MATERI KAJIAN MANAJEMEN STRATEJIK 1. KONSEP DAN APLIKASI MANAJEMEN STRATEJIK 2. PERUMUSAN VISI, MISI DAN NILAI 3. ANALISIS LINGKUNGAN STRATEJIK 4.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MATERI KAJIAN MANAJEMEN STRATEJIK 1. KONSEP DAN APLIKASI MANAJEMEN STRATEJIK 2. PERUMUSAN VISI, MISI DAN NILAI 3. ANALISIS LINGKUNGAN STRATEJIK 4."

Transkripsi

1 Kuliah 01 1

2 MATERI KAJIAN MANAJEMEN STRATEJIK 1. KONSEP DAN APLIKASI MANAJEMEN STRATEJIK 2. PERUMUSAN VISI, MISI DAN NILAI 3. ANALISIS LINGKUNGAN STRATEJIK 4. ANALISIS STRATEJIK DAN FAKTOR - FAKTOR KUNCI KEBERHASILAN 5. RENCANA STRATEJIK 6. PERENCANAAN KINERJA 2

3 SUB MATERI 1 KONSEP DAN APLIKASI MANAJEMEN STRATEGIK 3

4 POKOK BAHASAN : KONSEP DAN APLIKASI MANAJEMEN STRATEGIK KONSEP DAN PRINSIP MANAJEMEN STRATEGIK MANAJEMEN STRATEGIK PADA SEKTOR PUBLIK 4

5 MANAJEMEN STRATEJIK Manajemen stratejik adalah suatu proses untuk selalu menempatkan posisi organisasi pada titik yang stratejik sehingga di dalam perkembangan selanjutnya organisasi akan terus memperoleh prospek stratejik. Manajemen stratejik mengintegrasikan antara perencanaan stratejik dengan upaya yang bersifat selalu meningkatkan kualitas organisasi, efisiensi anggaran, optimalisasi penggunaan SDO, evaluasi program, pemantauan dan penilaian kinerja serta pelaporan kinerja. 5

6 KONSEP MANSTRA Membicarakan hubungan antara organisasi dan lingkungannya dan memberi petunjuk bagaimana menghadapi serta menanggulangi perubahan sehingga organisasi tetap mampu mengendalikan arah perjalanan menuju sasaran yang dikehendaki 6

7 MAKNA KONSEP MANAJEMEN STRATEJIK Menghubungkan fungsi perencanaan dengan sistem administrasi dan struktur organisasi ; Strategi dan implementasi merupakan satu kesatuan yang menggambarkan tugas-tugas manajerial di semua level dan lini organisasi ; Tiga isu penting dalam konsep manstra : - Pentingnya integrasi sistem administrasi dan struktur organisasi ; - Pentingnya integrasi antara strategi dan implementasi ; - Pentingnya infrastruktur manajerial dan budaya organisasi ; 7

8 PRINSIP MANSTRA Manajemen stratejik adalah suatu cara untuk mengendalikan organaisasi secara efektif dan efisien sampai kepada implementasi garis terdepan sedemikian rupa sehingga tujuan dan sasarannya tercapai, yakni kualitas organisasi, efisiensi penganggaran dan penggunaan sumber daya, kualitas evaluasi program dan pemantauan kinerja serta kualitas pelaporan. 8

9 SASARAN UTAMA MANSTRA TUMBUHNYA PERUBAHAN DI BERBAGAI BIDANG SECARA TERUS MENERUS MENEKANKAN PADA PENCAPAIAN HASIL (OUTCOMES) DAN DAMPAKNYA, SERTA MENINGKATNYA KEMAMPUAN MENGUKUR KINERJA (PERFORMANCES) 9

10 ASPEK PENTING MANSTRA Perumusan Strategi (Strategy Formulation) : mencerminkan adanya tujuan dan sasaran organisasi untuk menjabarkan misi organisasi Implementasi Strategi (Strategy Implementation): menggambarkan operasionalisasi cara mencapai tujuan dan sasaran organisasi Evaluasi Strategi (Strategy Evaluation) : merupakan aktivitas untuk mengukur, mengevaluasi dan memberikan umpan balik kinerja organisasi Pengintegrasian Fungsi-Fungsi Manajemen 10

11 RINCIAN STRATEGI ASPEK MANSTRA FORMULASI STRATEGI IMPLEMENTASI STRATEGI EVALUASI STRATEGI KEGIATAN PERUMUSAN VISI DAN MISI PLI DAN PLE ; KAFI DAN KAFE ANALISIS PILIHAN STRATEGI DAN FAKTOR KUNCI KEBERHASILAN PENETAPAN TUJUAN, SASARAN DAN STRATEGI (PERENCANAAN STRATEGI) RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PENGANGGARAN (ALOKASI BIAYA) SISTEM PELAKSANAAN, PEMANTAUAN DAN PENGAWASAN PENGUKURAN DAN EVALUASI KINERJA PELAPORAN DAN PERTANGGUNGJAWABAN 11

12 FRAME WORK MANSTRA MISI FKK RENSTRA SBG RPJM FORMULASI STRATEGI SISTEM PELAKSANAAN, PEMANTAUAN DAN PENGAWASAN RENJA/ RKT PELAKS KEGIATAN IMPLEMENTASI STRATEGI PENGUKURAN DAN EVALUASI KINERJA KINERJA NYATA HASIL EV-KIN UNTUK UMPAN BALIK EVALUASI STRATEGI PERTANGGUNG- JAWABAN 12

13 (1) FORMULASI STRATEGI 1. Dimana kita berada saat ini? Jawaban diberikan sesudah melakukan scanning PLI dan PLE serta mengakomodasi harapan customer dan stakeholders 2. Kemana kita hendak menuju? Jawaban dengan mengembangkan visi, misi, nilai, tujuan dan sasaran 3. Bagaimana caranya kita dpt sampai ke tujuan? Jawabannya dgn menyusun action plan yang intinya merupakan tindakan mengimplementasi kan renstra dengan mengalokasikan sumber daya secara optimal dalam bentuk rencana kinerja 13

14 LANGKAH FORMULASI STRATEGI Menentukan visi, misi, tujuan dan sasaran yang akan dicapai dengan tepat shg dapat dijadikan acuan operasional organisasi Mengenali lingkungan organisasi Melakukan analisis yang bermanfaat untuk menentukan positioning organisasi untuk mempertahankan eksistensi organisasi Penyusunan Rencana Stratejik. 14

15 (2) IMPLEMENTASI STRATEGI Sistem Pelaksanaan Renstra (dan RKT) membahas cara bagaimana (How) mencapai tujuan dan sasaran (What dan When), dan karenanya merupakan faktor yang sangat penting dalam mewujudkan visi dalam kerangka misi organisasi. Sistem pelaksanaan juga mencakup langkah-langkah yang perlu disiapkan dalam rangka untuk menjamin pencapaian sasaran dan tujuan, yang meliputi : 1. Bentuk Organisasi Pelaksana 2. Tunjuk Pelaksana 3. Buat SOP 4. Siapkan Sarana 5. Siapkan Anggaran 6. Buat Jadwal Pelaksanaan 15

16 PENGUMPULAN DATA KINERJA DALAM KONTEKS SISTEM PELAKSANAAN, DIPERLUKAN RENCANA PENGUMPULAN DATA KINERJA SEBAGAI BAHAN PENGUKURAN KINERJA DATA KINERJA DPT DIPEROLEH DARI DUA SUMBER : 1. DATA INTERNAL, BERASAL DARI SISTEM INFORMASI YANG DIBANGUN DAN DITERAPKAN PADA INSTANSI YBS 2. DATA EKSTERNAL, BERASAL DARI LUAR INSTANSI, BAIK DATA PRIMER MAUPUN SEKUNDER KARENA ITU PERLU DIRENCANAKAN SISTEM INFORMASI KINERJA YANG MENGINTEGRASIKAN DATA YG DIBUTUHKAN DARI SEMUA UNIT KERJA YANG ADA DALAM INSTANSI YBS 16

17 PEMANTAUAN : MONITOR IMPLEMENTATIONS AND PROVIDE FEEDBACK STRATEGIC MANAGEMENT ADALAH PROSES UNTUK MENGETAHUI ADANYA KESESUAIAN ATAU PENYIMPANGAN ANTARA PROSES PELAKSANAAN RENCANA DGN TUJUAN YANG TELAH DITETAPKAN UNTUK MELAKUKAN PEMANTAUAN DIPERLUKAN INFORMASI, BAIK DARI DALAM MAUPUN DARI LUAR SISTEM, YANG MELIPUTI : 1. STRATEGI YG DITETAPKAN (KEBIJAKAN, PROGRAM DAN KEGIATAN) 2. SISTEM PELAKSANAAN 3. STANDAR KINERJA YANG DITETAPKAN 4. INFORMASI DARI STAKEHOLDERS 17

18 FUNGSI PEMANTAUAN UNTUK MENGETAHUI TINGKAT KEPATUHAN (COMPLIANCE) UNTUK DAPAT DILAKUKAN AUDITING APAKAH PENGGUNAAN SUMBER DAYA ORGANISASI DAN PEMBERIAN PELAYANAN DAPAT DICAPAI UNTUK MEMPEROLEH INFORMASI DLM RANGKA MEMBANTU MENGHITUNG ADANYA PERUBAHAN SOSEK SBG DAMPAK OUTCOMES PROGRAM/KEGIATAN ORGANISASI MENGHASILKAN INFORMASI YANG MENJELASKAN MENGAPA OUTCOMES DARI PROGRAM/KEGIATAN BERHASIL ATAU MENGALAMI KEGAGALAN 18

19 SISTEM PENGAWASAN TUJUAN PENGAWASAN UNTUK MENGETAHUI : 1. APAKAH JALANNYA PROGRAM/KEGIATAN DAN KEUANGAN TELAH DILAKUKAN SECARA AKURAT DAN AKUNTABEL 2. APAKAH RESIKO TERHADAP ORGANISASI DAPAT DIIDENTIFIKASI DAN DILAKUKAN TINDAKAN UNTUK MEMINIMALKANNYA 3. APAKAH PERATURAN PERUNDANGAN, PROSEDUR KERJA DAN INSTRUKSI KERJA TELAH DITAATI 4. APAKAH STANDAR YANG ADA TELAH DIIKUTI 5. APAKAH SDO DIGUNAKAN SECARA EFISIEN DAN AKUNTABEL 6. APAKAH TUJUAN DAN SASARAN RENSTRA TELAH TERCAPAI 19

20 (3) EVALUASI STRATEGI FOKUS UTAMA DALAM EVALUASI STRATEGI ADALAH PENGUKURAN KINERJA DAN PENCIPTAAN MEKANISME UMPAN BALIK YANG EFEKTIF. PERTANYAAN MENDASAR ADALAH BAGAIMANA CARANYA MENGIKUTI KEMAJUAN (PROGRESS) SETIAP SAAT? BAGAIMANA KITA MENGUKUR DAN MENGANALISIS KINERJA? BAGAIMANA MEKANISME PELAPORAN DAN AKUNTABILITASNYA? 20

21 Pengukuran Kinerja Merupakan Keharusan Karena apa yang bisa diukur itulah yang pasti dapat dikerjakan ; Apabila kinerja tidak diukur, maka tidak mudah membedakan antara keberhasilan dengan kegagalan ; Jika suatu keberhasilan tidak diidentifikasi, maka tidak ada penghargaan terhadap keberhasilan, dan bila kegagalan tidak diidentifikasi maka sulit mengadakan langkah perbaikan ; Jika tidak dibuktikan hasil kerja, maka publik tidak akan memberikan dukungan ; 21

22 PEMBAHASAN MENGENAI PENGUKURAN DAN EVALUASI KINERJA SERTA PELAPORAN DAN PERTANGGUNGJAWABAN, AKAN KITA BICARAKAN LEBIH DETAIL SETELAH KITA MEMBAHASAN PERENCANAAN STRATEJIK DAN PERENCANAAN KINERJA. (Sebab yang akan diukur dan dievaluasi adalah hasil perencanaan kinerja yang selanjutnya akan dilaporkan dan dipertanggungjawabkan) 22

23 Penerapan Manstra Pada Sektor Publik Didasari pertimbangan : Pentingnya efektivitas dan efisiensi pemanfaatan sumber daya organisasi sektor publik. Perlunya partisipasi masyarakat dalam manajemen publik. Perlunya pengukuran kinerja sebagai akuntabilitas manajemen publik. 23

24 Prinsip-Prinsip Penerapan Manstra Pada Sektor Publik Perhatian pada jangka panjang. Pengintegrasian tujuan dan sasaran dalam hierarki yang jelas. Kesadaran manajemen stratejik membutuhkan disiplin dan komitmen dalam implementasinya. Bukan adaptasi total tetapi antisipasi terhadap perubahan lingkungan eksternal. 24

25 Kendala Penerapan Manstra Pada Sektor Publik Masuknya pertimbangan politis dalam manajemen strategik yang seharusnya mengedepankan obyektivitas. Kompleksitas tujuan dan sasaran dalam sektor publik. Kompleksitas pengukuran kinerja sektor publik. Rendahnya kualitas data dan informasi kinerja sektor publik. 25

SASARAN UTAMA PERENCANAAN

SASARAN UTAMA PERENCANAAN 1 SASARAN UTAMA PERENCANAAN TUMBUHNYA PERUBAHAN DI BERBAGAI BIDANG SECARA TERUS MENERUS MENEKANKAN PADA PENCAPAIAN HASIL (OUTCOMES) DAN DAMPAKNYA, SERTA MENINGKATNYA KEMAMPUAN MENGUKUR KINERJA (PERFORMANCES)
