SMA/MA IPS kelas 10 - GEOGRAFI IPS BAB 4. Dinamika Lithosferlatihan soal 4.6

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SMA/MA IPS kelas 10 - GEOGRAFI IPS BAB 4. Dinamika Lithosferlatihan soal 4.6"

Transkripsi

1 SMA/MA IPS kelas 10 - GEOGRAFI IPS BAB 4. Dinamika Lithosferlatihan soal Komponen tanah yang baik yang dibutuhkan tanaman adalah.... bahan mineral, air, dan udara bahan mineral dan bahan organik air, udara, dan bahan organik udara, bahan organik, dan bahan mineral bahan mineral, bahan organik, air dan udara Unsur tanah/ komponen tanah meliputi : bahan mineral 45 % bahan organic 5 % air 25 % udara 25 % 2. Tanah subur yang berasal dari endapan lumpur yang dibawa aliran sungai dan sangat cocok untuk pertanian adalah tanah.... laterit regosol aluvial andosol gambut Kunci Jawaban : C Regosol : berasal material halus vulkanik Laterit : berasal dari pencucian batuan, mengandung zat besi Alluvial : endapan lumpur Andosol : berasal dari material vulkanik kasar Gambut : pelapukan rawa

2 3. Proses pembentukan tanah dapat ditentukan oleh beberapa faktor diantaranya adalah. jenis tanaman pengolahan lahan cara bercocok tanam kondisi iklim di daerah tersebut kondisi penduduk yang tinggal pada daerah tersebut kondisi iklim di daerah tersebut Pembentukan tanah tidaklah terlepas dari pengaruh iklim. Karena iklim merupakan faktor yang mempengaruhi kecepatan pembentukan tanah. Terdapat dua unsur iklim terpeting yang mempengaruhi pembentukan tanah yaitu curah hujan dan suhu. 4. Tanah gambut tidak baik untuk lahan pertanian maupun perkebunan karena lahan ini mempunyai Hutan mangrofe yang lebat Derajat keasaman yang tinggi Genangan air yang terus menerus Airnya payau Air yang selalu tergenang Kunci Jawaban : B derajat keasaman yang tinggi Lahan gambut mengandung lapisan pirit, yang apabila tersingkap akan meningkatkan kadar keasaman gambut dan menjadikan gambut miskin unsur hara.

3 5. Tanah yang berasal dari endapan-endapan lumpur halus cocok untuk padi, palawija, dan perkebunan adalah ciri-ciri dari tanah Grumosol Organosol Latosol Alluvial Andosol Alluvial Tanah Aluvial merupakan tanah endapan, dibentuk dari lumpur dan pasir halus yang mengalami erosi tanah. Banyak terdapat di dataran rendah, di sekitar muara sungai, rawa-rawa, lembah-lembah,maupun di kanan kiri aliran sungai besar. Tanah ini banyak mengandung pasir dan liat, tidak banyak mengandung unsur-unsur zat hara. 6. Daerah Pegunungan Sewu di Yogyakarta memiliki tanah jenis kapur yang disebut tanah Andosol Organosol Regosol Karst Podzol

4 karst Karst adalah bentuk bentang alam khas yang terjadi akibat proses pelarutan pada suatu kawasan batuan karbonat atau batuan mudah terlarut (umumnya formasi batu gamping) sehingga menghasilkan berbagai bentuk permukaan bumi yang unik dan menarik dengan ciri-ciri khas exokarst (di atas permukaan) dan indokarst (di bawah permukaan). 7. Tekstur tanah merupakan perbandingan relative berbagai fraksi-fraksi tanah, yaitu Debu, pasir, dan lempung Debu, pasir, dan geluh Geluh, pasir, lempung Kerikil, geluh, lempung Debu, geluh, lempung Kunci Jawaban : A debu, pasir, lempung Tekstur menunujukkan sifat halus dan kasarnya butiran-butiran tanah.lebih khusus lagi, tekstur ditentukan oleh perbandingan antara kandungan pasir, debu, dan liat yang terdapat dalam tanah. 8. Berikut ini cara mengawetkan tanah melalui metode vegetative kecuali Penghijauan Reboisasi Strip counter Strip cropping Countur village Kunci Jawaban : E

5 counter village Pengolahan tanah menurut garis kontur (contour village), yaitu pengolahan tanah sejajar garis kontur. Fungsinya untuk menghambat aliran air, dan memperbesar resapan air. Counter village merupakan metode mekanik. 9. Lahan yang produktif sehingga jika dikelola dan dimanfaatkan oleh manusia dengan baik, diharapkan lahan tersebut akan dapat memberikan hasil yang tinggi dan biaya pengelolaan yang rendah adalah lahan Ekonomis Netral Kritis Potensial Produktif Potensial Lahan Potensial adalah lahan yang memiliki nilai ekonomi yang tinggi. Dalam arti sempit lahan potensial selalu dikaitkan dengan produksi pertanian, yaitu lahan yang memberikan hasil pertanian tinggi walaupun dengan biaya pengelolaan yang rendah. 10. Faktor pembentuk tanah terdiri atas Organisme, bahan induk Vegetasi dari suatu wilayah Angina Topografi Keadaan struktur batuan Kunci Jawaban : A

6 organisme dan bahan induk a. Organisme atau mahluk hidup seperti vegetasi dan mikrobia tanah juga merupakan salah satu faktor pembentuk tanah. Faktor organisme sangat berpengaruhi terutama pada kandungan bahan organik penyusun tanah. Faktor organisme mempengaruhi terjadinya proses pelapukan organik, membantu pembentukan tanah humus, mempengaruhi jenis vegetasi yang tumbuh, serta kandungan kimia organik yang terdapat di tanah. b. Bahan induk batuan merupakan faktor pembentuk tanah yang paling mempengaruhi karakteristik tanah yang nantinya dihasilkan. Bahan induk batuan ada beberapa jenis, misalnya batuan vulkanik, batuan beku, batuan sedimen, dan batuan metamorf. 11. Berikut ini untuk meningkatkan kesuburan tanah adalah Pemupukan dan perairan Pengairan dan pembentukan parit Pembuatan tanggul dan pengairan Pengolahan tanah dan pembuatan tanggul Pembuatan parit dan pemberian kapur Kunci Jawaban : A pemupukan dan perairan a. Pemupukan adalah tindakan memberikan tambahan unsur-unsur hara pada komplek tanah, baik langsung maupun tak langsung dapat menyumbangkan bahan makanan pada tanaman. b. Pengairan adalah kegiatan memberi air sesuai kebutuhan tanaman pada area perakaran tanaman dengan air yang memenuhi standar pada waktu, cara, dan jumlah pemberian yang tepat.

PEDOSFER BAHAN AJAR GEOGRAFI KELAS X SEMESTER GENAP

PEDOSFER BAHAN AJAR GEOGRAFI KELAS X SEMESTER GENAP PEDOSFER BAHAN AJAR GEOGRAFI KELAS X SEMESTER GENAP PENGERTIAN TANAH Pedosfer berasal dari bahasa latin yaitu pedos = tanah, dan sphera = lapisan. Pedosfer yaitu lapisan kulit bumi yang tipis yang letaknya
