KARYA ILMIAH LINGKUNGAN BISNIS JAMUR CRISPY ANEKA RASA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KARYA ILMIAH LINGKUNGAN BISNIS JAMUR CRISPY ANEKA RASA"

Transkripsi

1 KARYA ILMIAH LINGKUNGAN BISNIS JAMUR CRISPY ANEKA RASA Disusun oleh: NAMA: ARI YAHYA SETIAWAN NIM: S1TI-2A STMIK AMIKOM YOGYAKARTA Jl. Ring Road Utara Condong Catur Yogyakarta /2011 A. ABSTRAK Usaha yang akan saya lakukan adalah usaha yang bergerak dibidang makanan. Menu makanan yang dipilih yaitu Jamur Crispy. Jamur crispy ini dikemas sebagai makanan camilan dengan aneka rasa yaitu Jamur crispy rasa balado, Jamur crispy ektra pedas, Jamur crispy barbeque, Jamur crispy keju belanda, Jagung crispy jagung bakar. Saya akan mendirikan sebuah warung jamur ini di daerah kebumen, karena di daerah kebumen masih jarang bahkan belum ada, sehingga saya pikir memiliki peluang bisnis yang bagus. Target pasar yang dituju adalah semua kalangan masyarakat tidak terbatas umur dan jabatan karena harga yang relatif murah dan terjangkau oleh semua kalangan. Strategi pemasaran yang digunakan yaitu strategi pemasaran yang kretaif dan atraktif.

2 B. ISI 1. Alasan Usaha Salah satu bahan makanan yang bisa dibuat berbagai macam camilan adalah jamur. Jamur ini bisa disajikan dengan aneka rasa dan aneka bentuk yang mampu menggoyah lidah penikmatnya. Oleh karena itu, jamur ini menjadi pilihan kami untuk melakukan bisnis khususnya di bidang makanan. Usaha jamur ini memiliki keunggulan yaitu, rasanya yang nikmat dan khasiatnya bagi kesehatan yang sudah teruji. Usaha akan didirikan di kebumen, tepatnya di bagian kota nya yaitu di dekat jalan besar, samping kanan dan kiri persawahan. Saingan masih sedikit di sekitar tempat itu bahkan belum banyak didirikan warung jamur, kebanyakan adalah penjual bakso, soto, ayam goreng, dan lain-lain. Selain itu, tempat ini juga mudah di jangkau oleh masyarakat, karena merupakan jalur akses utama menuju kota kebumen. 2. Produk yang ditawarkan Jamur crispy a. Jamur crispy rasa balado b. Jamur crispy ektra pedas c. Jamur crispy barbeque d. Jamur crispy keju belanda e. Jagung crispy jagung bakar Harga jamur satu porsi Rp Selain itu juga tersedia dalm bentuk kemasan kotak kecil seharga Rp 4000 Minuman a. Es teh atau teh anget Rp 1500 b. Es jeruk atau jeruk anget Rp 1500 c. Lemon tea Rp 2000

3 3. Prosedur pembuatan a. Alat dan bahan: Tepung basah Mr. Crispy Tepung kering Mr. Crispy Jamur tiram segar Air es secukupnya Minyak secukupnya b. Cara pembuatan Bersihkan jamur dari kotoran atau debu menggunakan tissue atau kain. Jangan gunakan air, sebab jamur akan rusak. Potong bonggol jamur (boleh dengan gunting ataupun dengan tangan) dan ambil hanya daun jamurnya saja. Siapkan adonan tepung basah. Caranya, tepung Mr. Crispy dicampurkan dengan air es secukupnya Usahakan adonan tepung basah tidak terlalu kental dan juga tidak terlalu cair. Sobek-sobek jamur dengan kedua tangan sebesar kira-kira 2 jari dan masukkan ke dalam wadah adonan tepung basah. Masukkan jamur ke dalam adonan sebanyak-banyaknya sebatas adonan tepung basah, kemudian diaduk hingga merata. Siapkan secukupnya tepung kering ke dalam satu wadah, usahakan wadah yang agak lepek untuk mempermudah proses penggorengan nantinya. Siapkan minyak dan wajan, kemudian panaskan dengan api yang sedang. Tunggu minyak sampai agak terasa panas, jangan terlalu panas, sebab jamur segar sangat mudah gosong. Rasakan uap panas dengan tangan, jika dirasa terlalu panas maka api harus dikecilkan.

4 Kemudian jamur yang sudah dilumuri tepung basah, ambil dengan menggunakan capit (boleh juga dengan tangan) pada salah satu sudut segitiganya, yaitu sudut terjauh, kemudian sambil di cepit menggunakan capit, oleskan (lumuri) dengan tepung kering pada salah satu sisi jamur kemudian lakukan hal yang sama pada sisi sebaliknya Setelah itu masukkan jamur yang sudah diolesi tepung kering ke dalam minyak. Tunggu beberapa saat hingga tepung balutan jamur terlihat agak kekuning-kuningan dan crispy, kemudian angkat dan tiriskan minyak. 4. Cara Pemasaran atau promosi a. Dengan pamflet ataupun slebaran b. Baliho berwarna cerah dan besar c. Jika di bungkus maka tempat pembungkusnya tertuliskan rumah makan, alamat dan menu andalan jamur crispy. 5. Cara mengembangkan Usaha a. Mempertahankan kerenyahan dan rasa gurih b. Pelayanan yang baik Pelayan harus berpakaian rapi dan wangi agar pelanggan juga nyaman untuk melihat nya. Pakaian yng digunakan oleh pelayan harus seragam dan ada tutup kepala bagi pelayan wanita, sleyer bagi laki-laki. Selain itu juga harus melayani pelanggan dengan baik. c. Mempunyai relasi dan menjaga hubungan baik dengan pembudidaya jamur Sehingga nantinya mendapatkan jamur yang berkualitas dan higienis. jamur ini akan sangat berpengaruh pada cipta rasa jamur itu sendiri.

5 6. Pasar Target pasar yang dituju adalah semua kalangan masyarakat tidak terbatas umur dan jabatan karena harga yang relatif murah dan terjangkau oleh semua kalangan. Strategi pemasaran yang digunakan yaitu strategi pemasaran yang kretaif dan atraktif. 7. Manajemen Struktur Manajemen akan berkaitan dengan aspek-aspek: 1. Profesianalisme 2. Keahlian dalam manajemen, keungan, dan hukum 3. Krativitas, daya inisiatif dan Integritas yang tinggi. 8. Proyeksi Keuangan Modal Rincian modal secara ringkas yaitu: 1. Biaya sewa tanah (untuk 1 tahun) Rp Biaya rancang interior Rp Peralatan Rp Jamur dan bumbu-bumbu Rp Lain-lain Rp Rp Penjualan Asumsi penjualan adalah pada awal-awal usaha rata-rata 200 orang setiap hari datang untuk 3 bulan pertama. Gaji Karyawan akan digaji tepat waktu sebesar Rp ,00. Karyawan terdiri dari 2 orang. C. REFERENSI

TUGAS KARYA ILMIAH E-BUSINESS JAGUNG BAKAR ANEKA RASA

TUGAS KARYA ILMIAH E-BUSINESS JAGUNG BAKAR ANEKA RASA TUGAS KARYA ILMIAH E-BUSINESS JAGUNG BAKAR ANEKA RASA Disusun oleh : Nama : Yoga Agung Pambudi NIM : 08.11.1946 Kelas : S1 TI 6B JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA JENJANG STRATA SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA
