BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang Pada zaman sekarang masyarakat gemar mencoba inovasi baru, salah satu contohnya adalah inovasi di bidang makanan, banyak orang yang bereksperimen untuk membuat makanan yang unik namun sehat, terbukti dari data kementrian pariwisata dan ekonomi kreatif,2013, data tersebut membuktikan bahwa adanya perkembangan pembukaan usaha restoran yang sangat pesat. Gambar 1.1 Perkembangan Usaha Rumah makan di Indonesia 1

2 2 Dapat dilihat pada tahun 2007 DKI Jakarta telah memiliki usaha restoran sebanyak 720 usaha, dan pada tahun 2008 berkembang menjadi 1028 usaha. Berikutnya pada tahun 2009 berkembang lagi menjadari 1311 usaha. Hal tersebut membuktikan bahwa masyarakat sangat tertarik dengan inovasi makanan yang ada. Salah satu dari makanan tersebut adalah pancake. Pancake adalah sebuah cake yang dibuat dengan menggunakan tepung terigu, air, gula, dan putih telur. Adonan pancake dimasak di loyang agar berbentuk bulat dan rasanya manis. Pancake banyak digemari dan diminati oleh masyarakat Indonesia baik anak-anak maupun orang dewasa. Bisa dilihat dengan sejumlah restoran yang menyediakan pancake di sekitar Indonesia, seperti Mr. Pancake, Pancious, Pancake Parlour, dan restoran lainnya yang spesialisasinya bukan pancake tetapi juga menyediakan pancake dalam menunya. Salah satu bahan utama pancake adalah tepung terigu. Menurut Wayne (2012), Tepung terigu adalah bahan yang paling penting dalam pembuatan sebuah produk pastry. Tepung terigu menghasilkan struktur dan jumlah produk yang banyak pada hasil produksi kue, termasuk roti, cake, biskuit, dan pattiserie. Namun pada penelitian kali ini peneliti akan mencoba untuk melakukan sebuah penelitian pembuatan pancake yang pada umumnya menggunakan tepung terigu diganti dengan menggunakan tepung maizena. Menurut Wied Harry (2012), tepung terigu mengandung protein khusus yang sulit dicerna yaitu gluten. Sehingga, berbeda dari serealia, roti serta bahan makanan lain terbuat dari bahan utama terigu seperti mi pasta baru bisa diproses oleh tubuh kita dalam tempo 3x siklus metabolisme, artinya 3x24 jam. Padahal, makanan sehat sudah harus meninggalkan tubuh paling lama dalam tempo 24 jam. Akibatnya, sampah terigu yang harusnya dibuang akan diserap lagi dan lagi oleh dinding usus. Selain itu, tumpukan sampah gluten dalam tubuh akan menempel di dinding usus, sehingga menghalangi penyerapan nutrisi. Hasil riset lain menyebutkan gluten berlebihan diduga menjadi salah satu sebab meningkatnya risiko autis pada anak-anak. Tepung terigu memiliki kandungan energi total sebanyak 365 kkal dan lemak sebesar 1,3 gram per 100 gram. Tepung maizena memiliki kandungan energy total sebanyak 343 kkal dan tidak memiliki kandungan lemak. Oleh karena itu, peneliti ingin bereksperimen dengan pancake yang memakai tepung maizena karena ia tidak memiliki kandungan lemak dan bebas gluten.

3 3 Untuk membuat pancake menjadi lebih sehat maka diperlukan penelitian dan pengolahan lebih lanjut mengenai pancake. Berdasarkan latar belakang yang telah ditulis oleh peneliti, maka peneliti ingin melakukan penelitian atas Uji kesukaan pancake menggunakan tepung maizena 1.2 Masalah / Isu pokok Tepung terigu dan tepung maizena merupakan bahan dasar yang dapat ditemukan dalam pembuatan kue, dengan adanya kesamaan sebagai bahan dasar maka peneliti mempunyai gagasan untuk mengubah tepung terigu dari pancake menjadi tepung maizena melalui penelitian uji kesukaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah tepung maizena dapat digunakan sebagai bahan utama dalam pembuatan pancake.. Peneliti melihat masalah tersebut untuk membuat pancake dengan bahan dasar tepung maizena.. Dari latar belakang tersebut, peneliti akan melakukan suatu penelitian dengan membuat salah satu kue yang popular di dunia, yaitu pancake. Kue ini akan dibuat dengan bahan dasar tepung maizena dengan tujuan untuk mengetahui hasil akhir pancake yang diganti dengan tepung maizena, dan juga apakah hasil jadinya akan diterima dan diminati oleh masyarakat dilakukan melalui uji kesukaan. 1.3 Formulasi masalah Berdasarkan latar belakang diatas maka peneliti akan melakukan sebuah penelitian dengan menggunakan tepung maizena sebagai bahan utama pada pancake. Maka dapat disimpulkan beberapa formulasi masalah sebagai berikut :

4 4 Seberapa tingkat kesukaan masyarakat terhadap pancake yang dibuat oleh tepung maizena sebagai bahan utamanya? 1.4 Ruang lingkup Ruang lingkup dalam penelitian Uji kesukaan pancake dengan tepung maizena adalah sebagai berikut : 1. Subjek yang akan diteliti adalah tepung maizena 2. Objek penelitiannya adalah pancake 3. Parameter yang akan diukur adalah, tekstur, rasa, aroma dan warna dari pancake yang dibuat dengan menggunakan tepung maizena. Peneliti melakukan penelitian ini untuk mengetahui tingkat kesukaan penggunaan maizena dalam pembuatan pancake. Dengan dilakukannya penelitian ini diharapkan bahwa hasil pancake dengan bahan utama tepung maizena dapat diterima dan diminati oleh masyarakat. 1.5 Tujuan dan Manfaat Penelitian Tujuan Penelitian Berdasarkan perumusan masalah di atas, maka tujuan dari penelitian ini adalah: Untuk mengetahui bagaimana tingkat kesukaan terhadap rasa, aroma, tekstur dan warna dalam penggunaan tepung maizena sebagai bahan utama pancake Manfaat Penelitian Manfaat yang diharapkan dari penelitian ini yaitu untuk melihat bagaimana respon masyarakat terhadap pancake dengan bahan dasar tepung maizena

5 5 1.6 Metode Penelitian Metode Penelitian yang akan digunakan oleh peneliti adalah eksperimen dan survey. Eksperimen adalah metode sistematis yang membangun hubungan sebab dan akibat. Sedangkan survey adalah metode penelitian dengan cara pembagian kuisioner untuk mendapatkan data yang valid dari para panelis 1.7 Sistematika Penulisan Penelitian yang dilakukan akan ditulis menjadi 5 bab yang ditulis menjadi karya ilmiah. Bab I Bab ini mencakup latar belakang, masalah, formulasi masalah, ruang lingkup, dan manfaat penelitian Bab II Bab ini mengandung landasan teori dalam penelitian, untuk meneliti tentang pancake dengan bahan dasar tepung maizena, serta penerimaan masyarakat secara keseluruhan Bab III Bab ini merupakan bab yang mencakup metodologi penelitian, yang berisi eksperimen dari penelitian pancake dengan tepung maizena dan juga analisis dari pancake tersebut Bab IV Bab ini mengandung hasil penelitian dari pancake dengan tepung maizena Bab V Bab ini mengandung kesimpulan dari uji kesukaan pancake dengan tepung maizena.

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan industri kuliner sekarang ini semakin meningkat khususnya

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan industri kuliner sekarang ini semakin meningkat khususnya BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Perkembangan industri kuliner sekarang ini semakin meningkat khususnya di ibu kota jakarta. Melihat semakin banyaknya konsumen yang senang menghabiskan waktu
