MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 52/PHPU.D-X/2012

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 52/PHPU.D-X/2012"

Transkripsi

1

2 MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 52/PHPU.D-X/2012 PERIHAL Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah Kabupaten Aceh Barat Putara KeduaTahun 2012 PEMOHON H. Ramli dan Moharriadi Syafari [No.Urut 11] TERMOHON KIP Kabupaten Aceh Barat ACARA Pemeriksaan Perkara (I) Senin, 23 Juli 2012, Pukul WIB Ruang Sidang Gedung Mahkamah Konstitusi RI, Jl. Medan Merdeka Barat No. 6, Jakarta Pusat SUSUNAN PERSIDANGAN 1. M. Akil Mochtar (Ketua) 2. Hamdan Zoelva (Anggota) 3. Muhammad Alim (Anggota) Lutfie Widagdo Eddyono Panitera Pengganti

3 Pihak yang Hadir: A. Pemohon: 1. H. Ramli 2. Moharriadi Syafari B. Kuasa Hukum Pemohon: 1. Zainudin Paru 2. Faudjan Muslim 3. Ismail Nganggon 4. Asri Hayat Saputra C. Termohon: 1. Bahagia (Ketua Divisi Hukum dan Pengawasan KIP Aceh Barat) 2. Zarianto (Ketua Divisi Teknis dan Penyelenggaraan KIP Aceh Barat) 3. Marzalita (Ketua Divisi Umum dan Organisasi KIP Aceh Barat) 4. Indra Zulhan (Kasubbag. Teknik/Sekretariat KIP Aceh Barat) 5. Warnizal D. Kuasa Hukum Termohon: 1. Ainal Hotman 2. Sofyan Sosila HT E. Kuasa Hukum Pihak Terkait: 1. Effendi Idris 2. Maimun Idris

4 SIDANG DIBUKA PUKUL WIB 1. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Sidang dalam Perkara Nomor 52/PHPU.D-X/2012, Perselisihan Hasil Pemilu Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah Kabupaten Aceh Barat putaran kedua, saya nyatakan dibuka dan terbuka untuk umum. Assalamualaikum wr.wb. Saudara-Saudara, hari ini adalah sidang pertama Perkara Nomor 52 tentang sengketa pemilukada Aceh Barat ini. Sebagaimana biasa saya persilakan Pemohon. Ini Kuasa Termohon telat? Pemohon ya? Besok-besok jangan telat lagi. Kalau macet, semua macet di Jakarta, enggak ada alasan. Silakan perkenalkan diri dulu Pemohon! Siapa yang hadir hari ini? 2. KUASA HUKUM PEMOHON: ZAINUDIN PARU Terima kasih, Majelis Yang Mulia. Perkenalkan kami sebagai Kuasa Hukum dari calon Bupati dan Wakil Bupati Bapak H. Ramli MS dan Moharriadi Syafari, pasangan Nomor Urut 11 peserta pilakada putaran kedua Kabupaten Aceh Barat. Selaku kuasa hukum, saya Zainudin Paru, kemudian rekan saya Faudjan Muslim, Ismail Nganggon dan Asri Hayat Saputra. Dan Prinsipal Bapak H. Ramli MS juga berkenan hadir. Terima kasih. 3. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Jadi kuasanya hadir semua ya? 4. KUASA HUKUM PEMOHON: ZAINUDIN PARU Hadir, Majelis. 5. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Baik. Surat Kuasanya tetap yang lama? Yang tanggal 9 Juli 2011? 6. KUASA HUKUM PEMOHON: ZAINUDIN PARU Tetap, Majelis. KETUK PALU 3X

5 7. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Tetap ya, baik. Termohon, silakan perkenalkan diri! Siapa yang hadir di ruangan ini? 8. KUASA HUKUM TERMOHON: AINAL HOTMAN Asslamualaikum wr.wb. Hadir pada hari ini Kuasa Hukum dari KIP Aceh Barat, Ainal Hotman, S.H., M.H., kemudian dari Prinsipal, di samping sebelah kiri saya, Bapak Bahagia, S.H. Kemudian sebelahnya, Sofyan Sosila HT, S.H., Kuasa Hukum. Kemudian sebelahnya, Bapak Zar Rianto, kemudian Ibu Marzalita, S.E., yang di belakang Bapak Indra Zulhan, S.H., Subbag teknis. Yang terakhir Warnizal. Demikian, terima kasih. 9. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Jadi hadir Kuasa Hukum dan Prinsipal serta staf sekretariat, betul? 10. KUASA HUKUM TERMOHON: AINAL HOTMAN Betul. 11. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Pihak Terkait juga hadir. Mana permohonannya, Terkait? Mana? Siapa Pihak Terkait? 12. KUASA HUKUM PIHAK TERKAIT: EFFENDI IDRIS Terima kasih, Yang Mulia. Kami atas nama Kuasa Hukum Pihak Terkait Effendi Idris, S.H dan Maimun Idris, S.H. Sebagai mewakili dari Bapak H. Atailaydi Syah dan Drs. H. Rahmat MD, Nomor Urut 8, calon Bupati Aceh Barat dan wakil Bupati Aceh Barat. Terima kasih. 13. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Saudara Kuasa? 14. KUASA HUKUM PIHAK TERKAIT: EFFENDI IDRIS Kuasa.

6 15. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Bersama siapa lagi satu ( ) 16. KUASA HUKUM PIHAK TERKAIT: EFFENDI IDRIS Maimun Idris, Pak. 17. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Dua-duanya advokat? 18. KUASA HUKUM PIHAK TERKAIT: EFFENDI IDRIS Dua-dua advokat. 19. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Sudah pernah beracara di MK? 20. KUASA HUKUM PIHAK TERKAIT: EFFENDI IDRIS Sudah, Pak. 21. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Permohonan untuk sebagai Pihak Terkait sudah masuk? 22. KUASA HUKUM PIHAK TERKAIT: EFFENDI IDRIS Belum masuk, Pak. 23. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Kenapa belum? 24. KUASA HUKUM PIHAK TERKAIT: EFFENDI IDRIS Mohon maaf, Yang Mulia. Kebetulan tadi juga kami agak terlambat, mungkin selesai sidag dimasukkan, Pak. 25. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Terlambat?

7 26. KUASA HUKUM PIHAK TERKAIT: EFFENDI IDRIS Terlambat, Pak. 27. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Surat Kuasa Saudara 18 Juli, ya kan? 28. KUASA HUKUM PIHAK TERKAIT: EFFENDI IDRIS Ya, Pak. 29. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Kalau sudah terima kuasa berarti sudah tahu akan ada berperkara, ada register perkaranya sudah disebut nomor 52. Harusnya, kelengkapan adminstrasi itu semuanya rapi kerjanya gitu lho. Kalau sudah teken itu berarti sudah selesai kan? Sudah sepakat? 30. KUASA HUKUM PIHAK TERKAIT: EFFENDI IDRIS Sepakat, Pak. 31. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Sudah ada DP-nya biasanya, atau bahkan bayar sekaligus biasanya itu, enggak? 32. KUASA HUKUM PIHAK TERKAIT: EFFENDI IDRIS Enggak, Pak. 33. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Kenpa kok permohonannya belum masuk? Jadi saya enggak tahu kalau Saudara ini memohon atau kuasa, boleh saja kuasa, tapi permohonannya segera dimasukkan tertulis. 34. KUASA HUKUM PIHAK TERKAIT: EFFENDI IDRIS Ya, Pak.

8 35. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Baiklah. Yang pertama, saya ingatkan tepat waktu ya, apalagi ini puasa, Saudara-Saudara semuanya ya kita berjuanglah bulan puasa ini, tepat waktu juga, nanti pulangnya macet lagi kan. Bukanya dalam mobil. Oleh karena itu, kita harus tepat waktu. Bagi yang enggak tepat waktu, besok jangan masuk ruang sidang. Itu kesepakatan kita bersama. Baik, Saudara Pemohon, Saudara tetap dengan permohonannya yang sudah diregister? 36. KUASA HUKUM PEMOHON: ZAINUDIN PARU Kami ada perbaikan permohonan, Majelis. 37. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Perbaikan redaksional ya? 38. KUASA HUKUM PEMOHON: ZAINUDIN PARU Ya. 39. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Sudah siap perbaikannya? 40. KUASA HUKUM PEMOHON: ZAINUDIN PARU Sudah, Mejelis. 41. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Ambil petugas! Serahkan ke Termohon dan Pihak Terkait satusatu. Saudara Pemohon, silakan Saudara jelaskan pokok-pokok permohonan Saudara ya, intinya kan kita sudah tahu, tetapi saya beri kesempatan untuk Saudara mengelaborasi saja dari dalil-dalil yang inti masalahnya apa, objectum litis-nya apa, ya kan? Lalu beberapa hal yang menjadi dalil yang harus Saudara perkuat dalam persidangan. Silakan, singkat.

9 42. KUASA HUKUM PEMOHON: ZAINUDIN PARU Terima kasih, Majelis Yang Mulia, sebelumnya perkenankan kami menyampaikan permohonan maaf karena kami tadi salat di mushala di bawah dulu, Majelis, salat Asar. 43. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Kami juga mau salat, tapi karena mau cepat sidang duluan gitu, nanti pas. 44. KUASA HUKUM PEMOHON: ZAINUDIN PARU Kami sampaikan permohonan keberatan atas Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah Kabupaten Aceh Barat Putaran Kedua. Sebagai Kuasa Hukum dari H. Ramli, M.S., dan Bapak Moharriadi Syafari, selaku calon bupati dan wakil bupati yang selanjutnya disebut sebagai Pemohon. Adapun yang menjadi alasan diajukannya permohonan keberatan a quo adalah yang pertama, Pemohon menyatakan keberatan atas keputusan dan rekapitulasi penghitungan suara yang diumumkan oleh Termohon terkait dengan perolehan suara, yaitu Pasangan Nomor Urut 8 sebanyak suara dan Pasangan Nomor Urut 11, H. Ramli, M.S., dan Moharriadi Syafari suara. Bahwa dalam proses penyelenggaraan pemungutan suara atau pencoblosan dan penghitungan suara di hampir seluruh TPS banyak diwarnai dengan fakta-fakta pelanggaran dan kecurangan yang dilakukan oleh Pasangan Nomor Urut 8 yang dikategorikan sebagai pelanggaran sistematis, terstruktur, dan masif serta terencana, diantaranya adalah sebagai berikut. Yang pertama kami dapati dengan fakta dan alat bukti yang kuat yang dapat kami buktikan dalam persidangan ini adalah adanya Tim Sukses Pasangan Nomor Urut 8 sebagai petugas KPPS dan PPS di 8 kecamatan dan tersebar sebagian besar mayoritas ada di 4 kecamatan itu, Kecamatan Johan Pahlawan, Kecamatan Woyla Induk, Kecamatan Meureubo, dan Kecamatan Kaway XVI. Bahwa atas kecurangan dan juga tindakan yang dilakukan oleh para petugas yang seharusnya bertindak imparsial, netral, tidak berpihak kepada calon mana pun, itu jelas merupakan pelanggaran terhadap aturan yang terkait dengan pemilukada sebagaimana Pasal 53 ayat (2), Pasal 54, dan Undang-Undang Nomor 16 Tahun 2001 tentang Penyelenggara Pemilih Pemilihan Umum dan juga huruf e Pasal 13 Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2005 tentang Pemilihan Umum Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah.

10 Yang kedua, adanya tindakan yang dilakukan oleh penyelenggara, dalam hal ini Termohon, yaitu saksi Termohon tidak diberikan salinan DPT oleh petugas KPPS di hampir semua TPS di seluruh Kabupaten Aceh Barat. Bahwa pemilih yang lain juga yang kami dalilkan adalah pemilih yang tidak ada dalam DPT. Kemudian tetap diundang dan dipersilakan untuk memilih oleh Termohon dan itu terjadi di berbagai TPS di antaranya di TPS 1 Gampong Linceh, Kecamatan Babon, dan juga beberapa TPS yang lain. Yang ketiga, adanya pencoblosan yang dilakukan lebih dari satu kali, bahkan salah seorang tim sukses dari Pasangan Nomor Urut 8 yang bernama Ramli telah melakukan pencoblosan tanpa mencelupkan jarinya ke tinta dan kemudian melakukan pencoblosan di TPS yang berbeda dalam jumlah yang lebih dari satu kali. Yang ketiga, adalah adanya pemilih yang kemudian didampingi ke bilik suara oleh petugas KPPS dan mengarahkan pilihan kepada Pasangan Nomor 8. Selanjutnya, ada pemilih di bawah umur yang digiring untuk melakukan pencoblosan di TPS 2 Pasi Jambu, Kaway XVI dan itu adalah anak-anak pesantren yang dimobilisiri dan diketahui oleh bukan saja oleh Tim Sukses Pasangan Nomor Urut 11 atau Pemohon, tapi juga oleh aparat keamanan ketika itu. Ketika didapat di antara anak-anak itu kemudian mengatakan, Mohon kami jangan dipukuli karena kami datang ke sini atas perintah dan suruhan. Yang keenam, adalah kertas surat suara yang rusak tapi kemudian dianggap sah oleh petugas KPPS, yaitu terdapat di TPS 6 Ujung Kalak yang kemudian disahkan secara nyata walaupun telah diajukan keberatan oleh Saksi Pasangan Nomor Urut 11, dan oleh petugas KPPS dianggap sebagai surat suara yang tetap sah. Selanjutnya adalah pengurus bupati Aceh yang bukan merupakan petugas KPPS masuk ke areal TPS dengan tetap menggunakan atribut partai yang seharusnya sebagaimana aturan baik di Undang-Undang tentang Pemilukada, Undang-Undang 32, maupun Perubahan Undang- Undang , dan Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2005, semua atribut dan segala hal yang terkait dengan kandidat dan pasangan calon tidak diperkenankan untuk masuk ke TPS, tapi yang terjadi yang bukan petugas KPPS masuk dalam TPS dengan menggunakan atribut. Selanjutnya adalah adanya petugas PPS di TPS 18 bernama Usoludin mengarahkan pemilih secara langsung dan jelas kepada anaknya yang sedang sakit di rumah, yaitu agar memilih Pasangan Nomor Urut 8 secara jelas di hadapan para saksi. Dan berikutnya adalah Panwaslu Aceh Barat bertindak tutup mata dengan berbagai apa yang telah dilaporkan oleh Pemohon melalui tim sukses dan tim advokasinya sehingga berakibat pada tidak diprosesnya

11 semua laporan yang terindikasi dan diduga kuat terjadinya pelanggaran terhadap proses pemilukada yang berlangsung di Aceh Barat. Yang terakhir, Majelis Yang Mulia. Bahwa semua proses yang dilakukan ini secara nyata melalui selebaran yang juga diumumkan di persis pintu masuk TPS, yaitu tentang imbauan tentang memilih Pasangan Nomor Urut 8, tidak boleh memilih pasangan nomor urut lain, dan selebaran itu dipampang dengan tulisan yang besar di pintu masuk TPS di hampir semua TPS. Yang tidak bisa dibuka ataupun diangkat oleh Pemohon atau oleh Saksi Pemohon karena adanya intimidasi dan teror yang dilakukan oleh Tim Sukses Pasangan Nomor Urut 8. Terima kasih, itu yang menjadi dalil kami. Dan selanjutnya (...). 45. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Petitumnya. 46. KUASA HUKUM PEMOHON: ZAINUDIN PARU Oleh karena itu petitum kami sampaikan. Yang pertama, berdasarkan hal-hal sebagaimana hal tersebut di atas maka Pemohon memohon kepada Majelis Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia untuk memberikan putusannya sebagai berikut. 1. Mengabulkan permohonan Pemohon untuk seluruhnya. 2. Membatalkan rekapitulasi hasil penghitungan suara Pemilihan Umum Bupati dan Wakil Bupati Aceh Barat Tahun 2012 Putaran Kedua Tingkat KIP Kabupaten Aceh Barat, beserta Berita Acara dan Catatan Pelaksanaan Penghitungan Suara. 3. Membatalkan keputusan Komisi Independen Pemilihan Kabupaten Aceh Barat Nomor 65 Tahun 2012 tentang Hasil Pemilihan Umum, serta penetapan Bupati dan Wakil Bupati terpilih dalam Pemilihan Umum Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Aceh Barat Tahun 2012, tertanggal 8 Juli Memerintahkan kepada Termohon untuk melakukan pemungutan suara ulang dan mengganti seluruh petugas KPPS dan TPS di 8 kecamatan, terutama di tiga kecamatan lainnya, yaitu Kecamatan Johan Pahlawan, Kecamatan Meureubo, dan Kecamatan Kaway XVI. 5. Memerintahkan kepada Termohon untuk mengganti seluruh penyelenggara di tingkat KPPS dan Kecamatan Johan Pahlawan, Meureubo, dan Kaway XVI untuk berlangsungnya proses pemilihan umum kepala daerah dan wakil kepala daerah secara jurdil. Terima kasih, Majelis Yang Mulia.

12 47. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Baik, itu tadi alasan-alasan permohonan dari Pemohon. Saudara Termohon, Saudara sudah siap jawabannya? 48. KUASA HUKUM TERMOHON: AINAL HOTMAN Terima kasih. Dari Termohon untuk hari ini belum siap karena ada beberapa perubahan yang barusan kami terima, Majelis. 49. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Sebenarnya sudah siap, tapi karena ada perbaikan permohonan jadi enggak siap, gitu? 50. KUASA HUKUM TERMOHON: AINAL HOTMAN Ya, betul. 51. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Baiklah. Untuk memberi kesempatan kepada Termohon dan juga Saudara Pihak Terkait ya untuk memberikan tanggapan dari Pihak Terkait terhadap permohonan Pemohon, ini sidang kita tunda besok, Selasa tanggal 24 Juli 2012 jam WIB. Kemudian perkiraannya Saudara Pemohon mengajukan saksi berapa ini? 52. KUASA HUKUM PEMOHON: ZAINUDIN PARU Sudah masuk kami oleh tim sukses, ada KETUA: M. AKIL MOCHTAR 48? 54. KUASA HUKUM PEMOHON: ZAINUDIN PARU Ya. 55. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Apa itu sudah di Jakarta semua?

13 56. KUASA HUKUM PEMOHON: ZAINUDIN PARU Sebagian di Jakarta dan sebagian nanti dimohonkan melalui Majelis untuk melalui video conference di Unsyiah, Majelis. 57. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Video conference? 58. KUASA HUKUM PEMOHON: ZAINUDIN PARU Ya. 59. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Ya, diseleksi lagi lah kalau 40 itu ya. Karena ini kan Saudara minta juga stretching Saudara itu kan... saya kira itu sudah tahu lah kemana stretching yang harus Saudara... sesuai dengan dalil Saudara, gitu. Jadi bukti ini kan salah satunya saksi itu kan memperkuat dalilnya, kan gitu. Misalnya kalau soal penggiringan, bukan digiring biasanya sapi, apa namanya? Menggiring orang juga, misalnya ke TPS, seperti itu. Lalu apa? Indikasi ada... tim sukses jadi merangkap juga sebagai petugas pemilu atau penyelenggara pemilu. Nah, itu kan bisa di... apa namanya? Disesuaikan lah, ya. Diseleksi lagi, daftarnya dimasukkan segera karena nanti kita tentukan hari berikutnya mungkin dan mainnya agak ketat karena ini waktunya ya. 60. KUASA HUKUM PEMOHON: ZAINUDIN PARU Siap, Majelis. 61. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Kalau sudah sore kan agak repot ya, siang kita juga ini agak padat, pagi. Oleh karena itu pihak-pihak kalau ingin mengajukan saksi, Termohon juga sudah dipersiapkan, Pihak Terkait juga. Jadi supaya kita bisa memprediksi perkara ini bisa selesai berapa hari karena waktunya kan terbatas dan untuk mempermudah semua pihaklah ya. Baik, jadi besok itu tidak mungkin dilanjutkan saksi karena sudah sore juga. Hanya agendanya untuk mendengar jawaban Termohon, keterangan Pihak Terkait ( )

14 62. KUASA HUKUM TERMOHON: AINAL HOTMAN Mohon izin, Majelis. Bilamana diperkenankan kami meminta waktu satu hari lagi, gitu. 63. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Enggak bisa, sudah diputuskan besok, satu hari lagi. Saudara kerjalah ya, jadi ini kalau tunda lagi satu hari ya enggak selesai dan apa besok? Bisa lima atau tujuh orang Pemohon, saksi besok di sini? Lebih dahulu diseleksi. 64. KUASA HUKUM PEMOHON: ZAINUDIN PARU Sebagian semuanya masih di Aceh, Majelis. 65. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Oh. 66. KUASA HUKUM PEMOHON: ZAINUDIN PARU Mohon berkenan jika hari ( ) 67. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Ya, anulah dipersiapkan ya? 68. KUASA HUKUM PEMOHON: ZAINUDIN PARU Ya, Majelis. 69. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Oke, jadi besok itu hanya untuk jawaban Termohon dan keterangan Pihak Terkait. 70. KUASA HUKUM PEMOHON: ZAINUDIN PARU Baik.

15 71. KETUA: M. AKIL MOCHTAR Baik, dengan demikian sidang dalam Perkara Nomor 52 ini kita nyatakan selesai dan sidang ditutup ya. KETUK PALU 3X SIDANG DITUTUP PUKUL WIB Jakarta, 23 Juli 2012 Kepala Sub Bagian Pelayanan Risalah, t.t. Paiyo NIP Risalah persidangan ini adalah bentuk tertulis dari rekaman suara pada persidangan di Mahkamah Konstitusi, sehingga memungkinkan adanya kesalahan penulisan dari rekaman suara aslinya.

RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 91/PHPU.D-VIII/2010

RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 91/PHPU.D-VIII/2010 MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA --------------------- RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 91/PHPU.D-VIII/2010 PERIHAL PERMOHONAN PERSELISIHAN HASIL PEMILIHAN UMUM KEPALA DAERAH DAN WAKIL KEPALA DAERAH
