ERP ENTREPRISE RESOURCE PLANNING

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ERP ENTREPRISE RESOURCE PLANNING"

Transkripsi

1 2017 TAYLOR MADE ERP ACCOUNTING PT. CEAS MITRA ANALITIKA PROPOSAL Dilengkapi fungsi perpajakan terbaru: o PPN Masukan & Keluaran o PPh 23 o PPh Final o SSP o Export & Import e-faktur o E-SPT o Rekonsiliasi Fiskal (sesuai permintaan) ERP ENTREPRISE RESOURCE PLANNING

2 DAFTAR ISI I. LATAR BELAKANG... 3 II. MAKSUD DAN TUJUAN PROYEK... 3 III. SISTEM YANG DIUSULKAN... 4 IV. ARSITEKTUR SISTEM... 7 V. MENU... 9 VI. CONTOH SCREEN SHOOTS VII. JADWAL IMPLEMENTASI VIII. BIAYA APLIKASI Page 2

3 PENDAHULUAN I. LATAR BELAKANG Dengan semakin berkembangnya technologi informasi, dan semakin kompleknya Permasalahan dalam dalam pengolah data pada sebuah perusahaan, dibutuhkan sebuah sistem Informasi manajemen yang baik. Sebuah sistem informasi manajemen yang baik akan menghasilkan sebuah informasi yang relevan, up to date, cepat, tepat dan akurat sehingga informasi yang dihasilkan bisa representative. Sistem Informasi Manajemen yang baik harus didukung oleh sebuah perangkat lunak yang menciptakan suatu aliran data atau informasi yang terintegrasi dalam sebuah organisasi dengan mengkombinasikan berbagai sumber informasi dalam sebuah aplikasi dan sebuah database. Sudah saatnya Perusahaan sekarang ini membutuhkan informasi yang relevan dengan menggunakan sebuah perangkat lunak untuk manajemen bisnis yang terintegrasi yang berupa kesatuan dari berbagai modul pendukung untuk unit-unit fungsional dalam perusahan. II. MAKSUD DAN TUJUAN PROYEK Maksud dari pelaksanaan proyek penggunaan Aplikasi yang terintegrasi adalah: 1. Sebagai sarana pengembangan informasi data secara online yang memanfaatkan fasilitas Internet dimana terdapat aplikasi desktop yang dapat menyediakan layanan get and deliver. 2. Sebagai pengontrol terhadap aktivitas dari beberapa kantor terpisah (pusat, cabang). 3. Mengembangkan komunikasi antar kantor. Tujuan dari pelaksanaan proyek penggunaan Aplikasi yang terintegrasi adalah: 1. Suatu cara mengembangkan sistem informasi manajemen penjualan dan distribusi sebagai integrasi sistem aplikasi dan database yang akan merubah semua kegiatan marketing dan juga sekaligus memangkas biaya-biaya operasional untuk kegiatan trading dan produksi. 2. Menatausahakan barang. Page 3

4 3. Mengurangi biaya-biaya yang berhubungan dengan kertas, seperti biaya pos surat, pencetakan, report, dan sebagainya. 4. Mempercepat pelayanan ke pelanggan, dan pelayanan lebih responsife. III. SISTEM YANG DIUSULKAN Kami adalah perusahaan IT Consulting membantu untuk mendapatkan sebuah informasi yang relevan, dengan sebuah system informasi manajemen yang terintegrasi dengan menggunakan ( Entreprise Resource Planning ). adalah sistem perangkat lunak untuk manajemen bisnis yang terintegrasi yang berupa kesatuan dari berbagai modul pendukung untuk unit-unit fungsional dalam perusahan antara lain : - Perencanaan - Produksi - Penjualan - Distribusi - Accounting - Keuangan - Manajemen Proyek - Manajemen Inventory Arsitektur software memfasilitasi terjadinya integrasi berbagai macam modul tersebut untuk menciptakan integrasi dan pertukaran informasi/data yang konsisten,transparan, dan akurat antara satu unit dengan yang lain. American Production and Inventory Control Society (APICS) mendefinisikan ERP sebagai metode perencanaan dan pengendalian yang efektif terhadap seluruh sumberdaya yang dibutuhkan dalam pembelian, pembuatan, pengiriman, dan pemenuhan permintaan customer pada perusahaan manufaktur, distribusi, atau jasa. 1. ERP dan Manfaatnya Bagi Organisasi Persepsi bahwa keberadaan ERP akan pasti dapat meningkatkan kualitas dan kinerja perusahaan dalam waktu singkat adalah salah besar. Tercapainya peningkatan kinerja dan penurunan biaya dalam perusahaan hanya akan tercapai jika : 1. Sistem ERP yang digunakan sesuai dengan kebutuhan perusahaan 2. Proses konfigurasi ERP yang tepat serta selaras dengan budaya, strategi, dan struktur perusahaan Page 4

5 Beberapa manfaat yang dapat direkapitulasi dari pengalaman penerapan ERP di banyak perusahaan di dunia adalah: 1. Manfaat Akses informasi yang handal Database tunggal, data akurat dan konsisten, laporan makin lengkap Menghindari pemasukan data dan pekerjaan ganda/ berulang Semua modul mengakses data yang sama di database pusat sehinggan terhindar dari input /update data ganda Mengurangi Delivery and Cycle Time Meminimalkan tertundanya pengambilan data dan pengiriman laporan Mengurangi biaya Hemat waktu, kontrol terhadap kebijakan perusahaan yang lebih baik Mudah diadaptasikan Perubahan proses bisnis mudah dilakukan Scalability Paket program dapat dikembangkan dengan menambahkan modul-modul baru Jangkauan global Modul-modul extended seperti CRM. 2. Arsitektur dan Pengukuran Nilai Tambah Modul-modul utama yang terdapat dalam paket software ERP modern pada umumnya adalah : 1. Accounting Management 2. Financial Management 3. Manufacturing Management 4. Production Management 5. Transportation Management 6. Sales & Distribution Management 7. Human Resources Management 8. Supply chain Management 9. Customer Relationship Management Dan kini, perkembangan Internet yang memungkinkan akses informasi anytime - anywhere menyebabkan implementasi ERP berkembang semakin jauh. Modul Supply Chain Management dan Customer Relationship Management pada aplikasi Extended ERP memungkinkan terjadinya hubungan bisnis antara tiga pihak (tri-party) yaitu perusahaan, pelanggan, dan supplier. Page 5

6 3. Pengukuran nilai tambah dan performa system ERP Setelah system ERP berjalan, pertanyaan berikut adalah bagaimana cara mengukur keuntungan dari system ERP. Beberapa kriteria untuk menentukan performa diantaranya adalah: Peningkatan Inventory Turnover Return on Investment (ROI) Mengurangi Obsolete Inventory Pengurangan Level Inventory Pengurangan biaya Teknologi Informasi Pemenuhan pesanan yang lebih baik Pengurangan biaya Sumber Daya Manusia Pengurangan Entry Data Pengurangan Work-in-Prosess Inventory Peningkatan Margin Keuntungan Peningkatan Kepuasan Pelanggan dan Kesetiaan 4. Solusi Praktis Sistem ERP Aplikasi adalah Aplikasi ERP yang merupakan produk lokal dari anak bangsa Indonesia dengan kualitas yang tidak kalah dengan produk asing. telah pula di Implementasikan pada perusahaan skala menengah dan skala besar. 5. Keunggulan-keunggulan produk : User Friendly Interface GUI mudah digunakan. Multi User Dapat digunakan oleh sebanyak mungkin user pada saat yang sama. User Akses Password untuk semua user. Pemberian tugas dan wewenang yang berbeda untuk setiap user. Flexible Configuration Konfigurasi dan setting dapat disesuaikan dengan kebutuhan anda. Multi Currency Menggunakan Transaksi Multi Currency. Page 6

7 HPP Menggunakan metode harga FIFO, LIFO, rata-rata dan Indentifikasi Khusus untuk perhitungan stok. 6. Konsep Data Aplikasi : 7. Fiture-fiture Aplikasi ERP : Sales & Marketing Sales Report Customer Profitability Analysis Sales Trend Production Cost Accounting Productivity Report Production Efficiency Report Material Management Stock On Hand Material Valuation Material Price History Inventory Days Of Materi Accounting & Finance Balance Report Profit & Loss Report Cash Flow Report Cash Budget Report Profit Center Accounting Product Profitability Analysis Page 7

8 Aging Report Cost Asset Analysis IV. ARSITEKTUR DAN KONFIGURASI SISTEM Arsitektur Aplikasi Arsitektur dasar dari aplikasi desktop bases ini adalah arsitektur client/server. Artinya pemrosesan aplikasi ini dijalankan melibatkan kedua sisi yakni sisi mesin server pusat dan sisi client. Hal ini berbeda dengan misalnya aplikasi Microsoft Word yang hanya melibatkan satu sisi saja yaitu sisi client. Atau bagi pengguna mesin VAX yang hanya menggunakan sisi server saja sedangkan sisi client hanya dumb terminal saja yang tidak melakukan pemrosesan apapun di sisi client. Untuk keseluruhan hubungan aplikasi, berikut gambaran secara overview : Gambar 7.1. Arsitektur Aplikasi User, dalam aplikasi ini terdapat 2 jenis user, yaitu user yang dapat mengakses database secara real time, dan user yang dapat mengakses database secara offline. User yang dapat mengakses database secara real time, terhubung langsung dengan database server. Sedangkan user yang mengakses database secara offline, memiliki keterbatasan data terhadap database pusat, dimana sinkronisasinya dilakukan secara batch. Setiap user memiliki aplikasi yang sama sehingga terdapat suatu standardisasi untuk penginputan atau output data yang dimiliki. Page 8

9 Arsitektur Jaringan. Gambar 7.2. Arsitektur Jaringan. V. MENU. Aplikasi memiliki menu-menu yang terintegrasi, menu sebagai berikut : A. Penjualan Surat Penawaran Order Penjualan Faktur Penjualan/Invoice Nota Retur Jual B. Purchasing Permintaan Pembelian (Purchase Request) Purchase Order Faktur Pembelian Nota Retur Beli C. Gudang Pengiriman Barang/Delivery Order Mutasi Barang antar gudang Pengeluaran Barang Retur Penerimaan Barang/Material Receipt Penerimaan Barang Retur Penerimaan Barang Jadi Packing List Kartu Stock Barang Raw Material Work In Process Finish Goods D. PPIC Work Order Pra Produksi SPK Formula Produksi Page 9

10 E. Keuangan AR (Account Receivable) AP ( Account Payable) F. Pajak PPn Masukan PPn Kelauaran PPh 23 PPh Final Eskpor impor e-faktur E-SPT SSP G. Budget Entry Anggaran/Budget H. Payroll Master Pegawai Absensi Lembur/Over Time Tunjangan Tidak Tetap Tunjangan Tetap Proses Gaji Pencetakan Slip Gaji I. Asset Manajemen Perolehan Asset Pemeliharaan Asset Jurnal Accumlasi Asset J. Cash Manajemen Kas dan Bank Masuk Kas dan Bank Keluar Proyesi Arus Kas Buku Kas Buku Bank K. Accounting Buku Besar Neraca Saldo Neraca Lajur Rugi Laba Uaraian Rugi Laba Uraian Neraca Page 10

11 VI. CONTOH SCREEN SHOOTS Sales Order Invoice Page 11

12 Formula Produksi Analisis Penjualan Neraca Page 12

13 VII. JADWAL IMPLEMENTASI Waktu yang dibutuhkan untuk implementasi ERP memerlukan waktu selama 1 ( satu ) bulan kalender dengan rincian kegiatan sebagai berikut : Instalasi Aplikasi Migrasi data master Pelatihan Pendampingan JADWAL IMPLEMENTASI KEGIATAN Install Produk Standard Pelatihan Requirement Modifikasi Analisa Requirement Modifikasi Modifikasi Uji Coba Hasil Modifikasi Start Aplikasi Pendampingan MINGGU Page 13

14 PENUTUP Demikianlah proposal teknis ini kami sampaikan, dan kami mengharapkan dari pihak pemberi tugas untuk masukannya. Kami akan selalu berkerja keras dan siap melayani permintaan dari pihak pemberi tugas sesuai dengan kesepakatan bersama. Dengan adanya sistem yang terintegrasi antar modul atau ERP mudah-mudah perusahaan yang menjadi rekanan kami mendapatkan informasi yang relevan dan bisa dipertanggung jawabkan dengan waktu yang cepat dan akurasi informasi itu tepat. Jakarta, 01/07/2017 Muhammad Al Gamal Wapp Page 14

PROPOSAL PENAWARAN PEMBUATAN SYSTEM KOMPUTERISASI. Oleh Mardi Waluyo Software Engineer

PROPOSAL PENAWARAN PEMBUATAN SYSTEM KOMPUTERISASI. Oleh Mardi Waluyo Software Engineer PROPOSAL PENAWARAN PEMBUATAN SYSTEM KOMPUTERISASI Oleh Mardi Waluyo Software Engineer Proposal Penawaran Pembuatan Software / Program Aplikasi Kebutuhan INDUSTRI / MANUFACTURE Seiring dengan kemajuan teknologi
