PENGUMUMAN. Nomor: B. /Un.15 /R/SK/KP.07.6/X/2017

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGUMUMAN. Nomor: B. /Un.15 /R/SK/KP.07.6/X/2017"

Transkripsi

1 KEMENTERIAN AGAMA RI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI PROJECT IMPLEMENTATION UNIT ISLAMIC DEVELOPMENT BANK Jl. Arif Rahman Hakim, No. 1 Telanaipura Jambi Telp piu@uinjambi.ac.id website: uinjambi.ac.id PENGUMUMAN Nomor: B. /Un.15 /R/SK/KP.07.6/X/2017 PROGRAM BEASISWA STUDI LANJUT STRATA TIGA DALAM DAN LUAR NEGERI UIN SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI TAHUN ANGGARAN 2017 A. LATAR BELAKANG Perguruan tinggi berperan strategis dalam mewujudkan amanat undang-undang, khususnya Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (UU SISDIKNAS). Secara umum, UU SISDIKNAS mengamanatkan bahwa potensi peserta didik harus dikembangkan agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab. Untuk melaksanakan amanat SISDIKNAS ini, peran dan fungsi tenaga pendidik, tidak terkecuali dosen, sebagai garda terdepan dalam meningkatkan potensi peserta didik di pendidikan tinggi sangat penting. Mewujudkan peran dan fungsinya tersebut, dosen juga harus memiliki kualifikasi akademik minimum. Saat ini dosen harus dapat lolos Sertifikasi Pendidik Profesional sesuai dengan jenjang kewenangan mengajarnya. Amanat tersebut secara jelas tertuang dalam pasal 46 ayat 2 Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen, yaitu bahwa dosen harus memiliki kualifikasi akademik minimum: (a) lulusan program magister untuk program diploma atau program sarjana; dan (b) lulusan program doktor untuk program pascasarjana. Di sisi lain, peningkatan kualifikasi terhadap Dosen Tetap bukan PNS juga telah diamanahkan oleh Peraturan Menteri Agama Nomor 3 tahun 2016 tentang Pengangkatan Dosen Tetap Bukan Pegawai Negeri Sipil PTKN dan PTKS. Pada pasal 8 PMA tersebut dinyatakan bahwa Dosen Tetap Bukan PNS mempunyai hak untuk memperoleh kesempatan untuk meningkatkan kompetensi, yang salah satunya adalah melalui pendidikan strata tiga ini. Sementara, pengembangan kompetensi tenaga kependidikan juga penting sesuai amanah Undang-Undang Aparatur Sipil Negara Nomor 5 Tahun 2014 pasal 21 dan PP Nomor 11 Tahun 2017 tentang Manajemen Pegawai Negeri Sipil. Sampai dengan tahun 2016, jumlah doktor di UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi sebanyak 89 orang dari 321 orang dosen tetap PNS, pengalaman akademik mengikuti konferensi dan seminar ilmiah di luar negeri minimum, dan rasio dosen-mahasiswa: 1: 77. Seiring dengan perubahan IAIN menjadi UIN, kondisi pendidikan dosen tetap di atas secara perlahan terus ditingkatkan. Perubahan IAIN menjadi UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi juga memerlukan tenaga pengajar dan tenaga pendidikan yang lebih banyak dan berkualifikasi, baik karena UIN akan membuka sejumlah program studi umum dalam bidang sains dan teknologi (Saintek), maupun prodi dalam rumpun sosial humaniora (Soshum). Beragam pendekatan telah ditempuh dalam upaya memenuhi kualifikasi akademik minimal bagi para dosen dan tenaga kependidikan. Sesuai target yang diamanahkan oleh undang-undang, UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi terus mengupayakan untuk meningkatkan kualifikasi akademik dosen hingga tahun Salah satu diantaranya adalah dengan memberikan beasiswa untuk melanjutkan pendidikan pada tingkat doktoral di dalam negeri dan luar negeri. Berkaitan hal tersebut, UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi memandang perlu untuk merumuskan petunjuk teknis (JUKNIS) pelaksanaan program beasiswa untuk implementasi program beasiswa strata tiga. Juknis ini diharapkan mampu memberikan panduan dalam pelaksanaan program mulai dari perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi sehingga dapat memenuhi asas transparansi dan akuntabilitas.

2 B. TUJUAN Tujuan disusunnya petunjuk teknis ini adalah untuk mengatur secara akuntabel program beasiswa agar sampai kepada tujuan umum dan khusus dari program beasiswa. Tujuan umum program beasiswa yaitu memperluas kesempatan memperoleh pendidikan tinggi bagi dosen dan tenaga kependidikan pada UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi. Secara khusus, program beasiswa bertujuan untuk mendorong peserta program: 1. Meningkatkan kapasitas dan profesionalitas di bidang akademik dan keilmuan; 2. Meningkatkan kualitas dosen dan tenaga kependidikan sesuai dengan standar nasional; 3. Menjadi bagian dari penguatan program studi yang ada di UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi guna meningkatkan status akreditasi prodi; 4. Menjadi stimulan peningkatkan mutu penyelenggaraan pendidikan tinggi; 5. Memperkuat institusionalitas atau kelembagaan UIN Sulthan Thaha Saifuddin dalam bidang akademik, penelitian dan publikasi ilmiah; C. SKEMA PROGRAM Program beasiswa studi lanjut strata tiga UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi dilaksanakan menggunakan skema hibah, dengan alokasi anggaran berasal dari proyek The Development and Improvement of 6 in 1 Islamic Higher Education dari Islamic Development Bank (IsDB) yang dituangkan dalam DIPA UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi. Rekruitmen dan penyelenggaraan program beasiswa dilaksanakan secara terprogram yang diuraikan dalam Bab II Petunjuk Teknis ini. D. SASARAN Sasaran program ini adalah Dosen Tetap (PNS dan Bukan PNS) dan Tenaga Kependidikan di UIN Sulthan Thaha Saifuddin. E. KETENTUAN Ketentuan bagi para calon peserta Beasiswa ini adalah sebagai berikut: 1. Model beasiswa ini, secara teknis, memberikan biaya studi secara penuh (Biaya Kuliah dan Biaya Hidup) bagi dosen tetap dan tenaga kependidikan yang sudah lulus S2 tetapi belum mengikuti kuliah S3; 2. Pelamar yang diterima diutamakan memiliki latar belakang pendidikan linier dengan pendidikan sebelumnya; 3. Bidang IT menjadi prioritas program beasiswa ini. F. NEGARA/ PT TUJUAN Negara dan perguruan tinggi yang menjadi tujuan program ini adalah yang telah melaksanakan kerjasama dengan PMU-PIU 6 in 1 MORA yaitu: 1. Studi Luar Luar Negeri: a. Belanda (Konsorsium Universitas di bawah NISIS: University of Amsterdam, Maastrich University, Tilburg University, Groningen, Utrecht, Leiden, Freie Universitat Berlin, Rotterdam, Radbound University Nijmegen) b. Turki (Marmara University) c. Maroko (Jami ah Muhammad Al Khamis Rabath) 2. Studi Dalam Negeri: a. Universitas Gajah Mada Yogyakarta b. Institut Teknologi Bandung c. Institut Teknologu Surabaya d. Institut Pertanian Bogor Negara dan perguruan tinggin tujuan juga dapat berdasarkan LOA yang dimiliki oleh masing-masing calon peserta selama biaya studi di tempat tersebut eligible; G. PROGRAM STUDI Program studi atau bidang yang diutamakan: 1. Program Studi S3 Luar Negeri: Informasi Teknologi (IT), Ilmu Komunikasi, Tehnik (Pertambangan, Sipil, Lingkungan), MIPA, Ilmu Manajemen, Ilmu Ekonomi, Akuntansi, dan Psikologi. 2. Program Studi S3 Dalam Negeri: Informasi Teknologi (IT), Ilmu Komunikasi, Tehnik (Pertambangan, Sipil, Lingkungan), MIPA, Ilmu Manajemen, Ilmu Ekonomi, Akuntansi, Pendidikan Bahasa Arab dan Inggris, Sastra Arab dan Inggris, serta Psikologi. H. PERSYARATAN UMUM 1. Dosen Tetap (PNS dan Bukan PNS) dan Tenaga Kependidikan UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi yang mendapat rekomendasi Ketua LPM dan/atau Dekan tempat dosen atau tenaga kependidikan bersangkutan bertugas, yang menyatakan bahwa program studi yang akan diambil dibutuhkan untuk penguatan satuan program studi/jurusan pada fakultas tersebut;

3 2. Mengajukan permohonan kepada Rektor UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi yang disertai: a. Daftar Riwayat Hidup; b. Foto berwarna ukuran 4x6 (3 lbr); c. Fotokopi SK pertama dan SK terakhir penempatan sebagai Dosen Tetap atau Tenaga Kependidikan yang telah disahkan lembaga; d. Fotokopi ijazah dan transkrip nilai (S1 dan S2) yang telah dilegalisir; e. Sertifikat Pendidik Dosen (bagi yang memiliki); f. Surat pernyataan tidak sedang menerima bantuan beasiswa dari pihak manapun yang ditandatangani di atas materai 6000; g. Surat pernyataan bersedia mengabdi di UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi (tidak pindah dan tidak bekerja di tempat lain) setelah menyelesaikan studi, sekurangkurangnya n+6 (masa studi ditambah 6 tahun) ditandatangani peserta di atas materai 6000 dan disetujui oleh suami/istri di atas materai 6000; I. PERSYARATAN KHUSUS 1. Usia maksimal 45 tahun; 2. Indeks prestasi kumulatif (IPK) pendidikan sebelumnya minimal 3,00 untuk Tehnik dan MIPA, dan minimal 3,25 untuk bidang lainnya dengan skala 4; 3. Menyerahkan proposal disertasi maksimal 5 halaman, 1 spasi dengan font 12 yang mencakup seluruh aspek proposal penelitian disertasi (Bahasa Inggris untuk Calon Peserta Beasiswa S3 Luar Negeri dan Bahasa Indonesia untuk S3 Dalam Negeri); 4. Memiliki Sertifikat TOEFL minimal 450 atau sertifikat IELTS minimal 5 dari Pusat Bahasa UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi (juga berlaku untuk calon peserta dalam negeri); 5. Melengkapi bukti publikasi ilmiah nasional dan/atau internasional yang dimiliki; 6. Melengkapi bukti korespondensi dengan calon pembimbing atau perguruan tinggi yang dituju (jika ada). J. PROSEDUR PENGAJUAN BANTUAN 1. Pengumuman tahapan beasiswa ditayangkan melalui website 2. Mendaftarkan diri sebagai calon peserta Beasiswa UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi dengan mengikuti Petunjuk Teknis Beasiswa UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi Tahun 2017; 3. Mengikuti seluruh proses seleksi dan memenuhi seluruh persyaratan; 4. Berkas permohonan yang dikirim memenuhi ketentuan sebagai berikut: a. Dikirim secara perorangan via pos Kepada Rektor UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi Cq. Ketua PIU IsDB UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi dengan perihal: Permohonan Menjadi Peserta Program Beasiswa Pendidikan S3 Luar Negeri/ Dalam Negeri, paling lambat tanggal 15 Oktober 2017 cap Kantor Pos Pusat di Pasar Jambi; b. Tim seleksi tidak menerima berkas permohonan susulan atau berkas permohonan tambahan setelah tanggal akhir persyaratan administrasi. c. Daftar Riwayat Hidup dan Proposal Penelitian S3 dikirimkan juga melalui piu@uinjambi.ac.id K. SELEKSI Seleksi yang akan dilakukan bagi para calon penerima Beasiswa S3 UIN Sulthan Thaha Saifuddin adalah melalui 5 (lima) tahap, yaitu: 1. Tahap pertama, seleksi administrasi dan pengumuman peserta lulus; 2. Tahap kedua, seleksi kompetensi (akan dilakukan wawancara berkaitan pengetahuan lisan bahasa, wawasan ilmiah/ academi record, dan academic writing) dan pengumuman short list peserta lulus yang diputuskan melalui rapat PIU dan Pimpinan UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi; 3. Tahap ketiga, penyiapan calon mahasiswa di Kampung Inggris Pare yang meliputi: a. Kursus di Bahasa Inggris b. Workshop Penulisan Disertasi c. Coaching clinic studi luar negeri 4. Tahap Keempat, IELTS/TOEFL Test English Preparation di lembaga penyelenggara tes yang diakui seperti IALF; 5. Tahap Kelima, Seleksi akhir dan penetapan penerima beasiswa sesuai kuota yang telah ditentukan; Tahapan seleksi tercantum dalam Tabel Tahapan Pengajuan Beasiswa lampiran 2.

4 L. PENGUMUMAN HASIL SELEKSI Hasil seleksi penerimaan program beasiswa S3 UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi ini akan diumumkan melalui website Bagi peserta yang dinyatakan lulus diharapkan segera melaksanakan pendaftaran ulang. M. PELAKSANAAN 1. Komponen Pembiayaan Pembiayaan studi dilakukan secara penuh (fully funded program) yaitu USD untuk Luar Negeri dan USD untuk dalam negeri. yang meliputi: a. Biaya Visa dan Asuransi untuk luar negeri; b. Biaya pendidikan, yaitu: Biaya Pendaftaran, Tuition Fee/SPP, Pembelian Buku, Biaya Penelitian (dalam rangka penyelesaian disertasi), Biaya Buku, Biaya mengikuti Konferensi, Peningkatan Kapasitas Akademik dan Tiket Pulang Pergi; c. Biaya hidup (living-cost), yaitu biaya yang diberikan kepada mahasiswa selama mengikuti masa studi selama 8 semester; d. Ketentuan besaran pembiayaan poin b dan c sesuai dengan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) yang berlaku. 2. Hak dan Kewajiban a. Hak Peserta. Peserta Beasiswa S3 UIN Sulthan Thaha Saifuddin mempunyai hak: 1. Mendapat pendidikan dan pengajaran dari dosen yang berkualitas dan ahli pada bidangnya; 2. Menerima bantuan beasiswa sesuai komponen pembiayaan; 3. Memperoleh layanan pendidikan dari PT penyelenggara pendidikan; 4. Memperoleh pembebasan biaya kuliah dan biaya administrasi akademik lainnya selama masa studi yang ditetapkan; 5. Memperoleh gelar akademik yang dikeluarkan oleh perguruan tinggi apabila telah menyelesaikan studinya; b. Kewajiban Peserta. Selain hak yang diperoleh, peserta Beasiswa program S3 UIN Sulthan Thaha Saifuddin mempunyai kewajiban, yaitu: 1. Bagi Dosen tetap PNS dan Tenaga Kependidikan UIN Sulthan Thaha Saifuddin diwajibkan melaporkan dan mengajukan surat tugas belajar kepada Sekretaris Jenderal Kementerian Agama melalui Rektor UIN Sulthan Thaha Saifuddin; 2. Mematuhi semua peraturan dan ketentuan yang berlaku pada perguruan tinggi penyelenggara program pendidikan; 3. Mematuhi semua peraturan lembaga pemberi beasiswa, dalam hal ini UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi; 4. Menjaga nama baik lembaga pemberi beasiswa dan perguruan tinggi penyelenggara program pendidikan; 5. Menandatangani dokumen-dokumen perjanjian bantuan beasiswa S3; 6. Mengikuti perkuliahan dengan sungguh-sungguh untuk mencapai prestasi belajar yang optimal; 7. Menyerahkan schedule penyelesaian studi yang ditandatangani oleh pembimbing kepada Rektor UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi; 8. Menyerahkan laporan capaian akademik dan hasil proses belajar berdasarkan schedule setiap semester kepada Rektor UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi; 9. Melaporkan penggunaan dana yang diterima setiap semester sesuai ketentuan yang berlaku kepada Rektor UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi; 10. Lulus dalam jangka waktu secepat mungkin atau maksimal sesuai batas waktu yang ditentukan (8 semester); 11. Bantuan hanya diberikan dalam batas waktu yang telah ditentukan (8 semester). Apabila dalam batas waktu yang telah ditentukan tersebut peserta beasiswa belum dapat menyelesaikan studinya, maka biaya penyelesaian studi menjadi tanggung jawab peserta sendiri; 12. Apabila peserta tidak dapat menyelesaikan studi karena mengundurkan diri atau diberhentikan (DO), maka peserta wajib mengembalikan seluruh biaya ke kas negara sebesar bantuan yang telah dikeluarkan selama mengikuti pendidikan melalui pemotongan gaji atau honor pekerjaan yang bersangkutan.

5 3. Penghentian Beasiswa Beasiswa diberhentikan apabila: a. Telah menyelesaikan studi yang dibuktikan dengan hasil ujian Disertasi (S3); b. Penerima mengundurkan diri dari program beasiswa atas kemauan sendiri, maka yang bersangkutan berkewajiban mengganti kerugian negara sesuai ketentuan yang berlaku; c. Hasil monitoring dan evaluasi menyatakan penerima tidak layak melanjutkan studi karena tidak mencapai standar mutu minimum prestasi akademik, berdasarkan dengan ketentuan kewajiban (diktum 2b8 diatas); d. Masa studi telah melewati batas waktu yang telah ditentukan (8 semester); e. Sakit, cacat atau sebab lain yang menyebabkan bersangkutan tidak dapat melanjutkan pendidikan; f. Meninggal dunia. 4. Sanksi Penerima program Beasiswa yang tidak memenuhi perjanjian dan ketentuan kewajiban di atas dengan alasan yang tidak dapat dipertimbangkan oleh pihak pemberi beasiswa dalam hal ini UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi, dan/atau tidak melaporkan penggunaan dana bantuan sebagaimana ketentuan yang berlaku akan dikenakan sanksi pengembalian uang sejumlah yang diterima ke kas Negara. N. TAHAPAN PENGAJUAN Tahapan pengajuan Program Beasiswa Studi S3 UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi dapat dilihat pada tabel berikut: No Waktu Kegiatan/Agenda Keterangan 1 3 s.d 15 Oktober Pengumuman pendaftaran Diupload pada Tanggal 3 Oktober 2017 dan diumumkan ke fakultas-fakultas melalui surat 2 16 Oktober 2017 Seleksi administrasi Persyaratan sebagaimana tertera pada Petunjuk Teknis Bab II huruf G dan H dikirimkan via pos paling lambat 15 Oktober 2017 cap pos, juga dikirimkan soft copy daftar riwayat hidup dan proposal penelitian S3 via piu@uinjambi.ac.id Bagi pendaftar yang berkas persyaratnnya tidak lengkap, otomatis gugur dan tidak bisa masuk dalam seleksi akademik Oktober 2017 Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi Oktober 2017 Pelaksanaan Wawancara Diumumkan lewat Tempat: Sekretariat PIU IsDB UIN STS Jambi Jam: s.d selesai 5 23 Oktober 2017 Pengumuman Hasil Seleksi Wawancara Oktober Registrasi Ulang 2017 (Kesediaan 7 30 Oktober- Desember 2017 mengikuti kursus) Penyiapan Calon Mahasiswa S3: Kursus Bahasa di Kampung Inggris Pare, Test IELTS/ TOEFL Preparation 8 Maret 2018 Seleksi Akhir dan Pengumuman Awardee Diumumkan di Tempat: Sekretariat PIU IsDB UIN Sulthan Thaha Saifuddin. Diatur dalam pengumuman kemudian Diatur dalam pengumuman kemudian

6

Lampiran Pengumuman Rektor tentang Peogram Beasiswa Doktoral Proyek IDB tahap II

Lampiran Pengumuman Rektor tentang Peogram Beasiswa Doktoral Proyek IDB tahap II Lampiran Pengumuman Rektor tentang Peogram Beasiswa Doktoral Proyek IDB tahap II PETUNJUK TEKNIS PROGRAM BEASISWA PENDIDIKAN DOKTORAL (S-3) PROYEK PENGEBANGAN KAMPUS II UIN SUNAN AMPEL SURABAYA MELALUI
