LAPORAN SURVEY PELAYANAN INFORMASI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LAPORAN SURVEY PELAYANAN INFORMASI"

Transkripsi

1 LAPORAN SURVEY PELAYANAN INFORMASI DESKRIPSI DATA RESPONDEN Komposisi Responden Bedasarkan Kelompok Jenis Kelamin Berikut adalah diagram data responden yang dijadikan sampel berdasarkan kelompok jenis kelamin. Responden Berdasarkan Jenis Kelamin 33% 67% Laki-Laki Perempuan Dalam diagram tersebut terlihat bahwa sebagian besar responden adalah laki-laki. Responden laki-laki sebanyak 16 orang (67%), sedangkan selebihnya merupakan responden perempuan sebanyak 8 orang (33%). Komposisi Responden Berdasarkan Kelompok Usia Berikut adalah diagram data responden yang dijadikan sampel berdasarkan kelompok usia. Responden Berdasarkan Umur 33% 25% 29% Dalam diagram tersebut terlihat bahwa sebagian besar responden ada pada usia tahun dengan jumlah 8 orang (33%). Berikutnya adalah kelompok usia antara tahun dengan jumlah 7 orang (29%). Lalu kelompok usia tahun dengan jumlah 6

2 orang (25%) dan yang terakhir adalah kelompok usia tahun dengan jumlah 3 orang (). Komposisi Responden Berdasarkan Pendidikan Berikut adalah diagram data responden yang dijadikan sampel berdasarkan pendidikan. Responden Berdasarkan Pendidikan 33% 4% 50% SMA/SMK Ke bawah D3/D4 S1 S2 Dalam diagram tersebut terlihat bahwa sebagian besar responden ada pada kelompok pendidikan SMA/SMK kebawah dengan jumlah 12 orang (50%). Lalu kelompok dengan pendidikan S1 dengan jumlah 8 orang (33%). Berikutnya adalah kelompok dengan pendidikan D3/D4 dengan jumlah 3 orang () dan yang terakhir adalah kelompok pendidikan S2 dengan jumlah 1 orang (4%). Komposisi Responden Berdasarkan Pekerjaan Berikut adalah diagram data responden yang dijadikan sampel berdasarkan pekerjaan. Responden Berdasarkan Pekerjaan 46% 8% Pelajar/Mahasiswa Pegawai Swasta PNS/TNI/POLRI Wiraswasta/Usahawan Lainnya

3 Dalam diagram tersebut terlihat bahwa sebagian besar responden ada pada kelompok lainnya dengan jumlah 11 orang (46%). Berikutnya ada pada 2 kelompok pekerjaan, yaitu pegawai swasta dengan jumlah 4 orang () dan PNS/TNI/POLRI dengan jumlah 4 orang (). Lalu kelompok pekerjaan wiraswasta/usahawan dengan jumlah 3 orang () dan yang terakhir adalah kelompok pelajar/mahasiswa dengan jumlah 2 orang (8%).

4 DESKRIPSI HASIL KUESIONER Kemudahan Prosedur Pelayanan Pemintaan Informasi Pengaduan/Laporan Berikut adalah diagram hasil survey kemudahan prosedur pelayanan permintaan informasi pengaduan/informasi. Kemudahan Prosedur Pelayanan Permintaan Informasi Tidak Mudah Kurang Mudah 58% 8% Mudah Dalam diagram tersebut terlihat bahwa sebagian besar responden merasa prosedur pelayanan permintaan informasi mudah dengan jumlah 14 orang (58%). Lalu sebagian responden merasa tidak mudah dengan jumlah 4 orang () dan sangat mudah dengan jumlah 4 orang (). Terakhir, sisa responden merasa kurang mudah dengan jumlah 2 orang (8%). Kesesuaian Prosedur Pelayanan Informasi dengan Pelaksanaan Pelayanan Berikut adalah diagram hasil survey kesesuaian antara prosedur pelayanan informasi dengan pelaksanaan pelayanan. Kesesuaian Prosedur Pelayanan Informasi dengan Pelaksanaan Pelayanan 63% Tidak Sesuai Kurang Sesuai Sesuai Sangat Sesuai Dalam diagram tersebut terlihat bahwa sebagian besar responden merasa prosedur pelayanan informasi dengan pelaksanaan pelayanan sudah sesuai dengan jumlah 15

5 orang (63%). Lalu sebagian responden merasa tidak sesuai dengan jumlah 3 orang (), kurang sesuai dengan jumlah 3 orang (), dan sangat sesuai dengan jumlah 3 orang (). Kejelasan dan Kepastian Petugas Pelayanan Informasi Berikut adalah diagram hasil survey kejelasan dan kepastian petugas yang melakukan pelayanan informasi. Kejelasan dan Kepastian Petugas Pelayanan Informasi 58% 21% 8% Tidak Jelas Kurang Jelas Jelas Sangat Jelas Dalam diagram tersebut terlihat bahwa sebagian besar responden merasa petugas pelayanan informasi sudah jelas dengan jumlah 14 orang (58%). Lalu sebagian responden merasa tidak jelas dengan jumlah 5 orang (21%). Sebagian responden lainnya merasa sangat jelas dengan jumlah 3 orang (). Terakhir, sisa responden merasa kurang jelas dengan jumlah 2 orang (8%). Kedisiplinan Petugas dalam Melakukan Pelayanan Informasi Berikut adalah diagram hasil survey kedisiplinan petugas dalam memberikan pelayanan informasi. Kedisiplinan Petugas dalam Melakukan Pelayanan Infomasi Tidak Disiplin 25% Kurang Disiplin Disiplin 50% Sangat Disiplin

6 Dalam diagram tersebut terlihat bahwa sebagian besar responden merasa petugas dalam melakukan pelayanan informasi sudah disiplin dengan jumlah 12 orang (50%). Lalu sebagian responden merasa sangat disiplin dengan jumlah 6 orang (25%). Sebagian responden lainnya merasa tidak disiplin dengan jumlah 3 orang () dan kurang disiplin dengan jumlah 3 orang (). Tanggung Jawab Petugas dalam Memberikan Pelayanan Informasi Berikut adalah diagram hasil survey tanggung jawab petugas dalam memberikan pelayanan informasi. Tanggung Jawab Petugas dalam Memberikan Pelayanan Informasi 21% 54% Tidak Bertanggung Jawab Kurang Bertanggung Jawab Bertanggung Jawab Sangat Bertanggung Jawab Dalam diagram tersebut terlihat bahwa sebagian besar responden merasa petugas dalam memberikan pelayanan informasi sudah bertanggung jawab dengan jumlah 13 orang (54%). Lalu sebagian responden merasa sangat bertanggung jawab dengan jumlah 5 orang (21%). Sebagian responden lainnya merasa tidak bertanggung jawab dengan jumlah 3 orang () dan kurang bertanggung jawab dengan jumlah 3 orang (). Kemampuan Petugas dalam Memberikan Pelayanan Informasi Berikut adalah diagram hasil survey kemampuan petugas dalam memberikan pelayanan informasi.

7 Kemampuan Petugas Memberikan Pelayanan Informasi Tidak Mampu Kurang Mampu Mampu 63% Sangat Mampu Dalam diagram tersebut terlihat bahwa sebagian besar responden merasa petugas telah mampu memberikan pelayanan informasi dengan jumlah 15 orang (63%). Lalu sebagian responden merasa tidak mampu dengan jumlah 3 orang (), kurang mampu dengan jumlah 3 orang (), dan sangat mampu dengan jumlah 3 orang (). Kecepatan Pelayanan Permintaan Informasi Berikut adalah diagram hasil survey kecepatan pelayanan permintaan informasi. Kecepatan Pelayanan Permintaan Informasi Tidak Cepat 58% Kurang Cepat Cepat Sangat Cepat Dalam diagram tersebut terlihat bahwa sebagian besar responden merasa pelayanan permintaan informasi sudah cepat dengan jumlah 14 orang (58%). Lalu sebagian responden merasa kurang cepat dengan jumlah 4 orang (). Sebagian responden lainnya merasa tidak cepat dengan jumlah 3 orang () dan sangat cepat dengan jumlah 3 orang ().

8 Keadilan Untuk Mendapatkan Pelayanan Permintaan Informasi Berikut adalah diagram hasil survey keadilan untuk mendapatkan pelayanan permintaan informasi. Keadilan Mendapatkan Pelayanan Permintaan Informasi 63% Tidak Adil Kurang Adil Adil Sangat Adil Dalam diagram tersebut terlihat bahwa sebagian besar responden merasa adil dalam mendapatkan pelayanan permintaan informasi dengan jumlah 15 orang (63%). Lalu sebagian responden merasa tidak adil dengan jumlah 3 orang (), kurang adil dengan jumlah 3 orang (), dan sangat adil dengan jumlah 3 orang (). Kesopanan dan Keramahan Petugas Dalam Memberikan Pelayanan Permintaan Informasi Berikut adalah diagram hasil survey kesopanan dan keramahan petugas dalam memberikan pelayanan permintaan informasi. Kesopanan dan Keramahan Petugas 8% 63% Tidak Sopan dan Ramah Kurang Sopan dan Ramah Sopan dan Ramah Sangat Sopan dan Ramah Dalam diagram tersebut terlihat bahwa sebagian besar responden merasa petugas sudah sopan dan ramah dengan jumlah 15 orang (63%). Lalu sebagian responden merasa sangat sopan dan ramah dengan jumlah 4 orang (). Sebagian responden lainnya merasa tidak sopan dan ramah dengan jumlah 3 orang (). Terakhir, sisa responden merasa kurang sopan dan ramah dengan jumlah 2 orang (8%).

9 Ketepatan Pelaksanaan Pelayanan dengan Prosedur Pelayanan Berikut adalah diagram hasil survey ketepatan pelaksanaan pelayanan dengan prosedur pelayanan. Ketepatan Pelaksanaan Pelayanan dengan Prosedur Pelayanan 21% 50% Selalu Tidak Tepat Kadang-kadang Tepat Banyak Tepat Selalu Tepat Dalam diagram tersebut terlihat bahwa sebagian besar responden, merasa pelaksanaan pelayanan dengan prosedur pelayanan banyak tepat dengan jumlah 12 orang (50%). Lalu sebagian responden merasa selalu tepat dengan jumlah 5 orang (21%). Sebagian responden lainnya merasa kadang-kadang tepat dengan jumlah 4 orang (). Terakhir. sisa responden merasa selalu tidak tepat dengan jumlah 3 orang (). Keamanan Pelayanan Informasi Melalui Tatap Muka Maupun Surat/Website/Fax/ Berikut adalah diagram hasil survey keamanan pelayanan informasi melalui tatap muka maupun surat/website/ . Keamanan Pelayanan Informasi 8% Tidak Aman Kurang Aman Aman 67% Selalu Aman

10 Dalam diagram tersebut terlihat bahwa sebagian besar responden merasa pelayanan informasi sudah aman dengan jumlah 16 orang (67%). Lalu sebagian responden merasa kurang aman dengan jumlah 3 orang () dan selalu aman dengan jumlah 3 orang (). Terakhir, sisa responden merasa tidak aman dengan jumlah 2 orang (8%).

LANGKAH-LANGKAH PENYUSUNAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM)

LANGKAH-LANGKAH PENYUSUNAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) LAMPIRAN I NOMOR TAHUN 0 LANGKAH-LANGKAH PENYUSUNAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) A. PERSIAPAN Dalam kegiatan persiapan hal yang perlu diperhatikan adalah :. Penetapan Pelaksana, yaitu dilaksanakan
