BAB IX ANALISIS KEBERHASILAN BMT SWADAYA PRIBUMI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IX ANALISIS KEBERHASILAN BMT SWADAYA PRIBUMI"

Transkripsi

1 BAB IX ANALISIS KEBERHASILAN BMT SWADAYA PRIBUMI 9.1 Keberhasilan BMT Swadaya Pribumi dalam Pemenuhan Kebutuhan praktis dan kebutuhan strategis Gender Keberhasilan BMT Swadaya Pribumi pada penelitian ini diukur dari sejauhmana pemenuhan kebutuhan praktis serta kebutuhan strategis gender peserta produk pembiayaan (perempuan dan laki-laki) dipertimbangkan dalam pelaksanaan BMT Swadaya Pribumi. Jumlah pertanyaan untuk mengukur keberhasilan BMT Swadaya Pribumi adalah delapan pertanyaan yang terdiri dari lima pertanyaan pemenuhan kebutuhan praktis dan tiga pertanyaan pemenuhan kebutuhan strategis. Pemenuhan kebutuhan praktis peserta produk pembiayaan dalam keberhasilan BMT Swadaya Pribumi diukur berdasarkan lima pertanyaan mengenai pemenuhan kebutuhan antara peserta perempuan dan peserta laki-laki terhadap kebutuhan permodalan, pengetahuan kewirausahaan, kebutuhan ekonomi, perbaikan kondisi hidup, dan perkembangan usaha. Nilai terendah dalam pemenuhan kebutuhan praktis peserta perempuan dan peserta laki-laki dalam BMT Swadaya Pribumi adalah 5 sedangkan nilai tertingginya adalah 10 sehingga diperoleh nilai tengah, yaitu 7,5 8. Pemenuhan kebutuhan praktis dikategorikan ke dalam dua kategori, yaitu rendah dan tinggi. Pemenuhan kebutuhan praktis peserta produk pembiayaan BMT Swadaya Pribumi dikatakan rendah apabila skor yang diperoleh berkisar antara 5-8 sedangkan pemenuhan kebutuhan praktis peserta produk pembiayaan BMT Swadaya Pribumi dikatakan tinggi apabila skor yang diperoleh berkisar antara Sebagian besar responden laki-laki berada pada kategori rendah dalam pemenuhan kebutuhan praktis (53,3%) sedangkan sebagian besar responden perempuan berada pada kategori tinggi dalam pemenuhan kebutuhan praktis (66,7%). Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar responden perempuan merasa kebutuhan praktis mereka, seperti pemenuhan kebutuhan permodalan, pengetahuan kewirausahaan, kebutuhan ekonomi, perbaikan kondisi hidup, dan perkembangan usaha. Hal ini juga berhubungan dengan tingginya tingkat pemenuhan manfaat yang dirasakan oleh responden perempuan (lihat

2 94 Tabel 22 pada BAB VII). Responden perempuan cenderung mensyukuri apapun yang mereka nikmati dari keikutsertaan mereka sebagai peserta produk pembiayaan BMT Swadaya Pribumi. Tabel 31 Jumlah dan Persentase Sebaran Responden menurut Tingkat Pemenuhan Kebutuhan Praktis di Desa Kembang Kuning, 2011 Pemenuhan kebutuhan praktis Sumber: Data Primer (2011). Jenis kelamin 8 (53,3) 7 (46,7) 15 (100,0) 5 (33,3) 13 (43,3) 10 (66,7) 17 (56,7) 15 (100,0) 30 (100,0) Peserta perempuan cenderung mengajukan n permohonan pembiayaan dengan tujuan untuk memenuhi kebutuhan rumahtangga sehari-hari yang bersifat praktis sedangkan peserta laki-laki cenderung mengajukan permohonan pembiayaan dengan tujuan memperbesar skala usahaa mereka. Oleh karena itu, peserta perempuan biasanya mengajukan pembiayaan yang lebih sedikit daripada peserta aki-laki sehingga tingkat pengembalian peserta perempuan cenderung lebih tinggi daripada peserta laki-laki. 70.0% 60.0% 50.0% 40.0% 30.0% 20.0% 10.0% 0.0% Gambar 18 Persentase Sebaran Responden menurut Tingkat Pemenuhan Kebutuhan Praktis di Desa Kembang Kuning, 2011

3 95 Kebutuhan strategis memiliki tingkatan yang lebih tinggi daripada kebutuhan praktis. Kebutuhan strategis tersebut meliputi kebutuhan terhadap akses, kontrol, dan manfaat yang bersifat strategis yang dapat dinikmati oleh peserta. Peserta yang telah mampu memenuhi kebutuhan praktis belum tentu mampu memenuhi kebutuhan strategis gender. Peserta yang telah mampu memenuhi kebutuhan praktis dan kebutuhan strategis gender, maka peserta tersebut telah memiliki tingkat pemenuhan kebutuhan gender yang tinggi. Kebutuhan strategis merupakan kebutuhan yang bersifat jangka panjang yang mengacu pada perubahan hubungan gender antara perempuan dan laki-laki, seperti kebutuhan terhadap hak yang sama dalam memperoleh pembiayaan, pelatihan, dan lain-lain. Pemenuhan kebutuhan strategis peserta produk pembiayaan dalam keberhasilan BMT Swadaya Pribumi diukur berdasarkan tiga perubahan hubungan gender, yaitu hak atau kesempatan yang sama antara perempuan dan laki-laki dalam memperoleh pembiayaan, mengikuti kegiatan pelatihan, dan pengambilan keputusan dalam mengatur rumahtangga. Sebagian besar responden perempuan berada pada kategori rendah dalam pemenuhan kebutuhan strategis (60,0%) sedangkan sebagian besar responden laki-laki berada pada kategori tinggi dalam pemenuhan kebutuhan strategis (86,7%), dengan selisih perbedaan 26,7% (lihat Tabel 32). Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar responden laki-laki merasa kebutuhan strategis mereka, seperti kesempatan memperoleh pembiayaan, pelatihan kewirausahaan, dan pengambilan keputusan dalam rumahtangga telah terpenuhi. Tabel 32 Jumlah dan Persentase Sebaran Responden menurut Tingkat Pemenuhan Kebutuhan Strategis di Desa Kembang Kuning, 2011 Pemenuhan kebutuhan strategis Jenis kelamin 2 (13,3) 9 (60,0) 11 (36,7) 13 (86,7) 6 (40,0) 19 (63,3) 15 (100,0) 15 (100,0) 30 (100,0) Sumber: Data Primer (2011).

4 96 Peserta laki-laki kebutuhan strategis mereka, baik di lingkungan masyarakat maupun keluarga. Dalam keluarga, laki-lak sebagai suami dan kepala keluaraga bertindak sebagai pengambil keputusan utama di dalam keluarga sedangkan perempuan berperan sebagai pendamping suaminya dan menerima setiap keputusan dari suami mereka sehingga perempuan harus memperoleh izin dari cenderung memiliki pengaruh dan kendali yang besar dalam pemenuhan suami mereka sebelum mengajukan pembiayaan. Tidak seluruh keluarga didominasi oleh keputusan suami mereka, terdapat beberapa keluarga yang saling merundingkan persoalan yang mereka hadapi dan mencari jalan keluarnya secara bersama. yang memiliki tingkat pendidikan tinggi atau pendapatan tinggi pada umumnya memiliki posisi tawar yang cukup tinggi dan memiliki pengaruh dalam keluarga. 90.0% 80.0% 70.0% 60.0% 50.0% 40.0% 30.0% 20.0% 10.0% 0.0% Gambar 19 Persentase Sebaran Responden menurut Tingkat Pemenuhan Kebutuhan Strategis di Desa Kembang Kuning, 2011 Penggabungan pemenuhan kebutuhan praktis dan kebutuhan strategis gender antara peserta perempuan dan peserta laki-laki dapat mengukur tingkat keberhasilan BMT Swadaya Pribumi dalam memenuhi kebutuhan praktis dan kebutuhan strategis gender para peserta produk pembiayaan. Tingkat keberhasilan BMT Swadaya Pribumi dikelompokkan ke dalam dua kategori, yaitu rendah dan tinggi. Secara kuantitatif, jawaban sebagian besar responden perempuan dan respondenn laki-laki mengenai keberhasilan BMT Swadaya Pribumi sama-sama berada pada menunjukkan bahwaa tingkat keberhasilan BMT Swadaya Pribumi kategori tinggi karena telah berhasil memenuhi kebutuhan praktis dan kebutuhan

5 97 strategis gender peserta produk pembiayaan BMT Swadaya Pribumi (lihat Tabel 33). Hanya sebesar 13,3 persen peserta perempuan dan 13, 3 persen peserta laki- kebutuhan praktis dan strategis mereka tergolong rendah. laki yang merasa tingkat keberhasilan BMT Swadayaa Pribumi dalam memenuhi Tabel 33 Jumlah dan Persentase Sebaran Responden menurut Tingkat Keberhasilan BMT Swadaya Pribumi di Desa Kembang Kuning, 2011 Tingkat keberhasilan BMT Swadaya Pribumi Sumber: Data Primer (2011). Jenis kelamin 2 (13,3) 13 (86,7) 15 (100,0) 2 (13,3) 4 (13,3) 13 (86,7) 26 (86,7) 15 (100,0) 30 (100,0) 100.0% 80.0% 60. 0% 40..0% 20..0% Laki-lak 0.0% Gambar 20 Persentase Sebaran Responden menurut Tingkat Keberhasilan BMT Swadaya Pribumii di Desa Kembang Kuning, Analisis Gender terhadap Keberhasilan BMT Swadaya Pribumii Pelaksanaann suatu program dapat dikatakan berhasil apabila memperhatikan persoalan kesetaraan gender dalam pelaksanaan suatu program telah memperhatikan pelaksanaannya. Ketika kesetaraan gender dalam pemenuhan kebutuhan gender yang berbeda antara perempuan dan laki-laki, maka program tersebut dapat dikatakan telah responsif gender. Analisiss gender sebagai suatu alat analisis hubungan gender dalam suatu kegiatan atau program dilakukan

6 98 berdasarkan beberapa tahapan. Pada penelitian ini analisis gender dilakukan dengan menganalisis peran (pembagian kerja) dalam rumahtangga, akses peserta terhadap sumberdaya dari BMT Swadaya Pribumi, kontrol peserta terhadap sumberdaya dari BMT Swadaya Pribumi, dan manfaat yang dinikmati oleh peserta produk pembiayaan BMT Swadaya Pribumi. Dari keempat variabel tersebut diambil tiga variabel untuk digabungkan ke dalam variabel tingkat kesetaraan gender dalam BMT Swadaya Pribumi, yaitu tingkat akses terhadap sumberdaya dari BMT Swadaya Pribumi, tingkat kontrol terhadap sumberdaya dari BMT Swadaya Pribumi, dan tingkat manfaat yang dinikmati oleh peserta produk pembiayaan BMT Swadaya Pribumi. Hubungan atau korelasi antara variabel-variabel dalam kesetaraan gender dan variabel keberhasilan BMT Swadaya Pribumi diukur dengan menggunakan uji korelasi Rank Spearman dengan hasil sebagai berikut: Tabel 34 Hasil Analisis Uji Statistik Rank Spearman antara Akses, Kontrol, Manfaat, dan Kesetaraan Gender terhadap Tingkat Keberhasilan BMT Swadaya Pribumi di Desa Kembang Kuning, 2011 Analisis Gender Koefisien Korelasi p-value Keterangan Akses 0,479** 0,007 Signifikan Kontrol 0,109 0,568 Tidak signifikan Manfaat 0,367* 0,046 Signifikan Kesetaraan gender 0,423* 0,020 Signifikan Berdasarkan Tabel 34, terlihat bahwa akses peserta produk pembiayaan BMT Swadaya Pribumi terhadap sumberdaya dari BMT Swadaya Pribumi, manfaat yang dinikmati oleh peserta produk pembiayaan BMT Swadaya Pribumi, dan kesetaraan gender dalam BMT Swadaya Pribumi memiliki signifikansi p- value kurang dari 0,05 sehingga ketiga variabel tersebut memiliki hubungan yang nyata atau signifikan dengan keberhasilan BMT Swadaya Pribumi sedangkan kontrol peserta produk pembiayaan BMT Swadaya Pribumi terhadap sumberdaya dari BMT Swadaya Pribumi tidak memiliki hubungan yang nyata dengan keberhasilan BMT Swadaya Pribumi yang ditunjukkan melalui signifikansi p- value lebih besar dari 0,05. Tanda bintang (*) pada nilai korelasi kofisien menunjukkan hubungan atau signifikansi antar variabel yang diuji, semakin banyak jumlah bintang maka semakin signifikan, seperti tanda bintang yang

7 99 ditunjukkan pada variabel akses peserta terhadap sumberdaya dari BMT Swadaya Pribumi, manfaat yang dinikmati oleh peserta, dan kesetaraan gender dalam BMT Swadaya Pribumi dengan tingkat keberhasilan BMT Swadaya Pribumi. Hubungan antara akses peserta dengan keberhasilan BMT Swadaya Pribumi memiliki tingkat signifikansi yang tinggi. Jika tingkat akses peserta terhadap sumberdaya dari BMT Swadaya Pribumi tinggi maka tingkat keberhasilan BMT Swadaya Pribumi juga tinggi dan jika tingkat akses peserta terhadap sumberdaya dari BMT Swadaya Pribumi rendah maka tingkat keberhasilan BMT Swadaya Pribumi juga rendah. Sebagian besar responden (95,7 persen responden) yang memiliki akses tinggi terhadap sumberdaya dari BMT Swadaya Pribumi, menyatakan BMT Swadaya Pribumi telah berhasil dalam memenuhi kebutuhan praktis dan kebutuhan strategis gender dan sebesar 57,1 persen peserta yang memiliki akses yang rendah terhadap sumberdaya dari BMT Swadaya Pribumi menyatakan keberhasilan BMT Swadaya Pribumi adalah rendah (lihat Tabel 35). Tabel 35 Jumlah dan Persentase Tingkat Keberhasilan BMT Swadaya Pribumi menurut Tingkat Akses Responden dalam Memperoleh Sumberdaya BMT Swadaya Pribumi di Desa Kembang Kuning, 2011 Tingkat akses Tingkat keberhasilan BMT Swadaya Pribumi 3 (42,9) 4 (57,1) 7 (100,0) 1 (4,3) 22 (95,7) 23 (90,0) 4 (13,3) 26 (86,7) 30 (100,0) Keterangan: p-value = 0,007 Taraf nyata = 0,05 Hasil uji non-parametik Rank Spearman menunjukkan kontrol peserta dengan keberhasilan BMT Swadaya Pribumi tidak memiliki hubungan yang nyata atau signifikan dengan keberhasilan BMT Swadaya Pribumi. nya kontrol peserta terhadap sumberdaya dari BMT Swadaya Pribumi tidak mempengaruhi keberhasilan BMT Swadaya Pribumi menjadi rendah. Peserta yang memiliki kontrol tinggi terhadap sumberdaya dari BMT Swadaya Pribumi menyatakan BMT Swadaya Pribumi telah berhasil dan peserta yang memiliki kontrol yang rendah terhadap sumberdaya dari BMT Swadaya Pribumi ternyata juga

8 100 menyatakan bahwa BMT Swadaya Pribumi dapat dikatakan telah berhasil dalam memenuhi kebutuhan praktis dan kebutuhan strategis gender peserta produk pembiayaan BMT Swadaya Pribumi (lihat Tabel 36). Tabel 36 Jumlah dan Persentase Tingkat Keberhasilan BMT Swadaya Pribumi menurut Tingkat Kontrol Responden dalam Memperoleh Sumberdaya BMT Swadaya Pribumi di Desa Kembang Kuning, 2011 Tingkat kontrol Tingkat keberhasilan BMT Swadaya Pribumi 2 (18,2) 9 (81,8) 11 (100,0) 2 (10,5) 17 (89,5) 19 (100,0) 4 (13,3) 26 (86,7) 30 (100,0) Keterangan: p-value = 0,568 Taraf nyata = 0,05 Hubungan antara manfaat yang dinikmati peserta dengan keberhasilan BMT Swadaya Pribumi cukup signifikan atau berhubungan nyata. Jika tingkat manfaat yang dinikmati peserta produk pembiayaan BMT Swadaya Pribumi adalah tinggi maka tingkat keberhasilan BMT Swadaya Pribumi juga tinggi. Seluruh peserta yang merasakan manfaat yang mereka nikmati tinggi, menyatakan bahwa keberhasilan BMT Swadaya Pribumi juga tinggi (lihat Tabel 37). Tabel 37 Jumlah dan Persentase Tingkat Keberhasilan BMT Swadaya Pribumi menurut Tingkat Manfaat yang Responden Nikmati dari BMT Swadaya Pribumi di Desa Kembang Kuning, 2011 Tingkat manfaat Tingkat keberhasilan BMT Swadaya Pribumi 4 (25,0) 12 (75,0) 16 (100,0) 0 (0,0) 14 (100,0) 14 (100,0) 4 (13,3) 26 (86,7) 30 (100,0) Keterangan: p-value = 0,046 Taraf nyata = 0,05 Hubungan antara kesetaraan gender dalam BMT Swadaya Pribumi dengan keberhasilan BMT Swadaya Pribumi memiliki tingkat signifikansi yang cukup tinggi. Semakin tinggi tingkat kesetaraan gender peserta dalam BMT Swadaya Pribumi maka tingkat keberhasilan BMT Swadaya Pribumi semakin

9 101 tinggi. Sebesar 50,0 persen responden menyatakan pelaksanaan produk pembiayaan BMT Swadaya Pribumi tidak setara gender dengan keberhasilan yang juga rendah. Sebesar 50,0 persen responden lainnya yang menyatakan pelaksanaan produk pembiayaan BMT Swadaya Pribumi tidak setara gender ternyata merasa bahwa tingkat keberhasilan BMT Swadaya Pribumi tinggi. Sebesar 92,7 persen responden menyatakan kesetaraan gender dalam BMT Swadaya Pribumi adalah setara gender dengan tingkat keberhasilan BMT Swadaya Pribumi yang juga tinggi (lihat Tabel 38). Tabel 38 Jumlah dan Persentase Tingkat Keberhasilan BMT Swadaya Pribumi menurut Tingkat Kesetaraan Gender dalam BMT Swadaya Pribumi di Desa Kembang Kuning, 2011 Tingkat kesetaraan gender Tingkat keberhasilan BMT Swadaya Pribumi Tidak setara 2 (50,0) 2 (50,0) 4 (100,0) Setara 2 (7,7) 24 (92,7) 26 (100,0) 4 (13,3) 26 (86,7) 30 (100,0) Keterangan: p-value = 0,020 Taraf nyata = 0,05 Kuantitas peserta perempuan produk pembiayaan BMT Swadaya Pribumi yang lebih banyak dari peserta laki-laki menunjukkan bahwa perempuan memiliki kesempatan yang cukup besar untuk mengajukan pemohonan pembiayaan kepada BMT Swadaya Pribumi, namun peserta perempuan memiliki kontrol atau kuasa yang lebih rendah daripada peserta laki-laki dalam mengelola uang pembiayaan dari BMT Swadaya Pribumi serta dalam mengelola usaha yang mereka jalani karena laki-laki memiliki peran yang lebih besar dalam rumahtangga peserta sehingga laki-laki mayoritas lebih dominan dalam pengambilan keputusan. Hal ini yang mempengaruhi peserta perempuan menyatakan bahwa kesetaraan gender dalam BMT Swadaya Pribumi adalah tidak setara gender. Dari segi akses dan kontrol, peserta laki-laki memiliki akses yang lebih tinggi daripada peserta perempuan, namun dari segi manfaat yang dirasakan, peserta perempuan menyatakan manfaat yang mereka nikmati adalah tinggi. Manfaat peserta perempuan yang tinggi tersebut mempengaruhi keberhasilan BMT Swadaya

10 102 Pribumi dalam memenuhi kebutuhan praktis dan kebutuhan strategis gender peserta produk pembiayaan. Tingkat kesetaraan gender yang setara dalam BMT Swadaya Pribumi mempengaruhi tingkat keberhasilan BMT Swadaya Pribumi. Keberhasilan BMT Swadaya Pribumi sebagai suatu program yang responsif gender merupakan keterlibatan aktif dari semua pihak, peserta perempuan dan peserta laki-laki harus menyadari kebutuhan dan kepentingan mereka masingmasing. 9.3 Ikhtisar Peserta perempuan dan peserta laki-laki menyatakan bahwa pemenuhan kebutuhan praktis mereka sudah terpenuhi, namun tingkat pemenuhan kebutuhan praktis peserta perempuan lebih tinggi daripada peserta laki-laki. Peserta perempuan dan peserta laki-laki juga menyatakan bahwa pemenuhan kebutuhan strategis mereka sudah terpenuhi, namun tingkat pemenuhan kebutuhan strategis peserta perempuan lebih rendah daripada peserta laki-laki. Akumulasi dari kedua kebutuhan gender tersebut menghasilkan nilai keberhasilan BMT Swadaya Pribumi. Secara kuantitatif, peserta perempuan dan peserta laki-laki sama-sama menyatakan bahwa tingkat keberhasilan BMT Swadaya Pribumi berada pada kategori tinggi karena telah berhasil memenuhi kebutuhan praktis dan kebutuhan strategis gender peserta produk pembiayaan terutama dalam pemenuhan kebutuhan ekonomi keluarga. Peserta yang menyatakan pelaksanaan BMT Swadaya Pribumi tidak setara dan setara gender sama-sama merasa bahwa pelaksanaan BMT Swadaya Pribumi telah berhasil. Oleh karena itu, tingkat kesetaraan gender yang setara dalam BMT Swadaya Pribumi akan mempengaruhi tingkat keberhasilan BMT Swadaya Pribumi.

BAB VIII ANALISIS HUBUNGAN KARAKTERISTIK PESERTA PRODUK PEMBIAYAAN DAN KESETARAAN GENDER DALAM BMT SWADAYA PRIBUMI

BAB VIII ANALISIS HUBUNGAN KARAKTERISTIK PESERTA PRODUK PEMBIAYAAN DAN KESETARAAN GENDER DALAM BMT SWADAYA PRIBUMI BAB VIII ANALISIS HUBUNGAN KARAKTERISTIK PESERTA PRODUK PEMBIAYAAN DAN KESETARAAN GENDER DALAM BMT SWADAYA PRIBUMI Hubungan antara karakteristik peserta produk pembiayaan BMT Swadaya Pribumi dan dalam
