1) Menjaga harga terendah, terutama di daerah-daerah produksi selama musim panen;

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "1) Menjaga harga terendah, terutama di daerah-daerah produksi selama musim panen;"

Transkripsi

1 I L PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Pembangunan pertanian sampai saat ini masih menjadi prioritas dalam pembangunan nasional, dimana sektor pertanian masih memberikan kontribusi yang besar dalam pembangunan ekonomi nasional dan mendorong berkembangnya sektor industri dan sektor-sektor lainnya. Seiring dengan semakin tingginya jumlah penduduk di Indonesia menuntut adanya suatu kemajuan berupa peningkatan sarana dan prasarana untuk mencukupkan kebutuhan masyarakat. Pertanian sebagai salah satu sumber pemenuhan kebutuhan setiap orang merupakan satu sektor yang diharapkan dapat terus dikembangkan Dalam perjalanannya, kontribusi sektor pertanian terhadap Produk Domestik Bruto (PDB) terus menurun sampai dengan tahun 2002 kurang lebih sebesar 18% dan ini juga telah meningkat dibanding tahun 1997 yang hanya kurang lebih 16%. Bahkan, saat ini kurang lebih 55% tenaga keija nasional berada di sektor pertanian dan lebih dari 70% penduduk menggantungkan hidupnya dari sektor pertanian, baik secara langsung maupun tidak langsung. Kebijakan pembangunan pertanian pada saat ini diarahkan pada upaya peningkatan ketahanan pangan. Ketahanan pangan menyangkut ketersediaan pangan, aksesbilitas dan stabilitas pengadaannya. Dalam ekonomi Indonesia, pangan terutama gabah, mempunyai peranan yang sangat penting. Perkembangan harga beras secara langsung mempengaruhi biaya hidup masyarakat. Demikianlah maka usaha untuk menjaga kemantapan harga beras merupakan hal yang mutlak diperlukan guna menjaga stabilitas ekonomi. Produksi gabah bersifat musiman, sedang konsumsi beras hampir merata sepanjang tahun. Perbedaan antara pola produksi dan pola konsumsi ini, menimbulkan adanya fluktuasi musiman dalam harga beras. Faktor iklim dan faktor alamtah lainnya mempunyai pengaruh yang besar terhadap produksi, sedangkan kemampuan manusia untuk mempengaruhi faktor-faktor alamiah masih terbatas. Karena itu produksi pangan setiap tahunnya merupakan hal yang tidak pasti, demikian pula harga beras.

2 2 Disebabkan oleh karena hal-hal tersebut di atas maka Pemerintah berketetapan untuk mempengaruhi harga beras dipasaran dengan jalan menguasai sejumlah persediaan beras agar sewaktu-waktu dapat menyalurkan beras kedalam masyarakat dengan jumlah-jumlah yang sesuai dengan kebutuhan untuk kepentingan stabilitasi. Dengan kebijaksanaan tersebut Pemerintah berusaha untuk menjaga agar harga beras dapat dipertahankan pada suatu tingkat yang wajar, dalam arti disatu pihak cukup tinggi untuk memberikan imbalan yang layak bagi para petani dan dapat merangsang kenaikan produksi, sedang dipihak lain cukup rendah untuk tetap berada dalam jangkauan daya beli masyarakat banyak. Untuk mencapai harga yang wajar tersebut maka dikeluarkan kebijaksanaan harga terendah untuk padi (Floor Price) dan harga tertinggi (Celling Price) untuk padi. Pemerintah membeli dipasaran. Apabila harga padi telah mendekati harga terendah dan menjual dipasaran apabila harga beras telah mendekati harga tertinggi. Disamping berkewajiban untuk menjaga stabilitas harga beras, Pemerintah juga berkewajiban untuk menyediakan beras dipasaran bagi daerah-daerah bukan penghasil beras yang tidak menarik bagi pedagangpedagang swasta, dan menyediakan beras bagi pegawai negeri serta anggota ABRI. Dengan singkat dapat disimpulkan bahwa tujuan segala ke bijaksanaan yang disebutkan di atas itu adalah untuk mencapai sasaransasaran berikut: 1) Menjaga harga terendah, terutama di daerah-daerah produksi selama musim panen; 2) Menjaga harga teratas, terutama selama musim paceklik dan untuk daerah-daerah yang tidak cukup produksi berasnya; 3) Membantu dan mendorong berkembangnya perdagangan beras yang sehat; 4) Menjamin penyediaan beras bagi golongan anggaran, 5) Menjamin penyaluran beras atau bahan pangan lainnya ditempat-tempat yang tertimpa bencana alam.

3 3 Maka dengan demikian perlu diketahui faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi Produksi Padi, pembentukan Harga Beras Domestik dan Konsumsi Beras di suatu daerah, khususnya Riau. Permasalahan pangan merupakan masalah nasional yaitu bagaimana caranya untuk memenuhi kebutuhan pangan masyarakat dan disisi lain kebijakan impor beras berpengaruh terhadap pendapatan petani yang semakin menurun. Disinilah diperlukan peran dan tanggung jawab Pemerintah untuk melindungi petani kecii dan konsumen. Hal inilah yang membuat penulis tertarik untuk menganaiisis faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi mempengaruhi Produksi Padi, pembentukan Harga Beras Domestik dan Konsumsi Beras di Propinsi Riau dimana ini sebagai bahan acuan untuk membuat penetapan harga dasar gabah sehingga tidak menekan petani dan tidak merugikan konsumen Perumusan Masalah Pertambahan jumlah penduduk mendorong meningkatnya kebutuhan pangan, terutama beras sebagai bahan makanan utama. Oleh karena itu Produksi padi erat kaitannya dengan penetapan harga gabah. Dimana jika produksi tetap sedangkan permintaan meningkatkan itu akan mengakibatkan harga dari pada barang tersebut akan meningkat. Jika terjadi demikian maka akan mempengaruhi perekonomian suatu daerah. Dimana pada saat panen raya petani akan dirugikan dan pada saat panceklik konsumen akan dirugikan, maka perlu diakan penetapan harga agar petani dan konsumen tidak dirugikan. Dalam kegiatan pembentukan harga beras domestik di provinsi Riau ada beberapa faktor yang mempengaruhi seperti : total produksi padi, harga gabah, harga dasar gabah, harga beras dunia jenis Thai 25%, nilai tukar riil dan harga gabah tahun t-1. Sedangkan factor-faktor yang mempengaruhi Produksi padi adalah luas panen padi, curah hujan, harga pupuk urea dan total produksi padi tahun t-1. sedangkan faktor-faktor yang mempengaruhi konsumsi beras di Riau adalah harga beras domestik, pendapatan perkapita, harga jagung dan konsumsi pada tahun t-1. Berdasarkan uraian tersebut perlu dibahas kembali apakah harga gabah, harga dasar gabah, harga beras dunia jenis Thai 25%, nilai tukar riil dan harga gabah tahun t-1 akan berpengaruh terhadap harga beras domestik di provinsi

4 4 Riau, karena sejauh ini belum diketahui faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi harga gabah. Sedangkan faktor-faktor yang mempengaruhi Produksi padi adalah curah hujan, luas Areal tanam, harga pupuk urea dan total produksi padi tahun t-1. Dan faktor-faktor yang mempengaruhi jumlah konsumsi beras adalah harga beras domestik, pendapatan perkapita, jumlah penduduk Riau dan jumlah konsumsi beras tahun t Tujuan dan Manfaat Adapun tujuan dan manfaat penelitian ini adalah bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi Produksi padi, harga beras domestik dan jumlah konsumsi beras diprovinsi Riau dan mengetahui besamya pengaruh masing-masing faktor tersebut terhadap total produksi padi, pembentukan harga beras domestik dan jumlah konsumsi beras di propinsi Riau. Manfaat yang diharapkan dari penelitian ini adalah : 1. Sebagai bahan masukan bagi pihak yang terkait untuk menetapkan harga gabah di propinsi Riau. 2. Sebagai bahan perbandingan bagi pihak-pihak yang berminat meneliti hal yang berkaitan dengan masalah pendapatan petani padi di Provinsi Riau. 3. Mengaplikasikan pengetahuan di bidang pertanian salama perkuliahan Hipotesis Diduga faktor-faktor yang mempengaruhi produksi padi, harga beras domestik dan jumlah konsumsi beras di Riau adalah harga gabah, harga dasar gabah, harga beras dunia, nilai tukar riil, luas panen padi, curah hujan, harga pupuk urea, jumlah penduduk riau, pendapatan perkapita, harga jagung, harga beras domestik tahun t-1, jumlah konsumsi beras tahun t-1 dan total produksi tahun t-1. Hoi = Variabel luas panen padi, pendapatan perkapita, jumlah penduduk Riau, harga jagung dan jumlah konsumsi beras pada tahun t-1 berpegaruh tidak nyata terhadap total produksi padi di propinsi Riau.

5 5 Hal = Variabel luas panen padi, pendapatan perkapita, jumlah penduduk Riau, harga jagung dan jumlah konsumsi beras pada tahun t-1 berpegaruh nyata terhadap total produksi padi di propinsi Riau. Ho2 = Variabel total produksi padi, harga gabah, harga dasar gabah, harga beras dunia, nilai tukar riil dan harga beras domestik tahun t-1 berpengaruh tidak nyata terhadap pembentukan harga beras domestik di propinsi Riau. Ha2 = Variabel total produksi padi, harga gabah, harga dasar gabah, harga beras dunia, nilai tukar riil dan harga beras domestik tahun t-1 berpengaruh tidak nyata terhadap pembentukan harga beras domestik di propinsi Riau. Ho3 = Variabel harga beras domestik, pendapatan perkapita, jumlah penduduk propinsi Riau, harga jagung dan jumlah konsumsi beras di propinsi Riau berpengaruh tidak nyata terhadap konsumsi beras di propinsi Riau. Ha3 = Variabel harga beras domestik, pendapatan perkapita, jumlah penduduk propinsi Riau, harga jagung dan jumlah konsumsi beras di propinsi Riau berpengaruh nyata terhadap konsumsi beras di propinsi Riau.

BAB I. PENDAHULUAN A.

BAB I. PENDAHULUAN A. BAB I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Tanaman pangan yang sampai saat ini dianggap sebagai komoditi terpenting dan strategis bagi perekonomian adalah padi, karena selain merupakan tanaman pokok bagi sebagian
