Perkembangan Jasa Akomodasi Provinsi Kalimantan Tengah

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Perkembangan Jasa Akomodasi Provinsi Kalimantan Tengah"

Transkripsi

1 Perkembangan Jasa Akomodasi Provinsi Kalimantan Tengah No. 10/10/62/Th. XI, 2 Oktober 2017 BADAN PUSAT STATISTIK PROVINSI KALIMANTAN TENGAH Perkembangan Jasa Akomodasi Provinsi Kalimantan Tengah Selama Agustus 2017, TPK Hotel Berbintang Sebesar 54,96 persen Tingkat Penghunian Kamar (TPK) hotel berbintang selama Agustus sebesar 54,96 persen, naik 9,38 poin dibandingkan bulan sebelumnya yang sebesar 45,58 persen. Jumlah tamu yang menginap di hotel berbintang mencapai orang, terdiri dari orang tamu domestik dan 521 orang tamu asing. Dibandingkan bulan sebelumnya, jumlah tamu domestik dan asing Rata-Rata Lama Tamu Menginap (RLTM) hotel berbintang sebesar 1,43 hari, naik 0,16 hari dibandingkan bulan sebelumnya. Rata-rata lama menginap tamu domestik dan asing masingmasing selama 1,43 hari dan 1,36 hari. TPK hotel non bintang sebesar 33,30 persen, naik 1,61 poin dibandingkan bulan sebelumnya yang sebesar 31,69 persen. Jumlah tamu yang menginap di hotel non bintang mencapai orang, terdiri dari orang tamu domestik dan 108 orang tamu asing. Dibandingkan bulan sebelumnya, jumlah tamu domestik naik 1,99 persen dan asing turun 23,40 persen. RLTM hotel non bintang tercatat 1,55 hari, naik 0,15 hari dibandingkan bulan sebelumnya. RLTM tamu domestik dan asing masing-masing selama 1,55 hari dan 1,43 hari. Perkembangan Jasa Akomodasi Provinsi Kalimantan Tengah 1

2 A. Hotel Berbintang 1. Tingkat Penghunian Kamar Rata-rata tingkat penghunian kamar (TPK) pada hotel berbintang di Kalimantan Tengah selama Agustus 2017 mencapai 54,96 persen, naik 9,38 poin dibandingkan Juli 2017 yang tercatat 45,58 persen. Berdasarkan klasifikasi hotel, TPK hotel bintang 2 sebesar 60,50 persen, bintang 3 sebesar 41,78 persen, dan bintang 4 sebesar 56,36 persen. Dibandingkan bulan sebelumnya, terjadi kenaikan TPK pada klasifikasi hotel bintang 2 dan 4 masing-masing sebesar 14,47 poin dan 8,92 poin. Sementara itu, hotel bintang 3 mengalami penurunan sebesar 0,25 poin Selama periode Agustus 2016 sampai dengan Agustus 2017, TPK hotel bintang cenderung fluktuatif. TPK terendah terjadi di Juli 2017 sebesar 45,58 persen, sedangkan TPK tertinggi terjadi pada Maret 2017 mencapai 66,97 persen. Tabel 1 Perkembangan Tingkat Penghunian Kamar (TPK) di Hotel Berbintang Tahun Bulan TPK (%) Perubahan (poin) B2 B3 B4 Rata2 B2 B3 B4 Rata2 (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) 2016 Ags 55,02 63,20 54,98 57,20 3,10 8,24-1,95 2,48 Sep 51,23 53,52 52,09 52,18-3,79-9,68-2,89-5,02 Okt 60,70 43,79 70,50 60,00 9,47-9,73 18,41 7,82 Nov 56,87 42,17 58,43 53,54-3,83-1,62-12,07-6,46 Des 56,37 39,15 56,54 51,80-0,50-3,02-1,89-1, Jan 68,28 39,11 42,75 52,20 11,91-0,04-13,79 0,40 Feb 46,97 49,44 47,20 47,83-21,31 10,33 4,45-4,37 Mar 76,27 52,20 66,38 66,97 29,30 2,76 19,18 19,14 Apr 62,14 45,54 58,81 57,15-14,13-6,66-7,57-9,82 Mei 74,38 42,28 58,94 61,64 12,24-3,26 0,13 4,49 Jun 53,72 40,42 43,85 47,26-20,66-1,86-15,09-14,38 Jul 46,03 42,03 47,44 45,58-7,69 1,61 3,59-1,68 Ags 60,50 41,78 56,36 54,96 14,47-0,25 8,92 9,38 Jan-Ags ,22 50,20 56,99 53,87 5,52 7,23-7,92 2,04 Jan-Ags ,53 44,23 52,80 54,48 8,32-5,97-4,19 0,61 Rata-rata TPK hotel bintang selama Januari-Agustus 2017 tercatat 54,48 persen atau meningkat 0,61 poin dibandingkan periode yang sama pada tahun sebelumnya yang hanya sebesar 53,87 persen. Kenaikan rata-rata TPK hotel berbintang hanya berasal dari hotel bintang 2 sebesar 8,32 poin. Sebaliknya, TPK hotel bintang 3 dan bintang 4 mengalami penurunan masing-masing sebesar 5,97 poin dan 4,19 poin 2 Perkembangan Jasa Akomodasi Provinsi Kalimantan Tengah

3 2. Jumlah Tamu Menginap Jumlah tamu yang menginap pada hotel berbintang selama Agustus 2017 mencapai orang, sejumlah orang berasal dari tamu domestik dan 521 orang dari tamu asing. Selama dua bulan terakhir jumlah tamu yang menginap di hotel bintang menunjukkan kenaikan, baik pada tamu domestik maupun asing. Pada bulan Agustus 2017, terjadi kenaikan jumlah tamu menginap sebesar 7,96 persen pada tamu domestik dan sebesar 13,26 persen pada tamu asing. Grafik 1 Jumlah Tamu Menginap di Hotel Berbintang Domestik Asing Selama setahun terakhir, jumlah kunjungan tamu asing yang menginap di hotel berbintang mengalami puncaknya pada Agustus 2017 mencapai 521 orang. Sementara pada tamu domestik, mengalami puncaknya di Maret 2017 berjumlah orang. 3. Rata-rata Lama Tamu Menginap (RLTM) Selama Agustus 2017, rata-rata lama menginap tamu pada hotel berbintang mencapai 1,43 hari atau meningkat 0,16 hari dibandingkan bulan sebelumnya. Kenaikan terutama berasal dari tamu domestik sebesar 0,17 hari. Rata-rata lama menginap tamu asing relatif lebih pendek yakni selama 1,36 hari dibandingkan tamu domestik yang selama 1,43 hari. Selama Januari-Agustus 2017, rata-rata lama menginap hotel bintang selama 1,57 hari atau meningkat 0,10 hari dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya yang sebesar 1,47 hari. Peningkatan rata-rata lama menginap terjadi pada pada tamu domestik sebesar 0,11 hari sedangkan tamu asing menurun 0,23 hari. Rata-rata lama menginap tamu domestik di hotel berbintang mengalami puncaknya pada Februari 2017 selama 1,99 hari, sedangkan pada tamu asing terjadi di Agustus 2017 mencapai 7,05 hari. Perkembangan Jasa Akomodasi Provinsi Kalimantan Tengah 3

4 Tabel 2 Rata-Rata Lama Tamu Menginap (RLTM) di Hotel Berbintang Tahun Bulan Rata-rata Lama Menginap (hari) Perubahan (hari) Asing Domestik Total Asing Domestik Total (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) 2016 Ags 1,89 1,46 1,47-0,11-0,05-0,05 Sep 2,75 1,50 1,54 0,86 0,04 0,07 Okt 2,35 1,48 1,50-0,40-0,02-0,04 Nov 1,93 1,47 1,48-0,42-0,01-0,02 Des 1,99 1,33 1,35 0,06-0,14-0, Jan 2,26 1,74 1,75 0,27 0,41 0,40 Feb 1,98 1,99 1,99-0,28 0,25 0,24 Mar 1,71 1,60 1,61-0,27-0,39-0,38 Apr 2,31 1,44 1,46 0,60-0,16-0,15 Mei 3,09 1,65 1,68 0,78 0,21 0,22 Jun 7,05 1,50 1,59 3,96-0,15-0,09 Jul 1,72 1,26 1,27-5,33-0,24-0,32 Ags 1,36 1,43 1,43-0,36 0,17 0,16 Jan-Ags ,30 1,45 1,47 0,86-0,10-0,08 Jan-Ags ,07 1,56 1,57-0,23 0,11 0,10 B. Hotel Non Berbintang/Jasa Akomodasi Lainnya 1. Tingkat Penghunian Kamar Rata-rata tingkat penghunian kamar hotel non bintang/akomodasi lainnya selama Agustus 2017 sebesar 33,30 persen, meningkat 1,61 poin dibandingkan bulan sebelumnya yang sebesar 31,69 persen. Berdasarkan klasifikasi jumlah kamar hotel, TPK tertinggi berasal dari hotel berkapasitas kamar mencapai 41,06 persen, diikuti hotel berkapasitas 41 kamar (33,77 persen), kamar (25,33 persen), dan <10 kamar (16,69 persen). Dibandingkan bulan sebelumnya, peningkatan TPK terjadi pada hotel berkapasitas kamar sebesar 6,14 poin. Sebaliknya, terjadi penurunan TPK pada hotel berkapasitas < 10 kamar (0,35 poin), kamar (1,93 poin), dan 41 kamar (0,25 poin). 4 Perkembangan Jasa Akomodasi Provinsi Kalimantan Tengah

5 Tabel 3 Perkembangan TPK di Hotel Non Bintang/Jasa Akomodasi Tahun Bulan TPK (%) Perubahan (poin) < Rata2 < Rata2 (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) 2016 Ags 12,70 28,56 32,95 26,57 29,08 1,78 1,83-1,17 2,65 1,04 Sep 9,92 24,04 32,75 24,18 26,45-2,78-4,52-0,20-2,39-2,63 Okt 9,76 24,23 32,95 26,76 27,17-0,16 0,19 0,20 2,58 0,72 Nov 27,89 25,21 35,40 26,36 28,61 18,13 0,98 2,45-0,40 1,44 Des 9,71 25,27 34,35 27,10 28,18-18,18 0,06-1,05 0,74-0, Jan 32,35 21,02 29,64 31,98 27,17 22,64-4,25-4,71 4,88-1,01 Feb 18,99 20,63 29,77 28,62 26,01-13,36-0,39 0,13-3,36-1,16 Mar 18,79 23,86 29,88 26,71 26,81-0,20 3,23 0,11-1,91 0,80 Apr 18,20 23,26 35,26 27,80 28,79-0,59-0,60 5,38 1,09 1,98 Mei 15,26 24,41 34,97 29,78 29,26-2,94 1,15-0,29 1,98 0,47 Jun 23,62 24,86 36,27 28,10 30,03 8,36 0,45 1,30-1,68 0,77 Jul 17,04 27,26 34,92 34,02 31,69-6,58 2,40-1,35 5,92 1,66 Ags 16,69 25,38 41,06 33,77 33,30-0,35-1,93 6,14-0,25 1,61 Jan-Ags ,56 26,03 34,65 27,85 28,78-4,34 1,30 2,42-7,30-0,42 Jan-Ags ,91 23,84 33,99 30,17 29,18 8,35-2,19-0,66 2,32 0,39 Selama Agustus 2016 hingga Mei 2017, rata-rata TPK hotel non bintang/jasa akomodasi lainnya relatif di bawah 30,00 persen. Namun sejak Juni 2017 hingga Agustus 2017, rata-rata TPK berada di atas 30,00 persen. TPK terendah terjadi pada Februari 2017 sebesar 26,01 persen, sedangkan TPK tertinggi terjadi pada Agustus 2017 sebesar 33,30 persen. Selama Januari-Agustus 2017, TPK hotel non bintang/jasa akomodasi lainnya tercatat 29,18 persen atau meningkat 0,39 poin dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnnya mencapai 28,78 persen. Hal ini disebabkan oleh meningkatnya TPK hotel berkapasitas < 10 kamar (8,35 poin) dan berkapasitas kamar (2,32 poin). 2. Jumlah Tamu Menginap Selama Agustus 2017, jumlah tamu yang menginap pada hotel non bintang/jasa akomodasi lainnya tercatat orang, atau meningkat 1,93 persen dibandingkan bulan sebelumnya yang mencapai orang. Kenaikan disebabkan oleh naiknya jumlah tamu domestik sebesar 1,99 persen. Selama setahun terakhir, jumlah kunjungan tamu asing yang menginap di hotel non bintang mengalami puncaknya di Agustus 2016 mencapai 302 orang. Sementara pada tamu domestik, mengalami puncaknya di Juli 2017 mencapai orang. Perkembangan Jasa Akomodasi Provinsi Kalimantan Tengah 5

6 Grafik 2 Jumlah Tamu Menginap di Hotel Non Bintang/Jasa Akomodasi Asing Domestik 3. Rata-rata Lama Tamu Menginap Dibandingkan bulan sebelumnya, rata-rata lama menginap tamu pada hotel non bintang/jasa akomodasi selama Agustus 2017 mencapai 1,55 hari atau meningkat 0,15 hari. Kenaikan terutama berasal dari tamu domestik selama 0,15 hari. Rata-rata lama menginap tamu asing relatif lebih pendek yakni 1,43 hari dibandingkan tamu domestik yang selama 1,55 hari. Selama setahun terakhir, rata-rata lama menginap tamu domestik pada mengalami puncaknya pada Agustus 2017 mencapai 1,55 hari dan pada tamu asing pada Maret 2017 mencapai 4,26 hari. Selama periode Januari-Agustus 2017, rata-rata lama menginap tamu domestik dan asing masingmasing tercatat 1,39 hari dan 2,16 hari. Hal ini berarti terjadi kenaikan sebesar 0,93 hari pada tamu asing dan 0,11 hari pada tamu domestik. 6 Perkembangan Jasa Akomodasi Provinsi Kalimantan Tengah

7 Tabel 4 Rata-Rata Lama Menginap di Hotel Non Bintang/Jasa Akomodasi Tahun Bulan Rata-rata Lama Menginap (hari) Perubahan (hari) Asing Domestik Total Asing Domestik Total (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) 2016 Agt 0,95 1,36 1,36-0,15 0,10 0,11 Sep 1,02 1,29 1,28 0,07-0,07-0,08 Okt 1,94 1,21 1,21 0,92-0,08-0,07 Nov 1,19 1,30 1,30-0,75 0,09 0,09 Des 1,13 1,26 1,26-0,06-0,04-0, Jan 2,32 1,38 1,38 1,19 0,12 0,12 Feb 2,95 1,28 1,28 0,63-0,10-0,10 Mar 4,26 1,32 1,33 1,31 0,04 0,05 Apr 1,42 1,32 1,32-2,84 0,00-0,01 Mei 1,09 1,44 1,44-0,33 0,12 0,12 Agustus 1,87 1,39 1,39 0,78-0,05-0,05 Jul 1,12 1,40 1,40-0,75 0,01 0,01 Agt 1,43 1,55 1,55 0,31 0,15 0,15 Jan-Ags ,22 1,28 1,28-1,02-0,08-0,09 Jan-Ags ,16 1,39 1,39 0,93 0,11 0,11 Perkembangan Jasa Akomodasi Provinsi Kalimantan Tengah 7

8 Tabel 5 Jumlah Tamu Menginap di Hotel Berbintang dan Non Bintang/Akomodasi Lainnya Tahun Bulan Bintang (hari) Non Bintang (hari) Asing Domestik Total Asing Domestik Total (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) 2016 Ags Sep Okt Nov Des Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ags Diterbitkan oleh: Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Tengah Jl. Kapten Piere Tendean No. 6 Palangka Raya Bambang Supriono, S.Si, MM Kepala Bidang Statistik Distribusi aprie@bps.go.id Website: Konten Berita Resmi Statistik dilindungi oleh Undang-Undang, hak cipta melekat pada Badan Pusat Statistik. Dilarang mengumumkan, mendistribusikan, dan/atau menggandakan sebagian atau seluruh isi tulisan ini untuk tujuan komersial tanpa izin tertulis dari Badan Pusat Statistik. 8 Perkembangan Jasa Akomodasi Provinsi Kalimantan Tengah

Perkembangan Jasa Akomodasi Provinsi Kalimantan Tengah

Perkembangan Jasa Akomodasi Provinsi Kalimantan Tengah No. 10/11/62/Th. XI, 1 November 2017 BADAN PUSAT STATISTIK PROVINSI KALIMANTAN TENGAH Perkembangan Jasa Akomodasi Provinsi Kalimantan Tengah Selama September 2017, TPK Hotel Berbintang Sebesar 58,44 persen
