KEPUTUSAN BUPATI ACEH SINGKIlL NOMOR 256 TAHUN 2014 TENTANG PENETAPAN INDIKATOR KINERJA UTAMA DI LINGKUNGANPEMERINTAH KABUPATEN ACEH SINGKIL

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KEPUTUSAN BUPATI ACEH SINGKIlL NOMOR 256 TAHUN 2014 TENTANG PENETAPAN INDIKATOR KINERJA UTAMA DI LINGKUNGANPEMERINTAH KABUPATEN ACEH SINGKIL"

Transkripsi

1 KEPUTUSAN BUPATI ACEH SINGKIlL NOMOR 256 TAHUN 2014 TENTANG PENETAPAN INDIKATOR KINERJA UTAMA DI LINGKUNGANPEMERINTAH KABUPATEN ACEH SINGKIL BUPATI ACEH SINGKIL, Menimbang : a. bahwa untuk melaksanakan ketentuan dalam Pasal 3 dan Pasal 4 Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor PER/09/M.PAN/5/2007 tentang Pedoman Umum Penetapan Indikator Kinerja Utama di Lingkungan Instansi Pemerintah, perlu menetapkan Indikator Kinerja Utama di lingkungan Pemerintah Kabupaten Aceh Singkil; b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a, perlu ditetapkan dalam suatu Keputusan; Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 14 Tahun 1999 tentang Pembentukan Daerah Tingkat II Kabupaten Aceh Singkil (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 48, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3688); 2. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang- Undang Nomor 12 tahun 2008 tentang Perubahan Kedua atas Undang-Undang Nomor 32 tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4844); 3. Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2006 tentang Pemerintahan Aceh (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 62, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4633); 4. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5234); Bagian Hukum Setdakab Aceh Singkil,- 1

2 5. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2006 tentang Laporan Keuangan dan Kinerja Instansi Pemerintah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 25, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4614); 6. Peraturan Presiden Nomor 81 Tahun 2010 tentang Grand Design Reformasi Birokrasi; 7. Peraturan Presiden Nomor 29 Tahun 2014 tentang Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah; 8. Peraturan Menteri Negara Pandayagunaan Aparatur Negara Nomor Per/09/M.PAN/5/2007 tentang Pedoman Umum Penetapan Indikator Kinerja Utama di Lingkungan Instansi Pemerintah; 9. Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor PER/20/M.PAN/11/2008 tentang Petunjuk Penyusunan Indikator Kinerja Utama; 10. Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 20 Tahun 2010 tentang Road Map Reformasi Birokrasi; 11. Peraturan Menteri Negara Pandayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 53 Tahun 2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja dan Tata Cara Revie Atas Laporan Kinerja Instansi Pemerintah; 12. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 53 Tahun 2011 tentang Pembentukan Produk Hukum Daerah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 694) 13. Peraturan Bupati Aceh Singkil Nomor 28 Tahun 2014 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Kabupaten Aceh Singkil Tahun ; MEMUTUSKAN: Menetapkan : KEPUTUSAN BUPATI TENTANG PENETAPAN INDIKATOR KINERJA UTAMA DI LINGKUNGANPEMERINTAH KABUPATEN ACEH SINGKIL. KESATU : lndikator Kinerja Utama (IKU) merupakan acuan ukuran kinerja yang digunakan oleh masing-masing unit kerja dilingkungan Pemerintah Kabupaten Aceh Singkil untuk menetapkan rencana kinerja tahunan, rencana kerja dan anggaran, menyusun dokumen penetapan kinerja, menyusun laporan akuntabilitas kinerja serta melakukan evaluasi pencapaian kinerja sesuai dengan dokumen Rencana Pembangunan Jangka Menengah Kabupaten Aceh Singkil Tahun , sebagaimana tercantum dalam lampiran I dan lampiran II Keputusan ini. Bagian Hukum Setdakab Aceh Singkil,- 2

3 KEDUA : Penetapan Indikator Kinerja Utama (IKU) dilingkungan Pemerintah Kabupaten Aceh Singkil bertujuan; a. untuk memperoleh informasi kinerja yang penting dan diperlukan dalam menyelenggarakan manajemen kinerja secara baik;dan b. untuk memperoleh ukuran keberhasilan dari pencapaian suatu tujuan dan sasaran strategis organisasi yang digunakan untuk perbaikan kinerja dan peningkatan akuntabilitas kinerja. KETIGA : Keputusan ini berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Aceh Singkil pada tanggal29 Desember 2014 Paraf Paraf Salinan dari Keputusan ini disampaikan kepada: 1. Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia; 2. Gubernur Aceh di Banda Aceh; 3. Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten Aceh Singkil; 4. Kepala BAPPEDA Aceh Singkil; 5. Inspektur Inspektorat Daerah Kabupaten Aceh Singkil di Singkil; Bagian Hukum Setdakab Aceh Singkil,- 3

4 LAMPIRAN I KEPUTUSAN BUPATI ACEH SINGKIL NOMOR256 TAHUN 2014 TENTANG PENETAPAN INDIKATOR KINERJA UTAMA DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN ACEH SINGKIL 1. Pemerintah Kabupaten : Aceh Singkil. 2. Kewenangan : Mengatur dan mengurus urusan pemerintahan dalam semua sektor publik kecuali urusan pemerintahan yang menjadi kewenangan Pemerintah Aceh dan Pemerintah Pusat. 3. Indikator Kinerja Utama : NO IPM IKU 2 Tingkat daya tampung pendidikan PAUD 3 Angka Partisipasi Murni SD/MI 4 Angka Partisipasi Murni SMP/MTs 5 Angka Partisipasi Murni SMA/MA/SMK 6 Rata-rata lama sekolah 7 Angka melek huruf usia tahun 8 Jumlah SMP/MTs yang memiliki guru dengan kualifikasi S1 atau D-IV dan telah memiliki sertifikat pendidik 35% 9 Pertolongan persalinan oleh bidan atau nakes yang mempunyai kompetensi kebidanan 10 Cakupan neonatus dengan komplikasi yang ditangani 11 Cakupan kelurahan/desa Uci 12 Cakupan pelayanan anak balita 13 Cakupan penderita gizi buruk mendapatkan perawatan 14 Cakupan peserta KB aktif 15 Cakupan penemuan dan penanganan penderita penyakit AFP, pneumonia balita, TB paru, DBD dan Diare 16 Tingkat derajat desentralisasi (PAD/Penerimaan Daerah) Bagian Hukum Setdakab Aceh Singkil,- 4

5 17 Opini BPK terhadap laporan keuangan Pemerintah Daerah 18 Cakupan Legislasi Produk Hukum (Raqan, Perbup) 19 Persentase pencapaian sistem AKIP berdasarkan hasil evaluasi 20 Peringkat Prestasi kinerja Berdasarkan evaluasi LPPD 21 Cakupan Penerbitan Kartu Keluarga 22 Cakupan Penerbitan Kartu Tanda Penduduk 23 Cakupan Penerbitan Kutipan Akte Kelahiran 24 Cakupan Penerbitan Kutipan Akte Kematian 25 Jumlah Prestasi dalam bidang olahraga 26 Tingkat produksi komoditi : Padi, Jagung, Palawija 27 Peningkatan ketersediaan ternak per tahun 28 Meningkatnya reboisasi hutan dan penghijauan lahan 29 Tingkat produksi komoditi Sawit 30 Jumlah Hasil Produksi Perikanan Laut 31 Jumlah Hasil Produksi Perikanan Air Tawar 32 Jumlah Koperasi yang aktif 33 Jumlah Koperasi yang sehat 34 Tersedianya jalan yang menjamin perjalanan dapat dilakukan sesuai dengan kecepatan rencana 35 Tersedianya akses air minum yang aman melalui Sistem Penyediaan Air Minum dengan jaringan perpipaan dan bukan jaringan perpipaan terlindungi dengan kebutuhan pokok minimal 60 liter/orang/ hari 36 Berkurangnya luasan permukiman kumuh di kawasan perkotaan. 37 Cakupan ketersediaan rumah layak huni 38 Persentase pencegahan dini dan Penanggulangan bencana 39 Jumlah objek wisata 40 Jumlah wisatawan ke objek wisata : a. Wisatawan dalam Negeri b. Wisatawan luar Negeri 41 Persentase peningkatan penanaman tanaman pada taman jalan utama Bagian Hukum Setdakab Aceh Singkil,- 5

6 42 Persentase (%) Fakir Miskin dan PMKS Lainnya Yang Memperoleh Bantuan Sosial Untuk Pemenuhan Kebutuhan Dasar Persentase (%) Keluarga Miskin Yang Menerima Program Pemberdayaan Sosial Melalui 43 Kelompok Usaha Bersama (KUBE) atau Kelompok Sosial Ekonomi Sejenis Lainnya Persentase (%) Penyandang Cacat Fisik Dan Mental Yang Telah Menerima Jaminan Sosial Besaran Pencari Kerja Yang Terdaftar Yang Ditempatkan 46 Indeks Keluarga Sejahtera 47 Jumlah Pelaksanaan Syiar dakwah dan peribadatan kepada masyarakat 48 Jumlah Kasus Pelanggaran Syariat Islam yang ditindaklanjuti/diselesaikan (Kali) Bagian Hukum Setdakab Aceh Singkil,- 6

7 Pemerintah Kabupaten Aceh Singkil LAMPIRAN II KEPUTUSAN BUPATI ACEH SINGKIL NOMOR 256 TAHUN 2014 TENTANG PENETAPAN INDIKATOR KINERJA UTAMA DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN ACEH SINGKIL NO IKU RUMUS PERHTUNGAN SUMBER PENANGGUNG- DATA JAWAB IPM X(1) : Indeks Harapan Hidup X(2) :Indeks Pendidikan BAPPEDA IPM = 1/3 [X(1) + X(2) + X(3)] X(3) : Indeks Standar Hidup Layak 2 Tingkat daya tampung pendidikan PAUD Jumlah siswa yang tertampung pada PAUD Jumlah penduduk usia 4-6 tahun 3 Angka Partisipasi Murni SD/MI Jumlah Siswa SD/MI usia 7-12 tahun Jumlah Penduduk usia 7-12 tahun 4 Angka Partisipasi Murni SMP/MTs Jumlah Siswa SMP/MTs usia tahun Jumlah Penduduk usia tahun DINAS PENDIDIKAN 5 Angka Partisipasi Murni SMA/MA/SMK Jumlah Siswa SMA/MA/SMK usia tahun Jumlah Penduduk usia tahun 6 Rata-rata lama sekolah Jumlah lama siswa duduk di bangku sekolah Jumlah lama duduk dibangku SD/SMP/SMA 7 Angka melek huruf usia tahun Jumlah penduduk >15 tahun keatas melek huruf Jumlah penduduk usia >15 tahun keatas Bagian Hukum Setdakab Aceh Singkil,- 7

8 8 Jumlah SMP/MTs yang memiliki guru dengan kualifikasi S1 atau D- IV dan telah memiliki sertifikat pendidik 35% 9 Pertolongan persalinan oleh bidan atau nakes yang mempunyai kompetensi kebidanan Jumlah Guru berkualifikasi S-1 Jumlah Guru di Kabupaten Aceh Singkil Cakupan pertolongan persalinan oleh tenaga kesehatan= Jumlah ibu bersalin yg ditolong oleh tenaga kesehatan di satu wilayah kerja pada kurun waktu tertentu Jml seluruh sasaran ibu bersalin di satu wilayah kerja dalam kurun waktu yg sama DINAS PENDIDIKAN DINAS KESEHATAN 10 Cakupan neonatus dengan komplikasi yang ditangani Cakupan Neonatus dengan komplikasi yang ditangani= Jumlah neonatus dengan komplikasi yang tertangani Jumlah seluruh neonatus dengan komplikasi yang ada* 11 Cakupan kelurahan/desa Uci Cakupan Desa/Kelurahan Universal Child Immunization (UCI) = Jumlah desa /kelurahan UCI Jumlah seluruh desa/kelurahan DINAS KESEHATAN Bagian Hukum Setdakab Aceh Singkil,- 8

9 12 Cakupan pelayanan anak balita Cakupan pelayanan anak balita = Jml anak balita yg memperoleh pelayanan pemantauan pertumbuhan minimal 8 kali di satu wilayah kerja pd waktu tertentu Jumlah seluruh anak balita disatu wilayah kerja dalam waktu yg sama DINAS KESEHATAN 13 Cakupan penderita gizi buruk mendapatkan perawatan Cakupan pemberian makanan pendamping ASI= Jumlah anak usia 6 24 bln keluarga miskin yg mendapat Makanan Pendamping - ASI Jumlah seluruh anak usia 6 24 bln keluarga miskin DINAS KESEHATAN 14 Cakupan peserta KB aktif Cakupan peserta KB aktif= Jumlah PUS yang menggunakan kontrasepsi di satu wilayah kerja pada kurun waktu tertentu DINAS KESEHATAN Jumlah Seluruh PUS di satu wilayah kerja dalam kurun waktu yang sama Bagian Hukum Setdakab Aceh Singkil,- 9

10 15 Cakupan penemuan dan penanganan penderita penyakit AFP, pneumonia balita, TB paru, DBD dan Diare Non Polio AFP rate per penduduk= 16 Tingkat derajat desentralisasi (PAD/Penerimaan Daerah) PAD/Penerimaan Daerah*100% 17 Opini BPK terhadap laporan keuangan Pemerintah Daerah Hasil evaluasi BPK 18 Cakupan Legislasi Produk Hukum (Raqan, Perbup) Jumlah legislasi yang diterima per tahun Jumlah produk hukum yang disahkan 19 Persentase pencapaian sistem AKIP berdasarkan hasil evaluasi Nilai capaian system AKIP tahun lalu Nilai capaian AKIP tahun berjalan Jumlah kasus AFP non Polio yang dilaporkan Jumlah Penduduk < 15 tahun 20 Peringkat Prestasi kinerja Berdasarkan evaluasi LPPD Tingkat prestasi berdasarkan hasil monitoring dan evaluasi inspektorat Aceh/BPKP Aceh 21 Cakupan Penerbitan Kartu Keluarga KK yg diterbitkan penddk. wajib KK. 22 Cakupan Penerbitan Kartu Tanda Penduduk KTP elek. yg diterbitkan penddk. wajib KTP elekt. 23 Cakupan Penerbitan Kutipan Akte Kelahiran kutipan akta kelahiran yg diterbitkan kelahiran yg terjadi DINAS KESEHATAN DPKKD SETDAKAB DISDUK & CAPIL DISDUK & CAPIL DISDUK & CAPIL 24 Cakupan Penerbitan Kutipan Akte Kematian kutipan akta kematian yg diterbitkan kematian yg terjadi 25 Jumlah Prestasi dalam bidang olahraga Perolehan medali emas, perak dan perunggu dalam setiap event Tk Daerah maupun Tk Nasional PORA 26 Tingkat produksi komoditi : Padi, Jagung, Palawija Jumlah hasil produksi, komoditi Padi, Jagung dan Palawija per tahun Pertanian Bagian Hukum Setdakab Aceh Singkil,- 10

11 27 Peningkatan ketersediaan ternak per tahun Jumlah ternak tahun lalu Jumlah ternak tahun berjalan X Peternakan 28 Meningkatnya reboisasi hutan dan penghijauan lahan Jumlah reboisasi hutan dan penghijauan lahan tahun lalu X Kehutanan Jumlah reboisasi hutan dan penghijauan lahan tahun berjalan 29 Tingkat produksi komoditi Sawit Hasil produksi sawit per ha / tahun Perkebunan 30 Jumlah Hasil Produksi Perikanan Laut Jumlah hasil penangkapan ikan laut /tahun 31 Jumlah Hasil Produksi Perikanan Air Tawar Perikanan Jumlah hasil Produksi Perikanan Air Tawar /tahun 32 Jumlah Koperasi yang aktif 33 Jumlah Koperasi yang sehat 34 Tersedianya Jalan yang Menjamin Perjalanan Dapat Dilakukan sesuai dengan kecepatan rencana 35 Tersedianya akses air minum yang aman melalui Sistem Penyediaan Air Minum dengan jaringan perpipaan dan bukan jaringan perpipaan terlindungi dengan kebutuhan pokok minimal 60 liter/orang/ hari Jumlah Koperasi yang melaksanakan Rapat Anggota Tahunan Jumlah Koperasi yang dilihat dari lembar hasil evaluasi Kecepatan 36 Berkurangnya luasan permukiman kumuh di kawasan perkotaan. Jumlah kumulatif kawasan permukiman kumuh yang telah tertangani di Kota Pada akhir Tahun Pencapaian 37 Cakupan ketersediaan rumah layak huni Rumah layak huni Air Minum Jumlah seluruh luasan permukiman kumuh yang telah ditetapkan oleh Bupati/Walikota di Kab/Kota Rumah LuasJalan yangbagus Ruas jalah yangditempuh keseluruhan MasyarakatYangmemilikiAksesAir MinumYangAman Jumlah Penduduk Kabupaten KotaPadaAkhir Tahun Pencapaian X 100 % Disperindagkop UKM Dinas PU Dinas PU Bagian Hukum Setdakab Aceh Singkil,- 11

12 38 Persentase pencegahan dini dan Penanggulangan bencana Jumlah pelaksanaan kegiatan pencegahan dini dan penanggulangan bencana X 100 % BPBD Jumlah bencana per tahun 39 Jumlah objek wisata 40 Jumlah wisatawan ke objek wisata : a. Wisatawan dalam Negeri b. Wisatawan luar Negeri 41 Persentase peningkatan penanaman tanaman pada taman jalan utama Jumlah objek wisata Jumlah kunjungan wisatawan dalam dan luar negeri per tahun Budaya & OR Luas Penanaman Taman Jalan utama/luas areal penanaman Jalan Utama x 100% BAPEDALDA 42 Persentase (%) Fakir Miskin dan PMKS Lainnya Yang Memperoleh Bantuan Sosial untuk Pemenuhan Kebutuhan Dasar Persentase (%) Fakir Miskin dan PMKS yang menerima bantuan sosial = Jumlah PMKS yang menerima bantuan sosial Jumlah PMKS yang seharusnya menerima bantuan sosial DINSOS, NAKER & TRANS 43 Persentase (%) Keluarga Miskin Yang Menerima Program Pemberdayaan Sosial Melalui Kelompok Usaha Bersama (KUBE) atau Kelompok Sosial Ekonomi Sejenis Lainnya Persentase (%) korban bencana dalam 1 tahun yang menerima bantuan sosial selama masa tanggap darurat = Jumlah korban bencana dalam 1 tahun yang menerima bantuan sosial selama masa tanggap darurat Jumlah korban bencana dalam 1 tahun yang seharusnya menerima bantuan sosial selama masa tanggap darurat X 100 DINSOS, NAKER & TRANS Bagian Hukum Setdakab Aceh Singkil,- 12

13 44 Persentase (%) Penyandang Cacat Fisik Dan Mental Yang Telah Menerima Jaminan Sosial Persentase (%) penyandang cacat fisik dan mental, serta lanjut usia tidak potensial yang menerima jaminan sosial dalam 1 tahun. = Jumlah penyandang cacat fisik dan mental, serta lanjut usia tidak potensial yang menerima jaminan sosial dalam 1 tahun darurat lengkap dalam 1 tahun. Jumlah penyandang cacat fisik dan mental, serta lanjut usia tidak potensial yang seharusnya menerima jaminan sosial dalam 1 tahun DINSOS, NAKER & TRANS 45 Besaran Pencari Kerja Yang Terdaftar Yang Ditempatkan pencari kerja yang ditempatkan pencari kerja yang terdaftar X 100 DINSOS, NAKER & TRANS 46 Indeks Keluarga Sejahtera PUS yg usia istrinya < 20 th 47 Jumlah Pelaksanaan Syiar dakwah dan peribadatan kepada masyarakat 48 Jumlah Kasus Pelanggaran Syariat Islam yang ditindaklanjuti/diselesaikan (Kali) PUS yg usia istrinya th Jumlah pelaksanaan Syi ar Dakwah dan peribadatan selama satu tahun Jumlah Kasus Pelanggaran Syari at Islam X 100 RENSTRA SKPD RENSTRA SKPD BPPKS Dinas Syariat Islam Bagian Hukum Setdakab Aceh Singkil,- 13

14 Bagian Hukum Setdakab Aceh Singkil,- 14

BUPATI ACEH SINGKIL PROVINSI ACEH KEPUTUSAN BUPATI ACEH SINGKIL NOMOR TAHUN 2015 TENTANG

BUPATI ACEH SINGKIL PROVINSI ACEH KEPUTUSAN BUPATI ACEH SINGKIL NOMOR TAHUN 2015 TENTANG BUPATI ACEH SINGKIL PROVINSI ACEH KEPUTUSAN BUPATI ACEH SINGKIL NOMOR TAHUN 2015 TENTANG PENETAPAN INDIKATOR KINERJA UTAMA DI LINGKUNGANPEMERINTAH KABUPATEN ACEH SINGKIL BUPATI ACEH SINGKIL, Menimbang
