APLIKASI GPS TRACKING SISTEM PADA ARMADA TAKSI METRO MAKASSAR

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "APLIKASI GPS TRACKING SISTEM PADA ARMADA TAKSI METRO MAKASSAR"

Transkripsi

1 APLIKASI GPS TRACKING SISTEM PADA ARMADA TAKSI METRO MAKASSAR Suryadi Hozeng* 1 1 Program Studi Teknik Informatika, STMIK Dipanegara Jalan Perintis Kemerdekaan Km. 9 Makassar * 1 suryadi_hozeng@hotmail.com Abstrak Saat ini Global Positioning System (GPS) merupakan sistem satelit navigasi yang sedang populer dan banyak diaplikasikan di dunia, baik di darat, di laut, di udara, maupun di angkasa. Saat ini, beberapa handphone tertentu sudah di sertai fasilitas Gps. Dengan adanya Gps pada handphone banyak sekali manfaat yang kita dapatkan, salah satunya adalah mengetahui posisi kita saat ini. Perusahaan seringkali dipusingkan dengan masalah disiplin dan keamanan pengemudinya, selain itu tindak kejahatan pencurian kendaraan bermotor (curanmor) juga merupakan masalah bagi pemilik kendaraan,baik itu kendaraan milik perusahaan maupun pribadi. Dengan adanya sistem ini diharapkan dapat mengurangi masalah-masalah di atas. Aplikasi ini bertujuan mampu melacak keberadaan kendaraan dengan memanfaatkan fasilitas GPS yang terdapat pada handphone. Bahasa pemrograman aplikasi ini menggunakan Php pada webnya dengan SQLServer sebagai databasenya. Inti dari tugas akhir ini yaitu terletak pada data-data latitude dan longitude yang dikirimkan ke server. Dengan memadukan Pemrograman Web dan GPS Tracking dihasilkan posisi kendaraan di Google Maps, report beserta keterangannya yang cukup lengkap dan posisi kendaraan selalu update. Kata kunci : GPS, Kendaraan, Google Maps, Tracking, Taksi, Aplikasi Abstract Currently the Global Positioning System (GPS) is a satellite navigation system that is popular and widely applied in the world, both on land, at sea, in the air, or in space. Currently, some specific mobile phone has been accompanied Gps facilities. With the GPS on the phone a lot of benefits we get, one of which is knowing where we are today. Companies often troubled with issues of discipline and safety of the driver, in addition to the crime of theft of motor vehicles (robber) is also a problem for the owner of the vehicle, both vehicles owned or private. With this system is expected to reduce the problems above. The aim of this application is able to track the whereabouts of the vehicle by utilizing the GPS facility are found in cellular phones. This application uses the programming language PHP on the web with a SQLServer database. The core of this thesis is located on the data latitude and longitude that is sent to the server. By integrating Web Programming and GPS Tracking generated vehicle position on Google Maps, report and description that is complete and the vehicle's position is always updated.. Keywords : GPS, Vechiles, Google Maps, Tracking, Taxi, application 1. PENDAHULUAN Satelit atau yang lebih dikenal sebagai global positioning system (GPS) merupakan sistem koordinat global yang dapat menentukan koordinat posisi benda dimana saja di bumi baik koordinat lintang, bujur, maupun ketinggiannya [1]. Dalam bidang transportasi khususnya pada sistem pemantauan armada kendaraan atau fleet management system merupakan integrasi Received June1 st,2012; Revised June25 th, 2012; Accepted July 10 th, 2012

2 dari tiga teknologi yaitu teknologi penentuan posisi dengan GPS, teknologi SIG (Sistem Informasi Geografis) dan teknologi komunikasi data. Dalam sistem ini, GPS berfungsi sebagai alat penentuan posisi kendaraan, SIG sebagai penyedia informasi spasial dan sebagai latar belakang posisi kendaraan yang akan dipantau dan jaringan komunikasi data sebagai penghubung antara kendaraan dan pusat kontrol. Saat ini aplikasi ini mengalami perkembangan yang cukup pesat seiring dengan perkembangan ketiga teknologi pendukung aplikasi tersebut. Di lain pihak perkembangan teknologi internet saat ini menyebabkan proses penyebaran dan pertukaran informasi dapat dilakukan dengan cepat secara global tanpa ada batasan waktu. Teknologi World Wide Web (WWW) atau web sebagai salah satu jenis layanan yang disediakan oleh internet merupakan jenis layanan yang berkembang paling pesat dan paling banyak digunakan saat ini. Perkembangan perangkat lunak pendukung web seperti bahasa pemrograman server side, applet java, active x, dan lain-lain telah menambah kemampuan web dari yang semula hanya bisa menampilkan halaman-halaman statik dimana pengguna hanya bisa melihat informasi tanpa adanya interaksi antara pengguna dan web, saat ini web lebih bersifat dinamis yang memungkinkan adanya interaksi antara pengguna dan web [4]. Integrasi teknologi web ke dalam aplikasi pemantauan kendaraan memungkinkan informasi posisi kendaraan dapat divisualisasikan ke dalam web sehingga informasi tersebut dapat diakses secara global tanpa ada batasan waktu dan tempat. Metro Makassar Taksi adalah sebuah perusahaan pemberian layanan transportasi umum yang tentunya menginginkan pelayanan yang maksimal kepada para pelangganya. Permasalahan yang terjadi saat ini adalah masih seringnya terjadi keterlambatan dalam proses penjemputan para pelanggan taksi dikarenakan posisi taksi terdekat yang tidak diketahui ketika ada pesanan taksi. Dengan adanya aplikasi GPS tracking sistem pada perusahaan Metro Makassar Taksi tersebut maka diharapkan dapat berguna untuk mempercepat layanan penjemputan oleh armada taksi. Selain itu, dapat pula menghindari penyalagunaan kendaraan atau penggunaan jalur/trayek yang tidak diijinkan oleh pemilik armada. 2. METODE PENELITIAN 2.1 Alat dan Bahan Penelitian Pada penelitian ini penulis menggunakan alat bantu dalam menganalisis dan mempelajari sistem yang ada dan sistem yang akan dirancang. Alat desain penelitian yaitu Rational Rose [5], terdiri atas : e. Use Case Diagram f. Class Diagram g. Activity Diagram h. Sequence Diagram Bahan penelitian yang digunakan adalah : Table 1 : Bahan penelitian No. Bahan penelitian Keterangan 1. Data Supir Armada Taksi Metro Makassar Foto dan Identitas 2.2 Lokasi Penelitian Tempat penelitian dilakukan di Armada Taksi Metro Makassar yang beralamat di Jalan Rappocini Raya No 09 Tlp (0411) Metode Pengumpulan Data Metode pengumpulan data yang digunakan dalam pembuatan aplikasi ini adalah berupa pencarian sumber-sumber bacaan yang dapat menunjang topik. Sumber-sumber

3 bacaan tersebut penulis letakkan pada daftar pustaka, sumber bacaan berupa buku panduan pemrograman,dan berbagai tutorial-tutorial di internet. 2.4 Perancangan Sistem Perancangan sistem pada penelitian ini menggunakan Unifed Modelling Language( UML ). UML adalah himpunan struktur data dan teknik untuk pemodelan dan desain program berorientasi objek (OOP) serta aplikasi [3]. UML merupakan sekumpulan bentuk khusus untuk menggambarkan berbagai diagram perangkat lunak. Setiap bentuk memiliki makna tertentu, dan UMLsyntax mendefenisikan bagaimana bentuk-bentuk tersebut dapat dikombinasikan. q. Use case Diagram <<include>> Validasi Username Validasi Password <<include>> System Login Aplikasi <<extend>> Input Data Armada Supir Membuka Peta Dinamis Admin/CS <<extend>> Input Status <<include>> Lihat Status Dan Posisi Armada Taksi Gambar 1 : Use Case Diagram r. ClassDiagram ::<<Unknow>>::Activity GoogleMaps PosisiArmada login koneksi - googlemaps API V3 + oncreate[...] + oncreate[...] - username : String - password : String + oncreate[...] Gambar 2 : Class Diagram - host : String - database : String - user : String - password : String + oncreate[ ]

4 s. Activity Diagram Membuka Aplikasi Entry User Name & Passsword Jika User dan Pass Tidak Valid Tampil Pesan User dan Pass Tidak Valid Menampilkan Posisi dan Status Armada Jika User dan Pass Valid Tampil Peta Memasukkan Status Armada Thread Refresh Posisi Armada Gambar 3 : Activity Diagram t. Sequence Diagram Admin Menu Aksi Database 1: Pilih Menu 2: OlahDataArmada 4: View Peta Dinamis 3: DataArmada 5: Data Peta Dinamis 6: Peta Dinamis 7: Pilih Menu Cetak Laporan 8: Laporan Data Armada 9: Request Data Armada 10: Laporan Data Armada 11: Pilih Menu Cetak Laporan 12: Laporan Data Rekam Jejak 13: Request Data Rekam Jejak 14: Laporan Data Rekam Jejak Gambar 4 : Sequence Diagram 3. HASIL DAN PEMBAHASAN 3.1 Tampilan Aplikasi 5. Tampilan Peta Dinamis Gambar 5 : Tampilan Implementasi Peta Dinamis

5 6. Tampilan Halaman Admin Gambar 6 : Tampilan Implementasi Halaman Admin 7. Tampilan Halaman Login Aplikasi Gambar 7 : Tampilan Halaman Login Armada 8. Tampilan Pengolahan Data User Admin Gambar 8 : Tampilan Pengolahan Data User Admin 9. Tampilan Pengolahan Data Armada Taksi

6 Gambar 9 : Tampilan Pengolahan Data Armada Taksi 10. Tampilan Cetak Laporan Rekam Jejak Armada Taksi Gambar 10 : Tampilan Cetak Laporan Rekam Jejak Armada Taksi 4. KESIMPULAN Setelah peneliti merancang dan membangun aplikasi GPS TRACKING SISTEM pada Armada Taksi Metro Makassar, maka admin dapat melihat posisi taksi Metro yang ditampilkan di web secara online dan terupdate, maka admin dapat melihat posisi taksi terdekat dari penumpang,sehingga meminimalisir waktu penjemputan pelanggan oleh armada Metro Taksi Makassar, pihak kantor pusat Metro Taksi dapat memantau pergerakan dari armada taksi yang sedang beroperasi, dan armada/supir tidak perlu lagi melaporkan posisinya kepada Admin,karena telah ditampilkan di web secara online dan terupdate. 5. SARAN Diharapkan pada pihak pengguna aplikasi nantinya untuk menambah fasilitas komputer dan meningkatkan sumber daya manusia dalam bidang komputer, demi memperlancar jalannya perangkat lunak aplikasi yang menggunakan komputerisasi. Penulis menyadari bahwa perangkat lunak aplikasi yang dibangun masih membutuhkan penyempurnaan yang lebih baik. UCAPAN TERIMA KASIH Penulis mengucapkan terima kasih kepada seluruh armada yang ada di Taksi Metro Makassar yang telah memberikan bantuan berupa pemberian data penelitian untuk bisa menyelesaikan penelitian ini serta pihak dari Taksi Metro Makassar yang memberikan kemudahan dalam menyelesaikan penelitian ini. DAFTAR PUSTAKA [1] Abidin H.Z Penentuan Posisi dengan GPS dan Aplikasinya. Pradnya Paramita. Jakarta [2] Al Bahra Bin Ladjamudin Rekayasa Perangkat Lunak. Graha Ilmu. Yogyakarta [3] Fowler Martin UML Distilled Panduan Singkat Bahasa Pemodelan Objek Standart. Andi. Yogyakarta. [4]Madcoms, Aplikasi Web Database dengan Dreamwaver dan PHP-MySQL, Andi, Yogyakarta. [5]Nugroho. Adi, Rational Rose Untuk Pemodelan Berorientasi Objek. Informatika.Bandung

IMPLEMENTASI METODE CERTAINTY FACTOR UNTUK APLIKASI KEBIJAKAN SISTEM POINT MONITORING PELANGGARAN SISWA PADA SMA NEGERI 2 BELOPA KABUPATEN LUWU

IMPLEMENTASI METODE CERTAINTY FACTOR UNTUK APLIKASI KEBIJAKAN SISTEM POINT MONITORING PELANGGARAN SISWA PADA SMA NEGERI 2 BELOPA KABUPATEN LUWU IMPLEMENTASI METODE CERTAINTY FACTOR UNTUK APLIKASI KEBIJAKAN SISTEM POINT MONITORING PELANGGARAN SISWA PADA SMA NEGERI 2 BELOPA KABUPATEN LUWU Thabrani R* 1 1 Program Studi Teknik Informatika, STMIK Dipanegara
