SKRIPSI PENGARUH PENGELUARAN PEMERINTAH DAERAH DAN PENDAPATAN ASLI DAERAH DALAM PERUBAHAN STRUKTUR EKONOMI DAERAH NON PRIMER JAWA TIMUR

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SKRIPSI PENGARUH PENGELUARAN PEMERINTAH DAERAH DAN PENDAPATAN ASLI DAERAH DALAM PERUBAHAN STRUKTUR EKONOMI DAERAH NON PRIMER JAWA TIMUR"

Transkripsi

1 SKRIPSI PENGARUH PENGELUARAN PEMERINTAH DAERAH DAN PENDAPATAN ASLI DAERAH DALAM PERUBAHAN STRUKTUR EKONOMI DAERAH NON PRIMER JAWA TIMUR Oleh: Diah Paramita NIM Pembimbing Dosen Pembimbing I Dosen Pembimbing II : Drs. H Badjuri, ME : Dr. Rafael Purtomo S, MSi ii

2 Pengaruh Pengeluaran Pemerintah Daerah dan Pendapatan Asli Daerah (PAD) terhadap Perubahan Struktur Ekonomi Daerah Non Primer di Jawa Timur Diah Paramita Jurusan Ilmu Ekonomi, Fakultas Ekonomi, Universitas Jember ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengeluaran pemerintah daerah dan Pendapatan Asli Daerah (PAD) terhadap perubahan struktur ekonomi daerah Non Primer di Jawa Timur dalam kurun waktu Penelitian ini menggunakan metode non linier Chenery dan Syrquin (1975) dimana variabel dependennya adalah Kontribusi PDRB sektor i terhadap PDRB total suatu daerah dan variabel independennya adalah X1 (PDRB per kapita), X2 (jumlah penduduk), X3 (pengeluaran pemerintah daerah), X4 (PAD), X5 (dummi waktu, sebelum dan sesudah otonomi daerah). Pengujian dengan memakai uji F, uji t dan uji R 2 dengan persyaratan analisa (uji asumsi klasik) yaitu uji heterokedastisitas dan autokorelasi. Kesimpulan dari penelitian ini menunjukkan bahwa secara bersama-sama tingkat pengeluaran pemerintah, PAD, PDRB per kapita, dan jumlah penduduk mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap kontribusi PDRB daerah Non Primer di Jawa Timur sebelum dan setelah otonomi daerah. Pengeluaran pemerintah daerah untuk masing-masing sektor mempunyai hubungan yang beragam. Pengeluaran pemerintah daerah untuk sektor primer tidak berpengaruh secara signifikan dalam meningkatkan kontribusi sektor tersebut, namun pengeluaran pemerintah daerah untuk sektor sekunder dan tersier justru mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap perubahan struktur masing-masing sektor tersebut. Pendapatan Asli Daerah berpengaruh secara signifikan terhadap perubahan struktur perekonomian daerah pada sektor primer, sekunder dan tersier. Adanya otonomi daerah masih belum memberikan peranan yang besar terhadap perubahan struktur perekonomian daerah. Ini terlihat dari nilai probabilitas regresi masing-masing sektor yang kecil. Kata kunci : pengeluaran pemerintah daerah, PAD, dan perubahan struktur ekonomi. viii

3 The Influence of the Expenditure of the State Government and Local Government Revenue (PAD) toward the Change of Non Primary Area Economics Structure in East Java Diah Paramita Economy Study Program Science, Economy Faculty, Jember University ABSTRACT The aim of this research is to find out the influence of the expenditure of the state government and local government revenue (PAD) toward the change of non primary area economics structure in East Java This research as using the non linear Chenery and Srquin s methods (1975) where its dependent variable it s the contribution of PDRB sector i and PDRB total of a region and it s the independent variable is X 1 (PDRB per capita), X 2 ( the amount of the population), X 3 (Local Government Revenue), X 4 (PAD), and X 5 (the dummy time before and after the state autonomy) the testing was done by using the F-test, t-test and R 2 test with the analyzing requirements (the classical assumption test) that are heterocedasticity and autocorrelation tests. The conclusion of this research is to show that the expenditure of the local government, PAD, PDRB per capita and the amount of the population have the same level in the influencing the contribution of the PDRB of the Non Primary state significantly in East Java before and after the state autonomy. The state government s expenditure has various relationship on each sectors. The state government s expenditure to the primary sector has influence not to the increasing of the contribution of this sector significantly. While the state government s expenditure to the secondary and tertiary sectors have influence the changing of the structure of each sectors significantly. The local government revenue has significantly influencing the changing of the primary, secondary and tertiary sectors. Yet the existence of the changing of the state autonomy still does not have any role to the changing of the state s economic structure. It can be seen from the regression probability value of the small sectors. Keywords: the expenditure of the state government, PAD, and the change og the economic structure. ix

4 x

5 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PEMBIMBING... ii HALAMAN PERNYATAAN... iii TANDA PERSETUJUAN SKRIPSI.... iv HALAMAN PENGESAHAN... v PERSEMBAHAN... vi MOTTO... vii ABSTRAK... viii ABSTRACT... ix KATA PENGANTAR... x DAFTAR ISI... xii DAFTAR TABEL... xvi DAFTAR GAMBAR... xvii I. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Rumusan Masalah Tujuan dan Manfaat Penelitian Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian... 6 II. TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Landasan Teori Tinjauan Tentang Pembangunan Pembangunan Ekonomi yang Diikuti Perubahan Struktur Ekonomi Pengertian dan Pembagian Sektor Ekonomi xii

6 2.1.4 Teori Perubahan Struktural Pertumbuhan Ekonomi Moderen Menurut Kuznets Perubahan Struktur dan Pola-pola Pembangunan Menurut Chenery Teori Pembangunan Dual Sektor Arthur Lewis Pembangunan Daerah Tinjauan Tentang Otonomi Daerah Tinjauan Tentang APBD Definisi APBD Keuangan Daerah Pengertian Keuangan Daerah Sumber Penerimaan Daerah Pengeluaran Daerah Teori Pengeluaran Pemerintah Model Pembangunan Tentang Perkembangan Pengeluaran Pemerintah Teori Peacock dan Wiseman Hasil Penelitian Sebelumnya Kerangka Konseptual Hipotesis III. METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Jenis Penelitian Populasi Sampel Jenis dan Sumber Data Metode Pengumpulan Data Metode Analisis Data Definisi Variabel Operasional dan Skala Pengukuran Uji Statistik.. 33 xiii

7 3.8.1 Uji Hipotesa Secara Serentak ( uji-f ) Uji Hipotesa Secara Parsial ( uji-t) Uji R Uji Parameter Uji Heterokedastisitas Uji Autokorelasi.. 36 IV. HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Gambaran Umum Daerah Penelitian Pendapatan Domestik Regional Bruto (PDRB) Antar Daerah Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Antar Daerah Sebelum Otonomi Daerah Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Antar Daerah Masa Otonomi Daerah Perubahan Produksi dan Struktur Perekonomian Daerah Sebelum dan Sesudah Otonomi Daerah Sektor Primer Sektor Sekunder Sektor Tersier Analisa Statistik Regresi Berganda Analisa Sektor Primer Analisa Sektor Sekunder Analisa Sektor Tersier Analisa Data Setelah Dilakukan Perbaikan Pada Uji Autokorelasi Analisa Sektor Primer Analisa Sektor Sekunder Analisa Sektor Tersier Pembahasan Analisa Data. 75 V. KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan xiv

8 5.2 Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xv

9 DAFTAR TABEL Halaman 1.1 Klasifikasi Daerah Menurut Nilai Rata-rata Sumbangan Sektor Primer Pertumbuhan Ekonomi Jawa Timur (%) Kontribusi Sektor Ekonomi Dalam PDRB Jawa Timur (%) Persentase PDRB Antar Daerah Propinsi Jawa Timur Persentase PDRB Antar Daerah Propinsi Jawa Timur Rerata Peranan Sektor Perekonomian Terhadap PDRB di Daerah Jawa Timur (%) Uji Regresi Sektor Primer Uji T Sektor Primer Uji White Heterokedasticity Uji Regresi Sektor Sekunder Uji T Sektor Sekunder Uji White Heteroskedasticity Uji Regresi Sektor Tersier Uji T Sektor Tersier Uji White Heterokedasticity Uji Regresi Sektor Primer Setelah Perbaikan Uji Autokorelasi Uji T Sektor Primer Setelah Perbaikan Uji Autokorelasi Uji Regresi Sektor Sekunder Setelah Perbaikan Uji Autokorelasi Uji T Sektor Sekunder Setelah Perbaikan Uji Autokorelasi Uji Regresi Sektor Tersier Setelah Perbaikan Uji Autokorelasi Uji T Sektor Tersier Setelah Perbaikan Uji Autokorelasi...73 xvi

10 DAFTAR GAMBAR Halaman 2.1 Perubahan Struktural Ekonomi Dalam Proses Pembangunan Ekonomi : Suatu Ilustrasi Uji Durbin Watson Gambar uji Durbin-Watson Sektor Primer Gambar uji Durbin-Watson Sektor Sekunder Gambar uji Durbin-Watson Sektor Tersier xvii

11 xviii

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMISKINAN DI KECAMATAN JELBUK KABUPATEN JEMBER

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMISKINAN DI KECAMATAN JELBUK KABUPATEN JEMBER ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMISKINAN DI KECAMATAN JELBUK KABUPATEN JEMBER SKRIPSI diajukan guna melengkapi tugas akhir dan memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan studi di Fakultas
