BAB IV PENGOLAHAN DAN ANALISIS DATA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV PENGOLAHAN DAN ANALISIS DATA"

Transkripsi

1 BAB IV PENGOLAHAN DAN ANALISIS DATA 4.1 Data Geometrik Jalan Data ini merupakan data sekunder yang didapatkan dari PT. Jalan tol Lingkar luar Jakarta (JLJ) mengenai data geometrik jalan tol dan plan profile Gerbang Tol Veteran. Data ini digunakan untuk membantu memudahkan memetakan keadaan fisik di lapangan. Sehingga dapat memudahkan untuk menganalisis permasalahan lebih lanjut. Untuk data teknis jalan tol : Kecepatan Rencana (V rencana) Panjang Jalan Utama (Main Road) Jumlah Jalur Jumlah & Lebar Lajur per Jalur Lebar Bahu Luar Lebar Bahu Dalam Lebar Median Jenis Perkerasan : 80 Km/Jam : 1,5 Km : 2 Jalur : 3 3,5 m : 2,0 m : 0,5 m : 2,0 m : Rigid Pavement Tebal Rigid Pavement ( Main Road ) : 31 cm Tebal Rigid Pavement ( Frontage ) : 28 cm IV - 38

2 Gambar 4.1 Potongan melintan IV - 39

3 Untuk geometrik gerbang tol dapat dilihat pada gambar 4.2, untuk gerbang tol yang disurvey adalah gardu no. 3 s/d gardu 10. GERBANG TOL VETERAN KENDARAAN YANG MASUK MELALUI ON RAMP KE JAKARTA JAKARTA JAKARTA JAKARTA JAKARTA 3 4 GTO 5 KE JAKARTA 10 JAKARTA KE JAKARTA JAKARTA JAKARTA JAKARTA 6 TOILET ARAH SERPONG KETERANGAN : = Portal GTO Gambar 4.2 Tampak atas Gerbang Tol Veteran. ( sumber PT. JLJ ) IV - 40

4 Gambar 4.3 Tampak Ruas Tol Veteran. ( sumber PT. JLJ ) Dari gambar tampak atas jalan tol JORR, bisa dilihat pengaruh geometrik terhadap antrian yang terjadi pada Gerbang Tol Veteran. Diantaranya adalah : a. Letak Gerbang Tol berada setelah ramp veteran. Seperti yang sudah dijelaskan pada Bab I. b. Terjadi penyempitan jalur dari 4 lajur menjadi 2 lajur pada Sta (ulujami junction) dan melebar menjadi 3 lajur pada Sta sebelum off ramp veteran sampai Gerbang Tol Veteran. IV - 41

5 c. Adanya perbedaan elevasi pada jalan tol JORR pada Sta geometric jalan menanjak dan menurun pada Sta.16 (ulujami junction) dengan kemiringan 6 %. kemudian pada Sta terdapat off ramp dan geometric jalan menanjak setelah off ramp sampai dengan Sta (jembatan ulujami) ± 200 m sebelum Gerbang Tol Veteran. 4.2 Tingkat Kedatangan Data hasil dari pengamatan atau survey yang dilakukan pada Gerbang Tol Veteran di Jalan Tol Lingkar Luar Jakarta W1 Ruas Bintaro Pondok Indah dianalisis sehingga memberikan gambaran mengenai kesimpulan dari penelitian ini. Pengujian pengujian ini dilakukan sesuai dengan pedoman dan standar yang berlaku di Indonesia (MKJI tentang jalan bebas hambatan dan SPM jalan tol). Pengamatan ini meliputi pengamatan volume lalu lintas yang melintasi Gerbang Tol Veteran dan pengamatan waktu rata rata transaksi yang dibutuhkan satu kendaraan ketika melintasi Gerbang Tol Veteran. Kendaraan yang melintasi pada Gerbang (study kasus Tol Veteran). Survey ini dibedakan menjadi beberapa golongan yaitu : a. Golongan I : kendaraan sedan, jeep, dan pick up; b. Golongan I (bus) : kendaraan bus dan truk kecil; c. Golongan II : kendaraan truk dengan 2 (dua) gandar; d. Golongan III : kendaraan truk dengan 3 (tiga) gandar; e. Golongan IV : kendaraan truk dengan 4 (empat) gandar; f. Golongan V : kendaraan truk dengan 5 (lima) gandar atau lebih. IV - 42

6 Pengamatan ini dilakukan pada hari kerja dan hari libur yang dapat mewakili volume lalu lintas maksimal. Pengamatan pada hari kerja dilakukan pada Senin, 30 Desember 2013 dan Jum at, 10 Januari Dan untuk survey hari libur dilakukan pada Sabtu, 11 Januari 2014 hanya pada jam tersibuknya saja. Pengamatan dilakukan pada hari kerja A. Senin, 30 Desember 2013 pukul dan (rentang waktu jam sibuk). Berdasarkan survey perhitungan lalu lintas yang telah dilakukan didapat hasil pada pagi hari sebagai berikut : a. NON GTO Tabel 4.1 Survey Lalu Lintas Senin, 30 Desember 2013 Pagi Hari Non GTO WAKTU GOL I Sedan GOL I Non sedan GOL II GOL III-V TOTAL JUMLAH LALIN ( KEND/JAM ) TOTAL Sumber : Hasil Analisis IV - 43

7 Dari data diatas diperoleh jumlah lalu lintas kendaraan/jam tersibuk pada pagi hari NON GTO yaitu : Tingkat kedatangan (λ) = Total 2 + Total 3 + Total 4 + Total 5 = = 5107 (kendaraan/jam). Dengan waktu tersibuk pada jam adalah 5107 kendaraan/jam. b. GTO Tabel 4.2 Survey Lalu Lintas Senin, 30 Desember 2013 Pagi Hari GTO WAKTU GOL ISedan GOL I Non sedan GOL II GOL III-V TOTAL JUMLAH LALIN GTO GTO GTO ( KEND/JAM ) TOTAL Sumber : Hasil Analisis Dari data diatas diperoleh jumlah lalu lintas kendaraan/jam tersibuk pada gerbang tol pada pagi hari pada pukul seperti perhitungan berikut (GTO) : Tingkat kedatangan (λ) = Total 2 + Total 3 + Total 4 + Total 5 = = 420 (kendaraan/jam). IV - 44

8 Dan untuk sore harinya adalah : a. NON GTO Tabel 4.3 Survey Lalu Lintas Senin, 30 Desember 2013 Sore Hari non GTO WAKTU GOL I Sedan GOL I Non sedan GOL II GOL III-V TOTAL JUMLAH LALIN ( KEND/JAM ) TOTAL Sumber : Hasil Analisis Sedangkan pada sore hari diperoleh jumlah lalu lintas tersibuk kendaraan/jam NON GTO yaitu : Tingkat kedatangan (λ) = Total3 + Total4 + Total5 + Total6 = = 3288 (kendaraan/jam). Dengan waktu tersibuk pada jam adalah 3288 kendaraan/jam. IV - 45

9 b. GTO Tabel 4.4 Survey Lalu Lintas Senin, 30 Desember 2013 Sore Hari GTO WAKTU GOL ISedan GOL I Non sedan GOL II GOL III-V TOTAL JUMLAH LALIN GTO GTO GTO ( KEND/JAM ) TOTAL Sumber : Hasil Analisis Jumlah lalu lintas terbesar (kendaraan/jam) GTO diperoleh pada pukul sebagai berikut : Tingkat kedatangan (λ) = Total3 + Total4 + Total5 + Total6 = = 282 (kendaraan/jam). IV - 46

10 Dengan demikian untuk perhitungan tingkat kedatangan sesuai dengan jam tersibuk pada keseluruh hari survey seperti berikut (kend/jam) : Tabel 4.5 Rekapitulasi Tingkat Kedatangan (kend/jam) Hari Pengamatan Jenis Gardu Senin Jumat Sabtu Jam puncak NON GTO GTO NON GTO GTO Sumber : Hasil Analisis Pagi Sore Pagi Sore Siang Peak Hour Factor (PHF) Untuk menghitung Peak Hour Factor (PHF), volume kendaraan harus di smp kan terlebih dahulu, sehingga jumlah volume kendaraan harus dikompersikan (dikalikan emp kendaraan masing-masing sesuai dengan aturan MKJI 1997). Untuk emp kendaraan masing-masing golongan pada jalan bebas hambatan dua arah empat lajur (MW 4/2D) sebagai berikut : IV - 47

11 Tabel 4.6 Emp Untuk Jalan Hambatan Dua Arah Empat Lajur (MW 4/2D) Tipe Alinyemen Total arus kend/jam EMP MHV LB LT 0 1,2 1,2 1,6 Datar ,4 1,6 1,4 1,7 2,0 2, ,3 1,5 2,0 0 1,5 1,6 4,8 Bukit ,0 2,2 2,0 2,3 4,6 4, ,8 1,9 3,5 0 3,2 2,2 5,5 Gunung ,0 2,0 2,6 2,9 5,1 4, ,0 2,4 3,8 Sumber : MKJI 1997 Sehingga dapat dihitung nilai smp dari kendaraan sebagai berikut : (contoh perhitungan pada jam ) Golongan I sedan = 700 x 1 = 700 smp Golongan I non sedan = 143 x 1,3 = 186 smp Golongan II = 25 x 1,5 = 38 smp Golongan III-V = 7 x 2 = 14 smp IV - 48

12 Sehingga total keseluruhan untuk volume lalu lintasnya (smp) adalah : Volume lalin (smp) = = 938 smp A. Survey 30 desember 2013 a. NON GTO Tabel 4.7 Survey Lalu Lintas Senin, 30 Desember 2013 Pagi Hari Non GTO WAKTU GOL I Sedan GOL I Non sedan GOL II GOL III-V TOTAL kend GOL III-V JUMLAH Gol III-V JUMLAH LALIN (smp) (smp) (smp) (smp) PERSENTASE Gol III-V dengan Jumlah Lalin (%) TOTAL rata-rata : 1.4 Sumber : Hasil Analisis Diketahui bahwa jumlah lalu lintas kendaraan/jam tertinggi adalah pada pukul dengan jumlah lalin 5452 smp/jam, sedangkan jumlah harian yang diperoleh dari data sekunder laporan harian volume lalu lintas pada 30 Desember 2013 Gerbang Tol Veteran adalah smp/hr (data LHR dari PT. JLJ). Sehingga Peak Hour Factor bernilai = LalinTC 5452 = = 12,27%. LalinHarian IV - 49

13 Dengan jumlah proporsi (%) kendaraan berat (gol III-V) dengan jumlah lalin adalah : Tingkat kedatangan (λ) = Gol III 2 + Gol III 3 + Gol III 4 + Gol III 5 = = 88 smp 88 sehingga persentasenya = x = 1,6 % b. GTO Tabel 4.8 Survey Lalu Lintas Senin, 30 Desember 2013 Pagi Hari GTO WAKTU GOL ISedan GOL I Non sedan GOL II GOL III-V TOTAL JUMLAH LALIN GTO GTO GTO (smp) (smp) TOTAL Sumber : Hasil Analisis Diketahui bahwa jumlah lalu lintas kendaraan/jam tertinggi adalah pada pukul dengan jumlah lalin 545 smp/jam, sedangkan jumlah harian yang diperoleh dari data sekunder laporan harian volume lalu lintas pada 30 Desember 2013 Gerbang Tol Veteran adalah smp/hr. Sehingga Peak Hour Factor bernilai = LalinTC 545 = = 7,4 %. LalinHarian 7386 IV - 50

14 Sedangkan untuk sore harinya : a. NON GTO Tabel 4.9 Survey Lalu Lintas Senin, 30 Desember 2013 Sore Hari NON GTO WAKTU GOL I Sedan GOL I Non sedan GOL II GOL III-V TOTAL kend GOL III-V JUMLAH Gol III-V JUMLAH LALIN (smp) (smp) (smp) (smp) PERSENTASE Gol III-V dengan Jumlah Lalin (%) TOTAL rata-rata : 2.3 Sumber : Hasil Analisis Diketahui bahwa jumlah lalu lintas kendaraan/jam tertinggi adalah pada pukul dengan jumlah lalin 3520 smp/jam, sedangkan jumlah harian yang diperoleh dari data sekunder laporan harian volume lalu lintas pada Gerbang Tol Veteran adalah smp/hr. Sehingga Peak Hour Factor bernilai = LalinTC 3520 = = 7,9 %. LalinHarian IV - 51

15 Dengan jumlah proporsi (%) kendaraan berat (gol III-V) dengan jumlah lalin adalah : Tingkat kedatangan (λ) = Gol III 3 + Gol III 4 + Gol III 5 + Gol III 6 = = 80 smp 88 sehingga persentasenya = x = 2,3 % b. GTO Tabel 4.10 Survey Lalu Lintas Senin, 30 Desember 2013 Sore Hari GTO WAKTU GOL ISedan GOL I Non sedan GOL II GOL III-V TOTAL JUMLAH LALIN GTO GTO GTO (smp) (smp) TOTAL Sumber : Hasil Analisis Diketahui bahwa jumlah lalu lintas kendaraan/jam tertinggi adalah pada pukul dengan jumlah lalin 365 smp/jam, sedangkan jumlah harian yang diperoleh dari data sekunder laporan harian volume lalu lintas IV - 52

16 pada 30 Desember 2013 Gerbang Tol Veteran adalah smp/hr. Sehingga Peak Hour Factor bernilai = LalinTC 365 = = 4,9 %. LalinHarian 7386 Untuk perhitungan PHF sesuai jam sibuk pada keseluruh hari survey seperti tabel berikut dalah : Tabel 4.11 Rekapitulasi PHF (%) Hari Pengamatan Jenis Gardu Senin Jumat Sabtu Jam puncak NON GTO GTO NON GTO GTO Sumber : Hasil Analisis Pagi Sore Pagi Sore Siang ,27 8 9, , Analisis Tingkat Pelayanan Transaksi Gardu Survey Kapasitas Gardu ini dilakukan dengan 2 cara, yaitu : a. Dengan cara Teoritis, dan b. Dengan Real Lapangan. Dalam analisa kapasitas transaksi gardu, dengan cara teoritis adalah hanya untuk gambaran, cara menghitung kapasitas transaksi gardu. Sehingga penulis dapat mengetahui mekanisme kerja yang di terapkan oleh PT. Jasamarga. Sementara data yang dipakai perhitungan untuk menganalisis transaksi gardu, IV - 53

17 menggunakan data real lapangan, yaitu dengan mengambil struk test pada masing masing gardu. a. Teoritis Survey Kapasitas Gerbang dengan cara Teoritis dilakukan dengan cara menghitung langsung waktu pelayanan per gardu dan per kendaraan. Berikut adalah hasil dari survey Kapasitas Gerbang secara Teoritis sebanyak 40 kendaraan (hasil keseluruhan survey terlampir) : Tabel 4.12 Survey Kapasitas Gardu Teoritis Jum at, 10 Januari 2014 (15 kend.) WAKTU SURVEY JENIS GERBANG WKT PLYN GRD NO. GARDU PEMBAYARAN GARDU TOL HARI/ TGL. SHIFT DETIK KAP. TRANS. JUMAT / 10 JANUARI NON GTO VETERAN 13,28 e-toll I 271,1 JUMAT / 10 JANUARI NON GTO VETERAN 5, I 697,7 JUMAT / 10 JANUARI NON GTO VETERAN 13, II 268,9 JUMAT / 10 JANUARI NON GTO VETERAN 9, I 377,8 JUMAT / 10 JANUARI NON GTO VETERAN 14, I 250,5 JUMAT / 10 JANUARI NON GTO VETERAN 6, I 521,7 JUMAT / 10 JANUARI NON GTO VETERAN 7, I 468,8 JUMAT / 10 JANUARI NON GTO VETERAN 22, I 163,3 JUMAT / 10 JANUARI NON GTO VETERAN 3, I 1016,9 JUMAT / 10 JANUARI NON GTO VETERAN 6, I 560,7 JUMAT / 10 JANUARI NON GTO VETERAN 6, I 585,4 JUMAT / 10 JANUARI NON GTO VETERAN 6, II 566,0 JUMAT / 10 JANUARI NON GTO VETERAN 8, I 439,6 JUMAT / 10 JANUARI NON GTO VETERAN 9,15 e-toll I 393,4 JUMAT / 10 JANUARI NON GTO VETERAN 5, I 692,3 Sumber : Survey dan Hasil Analisis Sebagai contoh perhitungan kapasitas dari data dan transaksi adalah sebagai berikut : GOL Kapasitas gardu = 3600 WaktuPelayananGardu IV - 54

18 = ,28 = 271,1 271 kendaraan/jam Hasil rata rata kapasitas gardu teoritis keseluruhan dari Jum at, 10 Januari 2014 Sabtu, 11 Januari 2014 adalah sebesar 508, kendaraan/jam. Sebagai contoh perhitungan rata-rata kapasitas gardu teoritis keseluruhan pada hari jum at, 10 januari 2014 dan sabtu, 11 januari 2014 pada pagi hari ( ) dan sore hari ( ) sebagai berikut : = 508,16 kendaraan/jam. b. Real Survey Kapasitas Gerbang dengan cara Real dilakukan dengan cara mengambil struk tes pada alat transaksi di gardu tol (suervey kapasitas gardu dilakukan bersamaan dengan survey volume kendaraan). Dari Kapasitas ini dapat diketahui kapasitas gardu per jam, sehingga dapat dihitung kelayakannya. Berikut adalah Data yang telah didapat dari pengambilan struk tes. Dari Struk test kita akan mendapat informasi sebagai berikut : a. No. Gardu : setiap gardu pada gerbang tol memiliki nomor masing masing, nomor gardu tersebut tercantum pad struk tes di bagian kanan atas (lihat Gambar 4.4). IV - 55

19 b. Waktu : waktu pengambilan struk tes tertera pada struk tes yang terdiri dari jam, menit, dan detik (lihat Gambar 4.4). c. Tanggal : tanggal pengambilan struk tes tertera pada struk tes yang terdiri dari tanggal, bulan dan waktu (lihat Gambar 4.5). d. No. Urut Kendaraan : setiap kendaraan yang melewati gardu akan diberikan nomor urut untuk memudahkan pendataan kendaraan yang lewat (lihat Gambar 4.5). IV - 56

20 Contoh struk test (struk test hari jum at pada sore hari) No. Gardu Waktu (Jam : Menit : Detik) Gambar 4.4 Struk Test Tanggal (Tanggal/Bulan/Tahun) No. Urut Kendaraan Gambar 4.5 Struk Test IV - 57

21 Berdasarkan dari struk test diatas kita dapat mengetahui informasi sebagai berikut : a. No. Gardu : No Gardu 3 b. Waktu : 16 : 47 : 41 c. Tanggal : Tanggal 10 Bulan 1 Tahun 2014 d. No. Urut Kendaraan : No Urut Kendaraan Waktu (jam) Lalu lintas (kend) = waktu test akhir waktu test awal = nomor transaksi akhir nomor transaksi awal Tingkat pelayanan (μ) = Waktu pelayanan gerbang tol (WP) = IV - 58

22 Tabel 4.13 Survey Kapasitas Gardu Real WAKTU SURVEY TEST AWAL TEST AKHIR HASIL PERHITUNGAN NO. GERBANG TOL WAKTU LALIN KAP. TRANS. WKT PLYN GARDU GARDU JENIS GARDU HARI/ TGL. SHIFT JAM MENIT DETIK NO. TRANS JAM MENIT DETIK NO. TRANS (Jam) (Kend.) (Kend/jam) (Detik) JUMAT / NON GTO VETERAN JUMAT / NON GTO VETERAN JUMAT / NON GTO VETERAN JUMAT / NON GTO VETERAN JUMAT / NON GTO VETERAN JUMAT / NON GTO VETERAN JUMAT / NON GTO VETERAN JUMAT / NON GTO VETERAN JUMAT / NON GTO VETERAN JUMAT / NON GTO VETERAN JUMAT / NON GTO VETERAN JUMAT / NON GTO VETERAN JUMAT / NON GTO VETERAN JUMAT / NON GTO VETERAN SABTU / NON GTO VETERAN SABTU / NON GTO VETERAN SABTU / NON GTO VETERAN SABTU / NON GTO VETERAN SABTU / NON GTO VETERAN SABTU / NON GTO VETERAN SABTU / NON GTO VETERAN Rata-rata Sumber : Hasil Analisis IV - 59

23 Kolom 1 Kolom 2 : hari dan tanggal dilakukannya survey kapasitas gardu. : waktu shift pada saat dilakukanya survey. Dimana shift 1 pada pukul , shift II pada pukul , dan shift III pada pukul Kolom 3 Kolom 4 : nomor gardu pada gerbang tol Veteran : jenis gardu pada gebang tol Veteran, yang terdiri dari gardu Gerbang Tol Otomatis dan Non Gerbang Tol Otomatis. Kolom 5 : nama Gerbang Tol tempat dilaksanakannya survey kapasitas gardu. Kolom 6 Kolom 7 : pukul yang menunjukan saat pengambilan struk tes awal (jam). : pukul yang menunjukan saat pengambilan struk tes awal (menit). Kolom 8 : pukul yang menunjukan saat pengambilan struk tes awal (detik). Kolom 9 : nomor urut kendaraan saat transaksi pada struk tes awal. Kolom 10 : pukul yang menunjukan saat pengambilan struk tes akhir (jam). Kolom 11 : pukul yang menunjukan saat pengambilan struk tes akhir (menit). Kolom 12 : pukul yang menunjukan saat pengambilan struk tes akhir (detik). Kolom 13 : nomor urut kendaraan saat transaksi pada struk tes akhir. IV - 60

24 Kolom 14 : lamanya selisih waktu antara struk awal dan struk akhir (dalam jam). Kolom 15 : jumlah kendaraan yang melintas selama selisih waktu antara struk awal dan struk akhir, didapat dengan cara menghitung selisih pada kolom 8 dan kolom 13. Kolom 16 : banyaknya kendaraan yang melintas pada gardu selama 1 jam JumlahLali n (Kapasitas Transaksi = LamaWaktu ) Contoh perhitungan kapasitas gerbang tol (hari jumat pada waktu sore hari gardu 3) Dari hasil pengambilan struk test, pada sore hari, di gardu no 3 tercatat : Struk awal a. No. Gardu : No Gardu 3 b. Waktu : 16 : 47 : 41 c. Tanggal : Tanggal 10 Bulan 1 Tahun 2014 d. No. Urut Kendaraan : No Urut Kendaraan Struk akhir a. No. Gardu : No Gardu 3 b. Waktu : 18 : 04 : 05 c. Tanggal : Tanggal 10 Bulan 1 Tahun 2014 d. No. Urut Kendaraan : No Urut Kendaraan IV - 61

25 Sehingga dalam 1,27 jam (16:47:41 18:04:05), tercatat kendaraan sebanyak : no. urut kendaraan pada struk akhir no. urut kendaraan pada struk awal = = 486 kendaraan. Tingkat pelayanan kendaraan (kapasitas transaksi) : = JumlahKendaraanYangMelakukanTransaksi ( WaktuStrukAkhir WaktuStrukAkhir = 486 = 381,67 kend./jam atau 382 kend./jam 1,27 Dan untuk waktu pelayanan gardu untuk satu jam nya adalah : 3600 = = 9,4 detik/kendaraan 3812 Jadi, dapat diberitahukan dalam waktu 1,27 jam (waktu dari struk test akhir struk test awal) terdapat 486 transaksi dengan waktu pelayanan transaksinya 9,4 detik per kendaraan. Dengan demikian berdasarkan SPM Jalan Tol tentang peraturan menteri pekerjaan umum, Kecepatan Transaksi (satu gardu) Rata Rata 8 detik setiap kendaraan ( untuk gardu tol sistem terbuka ) sementara pada Gerbang Tol Veteran kecepatan Transaksi (satu gardu) rata rata nya ± 9 detik setiap kendaraan. Hal ini membuktikan bahwa Gerbang Tol Veteran, belum memenuhi persyaratan SPM Jalan Tol. Beberapa faktor yang IV - 62

26 mempengaruhi waktu pelayanan, diantaranya adalah : a. Waktu yang diperlukan konsumen dalam menyiapkan uang untuk transaksi b. Waktu yang dibutuhkan penjaga pintu tol memberikan uang kembalian. c. Kemampuan manuver kendaraan yang berbeda-beda, karena pengaruh dimensi. Berikut adalah rekapitulasi tingkat pelayanan : Tabel 4.14 Rekapitulasi Tingkat Pelayanan Gardu Hari Pengamatan Jenis Gardu Senin Jumat Sabtu Pagi ( ) Sore ( ) Pagi ( ) Sore ( ) Siang ( ) µ (kend/jam) t (detik) µ (kend/jam) t (detik) µ (kend/jam) t (detik) µ (kend/jam) t (detik) µ (kend/jam) t (detik) NON GTO GTO 374 9, , , NON GTO GTO Sumber : Hasil Analisis 539 9, ,2 4.5 Volume Kendaraan yang Keluar Off Ramp Volume kendaraan yang keluar dari off ramp veteran dalam penelitian ini meliputi hasil pengamatan surveyor terhadap jumlah kendaraan yang keluar melalui off ramp Veteran. Hasil survey primer pada hari jumat, 10 januari 2014 seperti tabel 4.5 IV - 63

27 Tabel 4.15 Volume Kendaraan Keluar Off Ramp Veteran Jumat, 10 Januari 2014 Pagi Hari WAKTU GOL I Sedan GOL I Non sedan GOL II GOL III-V TOTAL JUMLAH LALIN TOTAL JUMLAH LALIN ( KEND/JAM ) (smp) (smp) , , , TOTAL Sumber : Hasil Analisis Keterangan : Untuk warna kuning : mengikuti volume kendaraan terpadat pada jam sibuk di main road Untuk warna biru : volume kendaraan terpadat yang keluar off ramp. Tingkat kedatangan (λ) = Total 1 + Total 2 + Total 3 + Total 4 = = 823 (kendaraan/jam). Diketahui bahwa pada data sebelumnya lalu lintas yang melintasi Gerbang Tol Veteran pada pukul hingga mengalami kemacetan dengan jumlah volume 4641 kendaraan. Sementara volume kendaraan yang keluar off ramp Veteran tertinggi pada pukul Perhitungan hambatan samping, apakah kendaraan yang keluar melalui off ramp Veteran mengganggu di main road tol veteran,sehingga membuat antrian yang sangat panjang atau tidak. IV - 64

28 Berikut adalah analisis Perhitungan untuk hambatan samping : Volume kendaraan total (table 4.5) = 4143 kendaraan ( ) Volume kendaraan keluar off ramp (table 4.17) = 830 kendaraan ( ) = 830 x 100 % = 16,68 % Dari perhitungan diatas, jumlah kendaraan yang keluar melalui off ramp, mempengaruhi sebesar 16,69 % antrian yang terjadi di main road tol Veteran. Sehingga dapat dipastikan, volume kendaraan yang keluar pada jam tersibuk di main road, tidak begitu mempengaruhi antrian yang terjadi di main road tol Veteran. IV - 65

29 Berikut adalah analisis pada hari jumat, 10 januari 2014 : Tabel 4.16 Persentase Volume kendaraan yang keluar off ramp dengan main road VOL. OFF RAMP VOL. MAIN ROAD JUMLAH TOTAL PERSEN (%) WAKTU TOTAL (smp) (smp) ,143 4, ,946 4, ,374 3, ,104 3, ,861 3, ,877 3, ,530 2, ,681 2, total : ,138 25,514 28, Sumber : Hasil Analisis Dari data tabel 4.16, didapat kendaraan yang keluar pada off ramp Veteran ( ) dan kendaraan yang berada di main road Veteran ( ). Sehingga, persentase rata-rata hambatan samping (yang keluar veteran) terhadap main road dari jam sebesar 11%. 4.6 Persentase GTO Terhadap Non-GTO Perhitungan persentase GTO terhadap Non-GTO diperlukan untuk mendapatkan seberapa baik kinerja GTO bila dibandingkan dengan Non-GTO dikarenakan masyarakat pada umumnya belum terbiasa melakukan transaksi pembayaran menggunakan electronic payment. Data yang digunakan adalah data sekunder dan data primer. Ada 7 gardu Non-GTO dan 1 gardu GTO. IV - 66

30 Dari data yang didapatkan dari PT. JLJ untuk hari sama dengan waktu survey yang sama dilakukan perhitungan untuk setiap gerbang tol dengan cara: Rata-rata LHR GTO (A) = Rata rata LHR GTO = jml. Vol. GTO jml. Gardu. GTO = 923 kend/jam Rata-rata LHR Non-GTO (B) = Rata rata LHR Non-GTO = jml. Vol. nongto jml. Gardu. nongto Persentase GTO terhadap Non-GTO = = kend/jam 923 Persentasi GTO terhadap Non-GTO = x 100% 6348 = 14,54 % Tabel 4.17 Perhitungan Persentase GTO Terhadap Non-GTO TOTAL (per hari) HARI LHR LHR GTO LHR NON GTO LHR GTO LHR NON GTO a/b PERSENTASE SENIN, 30 DESEMBER ,819 7,386 44, , JUMAT, 10 JANUARI ,161 9,785 48,375 1,223 6, SABTU, 11 JANUARI ,596 9,828 48,768 1, , Rata-rata : Sumber data LHR diperoleh dari PT.JLJ Per Gardu IV - 67

31 Hasil analisa didapatkan bahwa saat ini kapasitas GTO sebesar 16,63% dari Non-GTO. Dari hasil perhitungan yang didapat, kapasitas GTO tidak dapat menyeimbangi kapasitas Non-GTO, sehingga perlu adanya pembenahan pada penerapan sistem GTO. Pada saat ini terdapat 8 gardu yang beroprasi pada Gerbang Tol Veteran. Dengan kinerja GTO 16,63 %, kapasitasnya hanya terhitung : Kapasitas = 7 (Non-GTO) + (1 x 16,63%) = 7,17 atau 7 gardu operasi. Dari demikian Gardu GTO tidak banyak megambil peran guna mengurangi antrian di gardu Non-GTO. Hal ini disebabkan karena sosialisasi penggunaan e- toll card yang masih kurang menyebabkan Gardu Tol Otomatis tersebut sepi pengguna sehingga kapasitas GTO tidak dapat disetarakan dengan gardu Non- GTO. 4.7 Analisis Antrian Kendaraan Proses terjadinya antrian terdiri dari 4 (empat) tahap: a. Tahap I : tahap dimana arus lalu lintas (kendaraan) bergerak dengan suatu kecepatan tertentu menuju suatu tempat pelayanan. Besarnya arus lalu lintas yang datang disebut tingkat kedatangan (λ). Jika digunakan disiplin antrian FIFO dan terdapat lebih dari 1 (satu) tempat pelayanan (multilajur), maka diasumsikan bahwa tingkat kedatangan (λ) tersebut akan membagi dirinya secara merata untuk setiap tempat IV - 68

32 pelayanan sebesar (λ/n) dimana N adalah tempat pelayanan. Dengan demikian dapat diasumsikan bahwa akan terbentuk N buah antrian berlajur tunggal dimana setiap antrian berlajur tunggal akan berlaku disiplin FIFO. b. Tahap II : tahap dimana arus lalu lintas (kendaraan) mulai bergabung dengan antrian yang menunggu untuk dilayani. Jadi waktu antrian dapat didefinisikan sebagai waktu sejak kendaraan mulai bergabung dengan antrian sampai dengan waktu kendaraan mulai dilayani oleh suatu tempat pelayanan. c. Tahap III : tahap dimana arus lalu lintas (kendaraan) dilayani oleh suatu tempat pelayanan. Jadi waktu pelayanan (WP) dapat didefinisikan sebagai waktu sejak dimulainya kendaraan dilayani sampai dengan waktu kendaraan selesai dilayani. d. Tahap IV : tahap dimana arus lalu lintas (kendaraan) meninggalkan tempat pelayanan melanjutkan perjalanan Antrian FIFO Dengan data yang sama yaitu tingkat kdatangan arus lalu lintas (pada hari senin, 30 desember 2013) sebesar kend/jam atau 84 kend/menit. Dan rata rata waktu pelayanan di gardu tol 10,58 detik/kend.atau µ = 6 kend/menit. IV - 69

33 Maka kebutuhan gardu sebagai berikut : ρ = < 1 intensitas ρ = < 1 ρ = 84 / 7 < 1 6 = 2 > 1 Dengan ρ = 2 > 1, Ini artinya terdapat antrian yang sangat panjang di dalam sistem. Terjadi karena terlalu padatnya jumlah kendaraan yang melewati gerbang tol veteran dan minimnya jumlah gardu yang melayani kendaraan. a. Karakteristik antrian Non-GTO dengan jumlah gardu yang ada adalah 7 gardu (keadaan existing), di dapat : 1. Rata rata jumlah kend.di dalam sistem : = ( N ) / ( µ - N ) = ( ) / ( 6 ) 7 7 = 12 6 (84 / 7) = - 2 kendaraan. IV - 70

34 2. Rata rata jumlah kendaraan dalam antrian : = ( N ) 2 / µ x (µ - N ) 84 = ( ) 2 84 / 6 x ( 6 ( ) 7 7 = - 4 kendaraan. 3. Rata rata waktu di dalam sistem : = 1 / ( µ - N ) 84 = 1 / ( 6 - ) 7 = 1 (6) = - 0,16 menit. 4. Rata rata waktu di dalam antrian : = ( N ) / ( µ x ( µ - N ) = ( ) / ( 6 x ( 6 - ) 7 7 = - 0,3 menit. Hal ini menunjukkan jumlah atrian yang sangat panjang dikarenakan hasil hari perhitungan minus (-) dan waktunya pun menunjukkan waktu yang tidak terhingga dalam sistem maupun dalam antrian. IV - 71

35 b. Karakteristik antrian GTO dengan jumlah gardu yang ada adalah 1 gardu (keadaan existing), di dapat : 1. Rata rata jumlah kend.di dalam sistem : = ( N ) / ( µ - N ) = ( 1 21 ) / ( ) = - 2 kendaraan. 2. Rata rata jumlah kendaraan dalam antrian : = ( N ) 2 / µ x (µ - N ) = ( 1 21 ) 2 / 6 x ( 6 ( 1 21 ) = - 4 kendaraan. 3. Rata rata waktu di dalam sistem : = 1 / ( µ - N ) = 1 / ( ) = 1 (15) = - 0,12 menit. 4. Rata rata waktu di dalam antrian : = ( N ) / ( µ x ( µ - N ) IV - 72

36 = ( 1 21 ) / ( 6 x ( ) = - 0,3 menit. Dengan demikian dari jumlah gardu yang sudah ada, memerlukan gardu tambahan (Non-GTO ataupun GTO) Menghitung Jumlah Kebutuhan Gardu Minimum Dengan data yang sama yaitu tingkat kdatangan arus lalu lintas (pada hari senin, 30 desember 2013) sebesar kend/jam atau 84 kend/menit. Dan rata rata waktu pelayanan di gardu tol 10,58 detik/kend.atau µ = 6 kend/menit. Jika jumlah gardu yang dibutuhkan adalah N. a. Maka kebutuhan gardu ideal Non-GTO adalah : ρ = < 1 intensitas / N < 1 84 / N < < 1 6N N > 15 IV - 73

37 Sehingga dengan minimum 15 gardu tol dapat dihitung karakteristik antrian sebagai berikut : 1. Rata rata jumlah kend.di dalam sistem : = ( N ) / ( µ - N ) = ( ) / ( 6 ) = 66 kendaraan. 2. Rata rata jumlah kendaraan dalam antrian : = ( N ) 2 / µ x (µ - N ) 84 = ( ) 2 84 / 6 x ( 6 ) = 65 kendaraan. 3. Rata rata waktu di dalam sistem : = 1 / ( µ - N ) 84 = 1 / ( 6 - ) 15 = 1 0,4 = 11,82 menit. IV - 74

38 4. Rata rata waktu di dalam antrian : = ( N ) / ( µ x ( µ - N ) = ( ) / ( 6 x ( 6 - ) = 11,64 menit. b. Maka kebutuhan gardu ideal GTO adalah : ρ = < 1 intensitas / N < 1 21/ N < < 1 8 N > 3 Sehingga dengan 3 gardu tol dapat dihitung karakteristik antrian sebagai berikut : IV - 75

39 1. Rata rata jumlah kend.di dalam sistem : = ( N ) / ( µ - N ) = ( 3 21 ) / ( ) = 12 kendaraan. 2. Rata rata jumlah kendaraan dalam antrian : = ( N ) 2 / µ x (µ - N ) = ( 3 21 ) 2 / 6 x ( ) = 11 kendaraan. 3. Rata rata waktu di dalam sistem : = 1 / ( µ - N ) = 1 / ( ) = 1,67 menit. 4. Rata rata waktu di dalam antrian : = ( N ) / ( µ x ( µ - N ) = ( 3 21 ) / ( 6 x ( ) = 1,5 menit. IV - 76

40 4.7.3 Analisis Kebutuhan Gardu Sesuai PT. JLJ Berikut adalah hasil analisis dari kebutuhan gardu yang dibutuhkan untuk melayani volume lalu lintas pada Gerbang Tol Veteran dengan metode yang digunakan PT.JLJ: PENGHITUNGAN JUMLAH GARDU DATA INPUT Nama Gerbang : VETERAN Sistem Transaksi (Tertutup/Terbuka) : TERBUKA Rata-2 Waktu Pelayanan Gardu : : 9.47 (Detik/kend.) Koefisien Jam Puncak/PHF (%) : 12.9% LHR Transaksi Gerbang : : (Kend/hari) IV - 77

41 Tabel 4.18 Perhitungan Kebutuhan gardu Syarat Jml.Gardu ( ) ρ ( / ) Po Ls Lq Wq Ws Antrian (Gardu) (kend/jam) (kend/jam) λ/(c.μ) (kend) (kend) (menit) (menit) T idak OK 1 5, ( ) (1.069) (16.62) (0.198) (0.013) T idak OK 2 5, ( ) (0.262) (15.81) (0.189) (0.186) T idak OK 3 5, ( ) (15.03) (0.179) (0.176) T idak OK 4 5, ( ) (14.27) (0.170) (0.167) T idak OK 5 5, ( ) (13.56) (0.162) (0.159) T idak OK 6 5, ( ) (12.88) (0.154) (0.151) T idak OK 7 5, ( ) (12.26) (0.146) (0.143) T idak OK 8 5, ( ) (11.71) (0.140) (0.137) T idak OK 9 5, ( ) (11.25) (0.134) (0.131) NO 10 5, ( ) (10.94) (0.131) (0.127) NO 11 5, ( ) (10.84) (0.129) (0.126) NO 12 5, ( ) (11.12) (0.133) (0.130) NO 13 5, ( ) (12.20) (0.146) (0.142) NO 14 5, ( ) (15.52) (0.185) (0.182) NO 15 5, ( ) (17.615) (33.17) (0.396) (0.393) YES 16 5, YES 17 5, YES 18 5, YES 19 5, YES 20 5, YES 21 5, YES 22 5, Sumber : Hasil Analisis Keterangan : λ = tingkat kedatangan (kendaraan per jam) μ = tingkat pelayanan per gardu (kendaraan per jam) c = jumlah gardu ρ = c Po = probabilitas tidak ada antrian kendaraan dalam sistem Lq Ls Wq Ws = rata-rata jumlah kendaraan dalam antrian (kend) = rata-rata jumlah kendaraan dalam sistem (kend) = rata-rata waktu tunggu dalam antrian (menit) = rata-rata waktu tunggu dalam sistem (menit) IV - 78

42 Kolom 1 : syarat stabilitas antrian pada gerbang tol (ρ 0,9 ; Lq 3 kend.) Kolom 2 : jumlah gardu. Kolom 3 : tingkat kedatangan (kend. per jam) koef. JamPuncak ( PHF ) LHR Kolom 4 : tingkat pelayanan per gardu (kend. per jam). Diambil dari kapasitas real gardu Kolom 5 : faktor penggunaan pelayanan. kolom3 kolom1xkolom 4 Kolom 6 : probabilitas tidak ada antrian kendaraan dalam sistem ( 1 p ). Kolom 7 : rata-rata jumlah kendaraan dalam sistem (kend) kolom2 kolom3xkolom 2 Kolom 8 : rata-rata jumlah kendaraan dalam antrian (kend) kolom2 x2 kolom3x( kolom3 kolom2) Kolom 9 : rata-rata waktu tunggu dalam antrian (menit) 60xkolom2 kolom3 x( kolom3 kolom2) Kolom 10 : rata-rata waktu tunggu dalam sistem (menit) 60 ( kolom3 kolom2) IV - 79

43 Perhitungan kebutuhan gardu : Sebagai contoh perhitungan kebutuhan gardu menurut PT. Jalantol Lingkarluar Jakarta ( PT. JLJ) adalah : Untuk mengetahui berapa jumlah kebutuhan gardu yang diperlukan untuk dapat melayani volume kendaraan yang melintasi Gerbang Tol Veteran berjumlah minimal 16 gardu. Tingkat kedatangan ( λ ) = LHRgardu real = 5029 kend./hari Tingkat pelayanan per gardu ( µ ) = total kendaraan / waktu = 323 kend/jam ρ = ( cx ) = 5029 (16X 323) = 1 Probilitas tidak ada antrian di dalam sistem (Po) = 1 ρ = 0, Rata rata jumlah kendaraan dalam sistem (Ls) = ( Lq ) 6286 = ( 3 ) 375 = 46 kendaraan. IV - 80

44 Rata rata jumlah kendaraan dalam antrian (Lq) = Po x ( ) 0,9 / (0,9)! x ( 1-0,9 ) = 0, x ( )0,9 / (0,9)! x ( 1-0,9 )2 375 = 30 kendaraan Rata rata waktu tunggu dalam antrian (Wq) = (60 x Lq ) 9 =(60 x 6286 ) = 0,360 menit Rata rata waktu tunggu dalam sistem (Ws) = ( Wq + 1 ) 1 = ( 0,089 - ) 375 = 0,363 menit. IV - 81

45 DATA OUT PUT : Volume Kedatangan (Arrival Rate) - di gerbang tol : 5029 (Kend/jam) Kapasitas Gardu (Service Rate) : 323 (Kend/jam) Faktor Antrian (Queue Factor) : (%) Rata-2 Jumlah Antrian (Lq) : 30 Kendaraan Kebutuhan Gardu Operasi Minimal 16 Gardu Kebutuhan Gardu Operasi Ideal 18 Gardu Rata-2 Jumlah Antrian (Lq) GO Ideal : 3 Kendaraan Faktor Antrian (Queue Factor) : (%) Jika pada gerbang tol Non-GTO dan GTO diasumsikan mempunyai minimal jumlah gardu yang sesuai dengan perhitungan jumlah gardu ideal PT. JLJ, maka didapat karakteristik antrian seperti dibawah ini : Tabel 4.19 Karakteristik Antrian Non-GTO dengan jumlah gardu minimum. DISIPLIN ANTRIAN Non-GTO ANALISIS Senin Jumat Sabtu FIFO FVFS FIFO FVFS FIFO FVFS JUMLAH GARDU Tingkat Kedatangan (λ) (kendaraan/menit) Waktu Pelayanan Real (detik) Tingkat Pelayanan Real (µ) (kendaraan/menit) Intensitas (ρ) Rata - Rata Jumlah Kendaraan dalam Sistem (kendaraan) Rata - Rata Jumlah Kendaraan dalam Antrian (kendaraan) Rata-Rata Waktu dalam Sistem (menit) Rata-Rata Waktu dalam Antrian (menit) Sumber : Hasil Analisis IV - 82

46 Tabel 4.20 Karakteristik Antrian GTO DISIPLIN ANTRIAN GTO ANALISIS Senin Jumat Sabtu FIFO FVFS FIFO FVFS FIFO FVFS JUMLAH GARDU Tingkat Kedatangan (λ) (kendaraan/menit) Waktu Pelayanan Real (detik) Tingkat Pelayanan Real (µ) (kendaraan/menit) Intensitas (ρ) Rata - Rata Jumlah Kendaraan dalam Sistem (kendaraan) Rata - Rata Jumlah Kendaraan dalam Antrian (kendaraan) Rata-Rata Waktu dalam Sistem (menit) Rata-Rata Waktu dalam Antrian (menit) Sumber : Hasil Analisis Selanjutnya bila diinginkan kinerja sesuai SPM Jalan Tol yaitu kendaraan di dalam sistem berjumlah 3 kendaraan/menit, maka didapat kebutuhan gardu seperti ditunjukkan tabel IV - 83

47 Tabel 4.21 Perbandingan Hasil Karakteristik antrian dengan SPM JalanTol DISIPLIN ANTRIAN Non-GTO ANALISIS Senin Jumat Sabtu JUMLAH GARDU Tingkat Kedatangan (λ) (kendaraan/menit) Waktu Pelayanan Real (detik) Tingkat Pelayanan Real (µ) (kendaraan/menit) Intensitas (ρ) Rata - Rata Jumlah Kendaraan dalam Sistem (kendaraan) Rata - Rata Jumlah Kendaraan dalam Antrian (kendaraan) Rata-Rata Waktu dalam Sistem (menit) Rata-Rata Waktu dalam Antrian (menit) Sumber : Hasil Analisis FIFO min. SPM Jalan Tol FIFO min. SPM Jalan Tol FIFO min. SPM Jalan Tol IV - 84

48 4.8 Analisis Keseluruhan Berdasarkan hasil analisis antrian sebelumnya, maka didapat tabel perbandingan sebagai berikut : Tabel 4.22 Rekapitulasi Analisis Disiplin Antrian ANALISIS JUMLAH GARDU Tingkat Kedatangan (λ) (kendaraan/menit) Waktu Pelayanan Real (detik) Tingkat Pelayanan Real (µ) (kendaraan/menit) Intensitas (ρ) Senin DISIPLIN ANTRIAN Non-GTO Jumat Sabtu DISIPLIN ANTRIAN GTO eksisting FIFO min. FVFS SPM Jalan Tol eksisting FIFO min. FVFS SPM Jalan Tol eksisting FIFO min. FVFS SPM Jalan Tol eksisting FIFO min. FVFS eksisting FIFO min. FVFS eksisting FIFO min. FVFS Rata - Rata Jumlah Kendaraan dalam Sistem (kendaraan) Rata - Rata Jumlah Kendaraan dalam Antrian (kendaraan) Rata-Rata Waktu dalam Sistem (menit) Rata-Rata Waktu dalam Antrian (menit) Sumber : Hasil Analisis Senin Jumat Sabtu IV - 85

49 4.8.1 Non Gerbang Transaksi Otomatis (GTO) Dengan keadaan eksisting yang ada berjumlah 7 buah gardu, terjadi antrian yang tidak terhingga disebabkan volume kedatangan kendaraan yang terlalu banyak dibanding tingkat pelayanan gardu tol ditunjukan dengan intensitas 1-2. Nilai tidak terhingga dalam perhitungan tampil sebagai harga ( - ) untuk semua karakteristik antrian. Untuk memperkecil antrian dilakukan optimasi gerbang tol dengan menghitung kebutuhan gardu minimum gardu dengan disiplin antrian FIFO dan FVFS. Dengan menggunakan sistem FIFO kebutuhan gardu minimum berjumlah 11 untuk hari libur dan 15 gardu untuk hari kerja. Sehingga dibutuhkan minimum 15 gardu untuk mewakili kebutuhan gardu dalam perhitungan ini. Dengan nilai intensitas 0,9-0,8. Sedangkan dengan sistem FVFS kebutuhan gardu minimum berjumlah 12 untuk hari libur dan 19 gardu untuk hari kerja. Dengan mengacu kepada SPM Jalan Tol yaitu kendaraan di dalam sistem berjumlah 3 kendaraan,maka didapat kebutuhan gardu berjumlah 14 untuk hari libur dan 23 untuk hari kerja. Sehingga dibutuhkan 23 gardu untuk mewakili kebutuhan gardu di dalam SPM Jalan Tol. Dengan nilai intensitas 0,74-0,72. Karena terbatasnya lahan untuk menambah jumlah gardu bila mengacu kepada SPM Jalan Tol, maka perlu ditambah tingkat pelayanan dan mengoptimalkan kinerja dari Gardu Transaksi Otomatis (GTO). IV - 86

50 4.8.2 Gerbang Transaksi Otomatis (GTO) Dengan keadaan eksisting yang ada berjumlah 1 buah gardu, terjadi antrian yang tidak terhingga disebabkan volume kedatangan kendaraan yang terlalu banyak dibanding tingkat pelayanan gardu tol ditunjukan dengan intensitas 2,8-1,7. Nilai tidak terhingga dalam perhitungan tampil sebagai harga ( - ) untuk semua karakteristik antrian. Untuk memperkecil antrian dilakukan optimasi gerbang tol dengan menghitung kebutuhan gardu minimum gardu dengan disiplin antrian FIFO dan FVFS. Dengan menggunakan sistem FIFO kebutuhan gardu minimum berjumlah 4 untuk hari libur dan 3 gardu untuk hari kerja. Sehingga dibutuhkan minimum 4 gardu untuk mewakili kebutuhan gardu dalam perhitungan ini. Dengan nilai intensitas 0,9-0,4. Sedangkan dengan sistem FVFS kebutuhan gardu minimum berjumlah 2 untuk hari libur dan 3 gardu untuk hari kerja. Pada Gerbang Tol Veteran mempunyai 1 GTO dan 7 Non-GTO. Gerbang Tol Otomatis (GTO) tidak terlalu banyak membantu mengurai antrian pada gerbang tol Non-GTO, karena banyak dari pengguna jalan tidak menggunakan gardu GTO. Dikarenakan kurangnya sosialisasi penggunaan e-toll card menyebabkan GTO tersebut sepi dari penggunanya. Serta minimnya papan informasi yang mendukung guna memberitahu pada pengguna e-toll card menggunakan gardu GTO. Sehingga masih banyak pengguna e-toll card menggunakan gardu Non-GTO untuk melakukan transaksi pembayaran. IV - 87

51 Perbedaan kinerja Non-GTO dengan GTO terdapat pada waktu transaksi pembayaran (Non-GTO = 9,55 detik dan untuk GTO = 8 detik). Walaupun perbedaannya tidak signifikan, penambahan gardu GTO dirasa sangat perlu, bila penambahan gardu Non-GTO tidak memungkinkan. Sehingga untuk mengurangi kepadatan pada Gerbang Tol Veteran, perlu penambahan gardu GTO dan ditingkatkan kinerja GTO Pengaruh Keadaan Sekitar terhadap Panjang Antrian pada Gerbang Tol a. Off Ramp Veteran Off Ramp Veteran yang berada ± 600 meter dari Gerbang Tol Veteran tidak berpengaruh banyak terhadap antrian pada main road. Volume kendaraan yang keluar off ramp ataupun perilaku kendaraan yang menyimpang, tidak begitu memberikan pengaruh. Berdasarkan perhitungan yang telah disajikan, diketahui bahwa besarnya persentase volume kendaraan yang keluar melalui off ramp sebesar 16,69 % atau 177 kendaraan (pada waktu jam sibuk, pagi hari) dari jumlah total kendaraan yang berada pada main road (4.143 kendaraan). b. Persentase Kendaraan Berat dengan Jumlah Lalin Main Road. Jumlah persentase kendaraan berat (Gol III-V) ditunjukkan pada tabel berikut : IV - 88

52 4.23 Tabel Jumlah Proporsi (%) Kendaraan Berat (Gol III-V) dengan Jumlah Lalin HARI WAKTU GOL III-V (smp) JUMLAH LALIN (smp) PERSENTASE GOL III-V DENGAN JUMLAH LALIN (%) SENIN JUMAT PAGI PAGI SORE SORE SABTU SIANG RATA - RATA 1.2 Sumber : Hasil Analisis Tabel diatas menunjukann persentase kendaraan berat yang melintasi Gerbang Tol Veteran adalah 1,2 % terhadapa jumlah lau lintas keseluruhan kendaraan (smp). Sehingga keadaan kendaraan berat yang memiliki SENIN JUMAT SABTU kekurangan dalam melakukan manuver pada tikungan dapat dikatakan memiliki pengaruh sangat kecil terhadap panjangnya antrian Gerbang Tol. Berikut adalah grafik proporsi persentase Gambar 4.6 Grafik Persentase (%) Kendaraan Berat dengan Jumlah Lalin Sumber : Hasil Analisis IV - 89

53 c. Geometrik Jalan Tol. Pengaruh Geomatrik secara umum terhadap panjangnya antrian kendaraan diantaranya dapat dijelasakan sebagai berikut : Letak Gerbang Tol berada setelah ramp veteran. Sebagaimana telah dibahas pada Bab sebelumnya. Terjadi penyempitan jalur dari 4 lajur menjadi 2 lajur pada Sta (ulujami junction) dan melebar menjadi 3 lajur pada Sta sebelum off ramp veteran sampai Gerbang Tol Veteran. Adanya perbedaan elevasi pada jalan tol JORR pada Sta geometric jalan menanjak dan menurun pada Sta.16 (ulujami junction) dengan kemiringan 6 %. kemudian pada Sta terdapat off ramp dan geometric jalan menanjak setelah off ramp sampai dengan Sta (jembatan ulujami) ± 200 m sebelum Gerbang Tol Veteran. IV - 90

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Diagram Alir Penelitian Mulai Pengumpulan Data Data Primer` - Observasi Lapangan - Survey Kapasitas Gardu - Survey Volume Lalu Lintas - Survey Volume Off Ramp Data Sekunder
