BAB 6 SIMPULAN, KETERBATASAN PENELITIAN, DAN REKOMENDASI. kewajiban melayani kebutuhan dasar masyarakat dalam hal air bersih sekaligus

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 6 SIMPULAN, KETERBATASAN PENELITIAN, DAN REKOMENDASI. kewajiban melayani kebutuhan dasar masyarakat dalam hal air bersih sekaligus"

Transkripsi

1 BAB 6 SIMPULAN, KETERBATASAN PENELITIAN, DAN REKOMENDASI 6.1. Simpulan Terdapat dua fungsi penting yang harus diemban oleh PDAM yaitu kewajiban melayani kebutuhan dasar masyarakat dalam hal air bersih sekaligus perusahaan profit oriented agar dapat memberikan kontribusi kepada PAD di daerah. Berdasar hal itu, diperlukan pengukuran kinerja yang tepat untuk dapat mengukur keberhasilan manajemen dalam pencapaian kedua tujuan tersebut secara berimbang. Dalam pengukuran kinerja PDAM Tirtamarta, penilaian kinerja dilakukan oleh pihak eksternal dengan menggunakan indikator berupa regulasi yang bersifat top down. Indikator tersebut digunakan untuk menilai kinerja dan kesehatan perusahaan yang mempunyai fungsi ganda yaitu mengemban misi sosial menyediakan air minum bagi masyarakat sekaligus mencari laba untuk dapat berkontribusi bagi PAD Kota Yogyakarta. Namun pada kenyataanya justru indikator tersebut mempunyai dampak yang kontra produktif terhadap PDAM Tirtamarta. Di samping itu, PDAM Tirtamarta belum memiliki indikator kinerja kunci di tingkat perusahaan yang dapat dijadikan ukuran pencapaian keberhasilan serta memotivasi anggota organisasi dalam peningkatan kinerja perusahaan. Dari permasalahan tersebut penulis tertarik untuk melakukan evaluasi terhadap indikator kinerja yang diterapkan di PDAM Tirtamarta sekaligus 85

2 86 memberikan rumusan indikator yang lebih tepat untuk digunakan sebagai pengukuran kinerja perusahaan. Pertanyaan yang akan dijawab dalam penelitian ini adalah apakah indikator kinerja yang digunakan selama ini telah dapat menggambarkan pencapaian prestasi secara obyektif dan komprehensif sesuai dengan fungsi, tujuan dan karakteristik PDAM Tirtamarta, serta bagaimanakah rumusan indikator kinerja kunci yang tepat dan obyektif yang dapat menggambarkan pencapaian keberhasilan PDAM Tirtamarta Yogyakarta. Evaluasi dilakukan dengan membandingkan antara indikator kinerja eksisting dengan peta keberhasilan PDAM Tirtamarta. Peta keberhasilan tersebut disusun dengan terlebih dahulu melakukan identifikasi keinginan dan kontribusi stakeholder, kemudian dilakukan analisa strategi, proses dan kapabilitas perusahaan dalam rangka usaha mencapai keinginan stakeholder tersebut. Ke lima hal tersebut merupakan perspektif yang dibangun menggunakan metode performance prism. Berbagai data dan informasi terkait analisis dan evaluasi diperoleh dengan cara wawancara, diskusi mendalam (FGD), maupun pengisian kuesioner. Dalam perumusan indikator kinerja baru, menggunakan metode diskusi mendalam dengan manajemen tingkat menengah dan puncak pada PDAM Tirtamarta Yogyakarta. Peta keberhasilan yang berhasil disusun terdiri dari tujuh aspek penting yaitu kapasitas dan kapabilitas sumber daya, kualitas tatakelola perusahaan, kualitas pelayanan, tanggung jawab sosial dan lingkungan, cakupan pelayanan,

3 87 kemandirian keuangan, dan peningkatan kualitas kesehatan masyarakat terkait air bersih. Hasil analisis keselarasan antara peta keberhasilan dengan strategi perusahaan terlihat bahwa aspek penting dalam peta keberhasilan telah mengarah kepada pencapaian visi dan misi perusahaan yang menjadi rencana jangka panjang PDAM Tirtamarta, namun terdapat beberapa aspek penting yang tidak menjadi sasaran dalam corporate plan PDAM Tirtamarta periode , yaitu kualitas tatakelola perusahaan, tanggungjawab sosial dan lingkungan, serta peningkatan kesehatan masyarakat terkait air bersih. Dari hasil evaluasi terhadap indikator kinerja eksisting menurut Kepmendagri No. 47 tahun 1999 dan BPP-SPAM, dapat ditarik beberapa kesimpulan sebagai berikut : 1. Terdapat beberapa indikator yang dapat mempunyai dampak negatif terhadap perilaku manajemen, yaitu : a. Rasio laba terhadap penjualan dan rasio laba terhadap aktiva produktif dapat menimbulkan potensi perusahaan untuk mencari pendapatan non operasi untuk meningkatkan laba tanpa memperhatikan kualitas laba karena tidak berdasarkan aktivitas operasi. b. Rasio lancar dan cash ratio memiliki kelemahan yaitu tidak mencerminkan pola arus kas masa depan namun menunjukkan adanya asumsi likuidasi perusahaan bukan situasi kelangsungan usaha. c. Rasio utang jangka panjang terhadap ekuitas, rasio total aktiva terhadap total utang berpotensi menghalangi PDAM untuk menggunakan utang

4 88 jangka panjang sebagai salah satu sumber pendanaan dalam memnuhi kebutuhan aset tetapnya. 2. Terdapat indikator yang tidak menunjukkan pencapaian suatu keberhasilan, namun baru merupakan sebuah inisiatif strategi, yaitu : peneraan meter air pelanggan, kemudahan pelayanan dengan membuka service point di luar kantor, pelaksanaan dan biaya diklat pegawai, serta seluruh indikator pada aspek administrasi menurut Kepmendagri 47/ Terdapat indikator yang lebih tepat dijadikan sebagai regulasi daripada sebuah pengukuran pencapaian hasil, yaitu Rasio Karyawan per 1000 pelanggan. Regulasi yang dimaksud adalah agar jumlah karyawan tidak lebih dari 6 orang per 1000 karyawan untuk menghindari membengkaknya biaya tetap pegawai. 4. Indikator dalam Kepmendagri 47/1999 maupun BPP-SPAM belum secara komprehensif mencakup seluruh aspek penting dalam peta keberhasilan PDAM Tirtamarta. Beberapa aspek penting yang tidak ada indikator adalah aspek kualitas tatakelola parusahaan, tanggung jawab sosial dan lingkungan, serta peningkatan kesehatan masyarakat terkait air bersih. Dari hasil analisis dan identifikasi peta keberhasilan, telah dirumuskan 12 indikator kinerja kunci yang lebih komprehensif, berorientasi hasil dan diharapkan dapat memotivasi kinerja manajemen dalam pencapaian tujuan PDAM Tirtamarta, yaitu : Rasio kas operasi, tingkat kepuasan pegawai, perputaran aset tetap, efektivitas penerapan GCG, tingkat kualitas air, tingkat distribusi air, waktu distribusi air, tingkat kepuasan pelanggan (pelaya nan pendukung), efektivitas

5 89 kegiatan CSR, tingkat cakupan pelayanan pelanggan, pengembalian aset operasi bersih, dan tingkat penurunan penderita waterborne disease Keterbatasan Penelitian Beberapa keterbatasan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Penelitian ini merupakan analisis terhadap indikator kinerja yang telah digunakan dalam penilaian kinerja PDAM Tirtamarta, bukan penilaian ataupun pengukuran atas kinerja PDAM Tirtamarta Yogyakarta. 2. Perumusan indikator kinerja baru yang diusulkan sebatas pada butir-butir indikator dalam masing-masing aspek penting pada peta keberhasilan tidak sampai kepada pembobotan masing-masing aspek dan indikator. 3. Kondisi ataupun permasalahan terkait beberapa indikator eksisting maupun perumusan indikator baru kemungkinan dapat terjadi juga di PDAM selain PDAM Tirtamarta Yogyakarta, namun demikian hasil penelitian ini hanya dapat disimpulkan untuk kondisi PDAM Tirtamarta. Adapun hasil penelitian ini dapat dijadikan sebagai salah satu referensi dalam melakukan penelitian lebih lanjut mengenai analisis indikator bagi PDAM lainnya Rekomendasi Dari hasil analisis yang telah dilakukan, maka peneliti menyarankan kepada PDAM Tirtamarta Yogyakarta untuk melakukan hal-hal sebagai berikut: 1. Memperhatikan aspek tatakelola perusahaan sesuai dengan parameter yang telah ada dalam pedoman pelaksanaan GCG, merencanakan dan melaksanakan

6 90 kegiatan yang berorientasi kepada tanggung jawab sosial dan lingkungan, serta bekerjasama dengan instansi terkait sehubungan dengan pemantauan penyakit yang disebabkan oleh air yang tidak memenuhi standar kesehatan. 2. Mengembangkan sebuah sistem pengukuran kinerja secara internal dengan menggunakan indikator yang telah disusun dan menentukan target capaian kinerja untuk dilakukan evaluasi secara periodik.

BAB 1 P E N D A H U L U A N. kekayaan alam lainnya dikuasai oleh negara untuk sebesar-besarnya kemakmuran

BAB 1 P E N D A H U L U A N. kekayaan alam lainnya dikuasai oleh negara untuk sebesar-besarnya kemakmuran BAB 1 P E N D A H U L U A N 1.1. Latar Belakang Masalah Undang-Undang Dasar 1945 pasal 33 menyatakan bahwa bumi, air dan kekayaan alam lainnya dikuasai oleh negara untuk sebesar-besarnya kemakmuran rakyat.
