PROPOSAL PENELITIAN. Oleh: Prof. Dr. H. Muh. Zuhri, MA (Ketua Peneliti) Winarno, S.Si, M. Pd (Anggota Peneliti) Yahya, S. Ag. (Anggota Peneliti)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PROPOSAL PENELITIAN. Oleh: Prof. Dr. H. Muh. Zuhri, MA (Ketua Peneliti) Winarno, S.Si, M. Pd (Anggota Peneliti) Yahya, S. Ag. (Anggota Peneliti)"

Transkripsi

1 1 52-kol PROPOSAL PENELITIAN PEMBUATAN DAN PENGEMBANGAN VISUALISASI TATA SURYA BERBASIS KOMPUTER UNTUK PERHITUNGAN AWAL WAKTU SHOLAT, AWAL BULAN QOMARIYAH, GERHANA MATAHARI DAN BULAN DALAM MATA KULIAH ILMU FALAK DI LINGKUNGAN STAIN SALATIGA Oleh: Prof. Dr. H. Muh. Zuhri, MA (Ketua Peneliti) Winarno, S.Si, M. Pd (Anggota Peneliti) Yahya, S. Ag. (Anggota Peneliti) DILAKSANAKAN ATAS BIAYA BANTUAN DANA PENELITIAN KOMPETITIF KOLEKTIF DAN INDIVIDUAL TAHUN 2011 SESUAI KEPUTUSAN DIREKTUR JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM NOMOR : DJ.I/583/2011 TANGGAL 20 Mei 2011 DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM DIREKTORAT PENDIDIKAN TINGGI ISLAM KEMENTERIAN AGAMA RI DESEMBER 2011

2 2 A. Isu dan Fokus Pengembangan Isu dan fokus yang menjadi alasan kuat dalam pembuatan dan pengembangan visualisasi tata surya ini adalah: Menjadi salah satu tugas dari dosen dalam proses belajar mengajar adalah mempermudah pemahaman mahasiswa dalam memahami suatu materi kuliah. Salah satu usaha yang bisa dilakukan dosen pengampu mata kuliah adalah pembuatan media pembelajaran. Penggunaan media pembelajaran dalam proses belajar mengajar saat ini menjadi kebutuhan yang mendesak baik bagi lembaga maupun dosen pengampu matakuliah. Dengan penggunaan media pembelajaran diharapkan perhatian mahasiswa pada saat proses belajar mengajar menjadi lebih fokus dibandingkan dengan metode ceramah yang menjadi metode pembelajaran andalan kebanyakan dosen, karena dengan metode ceramah mahasiswa akan kesulitan untuk mendapatkan gambaran yang lebih konkret dari sebuah materi kuliah meskipun ada diskusinya. Penggunaan media pembelajaran diharapkan dapat meningkatkan pemahaman materi kuliah yang pada akhirnya akan meningkatkan kualitas pembelajaran dan bisa memaksimalkan nilai hasil mata kuliah yang bersangkutan. Salah satu bentuk media pembelajaran dalam proses belajar mengajar adalah media pembelajaran berbentuk visualisasi yang bisa diaplikasikan pada mata kuliah. Edgar Dale dalam Rahardjo (1991) menggambarkan pentingnya visualisasi dan verbalistis dalam pengalaman belajar yang disebut dalam Kerucut pengalaman Edgar Dale dikemukakan bahwa ada suatu kontinuum dari konkrit ke abstrak antara pengalaman langsung, visual dan verbal dalam menanamkan suatu konsep atau pengertian. Semakin konkrit pengalaman yang diberikan akan lebih menjamin terjadinya proses belajar. Namun, agar terjadi efisiensi belajar maka diusahakan agar pengalaman belajar yang diberikan semakin abstrak ( go as low on the scale as you need to ensure learning, but go as high as you can for the most efficient learning ). Raharjo (1991 menyatakan bahwa visualisasi mempermudah orang untuk memahami suatu pengertian. Sebuah pemeo mengatakan bahwa sebuah gambar berbicara seribu kali dari yang dibicarakan melalui kata-kata (a picture is worth

3 3 a thousand words). Hal ini tidaklah berlebihan karena sebuah durian monthong atau gambarnya akan lebih menjelaskan barangnya (atau pengertiannya) daripada definisi atau penjelasan dengan seribu kata kepada orang yang belum pernah mengenalnya. Dalam diagram cone of learning (kerucut pembelajaran) dari Edgar Dale yang secara jelas memberi penekanan pentingnya pembelajaran menggunakan visualisasi (50%) dibandingkan dengan metode ceramah (10%) Gambar. Diagram cone of learning (kerucut pembelajaran) dari Edgar Dale Media mempunyai peran dalam memperjelas pesan agar apa yang disampaikan tidak terlalu verbalistis, mengatasi keterbatasan ruang, waktu tenaga dan daya indra menimbulkan gairah belajar. Interaksi lebih langsung antara murid dengan sumber belajar memungkinkan anak belajar mandiri sesuai dengan bakat dan kemampuan visual, auditori dan kinestetiknya, memberi rangsangan yang sama, mempersamakan pengalaman & menimbulkan persepsi yang sama.

4 4 Kemajuan teknologi komputer memberikan beberapa kelebihan untuk kegiatan produksi audio visual. Pada tahun-tahun belakangan komputer mendapat perhatian besar karena kemampuannya yang dapat digunakan dalam bidang kegiatan pembelajaran. Ditambah dengan teknologi jaringan dan internet, komputer seakan menjadi primadona dalam kegiatan pembelajaran. Pemakaian Komputer dalam Kegiatan Pembelajaran mempunyai tujuan diantaranya: a) Untuk Tujuan Kognitif, komputer dapat mengajarkan konsep-konsep aturan, prinsip, langkah-langkah, proses, dan kalkulasi yang kompleks. Komputer juga dapat menjelaskan konsep tersebut dengan dengan sederhana dengan penggabungan visual dan audio yang dianimasikan. Sehingga cocok untuk kegiatan pembelajaran mandiri. b) Untuk Tujuan Psikomotor, Dengan bentuk pembelajaran yang dikemas dalam bentuk games & simulasi sangat bagus digunakan untuk menciptakan kondisi dunia kerja. Beberapa contoh program antara lain; simulasi pendaratan pesawat, simulasi perang dalam medan yang paling berat dan sebagainya. c) Untuk Tujuan Afektif, Bila program didesain secara tepat dengan memberikan potongan clip suara atau video yang isinya menggugah perasaan, pembelajaran sikap/afektif pun dapat dilakukan mengunakan media komputer. Ilmu Falak adalah salah satu mata kuliah wajib yang diajarkan di program studi Ahwalusy Syakhsiyah Jurusan Syari ah STAIN Salatiga. Di dalam mata kuliah Ilmu Falak ada bab yang membahas tentang perhitungan awal waktu sholat, awal bulan qomariyah, gerhana matahari dan bulan yang selama ini diajarkan dengan metode ceramah dengan melihat gambar tidak bergerak dalam buku oleh peneliti. Pada mata kuliah Ilmu Falak membutuhkan imajinasi yang kuat tentang pergerakan benda-benda langit, tidak semua mahasiswa memilikinya, maka media pembelajaran berbentuk visualisasi sangat membantu dalam imajinasi mereka. Berdasar isu dan fokus pengembangan di atas, penelitian ini akan melaksanakan pembuatan dan pengembangan visualisasi tata surya berbasis komputer untuk perhitungan awal waktu sholat, awal bulan qomariyah, gerhana matahari dan bulan dalam mata kuliah Ilmu Falak di lingkungan STAIN Salatiga

5 5 B. Alasan Memilih Fokus Pengembangan Alasan memilih fokus pengembangan adalah karena perkembangan teknologi komputer sudah sangat maju sehingga bisa diaplikasikan diberbagai bidang terutama dalam Ilmu Falak untuk membuat visualisasi tata surya. Dengan visualisasi tata surya berbasis komputer maka bisa digunakan untuk menghantarkan mahasiswa agar lebih mudah dalam memahami bahasan perhitungan awal waktu sholat, awal bulan qomariyah, gerhana matahari dan bulan dalam mata kuliah Ilmu Falak C. Invensi memiliki kesesuaian dengan program PTI sebagai center of excellence. Invensi ini memiliki kesesuaian dengan program Perguruan Tinggi Islam (PTI) sebagai centre of excellence karena dengan visualisasi tata surya berbasis komputer akan membuat pemahaman mahasiswa tentang perhitungan awal waktu sholat, awal bulan qomariyah, gerhana matahari dan bulan dalam mata kuliah Ilmu Falak bisa maksimal, karena penggunaan media pembelajaran berbentuk visualisasi dalam proses belajar mengajar akan mempermudah bagi mahasiswa dalam memahami pengertian dari suatu materi kuliah (tata surya). D. Tingkat signifikansi/manfaat invensi dapat menjawab problem komunitas Muslim. Tingkat signifikansi / manfaat invensi dapat menjawab problem komunitas Muslim karena permasalahan mendasar dalam pembelajaran adalah pemahaman materi pembelajaran dalam mata kuliah. Dengan visualisasi tata surya maka bisa digunakan untuk menghantarkan mahasiswa untuk lebih mudah dalam memahami bahasan perhitungan awal waktu sholat, awal bulan qomariyah, gerhana matahari dan bulan dalam mata kuliah Ilmu Falak E. Invensi mempunyai nilai kebaruan atau novelty Invensi program ini mempunyai nilai kebaruan atau novelty karena visualisasi tata surya yang dibuat dan dikembangkan berbasis komputer. Saat ini

6 6 visualisasi tata surya yang ada hanya dari gambar tidak bergerak dan tidak menggunakan komputer F. Invensi mempunyai cakupan/dampak yang luas (regional, nasional, global). Invensi ini mempunyai cakupan/dampak yang luas (regional, nasional, global) karena pembuatan dan pengembangan visualisasi tata surya berbasis komputer ini bisa dimanfaatkan untuk: 1. Memahami bahasan perhitungan awal waktu sholat, awal bulan qomariyah, gerhana matahari dan bulan dalam mata kuliah Ilmu Falak di lingkungan STAIN Salatiga dan Perguruan Tinggi Islam (PTI). 2. Perkiraan terjadinya gerhana matahari dan gerhana bulan oleh badan Meteorologi dan Geofisika. 3. Menetapkan awal bulan Ramadhan dan awal bulan Syawal sehingga bisa meminimasi beda pendapat dikalangan umat Islam oleh Kementerian Agama RI. 4. Membuat perhitungan awal waktu sholat yang bisa dimanfaatkan oleh semua masjid dan mushola di seluruh Indonesia G. Invensi memiliki potensi untuk mendapatkan Hak Atas Kekayaan Intelektual (HAKI). Invensi ini memiliki potensi untuk mendapatkan Hak Atas Kekayaan Intelektual (HAKI) sangat besar dan terbuka lebar karena selama ini belum pernah ada visualisasi tata surya berbasis komputer untuk perhitungan awal waktu sholat, awal bulan qomariyah, gerhana matahari dan bulan dalam mata kuliah Ilmu Falak

MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER/IT

MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER/IT MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER/IT Latar Belakang Perkembangan zaman dan kemajuan teknologi menuntut pola variasi pembelajaran Proses pembelajaran dapat dilakukan kapan saja dan dimana saja dengan
