P U T U S A N NOMOR : 76/Pdt.G/2008/MSy-Prov. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "P U T U S A N NOMOR : 76/Pdt.G/2008/MSy-Prov. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA"

Transkripsi

1 P U T U S A N NOMOR : 76/Pdt.G/2008/MSy-Prov. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Mahkamah Syar iyah Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam yang mengadili perkara Kewarisan pada tingkat banding dalam persidangan Hakim Majelis telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara antara : 1. PEMBADING 1, umur 63 tahun, pekerjaan Tani, tempat tinggal di Desa ----, Kecamatan , Kabupaten Aceh Besar ; 2. PEMBADING 2, umur 60 tahun, pekerjaan Tani, tempat tinggal di Kelurahan ---, Kecamatan , Kabupaten Aceh Besar. Berdasarkan surat kuasa Khusus tanggal 16 April 2007 yang dilegalisasi oleh Panitera Mahkamah Syar iyah Jantho No. W 1-A10 / 32 / SK / IV / 2007 tanggal 16 April 2007, memberikan kuasa kepada , Advokat pada Kantor LBPH , beralamat di jalan Kota Jantho, dahulu disebut Para PENGGUGAT sekarang Para PEMBANDING ; M E L A W A N 1. TERBADING 1, umur 65 tahun, pekerjaan Tani, tempat tinggal di Dusun -----, Kecamatan , Kabupaten Aceh Besar. Berdasarkan surat kuasa khusus tanggal 14 Agustus 2007 yang dilegalisasi oleh Notaris tanggal 14 Agustus 2007 No.240 / TA/L / VIII / 07, memberikan kuasa kepada Advokat / Penasehat Hukum pada Kantor Konsultan dan Bantuan Hukum beralamat di Jln Kota Banda Aceh, dahulu disebut TERGUGAT I, sekarang TERBANDING I 2. TERBADING 2, umur 75 tahun, pekerjaan Tani, tempat tinggal di Desa ----, Kecamatan , Kabupaten Aceh Besar, dahulu disebut TERGUGAT II, sekarang TERBANDING II ; Hal 1 dari 9 hal Put No. 76/Pdt.G/2008/Msy-Prov

2 Mahkamah Syar iyah Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam ; Telah mempelajari berkas perkara dan semua surat yang berhubungan dengan perkara ini : TENTANG DUDUKPERKARANYA Mengutip segala uraian tentang hal ini sebagaimana termuat dalam Putusan Mahkamah Syar iyah Jantho Nomor : 115 / Pdt.G/2007/MSy-Jth, tanggal 21 Juli M bertepatan dengan tanggal 18 Rajab 1429 H, yang amarnya berbunyi : Dalam Eksepsi : - Menolak Eksepsi Tergugat I seluruhnya ; Dalam Konpensi : 1. Mengabulkan gugatan Penggugat untuk sebahagian ; 2. Menetapkan meninggal dunia R bin M pada tahun 2001 dengan meninggalkan ahliwaris sebagai berikut : 2.1. TERBANDING 1/Tergugat I ( Isteri ) ; 2.2. S binti M ( saudara perempuan kandung ) ; 2.3. J bin M ( saudara laki-laki kandung ) ; 2.4. S binti M ( saudara perempuan kandung ) ; 2.5. Almh.L binti M ( saudara perempuan kandung ). 3. Menetapkan harta bersama antara Alm. R bin M dengan N binti H ( Tergugat I ) sebagai berikut : 3.1 1(satu) unit bangunan rumah permanen diatas tanah harta bawaan TERBADING 1 ( objek No.3.1 gugatan ) yang terletak di Desa--- dengan batasbatas sebagai berikut : - Utara dengan tanah ; - Selatan dengan jalan ; - Barat dengan tanah ; - Timur dengan tanah ; 3.2 1(satu) petak tanah sawah dan rumbia ( objek No.3.4 gugatan ) seluas lebih kurang 1030 M2 yang terletak di -Desa dengan batas batas sebagai berikut : - Utara dengan tanah ; - Selatan dengan tanah ; - Barat dengan lorong ; - Timur dengan tanah ; Hal 2 dari 9 hal Put No. 76/Pdt.G/2008/Msy-Prov

3 3.3 1/2 (seperdua) dari tanah sawah seluas 1680 M = 840 M yang terletak di Desa ( objek No.3.5 gugatan ) dengan batas batas sebagai berikut : - Utara dengan tanah ; - Selatan dengan tanah ; - Barat dengan ; - Timur dengan tanah ; 4. Menetapkan Alm. R bin M berhak mendapat separoh dari harta bersama sebagaimana pada amar point 3.1 sampai point 3.3 tersebut di atas ; 5. Menetapkan harta peninggalan ( tirkah ) Alm. R bin M dari hak bagian harta bersama sebagaimana tersebut pada amar point No.4 diatas yaitu berupa : 5.1. ½ dari bangunan rumah (objek No.3.1 gugatan ) ; M² tanah sawah dan rumbia ( ½ dari objek No.3.4 gugatan ) ; M² tanah di Desa Payaroh ( separoh dari ½ objek No.3.5 gugatan ) ; 6. Menetapkan anak angkat Alm. R bin M ( R ) berhak memperoleh 1/3 washiat wajibah /hibah dari harta peninggalan Alm. R bin M ; 7. Memfaraidlkan harta peninggalan Alm. R bin Msetelah dikurangi 1/3 wasiat wajibah untuk anak angkatnya ( R ) sehingga masing-masing ahliwaris memperoleh hak sebagai berikut : 7.1. TERBADING 1 /Tergugat I ( isteri ) memperoleh hak ¼ bagian = 5/20 bagian diaulkan menjadi 5/25 bagian ; 7.2. S bin M ( saudara perempuan kandung ) memperoleh hak 1/5 bagian = 4/20 bagian diaulkan menjadi 4/25 bagian ; 7.3. J bin M ( saudara laki-laki kandung ) memperoleh hak 2/5 bagian = 8/20 bagian diaulkan menjadi 8/25 bagian ; 7.4. S binti M( saudara perempuan kandung) memperoleh hak 1/5 bagian = 4/20 bagian diaulkan menjadi 4/25 bagian ; 7.5. Almh. La binti M. ( saudara perempuan kandung ) memperoleh hak 1/5 bagian = 4/20 bagian diaulkan menjadi 4/25 bagian, diserahkan kepada anakanaknya S bin A dan N binti A ; 8. Menghukum Tergugat untuk menyerahkan harta yang menjadi hak bagian para Penggugat, Tergugat II dan hak bagian Almh. L sesuai hak bagiannya masingmasing ; Hal 3 dari 9 hal Put No. 76/Pdt.G/2008/Msy-Prov

4 9. Tidak menerima gugatan para Penggugat setentang Sita jaminan, uang paksa dan menjalankan putusan terlebih dahulu ( serta merta ) ; 10. Menolak gugatan para Penggugat untuk selain dan selebihnya ; Dalam Rekonpensi : - Menolak gugatan Penggugat Rekonpensi untuk seluruhnya ; Dalam Konpensi dan Rekonpensi - Menghukum para Penggugat Konpensi / Tergugat Rekonpensi dan Tergugat Konpensi / Penggugat Rekonpensi untuk membayar biaya perkara secara tanggung renteng, masing masing Penggugat Konpensi/Tergugat Rekonpensi sejumlah Rp ,- ( satu juta enam ratus enam puluh satu ribu rupiah ) dan Tergugat Konpensi / Penggugat Rekonpensi sejumlah Rp ,- ( dua juta rupiah ) sehingga jumlah seluruhnya sebesar Rp ,- ( tiga juta enam ratus enam puluh satu ribu rupiah ) ;- Membaca akta permohonan banding yang dibuat oleh Panitera Mahkamah Syar iyah Jantho bahwa Pembanding pada tanggal 04 Agustus 2008 telah mengajukan permohonan banding atas putusan Mahkamah Syar iyah Jantho Nomor : 115/Pdt.G/ 2007/MSy-Jth, tanggal 21 Juli M bertepatan dengan tanggal 18 Rajab 1429 H, permohonan banding mana telah diberitahukan kepada pihak lawannya pada tanggal 19 Agustus 2008 ; Memperhatikan surat keterangan petugas meja III Mahkamah Syar iyah Jantho nomor : 115/Pdt.G / 2007 / Msy-Jth tanggal 24 September 2008 bahwa Pembanding tidak mengajukan memori banding ; TENTANG HUKUMNYA Menimbang, bahwa oleh karena permohonan banding yang diajukan oleh Pengugat / Pembanding telah diajukan dalam tenggang waktu dan dengan cara-cara sebagaimana ditentukan menurut ketentuan peraturan perundang-undangan, maka permohonan banding tersebut harus dinyatakan dapat diterima ; Hal 4 dari 9 hal Put No. 76/Pdt.G/2008/Msy-Prov

5 DALAM EKSEPSI Menimbang, bahwa putusan Mahkamah Syar iyah Jantho dengan apa yang telah dipertimbangkan didalamnya adalah sudah tepat dan benar oleh karena itu pertimbangan-pertimbangan tersebut akan diambil alih sebagai pertimbangan Mahkamah Syar iyah Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam sendiri. DALAM KONPENSI Menimbang bahwa setelah mempelajari dengan seksama berkas perkara banding a quo, Mahkamah Syar iyah Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam berpendapat gugatan Penggugat telah dipertimbangkan dengan seksama, oleh Hakim tingkat pertama, namun terhadap wasiat wajibah Mahkamah Syar iyah Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam mempunyai pendapat sendiri sebagai berikut ; Menimbang bahwa wasiat wajibah kepada anak angkat, berdasarkan pasal 209 ayat (2) Kompilasi Hukum Islam, maksimal sebesar 1/3 dari seluruh harta bersama alm R bin M dan TERBADING 1, bukan 1/3 dari harta warisan alm R bin M, karena R diangkat dalam masa perkawinan antara alm R bin M dengan TERBADING 1 ; Menimbang bahwa oleh karena wasiat wajibah 1/3 dari harta bersama alm R bin M dan TERBADING 1, maka harta warisan alm R bin M adalah ½ x 2/3 harta bersama = 1/3 bagian dari harta bersama ; Menimbang bahwa almarhumah L binti M telah meninggal dunia pada tahun 2004, sehingga ia tidak dapat menjadi subjek hukum dan atau tidak memiliki persona standi in judicio dalam perkara ini, namun dia tidak dapat digantikan kedudukannya sebagai ahli waris oleh anak kandungnya laki-laki dan perempuan sebagai ahli waris pengganti karena ketika si pewaris ( R bin M ) meninggal dunia pada tahun 2001 L binti M masih hidup, sehingga tidak terpenuhi syarat ahli waris pengganti sebagaimana dimaksudkan dalam pasal 185 Kompilasi Hukum Islam ; Menimbang bahwa penyelesaian harta warisan almarhumah L binti M tidak dapat digabungkan secara komulatif bersama perkara ini ( penyelasaian harta warisan alm R bin M ) karena ahli waris almarhumah L binti M tidak mengajukan permohonan penggabungan baik secara tussenkomst ataupun dengan mengajukan gugatan baru. Menimbang bahwa berdasarkan pertimbangan - pertimbangan tersebut diatas, putusan Mahkamah Syar iyah Jantho nomor : 115 / Pdt.G/2007/ Msy-Jth, tanggal 21 Juli 2008 M, bertepatan dengan tanggal 18 Rajab 1428 H tidak dapat dipertahankan dan harus dibatalkan, selanjutnya Mahkamah Syar iyah Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam akan mengadili sendiri yang amar putusannya sebagaimana tersebut dibawah ini; Hal 5 dari 9 hal Put No. 76/Pdt.G/2008/Msy-Prov

6 DALAM KONPENSI DAN REKONPENSI Menimbang bahwa dalam perkara a quo tidak ada pihak perkara yang kalah secara murni, karena masing-masing pihak mendapat bagian dari harta warisan objek perkara, maka kedua belah pihak dihukum membayar biaya perkara masing-masing separoh ; Mengingat pada pasal-pasal dari peraturan perundang-undangan serta Kompilasi Hukum Islam yang berkaitan dengan perkara ini ; M E N G A D I L I - Menerima permohonan banding dari Penggugat / Pembanding ; - Membatalkan putusan Mahkamah Syar iyah Jantho Nomor : 115 / Pdt.G / 2007 / MSy- Jth, tanggal 21 Juli M bertepatan dengan tanggal 18 Rajab 1429 H. Dan dengan mengadili sendiri : DALAM EKSEPSI. - Menolak eksepsi Tergugat I seluruhnya. DALAM KONPENSI. 1. Mengabulkan gugatan Penggugat sebahagian ; 2. Menetapkan meninggal dunia R bin Mpada tahun 2001 dengan meninggalkan ahli waris sebagai berikut : 2.1. TERBADING 1 ( Isteri / Tergugat I ) ; 2.2. S bin M ( saudara perempuan kandung / Penggugat I ) ; 2.3. J bin M ( saudara laki-laki kandung / Penggugat II ) ; 2.4. S binti M( saudara perempuan kandung / Tergugat II) ; 2.5. Almarhumah L binti M ( saudara perempuan kandung / meninggal tahun 2004); 3. Menetapkan harta bersama antara Alm. R bin M dengan TERBADING 1 ( Tergugat I ) sebagai berikut : 3.1.1(satu) unit bangunan rumah permanen diatas tanah harta bawaan TERBADING 1 seluas 280 m² ( objek No.3.1 gugatan ) yang terletak di Desa dengan batas-batas sebagai berikut : - Utara dengan tanah ; - Selatan dengan jalan ; - Barat dengan tanah ; - Timur dengan tanah ; Hal 6 dari 9 hal Put No. 76/Pdt.G/2008/Msy-Prov

7 3.2.1(satu) petak tanah sawah dan rumbia ( objek No.3.4 gugatan ) seluas lebih kurang 1030 M2 yang terletak di Desa dengan batas- batas sebagai berikut : - Utara dengan tanah ; - Selatan dengan tanah ; - Barat dengan ; - Timur dengan ; /2 (seperdua) dari tanah sawah seluas 1680 M yang terletak di ( objek No.3.5 gugatan ) dengan batas batas sebagai berikut : - Utara dengan tanah ; - Selatan dengan tanah ; - Barat dengan ; - Timur dengan tanah ; 4. Menetapkan 1/3 bahagian dari harta bersama tersebut poin 3.1 s/d 3.3 menjadi milik R anak angkat R bin M dan TERBADING 1 sebagai wasiat wajibah ; 5. Membagi sisa harta bersama (setelah dikurangi wasiat wajibah ) kepada alm R bin M dan TERBADING 1 masing-masing mendapat ½ ( seperdua) bagian = 1/3 (sepertiga ) bagian dari seluruh harta bersama.; 6. Menetapkan harta warisan ( tirkah ) alm R bin M adalah sebagai berikut ; 6.1.1/3 ( sepertiga ) bagian dari 1 ( satu ) unit bangunan rumah permanen diatas tanah harta bawaan TERBADING 1 seluas 280 M² yang terletak di Desa dengan batas-batas sebagai berikut : - Utara dengan tanah ---- ; - Selatan dengan jalan ; - Barat dengan tanah ; - Timur dengan tanah ; 6.2.1/3 ( sepertiga ) bagian dari 1 (satu ) petak tanah sawah dan rumbia seluas M² yang terletak di Desa ---- dengan batas-batas sebagai berikut ; - Utara dengan tanah ; - Selatan dengan tanah ; - Barat dengan lorong ; - Timur dengan tanah ; 6.3.1/3 ( sepertiga ) bagian dari ½ ( seperdua ) tanah sawah seluas 1680 M² yang terletak di Desa dengan batas-batas sebagai berikut ; Hal 7 dari 9 hal Put No. 76/Pdt.G/2008/Msy-Prov

8 - Utara dengan tanah ; - Selatan dengan ; - Barat dengan saluran ; - Timur dengan ; 7. Menetapkan hak bagian ahli waris alm R bin M yang tersebut dalam dictum 2.1 s/d 2.5 diatas sebagai berikut ; 7.1.TERBADING 1 ( isteri / Tergugat I ) mendapat ¼ ( seperempat ) bagian = 25 % ; 7.2.S binti M (saudara perempuan kandung / Penggugat I) mendapat 3/20 ( tiga perdua puluh ) bagian = 15 % ; 7.3.J bin M (saudara laki-laki kandung / Penggugat II ) mendapat 6/20 ( enam perdua puluh ) bagian = 30 % ; 7.4.S binti M ( saudara perempuan kandung / Tergugat II ) mendapat 3/20 ( tiga perdua puluh ) bagian = 15 % ; 7.5.Almarhumah L binti M ( saudara perempuan kandung ) mendapat 3/20 ( tiga perduapuluh ) bagian = 15 % diserahkan kepada ahli warisnya yang berhak ; 8. Menghukum Tergugat I atau siapa saja yang mendapat hak daripadanya untuk menyerahkan harta sebagaimana dictum 6.1 s/d 6.3 diatas kepada ahli waris R bin M sebagaimana dictum 7.1 s/d 7.6 diatas, jika tidak dapat dibagi secara natura dapat dilelang didepan pejabat yang berwenang ; 9. Menolak dan tidak menerima gugatan Penggugat selain dan selebihnya ; DALAM REKONPENSI. Menolak gugatan Rekonpensi Penggugat Rekonpensi seluruhnya ; DALAM KONPENSI DAN REKONPENSI. - Menghukum para Penggugat Konpensi / Tergugat Rekonpensi dan Tergugat Konpensi / Penggugat Rekonpensi untuk membayar biaya perkara secara tanggung renteng, masing-masing Penggugat Konpensi/Tergugat Rekonpensi sejumlah Rp ,- ( satu juta enam ratus enam puluh satu ribu rupiah ) dan Tergugat Konpensi / Penggugat Rekonpensi sejumlah Rp ,- ( dua juta rupiah ) sehingga seluruhnya berjumlah Rp ,- ( tiga juta enam ratus enam puluh satu ribu rupiah ) ; Hal 8 dari 9 hal Put No. 76/Pdt.G/2008/Msy-Prov

9 - Menghukum kedua belah pihak Pembanding / Terbanding untuk membayar biaya perkara untuk tingkat banding sejumlah Rp ,- ( empat puluh empat ribu rupiah ) Demikianlah di putuskan dalam rapat permusyawaratan Majelis Hakim Mahkamah Syar iyah Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam pada hari Senin tanggal 10 Nopember 2008 Miladiyah, bertepatan dengan tanggal 11 Dzulkaidah 1429 Hijriyah, oleh kami Drs. H. Jufri Ghalib, SH., MH. Wakil Ketua Mahkamah Syar iyah Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam yang ditunjuk sebagai Ketua Majelis, Drs. Abbas Fauzi, SH dan Dra. Hj. Hafidhah Ibrahim. masing-masing sebagai Hakim Anggota dan putusan tersebut diucapkan pada hari itu juga dalam sidang terbuka untuk umum oleh Ketua Majelis tersebut yang didampingi para Hakim Anggota dan dibantu oleh Drs. Azmi sebagai Panitera Pengganti tanpa di hadiri pihak-pihak yang berperkara. Hakim Anggota Ketua Majelis dto dto DRS. ABBAS FAUZI DRS. H. JUFRI GHALIB, SH,.MH Hakim Anggota dto Panitera Pengganti. DRA. HJ. HAFIDHAH IBRAHIM. DRS.AZMI Perincian biaya perkara : Biaya materai Rp ,- Biaya leges Rp ,- Biaya redaksi Rp ,- Biaya pengiriman Rp ,- Jumlah Rp ,- ( Empat puluh empat ribu rupiah ) dto Untuk salinan yang sama bunyinya Banda Aceh Nopember 2008 Panitera Mahkamah Syar iyah Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam Drs. SYAFRUDDIN Hal 9 dari 9 hal Put No. 76/Pdt.G/2008/Msy-Prov

menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara antara : LAWAN sekarang Terbanding

menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara antara : LAWAN sekarang Terbanding P U T U S A N NOMOR : 91/Pdt.G/2008/MSy-PROV BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Mahkamah Syar iyah Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam yang mengadili perkara Kewarisan
