BAB I PENDAHULUAN. suatu organisme tertentu bertahan hidup dan bereproduksi(hall et al, 1997).

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. suatu organisme tertentu bertahan hidup dan bereproduksi(hall et al, 1997)."

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Habitat merupakan kondisi yang ada pada suatu area yang menyebabkan suatu organisme tertentu bertahan hidup dan bereproduksi(hall et al, 1997). Pengelolaan habitat satwa liar, membutuhkan informasi detail tentang persebaran dan kelimpahan satwa untuk memahami ekologi sekaligus untuk menyusun arahan pengelolaan (Singh et al, 2009). Salah satu pendekatan untuk mendeskripsikan habitat adalah menggunakan indeks kesesuaian habitat ( habitat suitability index). Habitat suitability index (HSI) adalah sebuah alat untuk memprediksi kualitas atau kesesuaian habitat untuk spesies tertentu berdasarakan penilaian faktor-faktor habitat seperti struktur, tipe, dan pengaturan spasialnya. HSI merupakan permodelan sederhana yang berguna untuk melihatfaktor-faktor utama yang mempengaruhi kelimpahan dan keberadaan satwa liar (Morrisson et al, 2006). Menimbang potensi pendekatan HSI yang besar dalam memprediksi distribusi satwa dan sulitnya penelitian lapangan untuk mencapai seluruh lokasi, maka pendekatan HSI untuk memprediksi distribusi banteng merupakan pendekatan yang paling reliable saat ini. Status konservasi Banteng dalam IUCN Red List of Threatened Spesies adalah Endangered (Terancam Punah). Banteng memiliki persebaran alami di 1

2 2 pulau Jawa dan Kalimantan dengan rincian sebagai berikut (Prosiding Workshop Pengelolaan Banteng di Tamana Nasional Baluran, 2011): a. Sebaran Banteng di Pulau Jawa Semenanjung Ujung Kulon Jawa Barat, di Taman Nasional Ujung Kulon tercatat bahwa pada tahun 1997 populasi banteng pada saat itu berjumlah 905 ekor. Cagar Alam Cikepuh-Cibanteng mencatat pada tahun 2003 populasi banteng berjumlah 25 sampai 65 ekor. Di Bonjonglarang Jayanti pada tahun 1988 sudah tidak tercatat adanya populasi banteng. Cimapag serta Cikamurang juga terdapat banteng sampai pada tahun 1970 tetapi tidak disertai dengan adanya data kuantitatif yang akurat. Sama halnya dengan keberadaan banteng di Kediri Jawa Timur di mana tidak tercatat adanya banteng sampai tahun Begitu pula dengan di Cagar Alam Leuwung sancang, Pantai Malang dan Pantai Malang. Keberadaan banteng yang tercatat masih banyak dijumpai adalah di Taman NAsional Meru Betiri, Taman Nasional Baluran dan Taman Nasional Alas Purwo. b. Persebaran Habitat Banteng di Pulau Kalimantan Kabupaten Lamandau, Kabupten Nunukan, Kabupaten Malinau serta Kabupaten Berau terdapat populasi banteng tetapi tidak didukung dengan adanya data kuantitatif yang akurat pada kawasan tersebut. Berbeda dengan Taman Nasional Kutai yang populasi banteng sampai dengan tahun 2003 terdapat sebanyak 34 ekor. Taman Nasional Kayan Mentarang juga terdapat keberadaan populasi banteng sampai pada tahun 2009 berjumlah 40 sampai 50 ekor.

3 3 Sebaran banteng di Kabupaten Banyuwangi berada di beberapa kawasan konservasi seperti di Taman Nasional Meru Betiri dan Taman Nasional Alas Purwo. Selain itu populasi banteng juga didapati di kawasan hutan produksi yang dikelola oleh Perum Peruhutani yaitu di KPH Banyuwangi Selatan. Data-data empiris mengenai keberadaan banteng di dalam kawasan KPH Banyuwangi Selatan sudah ada dan tercatat di dalam lembar buku kegiatan pengelolaan lingkungan perusahaan, namun data persebaran prediktif untuk keberadaan banteng belum tersedia. Prediksi keberadaan banteng di luar kawasan konservasi dirasa penting untuk dilakukan, mengingat daya jelajah banteng yang merupakan mamalia besar yang cukup jauh sehingga tidak menutup kemungkinan banteng dapat bergerak keluar kawasan konservasi dan menempuh perjalanan yang panjang. Pengetahuan mengenai kebutuhan habitat atau kesesuaian habitat serta distribusi spesies yang terancam punah seperti banteng merupakan informasi yang penting agar koservasi dan manajemen populasinya berhasil (Rushton et al, 2004). Hal tersebut mungkin terjadi jika suatu kawasan di luar kawasan konservasi memiliki kesamaan kualitas habitat dengan habitatnya di dalam kawasan konservasi. Sistem informasi geografis (SIG) memiliki kemampuan khusus dan ideal untuk menganalisa data-data spasial yang bisa diaplikasikan dalam berbagai kegiatan dan berbagai bidang (Prahasta, 2009). SIG juga diharapkan mampu untuk menganalisa dan memberikan solusi terhadap isu konservasi kawasan dan konservasi satwa liar. Pada kenyataannya pergerakan satwa liar dalam habitat serta sekitar habitatnya menjadikan analisis secara spasial menjadi bagian penting

4 4 dalam pemodelan habitat sehingga penggunaan aplikasi SIG menjadi penting dalam pemodelan habitat (Rickers et., al 1995). Situasi sulit dalam pemodelan spasial yang memerlukan analisis multikriteria seperti pemodelan kesesuaian habitat banteng adalah bagaimana menentukan besaran bobot atau nilai relatif suatu kriteria yang akan dievaluasi besarnya pengaruh kriteria tersebut dalam suatu habitat satwa. Salah satu teknik yang sangat populer untuk menghitung pembobotan variabel-variabel adalah Analytical Hierarchy Process (AHP). AHP dikembangkan oleh Saaty (1980). AHP sangat membantu untuk menghitung bobot banyak faktor dengan membangun tingkatan yang terstruktur pada kriteria yang digunakan dan nantinya akan dibandingkan dengan faktor lain yang relevan dengan masalah yang dihadapi (Duc, 2006). 1.2 Perumusan masalah 1. banteng Perum Perhutani.kbKPH Banyuwangi Selatan kb banteng Oleh karena itu, ubt:bkbkph Banyuwangi Selatan?Apakah penggunaan data empiris yang ada selama ini memberikan hasil yang lebih baik daripada HSI Map yang berbasiskan hipotesa distribusi untuk populasi banteng di Perum Perhutani? 1.3 Tujuan Penelitian Secara umum tujuan penelitian ini adalah mengetahui potensi distribusi banteng di Perum Perhutani KPH Banyuwangi Selatan. Untuk mencapai tujuan tersebut, maka tujuan khusus penelitian ini adalah:

5 5 a. Mengetahui karakter habitat yang penting bagi distribusi banteng di KPH Banyuwangi Selatan. b. Mengetahui lokasib terkhusus di Perum Perhutani KPH Banyuwangi SelatanMengestimasi persebaran banteng menggunakan HSI map dan membandingkan data empiris keberadaan banteng di Perum Perhutani KPH Banyuwangi Selatan untuk dapat mengetahui apakah HIS Map lebih baik dari data empiris. 1.4 Manfaat Penelitian Banteng merupakan spesies prioritas yang ditetapkan oleh pemerintah Indonesia untuk dipulihkan populasinya di alam (Arahan strategis konservasi spesies nasional , Peraturan Menteri Kehutanan No P.57/Menhut-II/2008). Hingga saa tini data distribusi banteng yang akura tbelum dimiliki oleh berbagai kawasan konservasi di Indonesia. Kawasan konservasi di Indonesia saat ini menerima ancaman serius dari perilaku manusia yang mengancam kawasan dan spesies-spesies yang dilindungi. Data terakhir menunjukkan bahwa banteng hanya tersebar di 13 kawasan lindung di pulau Jawa (Pudyatmoko, 2004). Sayangya ketiga belas kawasan tersebut terpisah satu sama dengan lainnya sehingga upaya konservasi yang dirintis mengalami hambatan dengan hilangnya koridor bagi banteng. Kondisi ini diperparah dengan tekanan yang besar dari manusia melalui jumlah penduduk yang padat dan perburuan liar, serta musuh alami berupa Anjing Liar (Cuon Alpinus). Penelitian ini akan dilakukan di luar kawasan konservasi (KPH Banyuwangi Selatan) yang saat ini merupakan kawasan produksi yang memiliki

6 6 kondisi kritis. Spesies yang dipilih untuk penelitian ini juga masuk dalam prioritas konservasi nasional.untuk itu penelitian ini memiliki nilai strategis yang sangat tinggi baik bagi bangsa maupun UGM pada khususnya. Hasil penelitian ini diharapkan mampu memberikan masukan praktis bagi pengelolaan habitat dan pengelolaan kawasan hutan serta memberi kontribusi bagi perbaikan data populasi banteng yang krusial bagi konservasi banteng dan kesesuaian habitat banteng dalam sudut pandang spasial di alam. Pada akhirnya penelitian ini nantinya dapat memberikan masukkan dalam pengelolaan serta konservasi habitat banteng di kawasan Banyuwangi selatan terkhusus di KPH Banyuwangi Selatan dengan lebih efektif dan efisien serta dapat diaplikasikan di wilayah lain.

1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang 1 1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Banteng (Bos javanicus) merupakan salah satu jenis satwa liar yang dilindungi menurut Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 1999 tentang Pengawetan Jenis Tumbuhan dan Satwa
