BAB 4 ANALISIS dan PERANCANGAN e-portfolio

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 4 ANALISIS dan PERANCANGAN e-portfolio"

Transkripsi

1 BAB 4 ANALISIS dan PERANCANGAN e-portfolio 4.1 Cara Memasarkan BiNusian Cara Memasarkan BiNusian Bagi BiNusian Sebagai Pencari Kerja BiNusian bergabung dengan (sebagai pencari kerja) Cara bergabung dengan bagi BiNusian sebagai pencari kerja : 1. Kunjungi 2. Klik menu Register, perbaharui dan lengkapi data. 3. Buat resume yang menarik dengan mengisi menu Resume. 4. Pilih jenis pekerjaan yang diinginkan dengan mengisi menu Desired Position. Semua BiNusian secara langsung menjadi pencari kerja dalam Best Graduates Best Graduates (10% lulusan terbaik) secara otomatis menjadi BiNusian yang dipromosikan ke employer oleh BiNus Career. BiNus Center Recommended Best Graduates dari BiNus Center akan direkomendasikan kepada BiNus Career untuk kemudian dipromosikan ke employer oleh BiNus Career. Aplikasi oleh BiNusian BiNusian berdasarkan keinginan sendiri (bukan berdasarkan invitation dari employer) mengajukan aplikasi kepada employer yang sedang membuka lowongan pekerjaan atau mencari tenaga kerja Cara Memasarkan BiNusian Bagi Perusahaan Sebagai Employer BiNus Career sebagai rekan dalam perekrutan, memberikan berbagai layanan rekrutmen kepada employer dengan segmen kandidat para BiNusian. BiNus Career menyediakan layanan yang bersifat online dan dapat diakses melalui serta layanan lain yang bersifat non-online. 24

2 Cara bergabung dengan bagi perusahaan sebagai employer : 1. Kunjungi 2. Daftarkan data perusahaan untuk mendapatkan user name dan password. 3. Pilih jenis layanan rekrutmen yang sesuai dengan kebutuhan. 4. Lakukan pembayaran untuk mengaktifkan account perusahaan. 5. Buatlah posisi yang ditawarkan melalui menu Available Position Layanan Rekrutmen Online Layanan rekrutmen online memberikan kesempatan kepada employer untuk melihat langsung data BiNusian yang sesuai dengan posisi yang ditawarkan. Layanan ini terdiri dari : 1. Silver Membership (berlaku 3 bulan) Employer dapat melakukan Job Posting (membuat Available Position) di dengan jumlah yang tidak terbatas selama 3 bulan, dan berhak atas fasilitas seperti : Posisi yang tersedia (Available Position). Logo perusahaan dipasang pada profil perusahaan. Laporan studi BiNusian (sesuai permintaan). Fitur personalisasi halaman yang memuat semua informasi yang dibutuhkan. Pemasangan Available Position di area kampus UBiNus. Clipboard (folder untuk menyimpan data kandidat favorit yang memenuhi syarat). 2. Gold Membership (berlaku 6 bulan) Employer dapat melakukan Job Posting (membuat Available Position) di dengan jumlah yang tidak terbatas selama 6 bulan, dan berhak atas fasilitas yang sama dengan Silver Membership dengan tambahan : Akses langsung ke data hasil psikotes BiNusian. Akses langsung ke data BiNusian yang memiliki sertifikasi. Dan memungkinkan adanya tambahan fasilitas sesuai dengan kebutuhan bagi kedua jenis keanggotaan diatas. 25

3 Layanan Rekrutmen Non-Online Layanan non-online diberikan kepada employer yang ingin bertatap muka dengan BiNusian, dengan proses rekrut yang singkat. Layanan non-online ini terdiri dari: 1. Campus Hiring Layanan ini memungkinkan employer bertatap muka dengan BiNusian pada Information Session atau seleksi (wawancara, psikotes) dari employer yang diselenggarakan oleh BiNus Career. 2. Placement Layanan ini mempertemukan employer dengan BiNusian yang berkualitas dengan didukung oleh layanan wawancara, psikotes, tes kepribadian dan tes ketrampilan bagi BiNusian yang diselenggarakan oleh BiNus Career. Customer servive BiNus Career bersedia membantu employer memilih jenis rekrutmen yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan. 4.2 Proses Bisnis BiNus Career Yang Berjalan Proses bisnis BiNus Career yang berjalan tergambarkan pada Gambar 4.1 di bawah ini. Gambar 4.1 Proses Bisnis BiNus Career Yang Sedang Berlangsung 26

4 Seperti yang terlihat pada gambar 4.1 di atas, perusahaan yang tergabung sebagai member BiNus Career dapat melihat data BiNusian yang menjadi member BiNus Career. Data yang dapat dilihat employer ditampilkan oleh BiNus Career, data tersebut hanya sebagian saja, tidak termasuk informasi kontak mahasiswa, dengan pertimbangan proteksi BiNusian oleh BiNus Career. Kalau employer tertarik dengan salah satu BiNusian, employer klik button INVITE dan invitataion dari employer masuk ke BiNusian melalui BiNus Career. Jika BiNusian tertarik dengan invitation dari employer, BiNusian login ke website BiNus Career dengan accountnya dan klik button APPLY lalu semua data BiNusian terkirim ke employer. BiNusian klik button APPLY berarti BiNusian tertarik dengan invitation employer dan bersedia memberikan data lengkap termasuk informasi kontak BiNusian. Tampilan resume yang dapat dilengkapi dan dilihat oleh Binusian terlihat pada gambar di bawah ini. Gambar 4.2 Tampilan Resume BiNusian Pada Website BiNus Career (1) 27

5 Gambar 4.3 Tampilan Resume BiNusian Pada Website BiNus Career (2) Gambar 4.4 Tampilan Resume BiNusian Pada Website BiNus Career (3) 28

6 Gambar 4.5 Tampilan Resume BiNusian Pada Website BiNus Career (4) Gambar 4.6 Tampilan Resume BiNusian Pada Website BiNus Career (5) 29

7 Gambar 4.7 Tampilan Resume BiNusian Pada Website BiNus Career (6) Data BiNusian yang dapat dilihat employer sebelum BiNusian klik APPLY atas INVITATION dari employer terlihat pada tabel 4.1 di bawah ini. Tabel 4.1 Data BiNusian Yang Dapat Dilihat Employer sebelum APPLY Data BiNusian Yang Terlihat Target Company Target Job Target Location Availability Experience and Skill Formal Education Professional Certification Work Experience Language Other Information Terdiri Dari Nama lengkap, jenis kelamin, posisi yang diinginkan Jenis pekerjaan, lokasi kerja, status kepegawaian, gaji yang diharapkan Negara dan kota yang diinginkan, kesediaan untuk dipindahkan atau berpergian Kesediaan bekerja paruh waktu atau penuh waktu Pengalaman dan keahlian yang dimiliki Pendidikan formal yang telah atau sedang ditempuh Sertifikat profesional Pengalaman kerja yang dimiliki Bahasa asing yang dikuasai Keterangan tambahan 30

8 4.3 Perancangan Sistem e-portfolio Tampilan Perancangan e-portfolio e-portfolio yang berisi data BiNusian, data tersebut diisi oleh BiNusian, mulai dari data yang statis seperti data akademik, hingga data dinamis seperti Resume, Coursework, dan lain lain. e-portfolio berisi berbagai macam data BiNusian yang jika diintepretasikan secara keseluruhan menggambarkan kepribadian BiNusian secara keseluruhan termasuk perjalanan selama perkuliahan, sehingga mempermudah employer untuk mengenal dan merekrut BiNusian, mempermudah BiNusian mendapatkan pekerjaan, dan memperkuat citra baik UBiNus. Pada masing masing link tersedia text field beserta buttonnya untuk upload gambar seperti foto, hasil scan sertifikat, dan lain lain. e-portfolio terdiri dari beberapa link, yang page layoutnya seperti pada Gambar 4.8 di bawah ini, dan penjelasannya ada pada Tabel 4.2 Gambar 4.8 Page Layout e-portfolio Tabel 4. 2 Keterangan Page Layout e-portfolio Page Home Deskripsi Link yang merupakan Home Page yang berisi foto BiNusian dan kata pembuka untuk lebih mengenal BiNusian yang dapaat dinilai dari ekspresi wajah. Resume Link yang berisi Resume yang terdiri dari Personal Information, Objective(s), Education, Interest(s), College Science Activity(s), Sport Ability(s), Ability(s), dan Reference(s). Academic(s) Link yang berisi hal akademik perkuliahan seperti Indeks Prestasi 31

9 Kumulatif dan piagam mahasiswa berprestasi/beasiswa. Coursework(s) Achievement(s) Forum Note(s) Reference(s) Link(s) Other(s) Contact Information Link yang berisi tugas tugas kuliah yang memiliki nilai baik serta dianggap penting dan menarik untuk diinformasikan. Untuk melihat isi tugas, klik pada link yang ada. Link yang berisi prestasi BiNusian, baik prestasi formal seperti piagam mahasiswa berprestasi/beasiswa maupun non formal seperti kompetisi olah raga. Link yang merupakan wadah untuk berdiskusi antar BiNusian. BiNusian dapat saling berdiskusi antar BiNusian yang bersangkutan dengan satu BiNusian lain maupun dengan banyak BiNusian bersama sama. Tujuannya agar antar BiNusian dapat saling berbagi, bertukar pikiran, sehingga dapat saling melengkapi, juga untuk membangun relasi diantara BiNusian. Link yang merupakan wadah dimana employer dan BiNusian, maupun antar BiNusian dapat saling memberi pesan dengan perantara BiNus Career untuk proteksi bagi BiNusian, sehingga jika BiNusian tidak mempublikasikan informasi kontak, employer dan BiNusian tetap dapat saling berinteraksi. From adalah pesan dari employer untuk BiNusian, dan For adalah pesan yang dikirim BiNusian bagi employer Link yang berisi surat referensi dari suatu pihak, yang memberikan referensi atas BiNusian yang bersangkutan. Surat referensi diketikkan sendiri oleh BiNusian, dan pada surat referensi disertakan informasi kontak pemberi referensi jika employer ingin mengkonfirmasi kebenaran surat referensi Link yang menginformasikan koneksi dan relasi BiNusian. Misalnya alamat website suatu organisasi dimana BiNusian yang bersangkutan tergabung di dalamnya, alamat website dari suatu tempat yang sering dikunjungi atau berhubungan dengan BiNusian, alamat website yang direkomendasikan BiNusian. Link yang disediakan jika ada hal yang ingin diinformasikan BiNusian yang tidak tergolong dalam link manapun yang telah disediakan Link yang khusus berisi informasi untuk menghubungi BiNusian sehingga employer bisa mendapatkan informasi kontak BiNusian dengan langsung, mudah, dan cepat tanpa perlu mencari cari pada link lain yang belum tentu terdapat informasi kontak BiNusian. Misalnya nomor telepon, alamat dimana BiNusian dapat dihubungi Tampilan rancangan e-portfolio tampak pada Gambar di bawah ini 32

10 Gambar 4.9 Tampilan e-portfolio - Home Gambar 4.10 Tampilan e-portfolio - Home (lanjutan) 33

11 Gambar 4.11 Tampilan e-portfolio - Resume Gambar 4.12 Tampilan e-portfolio - Resume (lanjutan ke 1) 34

12 Gambar 4.13 Tampilan e-portfolio - Resume (lanjutan ke 2) Gambar 4.14 Tampilan e-portfolio - Resume (lanjutan ke 3) 35

13 Gambar 4.15 Tampilan e-portfolio - Resume (lanjutan ke 4) Gambar 4.16 Tampilan e-portfolio - Resume (lanjutan ke 5) 36

14 Gambar 4.17 Tampilan e-portfolio - Resume (lanjutan ke 6) Gambar 4.18 Tampilan e-portfolio - Resume (lanjutan ke 7) 37

15 Gambar 4.19 Tampilan e-portfolio - Academic(s) Gambar 4.20 Tampilan e-portfolio - Coursework(s) 38

16 Gambar 4.21 Tampilan e-portfolio - Achievement(s) Gambar 4.22 Tampilan e-portfolio - Forum 39

17 Gambar 4.23 Tampilan e-portfolio - Note(s) Gambar 4.24 Tampilan e-portfolio - Reference(s) 40

18 Gambar 4.25 Tampilan e-portfolio - Surat Referensi dari Dr. Harjanto Prabowo Gambar 4.26 Tampilan e-portfolio - Surat Referensi dari Dra. Ratna Tjahjadi 41

19 Gambar 4.27 Tampilan e-portfolio - Surat Referensi dari Fr. Noel Villafuerte, SDB Gambar 4.28 Tampilan e-portfolio - Link(s) 42

20 Gambar 4.29 Tampilan e-portfolio - Other(s) Gambar 4.30 Tampilan e-portfolio - Contact Information 43

21 Kriteria desain website yang baik yang terdapat pada tampilan e-portfolio ini adalah : 1. Navigation 2. Consistency 3. Appearance 4. Interactivity 5. Security 6. Scalability 7. Customization / Target 8. Well Organization Usulan Sistem e-portfolio kepada Universitas Bina Nusantara Untuk meningkatkan proses bisnis yang sedang berjalan pada BiNus Career demi kemajuan UBiNus dan BiNusian, maka diusulkan sistem e-portfolio yang dapat terlihat pada Gambar 4.31 di bawah ini Gambar 4.31 Usulan Sistem e-portfolio 44

22 Seperti yang terlihat pada Gambar 4.31 di atas, pada saat employer yang menjadi member BiNus Career klik button SEARCH, employer bisa melihat data BiNusian yang menjadi member BiNus Career. Data yang dapat dilihat tersebut adalah data Public, dimana data yang tergolong dalam kriteria Public maupun Private ditentukan oleh masing masing individu BiNusian menurut kebijakan dan kepentingannya masing masing dengan pertanggungjawaban masing masing pula. Kalau employer tertarik dengan salah satu atau banyak BiNusian, perusahaan klik button INVITE. Kalau BiNusian memberikan informasi kontak dalam kriteria Public, maka employer dapat menghubungi BiNusian tersebut secara langsung tanpa melalui BiNus Career. Sedangkan, kalau BiNusian tidak memberikan informasi kontak dalam kriteria Public, setelah employer klik button INVITE, maka invitation dari employer masuk ke BiNusian melalui BiNus Career. Kemudian, kalau BiNusian tertarik dengan invitation dari employer, BiNusian login ke website BiNus Career dengan accountnya dan klik button APPLY, dan data yang terdapat dalam kriteria Private terkirim ke employer tersebut. Dalam sistem ini, data dalam kriteria PRIVATE tidak dapat dikirim secara bertahap atau terpisah pisah, pada saat BiNusian klik APPLY maka seluruh data yang terdapat dalam kriteria PRIVATE terkirim sekaligus ke employer. Selain itu, antar BiNusian juga dapat berinteraksi satu sama lain, yaitu dapat saling melihat link yang tergolong dalam kriteria Public pada e-portfolio satu sama lain, kemudian antar satu BiNusian dengan satu BiNusian lain maupun antar banyak BiNusian bersama sama juga dapat saling berdiskusi tentang hal yang berhubungan dengan e-portfolio maupun hal lainnya melalui link Forum Usulan Implementasi e-portfolio kepada Universitas Bina Nusantara Link e-portfolio diletakkan pada website Universitas Bina Nusantara (UBiNus) yaitu yang tampilannya terlihat pada gambar 4.32 dan 4.33 di bawah ini. BiNus Career dapat me-link ke website UBiNus sehubungan dengan data BiNusian yang secara lengkap ada pada e-portfolio BiNusian, untuk meningkatkan pelayanannya kepada employer. Link e-portfolio diletakkan pada website UBiNus, bukan pada website BiNus Career karena BiNusian lebih banyak berinteraksi dengan website UBiNus. Setiap BiNusian pasti 45

23 membuka website UBiNus, untuk melihat jadwal kuliah, nilai, dan lain lain. Pada saat BiNusian membuka website UBiNus, link e-portfolio juga akan ikut terlihat, sehingga lebih mudah memperkenalkan dan mensosialisasikan e-portfolio kepada BiNusian, sekaligus mempermudahkan BiNusian untuk terus merubah, memperbaharui, dan melengkapi e- Portfolionya kapanpun melalui button EDIT yang tersedia. Gambar 4.32 e-portfolio Pada Website UBiNus (1) 46

24 Gambar 4.33 e-portfolio Pada Website UBiNus (2) 47

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM e-portfolio BINUSIAN

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM e-portfolio BINUSIAN Universitas Bina Nusantara Abstrak Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Skripsi Strata 1 - Semester Ganjil tahun 2005 / 2006 ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM e-portfolio BINUSIAN Bernadette Cindy Cintiani
