidak terdengar jelas) kerugian haknya..., ini Anda dalilkan saja, apa perlu bukti nanti terserah bagaimana Anda akan menguraikan dalil itu. Lalu yang 15, ya. Berdasarkan hal tersebut di atas, maka jelas keputusan ini, ini, ini, tentang penetapan bertentangan dengan peraturan merupakan tindakan sistematis, terstruktur. Yang Anda maksud sistematis, terstruktur itu akan Anda buktikan sendiri ataukah ini hanya bukti nomor 8 Anda gunakan untuk mendalilkan telah terjadi sistematis, terstruktur, dan massif itu? Apa ada bukti lain? 34. KUASA HUKUM PEMOHON: SAFARUDIN Itu ada bukti-bukti surat dan sekalian bukti saksinya nanti. 35. HAKIM ANGGOTA: HARJONO Oke, ya. Jadi yang dikonsentrasikan sebetulnya membuktikan dalil nomor 18 dan nomor 15. Karena itu nanti Anda harus menyiapkan buktibukti itu. Anda sudah melampirkan daftar bukti, belum? 36. KUASA HUKUM PEMOHON: SAFARUDIN Sudah. 37. HAKIM ANGGOTA: AHMAD FADLIL SUMADI Sudah, ya? 38. KUASA HUKUM PEMOHON: SAFARUDIN Sudah.

11 39. HAKIM ANGGOTA: HARJONO Nanti tambah saksi-saksi tentunya. 40. KUASA HUKUM PEMOHON: SAFARUDIN Ditambah saksi-saksi. 41. HAKIM ANGGOTA: AHMAD FADLIL SUMADI Itu saja kalau gitu. 42. KUASA HUKUM PEMOHON: SAFARUDIN Sekalian mohon izin, Majelis. Nanti rencananya saksi-saksi kami mohon untuk dilakukan pemeriksaan melalui video conference. 43. HAKIM ANGGOTA: HARJONO Oh, gitu? 44. KUASA HUKUM PEMOHON: SAFARUDIN Ya. 45. HAKIM ANGGOTA: HARJONO Ya, nanti kita sudah disampaikan permintaan itu? 46. KUASA HUKUM PEMOHON: SAFARUDIN Tadi sudah kami sampaikan, cuma harus kami sampaikan juga dalam persidangan. 47. HAKIM ANGGOTA: HARJONO Nanti dipertimbangkan. Terima kasih, Pak. 48. HAKIM ANGGOTA: AHMAD FADLIL SUMADI Dengan menambah apa yang sudah disampaikan oleh Hakim terdahulu, saya ingin memberitahukan kepada Anda sebagai nasihat saya kepada Anda bahwa Anda sudah mendapat apa namanya posisi sebagai pasangan calon, itu didalilkan pada angka 3 ya, halaman 4 angka 3 itu. Itu penetapan itu didasarkan pada apa namanya keputusan KPU nomor berapa? Ndak ada di sini, ya. Jadi Anda

12 dinyatakan telah memenuhi syarat administrasi, lalu sudah mendapat nomor 5. Apa bukannya ini diverifikasi dulu, setelah diverifikasi baik administrasi maupun faktual, lalu baru ditentukan memenuhi syarat, setelah memenuhi syarat, lalu untuk mengambil nomor itu, Anda nomor berapa, pasangan Anda nomor berapa? Itu diundi, atau dengan cara lain misalnya. Apa tidak seperti itu? 49. KUASA HUKUM PEMOHON: SAFARUDIN Kalau di Aceh, ini ada sedikit pergeseran-pergeseran waktu Yang Mulia, berdasarkan ada beberapa kali pengunduran jadwal. Sehingga tahapan-tahapan yang dilaksanakan oleh Termohon itu memang agak sedikit kacau-balau. Seharusnya itu menyerahkan dokumen dulu, menverifikasi, kemudian tes kesehatan, kemudian membaca Alquran, baru kemudian mendapatkan nomor urut. Tetapi ini yang terjadi tidak seperti itu, ini malah Pemohon diminta untuk melakukan tes kesehatan dulu, kemudian membaca Alquran dan itu semua dinyatakan lulus. Kemudian ada dalam bukti P-6, kita dikirimi surat dari Termohon yang menyatakan bahwa sehubungan dengan Surat KIP Aceh Nomor 274 sekian-sekian yang mendaftar pascakeluarnya putusan Mahkamah Konstitusi untuk nomor urut berikutnya diambilkan berdasarkan nomor urut pendaftaran. Jadi pada waktu itu,memang sudah ada beberapa calon yang mendaftar duluan. Kami mendaftarkan pada putaran terakhir, putusan MK. 50. HAKIM ANGGOTA: AHMAD FADLIL SUMADI Makanya itu diuraikan, yang Anda ceritakan telah mendapat nomor ini. Itu berdasarkan apa? Kemudian lalu mendapatkan pengamanan tertutup misalnya, itu dari kepolisian polresta Kota Banda Aceh itu dengan surat siapa, gitu kan. Itu ditulis, di sini kurang lengkap keterangannya. Lalu yang penting lagi, yang harus Anda lengkapi lagi adalah bahwa Anda mendalilkan bukti dukungan Pemohon dari lembar dukungan KTP yang dinyatakan memenuhi syarat oleh Termohon itu lembar dan kurang lembar KTP. Itu pemberitahuan bahwa Anda kurang sekian itu siapa yang memberi tahu? 51. KUASA HUKUM PEMOHON: SAFARUDIN Ada surat dari Termohon.

13 52. HAKIM ANGGOTA: AHMAD FADLIL SUMADI Nah itu ya disebutkan, sebagaimana surat nomor berapa, kenapa harus dua kali lipat. Itu yang poin 5 itu, itu disebutkan. Disebutkan pula, mengapa Anda itu kekurangan seperti itu, lalu sudah menyerahkan 5.354, tetapi yang diterima kok cuma kenapa? Ditolaknya itu kenapa? Kan dia bilang sama Anda, ini kami tolak karena apa, karena apa, karena apa. Nanti dia mau saya tanya soalnya. Sesudah Anda menceritakan itu, dia mau saya tanya. Apa betul Anda menyerahkan segitu, apa betul dikembalikan, dan dikembalikan itu kenapa. Belum lagi yang angka 8 itu. Apa 209 lembar itu, lembar KTP kan ini maksudnya, ya kan? Ya ditulis 290 lembar KTP itu, apa hubungannya dengan Rp itu, memang bisa diganti? Kan begitu ya. Itu rasionalitasnya apa, sebagai apa Rp itu, apa dia mau ikut mencarikan pendukung Anda atau untuk apa Rp itu. Kan orang minta duit kan ada ada tujuannya. Apa supaya Anda dimudahkan verifikasi misalnya atau apalah yang faktanya yang ketika itu apa, harus disebutkan ya. Ini terlalu singkat-singkat Anda ini. Kemudian terakhir itu soal petitum, menjadwalkan ulang dengan berpedoman kepada peraturan perundangan yang berlaku dan mengikutsertakan Para Pemohon. Itu Para Pemohonnya ada berapa sih, cuma 1 pasang itu, ya? Kalau 1 pasang ya Pemohon sajalah itu, seolaholah Anda ingin orang lain masuk ini begini kan dalam pemilukada tersebut. Lalu bagaimana dengan tadi apa namanya... suara yang sudah diberikan oleh rakyat Banda Aceh itu, mau dianggap benar, kalau sudah benar mengapa harus dijadwalkan ulang. Dijadwalkan ulang itu untuk apa, untuk memungut, untuk kampanye, untuk apalah yang jelas. Coba dikaji ulang lagi, nanti kalau sudah diserahkan perbaikannya karena perbaikan itu sifatnya melengkapi, mestinya Anda sudah siap untuk menjawab, gitu ya. Kan itu kan tadi memudahkan Anda supaya jawabnya itu jelas, gitu ya, dan Hakim juga dengan keterangan yang lengkap itu makin jelas. Besok sekalian dijawab aja, enggak usah menunggu ini. Kalau dengan menunggu apa perbaikan juga enggak apa-apa, ini soalnya poinpoinnya kan enggak begitu banyak itu. Saya kira begitu. 53. KETUA: ACHMAD SODIKI Ya, baiklah. Jadi sudah jelas ya, semua yang disampaikan Majelis ya. Hal-hal yang berkenaan dengan petitum, itu tidak cukup hanya memohon pembatalan penetapan pasangan calon, tapi juga Berita Acara mungkin juga sekaligus penetapan siapa pemenangnya kalau ada yang menang.

14 Kemudian ini tadi, tadi dipilih ini maunya pemilihan umum atau pemungutan suara ulang. Kalau pemilihan umum dimulai dari awal pendaftaran, tapi kalau setelah Anda minta supaya diloloskan sebagai calon independent, apa tidak cukup hanya pemungutan suara ulang dengan mengikutsertakan Pemohon. Itu berbeda, kalau yang lebih praktis yang belakang itu, pemungutan suara ulang, ya. Dan tolong itu disiapkan betul bukti-bukti yang diperlukan di dalam meneguhkan dalil-dalil Saudara. Ini semuanya menjadi kewajiban Hakim untuk memberikan nasihat. Selanjutnya, sidang ini akan saya kira ini Termohon sudah nyata juga itu ya, antisipasi. Jadi, enggak usah nanti ini dijadwalkan kembali hari Selasa, tanggal 8 Mei 2012, pukul WIB, yaitu memberi kesempatan pada jawaban Termohon. Ini Pihak Terkait enggak ada, ya? Enggak ada. Jadi, ini jawaban Termohon saja kalau begitu karena ini pembuktian. Jadi, termasuk Pemohon menyiapkan saksi ya, bukti itu. Kira-kira saksinya berapa? 54. KUASA HUKUM PEMOHON: SAFARUDIN Saksinya ada 5, Yang Mulia. 55. KETUA: ACHMAD SODIKI Lima? Kalau dari Termohon, ada saksi, enggak? Atau cukup suratsurat? Atau mungkin tugas? Atau menanti di sini? Menanti setelah kesaksian Pemohon? 56. TERMOHON: AIDIL AZHARI (KETUA KIP KOTA BANDA ACEH) Baik, mungkin untuk saksi, kalau surat-surat sudah siap semua, tapi kalau saksi-saksi, sesuai yang dibutuhkan nanti, Pak. 57. KETUA: ACHMAD SODIKI Ya, baiklah kalau demikian. Terkait perlu diberi tahu, ndak? Ada yang sudah mencapai suara yang 30% lebih? Ada, ndak? 58. TERMOHON: AIDIL AZHARI (KETUA KIP KOTA BANDA ACEH) Dari hasil pemungutan suara ada, sudah kita tetapkan juga calon terpilih. 59. KETUA: ACHMAD SODIKI Nah, ini dikasih tahu, mau jadi Pihak Terkait apa tidak. Tetapi kalau dia tidak dimasalahkan ya, oleh Pemohon, saya kira juga haknya dia untuk enggak usah maju ke sini, ya.

15 60. TERMOHON: AIDIL AZHARI (KETUA KIP KOTA BANDA ACEH) Ya. Karena kalau kita melihat dari permohonan, enggak dipermasalahkan dengan calon terpilih, hanya proses pencalonan saja. 61. KETUA: ACHMAD SODIKI Baik. Jadi, Pemohon mempermasalahkan apakah dia main curang atau bagaimana, barangkali dia harus membela diri, ya? 62. HAKIM ANGGOTA: HARJONO Ya, kalau diulang, dia bisa kan, bisa batal lagi apa yang sudah ditetapkan. Tapi itu diberitahukan saja, Pak. 63. KETUA: ACHMAD SODIKI Diberi tahu saja, mau maju ndak, karena harus fair, semua harus diberi tahu. Jadi, cukup ya? Saya ulang, hari Selasa, 8 Mei 2012, pukul WIB untuk mendengarkan jawaban Termohon dan kemungkinan juga tanggapan dari Pihak Terkait, serta disertai dengan pembuktian yaitu saksi dari Pemohon, ya? Dengan demikian, sidang dinyatakan selesai dan ditutup. KETUK PALU 3X SIDANG DITUTUP PUKUL WIB Jakarta, 3 Mei 2012 Kepala Sub Bagian Pelayanan Risalah, t.t.d Paiyo NIP Risalah persidangan ini adalah bentuk tertulis dari rekaman suara pada persidangan di Mahkamah Konstitusi, sehingga memungkinkan adanya kesalahan penulisan dari rekaman suara aslinya.

MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 31/PUU-XV/2017

MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 31/PUU-XV/2017 rtin MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA --------------------- RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 31/PUU-XV/2017 PERIHAL PENGUJIAN UNDANG-UNDANG NOMOR 35 TAHUN 2009 TENTANG NARKOTIKA TERHADAP UNDANG-UNDANG
