BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada semester genap tahun pelajaran

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada semester genap tahun pelajaran"

Transkripsi

1 BAB III METODE PENELITIAN A. Waktu dan Tempat Penelitian Penelitian ini dilaksanakan pada semester genap tahun pelajaran 2014/2015. Lokasi penelitian ini dilakukan di SMPN 1 Bangko Pusako Kecamatan Bangko Pusako Kabupaten Rokan Hilir. B. Subjek dan Objek Penelitian Subjek penelitian ini adalah siswa SMP yang berlatar belakang pendidikan MDA dengan dan objek penelitian ini adalah perbandingan kesiapan belajar siswa yang berlatar belakang pendidikan MDA dengan tidak MDA dalam pembelajaran PAI. C. Populasi dan Sampel Penelitian Populasi adalah keseluruhan subjek penelitian. 34 Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa SMPN 1 Bangko Pusako yang terdiri dari kelas VII, VIII, dan IX dengan jumlah 542 siswa. Sedangkan sampel adalah sebagian atau wakil dari populasi. 35 Mengingat populasi yang cukup besar maka peneliti mengambil kelas VII sebagai sampel penelitian, karena dalam penelitian ini bertujuan untuk meneliti kesiapan belajar siswa sehingga siswa kelas VIII dan IX tidak dijadikan sampel karena kelas tersebut merupakan siswa lama dan telah lama menyesuaikan kondisi dan lingkungan belajarnya. 34 Suharsimi Arikunto, Op.Cit., h Ibid. 24

2 25 Maka dalam penelitian ini penulis mengambil kelas VII sebagai sampel penelitian yang terdiri dari 175 orang yang terdiri dari 67 orang siswa yang berlatar pendidikan MDA dan 108 siswa yang tidak MDA. 36 Berhubung penelitian ini dilakukan dengan tujuan perbandingan kesiapan belajar siswa dengan tidak MDA dalam mengikuti pembelajaran PAI di Sekolah Menengah Pertama Negeri 1 Bangko Pusako Kecamatan Bangko Pusako Kabupaten Rokan Hilir maka sampel yang diambil kelompokkan menjadi dua golongan sampel dan diperoleh dari 175 siswa kelas VII tersebut yang berlatar belakang pendidikan tidak MDA sebanyak 108 orang sedangkan sisanya 67 melalui pendidikan MDA. Karena jumlah populasinya yang cukup banyak maka peneliti mengambil sampel 50% atau dengan jumlah sampel 88 orang. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik pengambilan sampel acak berstrata. Menurut Iskandar, sampel acak berstrata digunakan bila populasi mempunyai beraneka ragam (heterogen) terdiri dari berbagai golongan, lapisan atau berstrata secara proporsional hanya dengan random, sederhana dan sistematis kemungkinan terpilih menjadi sampel dari golongan atau starta tertentu saja. 37 Mengingat populasi terbagi dua yaitu siswa yang berlatar pendidikan MDA dan tidak pendidikan MDA maka pengambilan sampel dilakukan sesuai dengan proporsinya. 36 Dokumentasi yang diperoleh dari TU SMPN 1 Bangko Pusako Kecamatan Bangko Pusako Kabupaten Rokan Hilir 37 Iskandar, Metodologi Penelitian Pendidikan dan Sosial, Jakarta: Gaung Persada Press, 2010, h. 72

3 26 Latar Belakang Pendidikan TABEL1. JUMLAH POPULASI DAN SAMPEL Populasi Sampel (50%) Tidak MDA 108 orang 108 = 54 = 54 orang MDA 67 orang 67 = 33,5 = 34 oang Jumlah 175 orang 88 orang Sumber: Data Olahan D. Teknik Pengumpulan Data 1. Angket Yaitu teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan cara memberi seperangkat pertanyaan atau pernyataan tertulis kepada responden untuk dijawabnya. 38 Angket, yaitu angket yang digunakan adalah angket tertutup, dengan tujuan agar penulis mendapatkan data tentang kesiapan belajar siswa pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam antara yang berlatar belakang pendidikan MDA dengan yang tidak berlatar belakang pendidikan MDA. 2. Observasi Observasi, yaitu pengamatan yang dilakukan untuk mendukung data yang diperoleh berdasarkan hasil pengumpulan melalui angket. Pengamatan yang penulis lakukan betujuan mengetahui kesiapan belajar siswa pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam. Observasi merupakan suatu proses yang komplek, suatu proses yang tersusun dari berbagai proses 38 Sugiyono, Metode Penelitian Pendidikan Kuantitatif Kualitatif dan R & D, Bandung: Alfabeta, 2014, h.198

4 27 biologis dan psikologis. Dua diantara yang terpenting adalah proses-proses pengamatan dan ingatan Dokumentasi Yaitu suatu tehnik pengumpulan data dengan menghimpun dan menganalisis dokumen-dokumen, baik dokumen tertulis, gambar maupun elektronik. 40 Dokumentasi dalam peneliti digunakan untuk mengumpulkan dokumen-dokumen yang bertujuan untuk mengetahui profil sekolah dan data tentang siswa yang bermasalah di sekolah. E. Teknik Analisis Data 1. Analisis Deskriptif Analisis deskriptif digunakan untuk memperoleh gambaran secara jelas data yang diperoleh berkaitan dengan kesiapan belajar siswa mata pelajaran PAI antara antara dengan yang tidak berlatar belakang pendidikan MDA, sehingga terlebih dahulu data yang diperoleh tersebut dicari persentasenya dengan rumus sebagai berikut: Keterangan: P = x 100% P F N : Angka persentase : Frekuensi yang dicari : Number of case (jumlah frekuensi/banyaknya individu). Data yang telah dipersentasekan kemudian direkapitulasi dan diberi kriteria sebagai berikut: 39 Ibid., h Hidayat Syah, Pengantar Umum Metodologi Penelitian Pendidikan Pendekatan Verifikatif, Pekanbaru: Suska Pers, 2010, h. 133.

5 28 a. 81% - 100% dikategorikan sangat baik b. 61% - 80% dikategorikan baik c. 41% - 60% dikategorikan cukup baik d. 21`% - 40% dikategorikan kurang baik e. 0% - 20% dikategorikan tidak baik Analisis Inferensial Analisis inferensial dilakukan dengan tujuan agar hasil penelitian dapat dibuat kesimpulan pengujian hipotesis secara generalisasi. Analisis inferensial yang dilakukan adalah test t. Test t adalah sala satu uji statistik yang digunakan untuk mengetahui atau atau tidaknya perbedaan yang signifikan (meyakinkan) dari dua buah mean sampel (dua buah variabel yang dikomparatifkan). 42 Karena jumlah anggota sampel yang komparatifkan tidak sama maka rumus tes t yang digunakan sebagai berikut: a. Bila n 1 n 2, varian homogen dapat digunakan rumus tes t dengan pooled varian. Dengan derajad kebebasan (dk) = n 1 + n 2 2. Adapun rumusnya sebagai berikut: 43 = h , h Riduwan, Skala Pengukuran Variabel-variabel Penelitian, Bandung: Alfabeta, 2007, 42 Hartono, Statistik Untuk Peneliti, Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2010, h Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R & D, Bandung: Alfabeta,

6 29 Keterangan: = rata-rata variabel kesiapan belajar siswa mata pelajaran PAI = rata-rata variabel kesiapam belajar siswa mata pelajaran PAI = Jumlah subjek pertama (berlatar belakang pendidikan MDA) = Jumlah subjek kedua ( tidak berlatar belakang pendidikan MDA) b. Bila n 1 n 2, varian tidak homogen dapat digunakan rumus tes t dengan separated varian. Harga t sebagai pengganti t-tabel dihitung dari selisih harga t tabel dengan dk (n 1-1) dan dk (n 2 1) dibagi dua, kemudian ditambahkan dengan harga t yang terkecil. Adapun rumusnya sebagai berikut: 44 = Keterangan: = rata-rata variabel kesiapan belajar siswa mata pelajaran PAI 44 Ibid., h.196

7 30 = rata-rata variabel kesiapam belajar siswa mata pelajaran PAI = Jumlah subjek pertama (berlatar belakang pendidikan MDA) = Jumlah subjek kedua ( tidak berlatar belakang pendidikan MDA) Untuk menguji homogen atau tidaknya variansi menggunakan uji F. Uji homogenitas disebut juga uji kesamaan varians. Adapun rumus uji F tersebut sebaga berikut: Kriteria pengujian : = Jika : F hitung F tabel, berarti tidak homogen. Jika : F hitung F table, berarti homogen. 45 Untuk menganalisis hasil tersebut digunakan aplikasi komputer dengan bantuan program SPSS 16.0 for windows dengan teknik uji t yang digunakan adalah uji-t yang tidak berkolerasi (independent samples t tes) sesuai dengan rumus di atas. 45 Riduwan, Belajar Mudah Penelitian untuk Guru-Karyawan dan Peneliti Pemula, Bandung: Alfabeta, 2009, h. 63

BAB III METODE PENELITIAN. strategi pembelajaran pemerolehan konsep, sedangkan pada kelas kontrol

BAB III METODE PENELITIAN. strategi pembelajaran pemerolehan konsep, sedangkan pada kelas kontrol BAB III METODE PENELITIAN A. Desain Penelitian Penelitian ini merupakan penelitian quasi eksperimen yang terdiri dari kelas eksperimen yang meninjau kembali pelajaran dengan cara menggunakan strategi pembelajaran
