BAB I PENDAHULUAN. pengadaan kebutuhan mereka. Negara kita adalah salah satu dari Negara-negara di

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. pengadaan kebutuhan mereka. Negara kita adalah salah satu dari Negara-negara di"

Transkripsi

1 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian Di era globalisasi atau perdagangan bebas sekarang ini transaksi kegiatan eksport import merupakan salah satu kegiatan ekonomi yang penting bagi suatu Negara, karena suatu negara membutuhkan kerja sama dengan yang lain dalam pengadaan kebutuhan mereka. Negara kita adalah salah satu dari Negara-negara di Asia yang merupakan negara pengeksport, sebagaimana kita ketahui sebelum tahun 1986 negara kita adalah pengeksport minyak dan gas (MIGAS) yang merupakan sumber devisa kita, tetapi untuk meningkatkan sumber devisa lainnya Negara kita juga berusaha sebisa mungkin meningkatkan eksport bukan minyak dan gas (NonMigas) yaitu eksport berupa hasil-hasil industry bahan baku, industry bahan jadi, barang-barang kerajinan dan hasil bumi dan kekayaan alam. Dalam transaksi eksport import tersebut membutuhkan suatu alat angkut atau transportasi. Transportasi merupakan salah satu mata rantai yang sangat vital dalam suatu kegiatan prekonomian pada suatu negara.tanpa adanya transportasi sebagai sarana penunjang maka tidak dapat diharapkan tercapainya suatu hasil yang maksimum dan memuaskan bagi perkembangan ekonomi di negara tersebut. Penyelenggaraan jasa transportasi haruslah dilaksanakan secara cepat, tepat,aman, teratur dan terjangkau oleh kemampuan masyarakat. Pesatnya dunia usaha yang juga berarti semakin tingginya tingkat persaingan, harus bisa

2 2 diimbangi dengan sarana dan prasarana yang dapat menunjang berjalannya perusahaan agar dapat mencapai sasaran yang dituju. Sarana yang dimaksud adalah industri transport.peranan industri transport adalah sangat strategis dalam pembangunan perekonomian Indonesia yang terdiri Iebih dari 200 juta jiwa.berbagai potensi ekonomi seperti kelautan, pertanian atau perkebunan, industri hasil tambang, dan sebagainya yang terbesar diseluruh wilayah nusantara hanya dapat digali apabila sistem transpor turut menunjang. Tingkat mutu pelayanan tidak dapat dinilai berdasarkan sudut pandang perusahaan, tetapi harus dipandang dari sudut pandang pelanggan. Dalam hal ini,perusahaan yang menentukan standar mutu pelayanan, sedangkan yang menilai adalah pelanggan. Oleh karena itu, dalam merumuskan strategi pemasaran, harus berorientasi pada kebutuhan pelanggan. Bermunculannya perusahaan-perusahaan jasa freight forwarding, terutama di kota-kota besar di Indonesia akan mernbuat masyarakat memiliki pilihan yang lebih banyak sebelum menentukan perusahaan jasa freight forwarding mana yang memiliki service lebih baik dibandingkan dengan perusahaan jasa freight forwarding lainnya, sehingga perusahaan Jasa Freight Forwarding berusaha memberikan service yang lebih baik agar kelangsungan perusahaan dapat terus terjaga. Pada bisnis jasa freight forwarding, pelanggan merasa puas jika telah mampu memenuhi keinginannya atau minimal sesuai dengan harapan sehingga perusahaan harus meningkatkan kinerjanya guna memenuhi kebutuhan

3 3 pelanggan,salah satunya adalah dalam hal ketepatan waktu pengiriman barang dengan aman sampai di tujuan. Gejala tersebut menimbulkan tingkat persaingan yang cukup tinggi mengingat fungsi forwarding adalah memberikan jasa pelayanan yang bisa memberi efek kepuasan terhadap para pelanggannya.semakin banyak perusahaan baru yang muncul dan siap bersaing untuk bisa mewujudkan suatu tingkat efisiensi dan produktivitas yang cukup tinggi maka semakin sehat pula tingkat persaingan. PT. US Freight Services sebagai salah satu perusahaan yang bergerak dibidang jasa freight forwarding selalu berusaha untuk meningkatkan kualitas pelayanan kepada pelanggannya melalui peningkatan kinerja perusahaan secara terus menerus agar dapat memenuhi kebutuhan pelanggannya secara optimal. Peningkatan kinerja perusahaan dapat dicapai melalui perencanaan managemen strategik yang tepat. Dengan melakukan pengukuran kinerja, perusahaan dapat mengetahui sejauh mana kinerja perusahaan saat ini, sehingga memudahkan para penentu keputusan dalam merencanakan strategi yang tepat untuk meningkatkan kinerja perusahaan. Salah satu metode pengukuran kinerja yang dapat mengukur aspek keuangan dan non keuangan secara berimbang adalah metode balanced scorecard. Balanced Scorecard (BSC) terdiri dari dua kata : (1) kartu skor (scorecard) dan (2) berimbang ( balanced). Pada tahap awal eksperimennya, BSC merupakan kartu skor yang digunakan untuk mencatat skor hasil kinerja eksekutif. Melalui kartu skor, skor yang hendak diwujudkan eksekutif dimasa depan

4 4 dibandingkan dengan hasil kinerja sesungguhnya. Hasil kinerja ini digunakan untuk melakukan evaluasi atas kinerja eksekutif. Kata berimbang dimaksudkan untuk menunjukkan bahwa hasil kinerja eksekutif diukur secara berimbang dari dua perspektif : keuangan dan nonkeuangan, jangka pendek dan jangka panjang, intern dan ekstern (Mulyadi, 2001). Selama ini pengukuran kinerja pada PT. US Freight Services hanya dilihat dari segi keuangan saja, dimana margin keuntungan bersih (net profit margin) digunakan sebagai alat pengukurannya. Perusahaan hanya mengejar keuntungan dan penjualan dalam jangka pendek dan tidak mampu menghubungkan strategi jangka panjang perusahaan. Perkembangan perusahaan yang pesat mengakibatkan pengukuran kinerja keuangan dianggap belum cukup memadai karena belum mewakili seluruh aspek perusahaan, oleh karena itu balance scorecard dapat di pakai sebagai alat untuk mengukur, karena seluruh aspek dalam perusahaan dapat dilihat baik dari segi tujuan jangka pendek maupun jangka panjang, antara pengukuran secara keuangan dan non keuangan, antara indikator yang dahulu, dan sekarang dan yang terakhir perspektif antara kinerja manajemen secara internal dan eksternal. Perusahaan dapat menggunakannya sebagai system manajemen strategi, yaitu untuk mengelola strategi dalam jangka panjang. Berdasarkan latar belakang diatas, maka penulis merasa tertarik untuk menulis skripsi yang berjudul PERANCANGAN BALANCED SCORECARD SEBAGAI SUATU SISTEM PENGUKURAN KINERJA PADA PT. US FREIGHT SERVICES.

5 5 B. Perumusan Pokok Masalah Berdasarkan uraian diatas maka yang menjadi pokok masalah dalam penulisan skripsi ini adalah perlu dilakukan pengukuran kinerja perusahaan secara menyeluruh, baik dari aspek keuangan maupun non keuangan (pelanggan, proses bisnis internal pertumbuhan dan pembelajaran) agar pihak manajemen dapat mengetahui sejauh mana kinerja perusahaan saat ini dan memutuskan strategi apa yang tepat bagi perusahaan untuk memperoleh keunggulan dalam bersaing. Maka dapat diidentifikasikan permasalahan yang akan dikaji dalam penelitian ini adalah: 1. Bagaimana pengukuran kinerja yang saat ini di lakukan oleh PT. US Freight Services? 2. Apakah penerapan balance scorecard dapat meningkatkan efisiensi dan efektifitas kinerja pada PT. US Freight Services? C. Tujuan dan Manfaat Penelitian 1. Tujuan Penelitian Adapun tujuan penelitian yang penulis lakukan pada PT. US Freight Services dalam menyusun skripsi ini adalah : 1. Membuat rancangan sistem pengukuran kinerja PT. US Freight Services dengan pendekatan balanced scorecard. 2. Menjelaskan manfaat dari perancangan dan penerapan balance scorecard pada PT. US Freight Services dan perubahan yang diperoleh dari penerapan balance scorecard.

6 6 2. Manfaat Penelitian Adapun manfaat penelitian yang dilakukan di PT. US Freight Services adalah : 1. Bagi penulis penelitian ini berguna untuk mengaplikasikan teori-teori yang pernah dipelajari dalam pengukuran kinerja perusahaan dengan pendekatan balanced scorecard. 2. Bagi perusahaan penelitian ini diharapkan dapat memberikan informasi bermanfaat sebagai bahan pertimbangan perusahaan dalam membuat strategi untuk mencapai visi dan misi perusahaan. 3. Bagi Pembaca Pembaca dapat mengetahui dan menambah wawasan yang berguna bagi mereka, terutama kepada pembaca yang bergerak dalam bidang jasa yang akan mendapatkan kontribusi pengetahuan sehingga dapat diaplikasikan oleh pembaca dalam pekerjaan dan perusahaan mereka, khususnya bergerak dibidang yang sama yaitu usaha penyedia jasa angkutan laut export maupun import dari dalam dan luar negeri (International Freight Forwarding).

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah 1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Dalam persaingan dunia usaha yang semakin ketat pada saat ini sering terjadi perubahan-perubahan yang berdampak besar bagi lingkungan bisnis perusahaan.
