BAB 1 PENDAHULUAN. pencegahan berbagai penyakit tidak dapat dilepaskan dari tindakan terapi dengan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. pencegahan berbagai penyakit tidak dapat dilepaskan dari tindakan terapi dengan"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Obat berperan sangat penting dalam pelayanan kesehatan. Penanganan dan pencegahan berbagai penyakit tidak dapat dilepaskan dari tindakan terapi dengan obat. Berbagai pilihan obat saat ini tersedia, sehingga diperlukan pertimbangan pertimbangan yang cermat dalam memilih obat untuk suatu penyakit. Terlalu banyak jenis obat yang tersedia ternyata juga memberikan masalah tersendiri dalam praktek, terutama menyangkut bagaimana memilih dan menggunakan obat secara benar dan aman. Para perangkat kesehatan harus selalu mengetahui secara rinci obat yang sering dipakai dalam pelayanan, dan adapun customer selaku pengguna obat harus mengetahui obat apa yang akan dipakai. Di banyak sistem pelayanan kesehatan, informasi mengenai obat maupun pengobatan sering kali banyak berasal dari produsen obat. Dan informasi ini seringkali cenderung mendorong penggunaan obat yang diproduksi oleh masing masing produsen sehingga kurang objektif. Dalam sistem pelayanan kesehatan mutlak diperlukan sumber informasi obat yang netral, agar para perangkat kesehatan maupun customer dapat memperoleh informasi yang objektif setiap saat memerlukannya. Salah satu bentuk informasi obat yang komprehensif adalah katalog obat yang berisikan kumpulan informasi

2 2 dari produk produk obat yang telah diizinkan untuk digunakan dalam suatu sistem pelayanan kesehatan. Katalog obat tersebut di rancang dengan berbasiskan multimedia guna memberikan atau pun memenuhi kebutuhan akan informasi kepada perangakat kesehatan dan customer, dimana data data tersebut disajikan secara menarik, mudah, dan interaktif. Hal ini akan membantu penggunanya dalam mendapatkan informasi tentang obat-obatan yang diinginkannya. 1.2 Ruang Lingkup Ruang lingkup dalam penulisan ini mengenai informasi produk obat-obatan yaitu obat OTC (Over The Counter), obat Ethical, dan Supplemen, kemudian juga untuk informasi tambahan yakni tentang Gerai (outlet) apotik yang ada dan informasi Event yang akan diselenggarakan Apotik Guardian. Dimana informasi tersebut akan ditampilkan sebagai kios informasi yang berbasiskan multimedia untuk bisa digunakan oleh para perangkat kesehatan maupun customer. 1.3 Tujuan dan Manfaat Adapun tujuan dan manfaat dari penulisan ini adalah sebagai berikut : Untuk lebih memahami peranan informasi tentang obat-obatan yang berbasiskan multimedia di dalam prakteknya pada dunia kesehatan. Katalog obat ini dapat dimanfaatkan / membantu pelanggan apotik Guardian dalam mencari informasi produk obat obatan.

3 3 1.4 Metode Penelitian Didalam penyusun skripsi ini, penulis melakukan kegiatan pengumpulan data dan informasi dengan menggunakan metode: Studi Pustaka Penelitian ini dimaksudkan untuk menunjang penyelesaian pokok-pokok bahasan, yang dilakukan dengan cara mencari dan mengumpulkan sumbersumber informasi melalui perpustakaan atau buku-buku lainnya, yang tentunya berkaitan dengan penulisan skripsi ini. Penelitian Lapangan Penelitian ini dilakukan dengan mengumpulkan data dan informasi yang memakai cara meninjau langsung pada perusahaan yang menjadi objek penelitian. Cara yang ditempuh oleh penulis, yaitu : Melakukan wawancara langsung dengan meminta penjelasan seperlunya kepada bagian obat-obatan yang berkaitan dengan objek penelitian yang dibahas. Melakukan pengamatan dengan cara mengadakan survei langsung pada bagian yang bersangkutan. IMSDD (Interactive Multimedia System Design and Development) Langkah langkah siklus IMSDD Kebutuhan sistem Berisi elemen kelayakan dan pemilihan hardware.

4 4 Pada tahap ini ditentukan : - Definisi umum tentang SMI (system multimedia interaktif) dan lingkungannya. - Alat Bantu yang digunakan dalam pengembangan. Fungsi fungsi kunci tahap Kebutuhan Sistem : - Memberikan definisi system, garis besar tujuan dan sasaran system. - Memberikan kejelasan tentang siapa pemakai potensial system dan secara spesifik mereka yang perlu dipertimbangkan. - Secara kritis mengevaluasi persyaratan hardware dan platform software, dan mengambil keputusan. - Mempertimbangkan dengan hati hati platform penyampaian sistem. Pertimbangan Perancangan Tujuannya membuat pedoman jelas tentang rincian perancangan. Yang dipertimbangan dalam tahap ini : - Metafora desain : model mental dunia nyata yang digunakan sebagai solusi perancangan antarmuka kunci (film, buku, game, dsb). - Jenis dan format informasi : macam informasi yang perlu diintegrasikan : teks, grafik, suara, video, animasi. - Struktur navigasi : strategi navigasi yang termasuk mencegah disorientasi. - Control sistem : memperjelas jenis dan fitur control dan alat Bantu yang dipakai : control suara, video, animasi, fasilitas bookmark, dsb.

5 5 Implementasi Terdiri dari : - Membuat protipe system - Melakukan beta test terhadap prototype untuk mencari kemungkinan masalah dalam desain dan kendali. Seperti tahap coding, integrasi, dan unit testing dalam model waterfall, tahap implementasi dalam OOHDM, konstruksi dalam RMM. Evaluasi Sistem dievaluasi terhadap tujuan yang dikemukakan di awal. Pendekatan evaluasi yang berbeda data digunakan : - formatif : memperhatikan kemajuan menuju pencapaian sasaran inovasi dalam implementasi - sumatif : memperhatikan efektivitas inovasi ketika selesai, dibandingkan dengan sasaran yang diminta. Evalusai formatif cocok untuk menentukan apakah produk memenuhi kebutuhan pemakai. Evalusai sumatif cocok untuk menentukan kesesuaian produk dibandingkan dengan produk produk lain yang setara atau sudah dipakai.

6 6 1.5 Sistematika Penulisan Sistematika penulisan terdiri dari lima bab yang masing-masing berisikan sebagai berikut : Bab 1 Pendahuluan Pada bab ini dibahas mengenai latar belakang perancangan perangkat lunak, ruang lingkup, tujuan dan manfaat dari perancangan, metodologi yang digunakan dalam perancangan perangkat lunak serta sistematika penulisan ini. Bab 2 Landasan Teori Pada bab ini memaparkan mengenai teori teori yang mendasari penelitian yang digunakan dalam membuat katalog obat yang berbasis multimedia. Bab 3 Analisis dan Perancangan Pada bab ini berisikan tentang analisa masalah yang disertai dengan pemecahannya dan perancangan sistem informasi. Bab 4 Implementasi dan Evaluasi Pada bab ini akan dibahas cara implementasi sistem dan hasil evaluasi sistem yang sudah dirancang. Bab 5 Kesimpulan dan Saran Pada bab ini merupakan bagian penutup yang berisikan kesimpulan dan saran.

BAB 1 PENDAHULUAN. bisnis pada masa sekarang ini menyebabkan kebutuhan untuk mendapatkan informasi

BAB 1 PENDAHULUAN. bisnis pada masa sekarang ini menyebabkan kebutuhan untuk mendapatkan informasi BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Berkembangnya teknologi informasi dan tingginya persaingan dalam dunia bisnis pada masa sekarang ini menyebabkan kebutuhan untuk mendapatkan informasi secara cepat,
