Communication: The Way They Do

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Communication: The Way They Do"

Transkripsi

1 1

2 Communication: The Way They Do Penulis : Sisca Dwi Rismawati, Arsa Fadillah Jala Kartika, Reza Hastadwipa, Muhammad Iqbal, Riska Fauziana, Ganis Muthiarani, Bryan Fatkhurrozi, Aldi Mahendra, Rania KTH, Sandy Abdi Purwanto, R. Wildan Ramadhani, Diah Ayu Aprianie, Dewi Lina Sari, Fariz Fauzi, Ayu Ardiyanti, Dia Nur Aisyah, M Bintang SS, Teguh Febrianto, Nevi Naimatul Ikrima, Della Ristanti Editor : Riska Fauziana, Ganis Muthiarani, Diah Ayu Aprianie Desain Cover : Teguh Febrianto Penyunting: Nurudin dan Muhammad Zulfikar Akbar Diterbitkan oleh: Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah Malang Jl. Raya Tlogomas 246, Malang (0341) ext

3 Bekerjasama dengan: Media Mahasiswa Publishing Jl. Simpang Candi Panggung Blok A-18 Lt.2 Perum Garden Palma Kel. Jatimulyo Kec. Lowokwaru, Malang Website : penerbit@mediamahasiswa.com Diterbitkan melalui: Nulis Buku Hak cipta dilindungi oleh undang-undang All Rights Reserved. Dilarang mengutip atau memperbanyak sebagianatau seluruh isi buku ini tanpa izin tertulis dari Penerbit Cetakan Pertama Juni

4 Daftar Isi Perkembangan Teknologi (Media Konvergensi) Pada Masyarat Pedesaan (Hal. 7) Oleh: Sisca Dwi Rismawati Masyarakat Indonesia Modern Dan Masyarakat Indonesia Non Modern (Hal. 19) Oleh: Arsa Fadillah Jala Kartika Communication: The Way They Do (Hal. 27) Oleh: Reza Hastadwipa Komunikasi Di Mata Masyarakat (Hal. 40) Oleh: Muhammad Iqbal Primordialisme Rakyat Indonesia (Hal. 50) Oleh: Riska Fauziana Dominasi Media Massa Dalam Pembentukan Opini Masyarakat Perkotaan (Hal. 65) Oleh: Ganis Muthiarani Penerapan Pola Sistem Komunikasi Indonesia Multikultural Pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Malang (Hal. 78) Oleh: Bryan Fatkhurrozi 4

5 Komunikasi Verbal Dan Non Verbal (Hal. 85) Oleh: Aldi Mahendra Tantangan Masyarakat Multikultur Terhadap Keanekaragaman Media Massa (Hal. 91) Oleh: Rania Kaulika Tri Hudani Counter Strike: Global Offensive (Hal. 104) Oleh: Sandy Abdi Purwanto Toleransi Dalam Multikulturalisme Indonesia (Hal. 116) Oleh: R.Wildan Ramadhani Kompleksitas Penggunaan Bahasa Sebagai Komunikasi Antar Penduduk Daerah (Hal. 120) Oleh: Diah Ayu Aprianie Bahasa Dengan Komunikasi (Hal. 131) Oleh: Dewi Lina Sari Satu Bangsa Sejuta Bahasa Dan Agama (Hal. 142) Oleh: Fariz Fauzi 5

6 Bahasa Menentukan Keberhasilan Sistem Komunikasi Di Indonesia (Hal. 150) Oleh: Ayu Ardiyanti Rahmawati Perspektif Masyarakat Multikultur Dalam Sistem Komunikasi Indonesia (Hal. 158) Oleh: Dia Nur Aisyah Susah Beradaptasi (Hal. 170) Oleh: Muhammad Bintang Silvian Sujito Menilik Komunikasi Sebagai Proses Budaya Dalam Kacamata Masyarakat Plural (Hal. 180) Oleh: Teguh Febrianto Mencipta Dan Mengokohkan Bahasa Multikultural Bangsa (Hal. 193) Oleh: Nevi Naimatul Ikrima Media Massa Dalam Masyarakat Multikultural (Hal. 203) Oleh: Della Ristanti Daftar Pustaka (Hal. 214) Riwayat Penulis (Hal. 227) 6

7 Perkembangan Teknologi (Media Konvergensi) Pada Masyarat Pedesaan Oleh: Sisca Dwi Rismawati Di era modern saat ini, tidak dapat dipungkiri bahwa teknologi-teknologi canggih berkembang dengan sangat pesat. Perkembangan teknologi berpengaruh terhadap perubahan sistem sosial, politik, ekonomi, dan kebudayaan. Perubahan yang paling menonjol dari berkembangnya teknologi adalah sistem komunikasi. Saat ini, dengan adanya teknologi canggih, manusia dapat berhubungan atau berkomunikasi langsung dengan semua orang di seluruh dunia. Bahkan, manusia dapat mengetahui segala informasi yang dibutuhkan melalui teknologi canggih seperti internet. Teknologi-teknologi canggih memberikan efek kecanduan pada penggunanya. Pasalnya seseorang yang telah menggunakan teknologi akan memiliki rasa ingin tahu yang lebih akan manfaat dan keuntungan teknologi tersebut. Sifat dasar manusia adalah tidak pernah puas dengan apa yang telah ditemukan dan 7

8 dimilikinya, oleh karena itu manusia selalu mencari inovasi-inovasi baru yang lebih canggih dari temuan sebelumnya. Terlebih lagi, teknologi internet merupakan inovasi terbesar yang seolah memanjakan manusia dalam kehidupan. Bagaimana tidak, teknologi internet dapat memberikan segala informasi yang dibutuhkan manusia hanya dalam hitungan detik. Saat ini, teknologi sudah menjadi kebutuhan bagi manusia, bahkan seolaholah manusia tidak dapat hidup tanpa adanya teknologi. Perkembangan teknologi memang sudah tidak dapat dihindari lagi, terutama teknologi komunikasi. Teknologi komunikasi pun berkembang dan melahirkan berbagai macam media sosial yang saat ini banyak digunakan oleh sebagian besar orang diseluruh dunia. Teknologi komunikasi menyediakan berbagai informasi yang dibutuhkan manusia dan dapat menghubungkan orang diseluruh dunia. Perkembangan teknologi jaringan komputer yang fantastis pada akhir dekade 1980-an mendorong lahirnya teknologi internet. Menurut Sen dan Hill 8

9 (2001: 227), di Indonesia, teknologi internet mulai populer sejak tahun Secara sederhana, internet dapat dipahami sebagai sebuah cara atau metode untuk mentransmisikan bit-bit data atau informasi dari satu komputer ke komputer yang lain, dari satu lokasi ke lokasi yang lain di seluruh dunia. Kelebihan teknologi internet adalah kemampuannya menjangkau seluruh penjuru dunia dalam waktu yang serentak. Dengan adanya teknologi internet yang menjadi akar dari perkembangan media komunikasi canggih, menyebabkan terjadinya pemekaran (konvergensi) dari jenis-jenis media yang sudah ada sebelumnya. Terjadinya konvergensi pada teknologi komunikasi, membuat fungsi teknologi yang ada saat ini semakin kompleks dan praktis. Konvergensi berasal dari bahasa Inggris yaitu convergence. Konvergensi sendiri adalah kemampuan jaringan yang berbeda-beda untuk membawa layanan yang serupa (seperti: voice over Internet Protocol (VoIP) atau suara melalui switched network, video melalui televisi kabel atau Asynchronous Digital Subscriber Line (ADSL) atau, kemungkinan lain, kemampuan 9

10 untuk memberikan berbagai layanan melalui jaringan tunggal seperti yang disebut triple play. Kata konvergensi merujuk pada dua hal benda atau lebih bertemu dalam satu titik (Arismunandar, 2006: 1). Konvergensi media biasanya merujuk pada perkembangan teknologi komunikasi digital yang dimungkinkan dengan adanya konvergensi jaringan. Konvergensi media sendiri merupakan penggabungan atau pengintegrasian mediamedia yang ada untuk digunakan dan diarahkan ke dalam satu titik tujuan. Istilah konvergensi mulai banyak digunakan sejak tahun 1990-an. Kata ini umum dipakai dalam perkembangan teknologi digital, integrasi teks, angka, gambar, video, dan suara (Briggs dan Burke, 2000: 326). Adanya media konvergensi memang memberi banyak keuntungan dan kemudahan bagi aktivitas manusia, hampir semua kegiatan manusia berhubungan dengan teknologi. Salah satu contoh kecil dari media konvergensi adalah hanphone yang memiliki banyak fungsi selain mengirim SMS dan telepon seperti adanya TV, radio, internet dan lain-lain. Namun, media 10

Penyunting: Nurudin dan Muhammad Zulfikar Akbar

Penyunting: Nurudin dan Muhammad Zulfikar Akbar BUDAYAKU KOMUNIKASIKU Penulis: Widya Chury Aini, Nailul Yudha Bhakti, Ulfa Putri Andari, Merryla Aisa Davina, Aditya Surya Pratama, Alfreda Septina Wicaksono, Muhammad Fariz Syafiq, Merry Irawati, Nur
