BAB 1 PENDAHULUAN. komunikasi dalam kehidupan manusia menjadi lebih mudah dan efisien.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. komunikasi dalam kehidupan manusia menjadi lebih mudah dan efisien."

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Kehidupan manusia dan perkembangan zaman khususnya di bidang teknologi sangatlah berhubungan erat. Teknologi yang ada terus berkembang dari waktu ke waktu dengan pesat. Dengan adanya perkembangan tersebut, proses komunikasi dalam kehidupan manusia menjadi lebih mudah dan efisien. Perkembangan teknologi yang sangat pesat telah menghadirkan berbagai macam aplikasi yang dapat memudahkan orang-orang untuk saling bertukar informasi. Salah satu teknologi yang sangat membantu proses komunikasi tersebut adalah internet. Dengan adanya internet, segala bentuk informasi dapat kita peroleh dengan cara yang mudah, singkat, serta memakan biaya yang sedikit. Namun demikian, adanya teknologi internet yang dikatakan banyak menghadirkan berbagai macam manfaat positif, tak jarang menjadi ancaman negatif bagi segelintir orang. Seperti yang kita ketahui, pada masa sekarang ini, terutama di kota-kota besar, manusia didorong untuk bersaing secara ketat di berbagai aspek. Salah satu aspek tersebut adalah di dunia bisnis. Tak jarang seseorang memiliki angka mobilitas yang sangat tinggi untuk mendukung eksistensinya dalam dunia globalisasi. Seseorang terkadang dituntut untuk dapat berpindah lokasi dari satu kota ke kota lain dengan waktu yang singkat. Untuk mengatasi hal ini, transportasi udara tak jarang menjadi pilihan, karena dianggap cukup efisien. 1

2 2 Di Indonesia sendiri, sudah banyak terdapat maskapai penerbangan yang menyediakan unit-unit pesawat dengan berbagai macam tujuan keberangkatan. Untuk memenuhi kebutuhan masyarakat dalam melakukan suatu perjalanan dengan menggunakan pesawat terbang, maka banyak pula bermunculan agen-agen perjalanan yang saling berlomba-lomba untuk menawarkan pelayanan yang baik yang bisa menarik minat serta tanggapan yang positif dari para konsumennya agar tetap setia terhadap agen perjalanan tersebut. Banyaknya agen-agen perjalanan yang terus bermunculan inilah yang akhirnya mendorong setiap agen perjalanan yang ada untuk melakukan suatu inovasi agar mampu terus bersaing dengan agen-agen perjalanan yang lainnya. Agen perjalanan yang ingin bertahan dalam dunia persaingan, selain terus berusaha dengan memberikan pelayanan yang terbaik, juga harus mampu memberikan suatu pelayanan yang dianggap berbeda atau unik di mata konsumennya agar merasa puas dengan pelayanan yang diterima dari pihak agen. Dengan demikian, konsumen dapat setia terhadap suatu agen perjalanan. Di zaman yang serba cepat serta modern seperti sekarang ini, internet sebagai salah satu fasilitas penting dalam melakukan berbagai aktivitas semakin banyak digunakan secara intensif. Persaingan di dalam dunia bisnis pun turut berkembang dengan adanya kemajuan teknologi internet. Dengan adanya layanan pemesanan tiket penerbangan secara online yang bisa dilakukan sendiri oleh masyarakat umum, banyak travel agent yang terpengaruh performansinya dalam memperoleh pelanggan dan penjualan tiket penerbangan. PT Pancasona Megawisata Tour & Travel adalah perusahaan yang bergerak di bidang jasa yang memberikan pelayanan terhadap konsumennya dalam

3 3 mendapatkan tiket penerbangan. Perusahaan yang sudah berdiri sejak tahun 1995 ini, bisa dikatakan telah berpengalaman di bidangnya, terutama dalam hal mengerti serta memahami keinginan para konsumennya. Terhitung sejak tahun berdirinya, PT Pancasona Megawisata telah melayani sekitar ratusan hingga puluhan ribu konsumen. Dari banyaknya konsumen yang telah dilayani tersebut ada yang masih tetap setia terhadap PT Pancasona Megawisata namun ada pula konsumen yang hanya beberapa kali menggunakan jasa perusahaan. Berpindahnya lokasi, pergantian tenaga kerja, dan pergantian kepemilikan PT ikut serta mempengaruhi tanggapan kepuasan dari konsumen itu sendiri. PT Pancasona Megawisata juga sempat membuka cabang di daerah Pasar Baru, Jakarta Pusat. Namun dengan alasan kurangnya sumber daya pekerja yang berkompeten, maka cabang tersebut ditutup. Pada saat ini, PT Pancasona Megawisata sedang dalam proses pergantian nama PT, yang akan diikuti oleh pembukaan cabang baru di daerah Sunter. Dengan adanya latar belakang permasalahan yang telah dijabarkan tersebut, maka penulis tertantang untuk melakukan penelitian. Penelitian yang akan dilakukan penulis ini, bersangkutan dengan kemajuan perkembangan teknologi yang sekiranya membawa pengaruh terhadap penjualan tiket pada travel agent. Berdasarkan studi kasus yang dilakukan oleh penulis, maka karya tulis ini akan berjudul ANALISIS KEMAJUAN TEKNOLOGI KOMUNIKASI PEMESANAN TIKET ONLINE YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMEN DI PT PANCASONA MEGAWISATA PERIODE APRIL 2012.

4 4 1.2 Ruang Lingkup Penelitian ini hanya akan membahas perubahan perilaku konsumen yang disebabkan oleh adanya kemajuan teknologi komunikasi pemesanan tiket secara online di PT Pancasona Megawisata. 1.3 Perumusan Masalah Bagaimana kemajuan teknologi komunikasi pemesanan tiket secara online dapat mempengaruhi perilaku konsumen PT Pancasona Megawisata? 1.4 Asumsi Kemajuan teknologi komunikasi pemesanan tiket secara online dapat sangat mempengaruhi perubahan perilaku konsumen PT Pancasona Megawisata. 1.5 Tujuan dan Manfaat Tujuan yang ingin dicapai dari diadakannya penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi yang tepat yang dapat dilakukan oleh travel agent khususnya PT Pancasona Megawisata untuk mempertahankan pelanggan serta menghindari penurunan angka penjualan tiket yang disebabkan oleh berkembangnya teknologi pemesanan tiket secara online.

5 5 Sedangkan manfaat yang bisa didapat dari penelitian ini, digolongkan menjadi 2 bagian, yaitu: 1. Manfaat akademis: Menjadi pertimbangan dan inspirasi dalam penelitian selanjutnya yang berkaitan dengan pemanfaatan serta penerapan teori dalam topik perilaku konsumen. 2. Manfaat praktis: Penelitian yang dilakukan ini nantinya akan berguna bagi perusahaan untuk mengetahui tingkat kepuasan konsumen terhadap pelayanan yang diberikan, serta dapat dijadikan bahan pertimbangan untuk melakukan perkembangan pelayanan agar konsumen yang setia terhadap perusahaan bisa bertambah jumlahnya. 1.6 Metodologi Metode yang dipilih oleh penulis adalah metode kualitatif. Dimana dengan menggunakan metode kualitatif ini, penelitian yang dilakukan bisa memberikan hasil yang lebih mendalam serta rincian yang lebih kompleks yang sulit diungkapkan. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode pengumpulan data kualitatif menurut Nasution dalam buku Elvinaro (2010:183) yang terdiri dari:

6 6 1. Data dari lapangan: Data dikumpulkan sendiri oleh peneliti secara pribadi dengan turun ke lapangan serta mengumpulkan informasi melalui observasi atau wawancara. Wawancara yang dilakukan bersifat terbuka dan tidak terstruktur. Pertanyaan yang diajukan dalam proses wawancara, diajukan secara wajar berdasarkan ucapan atau buah pikiran yang dicetuskan oleh responden. 2. Observasi Dasar semua ilmu pengetahuan, yakni mengumpulkan data. Bila kita ingin mengenal kelas sosial, maka kita harus memasuki dunia itu. Kita harus hidup di kalangan manusia, mempelajari bahasanya, melihat sendiri apa yang terjadi, mendengarkan sendiri apa yang dikatakan orang. Dalam setiap pengamatan, kita harus selalu mengaitkan dua hal, yakni informasi (misalnya apa yang terjadi) dan konteks (hal-hal yang berkaitan di sekitarnya). Maka dari itu, dalam observasi kita tidak hanya mencatat suatu kejadian atau peristiwa, tetapi juga mencatat segala sesuatu atau sebanyak mungkin hal-hal yang diduga ada kaitannya. 3. Wawancara Informasi berdasarkan perspektif, pikiran, dan perasaan responden disebut emik. Informasi emik (pandangan responden) tidak dapat dipisahkan dari informasi etik (pandangan peneliti). Ada tiga macam pendekatan dalam wawancara: a. Dalam bentuk percakapan informal yang mengandung unsur spontanitas, santai, tanpa pola, atau arah yang ditentukan sebelumnya.

7 7 b. Menggunakan lembaran berisi garis besar pokok-pokok, topik atau masalah yang dijadikan pedoman dalam dialog. c. Menggunakan daftar pertanyaan yang lebih terperinci, namun bersifat terbuka yang telah disiapkan terlebih dahulu dan akan diajukan menurut urutan dan rumusan yang tercantum. 4. Dokumen Data penelitian naturalistik diperoleh dari sumber bukan manusia, di antaranya dokumen dan bahan statistik. Dokumen terdiri atas tulisan pribadi seperti buku harian, surat-surat, dan dokumen resmi. Keuntungan bahan tulisan ini antara lain bahan itu sudah ada, sudah tersedia, dan siap dipakai. Sehingga tidak membutuhkan biaya yang besar, hanya diperlukan waktu untuk mempelajarinya. 5. Bahan statistik Data kuantitatif yang dapat dimanfaatkan dalam penelitian kualitatif adalah data statistik yang biasanya dimiliki oleh setiap lembaga, perusahaan, atau organisasi. 1.7 Sistematika Penulisan Dalam sub bab ini akan diterangkan secara singkat mengenai apa yang akan dibahas di setiap babnya. Tujuan adalah untuk memudahkan pembaca dalam mengikuti alur di setiap bab yang akan dibahas nanti. Berikut adalah penjelasan deskriptifnya:

8 8 BAB I PENDAHULUAN Dalam bab ini, akan dibahas mengenai latar belakang mengenai pembuatan skripsi ini, ruang lingkup yang dibahas dalam skripsi, tujuan dan manfaat dari diadakan nya penelitian serta penulisan skripsi, serta metodologi apa yang akan digunakan dalam penelitian dan penulisan skripsi ini. BAB II LANDASAN TEORI Pada bab ini akan dibahas mengenai teori-teori yang akan digunakan oleh penulis sebagai bahan acuan dalam proses penelitian dan penulisan skripsi. Teori-teori yang digunakan disini adalah teori-teori yang dikemukakan oleh para ahli di bidangnya yang berkaitan dengan hal-hal mengenai perilaku konsumen serta kepuasan konsumen terhadap pelayanan yang diberikan oleh perusahaan jasa. BAB III METODE PENELITIAN Dalam bab ini akan dibahas secara terperinci mengenai kepuasan konsumen terhadap pelayanan yang diberikan oleh PT Pancasona Megawisata, metode pengumpulan data yang dipilih serta dilakukan oleh penulis, serta analisis data dan permasalahan yang ada. BAB IV HASIL PENELITIAN Dengan menggunakan metode kualitatif, pada bab ini akan dipaparkan secara jelas hasil dari penelitian yang telah dilakukan. Data serta hasil penelitian yang ada akan dipaparkan pada bab ini, serta pembahasannya secara jelas.

9 9 BAB V SIMPULAN DAN SARAN Bab ini berisi mengenai kesimpulan mengenai analisis yang dilakukan oleh penulis serta kesimpulan secara singkat yang terkait pada bab-bab yang telah ditulis oleh penulis. Terdapat juga saran-saran yang diharapkan dapat meningkatkan kualitas penulis dalam proses penulisan selanjutnya.

WAWANCARA. Q: Menurut tanggapan Bapak, bagaimana mengenai teknologi yang terus

WAWANCARA. Q: Menurut tanggapan Bapak, bagaimana mengenai teknologi yang terus L1 WAWANCARA 1. Wawancara Dengan Pemilik Perusahaan Q: Menurut tanggapan Bapak, bagaimana mengenai teknologi yang terus berkembang? A: Sekarang sih ngerjain apa-apa jadi enak. Lebih gampang semuanya, soalnya
