MAKALAH PEMANFAATAN KOMPUTER DALAM PENDIDIKAN DAN BISNIS

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MAKALAH PEMANFAATAN KOMPUTER DALAM PENDIDIKAN DAN BISNIS"

Transkripsi

1 MAKALAH PEMANFAATAN KOMPUTER DALAM PENDIDIKAN DAN BISNIS Disusun oleh : Nuning Rusmilawati Nim : PROGRAM STUDI S1 SISTEM INFORMASI UNIVERSITAS MERCU BUANA YOGYAKARTA 2016

2 Manfaat Komputer dalam Dunia Pendidikan Di era globalisasi ini banyak hal yang dapat dilakukan seseorang dengan komputer. Komputer adalah media atau alat bantu untuk mempermudah pekerjaan seseorang baik dalam bidang pendidikan maupun yang lainnya. Komputer sangat berperan aktif dalam pendidikan. Selain dapat mengakses informasi dari segala penjuru dunia, komputer juga dapat membantu para pendidik untuk mengajar dan menyajikan pelajaran yang menarik dan kreatif baik di sekolah maupun di perguruan tinggi sehingga peserta didik merasa nyaman dengan pengajaran yang telah diberikan oleh pendidik. Seperti kita ketahui bahwa terkadang pelajaran yang disajikan oleh pendidik dapat menarik minat siswa untuk mempelajarinya jika pengajaran yang diberikan oleh pendidik tersebut menarik dan kreatif. Peserta didik yang ingin memahami materi lebih dalam dari sebuah bidang studi dapat menginstal software (program) yang berkaitan dengan pelajaran tersebut. Komputer juga dapat membantu peserta didik untuk membuat karya ilmiah yang baik dan menarik. Informasi - informasi yang mendukung karya ilmiah tersebut dapat di cari melalui internet. Oleh karena itu, banyak pengguna komputer yang merasa nyaman dengan menggunakan komputer. Manfaat komputer dalam pendidikan, yaitu: 1. Pendidik dapat memiliki variasi mengajar dengan menggunakan komputer. Menurut Sudjana dan Rivai (1989) ada beberapa model pembelajaran dengan komputer, yaitu model latihan dan praktek (drill and practice), model tutorial (tutorials), model penemuan (problem solving), model simulasi (simulations), dan model permainan (game). Model pembelajaran ini dapat digunakan pendidik dalam kegiatan pembelajaran agar pembelajaran lebih menarik sehingga dapat membantu peserta didik untuk mengembangkan pengetahuan mereka. 2. Kemampuan belajar peserta didik dapat meningkat dengan adanya fasilitas computer mereka dapat mengerjakan tugas - tugas dengan kreatif melalui komputer karena komputer mampu menampilkan teks, warna, gerak, suara, video, gambar dan lainnya. 3. Kecerdasan psikomotorik siswa dapat terangsang dengan adanya pendidikan yang berbasis teknologi siswa dapat menentukan jenis atau arah pendidikan yang mana yang bermanfaat baginya untuk meningkatkan kualitas pendidikannya. 4. Komputer adalah media atau alat bantu untuk memudahkan pekerjaan. Akan tetapi, kunci terciptanya kualitas pendidikan yang baik adalah dari dalam diri pengguna komputer tersebut baik pendidik maupun peserta didik. Tanpa adanya kemauan dan ketekunan dari peserta didik, untuk belajar, komputer hanya akan menjadi benda mati atau pajangan yang tidak memiliki manfaat. Komputer juga merupakan sarana yang bermanfaat untuk mengekspresikan kreatifitas seseorang. Bagi orang yang hobi menggambar atau menulis, ia dapat menggunakan komputer untuk mendukung karyanya. Dengan komputer kita dapat menciptakan design kita sendiri dengan bentuk dan warna yang menarik. Begitu juga dengan menulis. Kita tidak perlu lagi menulis karangan secara manual dengan pulpen dan kertas tetapi dengan komputer semua dapat dilaksanakan dengan cepat dan teratur. Kita dapat merangkai atau menulis karangan halaman demi halaman dengan variasi tulisan yang kita inginkan. Di zaman sekarang ini semua dapat dilakukan dengan cepat dan maksimal dengan komputer. Hampir semua orang di seluruh dunia mengenal komputer dan sudah banyak pula orang yang menggunakan komputer. Apalagi sekarang sudah banyak Handphone atau modem yang bisa digunakan untuk internet. Banyak pengguna komputer yang sampai lupa waktu karena seringnya mengunjungi situs-situs di internet. Bahkan sampai ada yang rela menghabiskan uangnya untuk membeli pulsa agar bisa buka Facebook daripada makan. Jadi, komputer akan sangat bermanfaat apabila digunakan untuk hal yang positif. Selain menambah pengetahuan dan wawasan, kita juga dapat berkreativitas melalui komputer.

3 Manfaat Komputer dalam Bidang lain : Bidang Bisnis dan Perbankan Dalam bidang bisnis komputer berguna untuk kegiatan transaksi baik rutin, periodik, maupun insidentil dan menyediakan informasi dengan cepat dan tepat tanpa harus menggunakan perhitungan manual. Sistem Informasi Manajemen (SIM) / Management Information system (MIS), merupakan sistem informasi yang sudah banyak diterapkan pada perusahaan yang bergerak bidang perdagangan barang dan jasa baik pada perusahaan besar, menengah, bahkan perusahaan kecil. Di perusahaan dagang seperti department store, telah dipergunakan mesin cash register (mesin kasir) yang dilengkapi dengan kontrol komputer sehingga mesin tersebut dapat dikontrol oleh pihak manajer hanya dari ruangan kerjanya secara cepat dan tepat, untuk scanning barcode kode barang dagangan dan menghitung rugi labanya. Kehadiran komputer di dalam dunia bisnis juga sangat membantu di dalam penyimpanan data. Tanpa komputer, akan sangat sulit sekali untuk memeriksa banyaknya stok barang yang dimiliki perusahaan retail. Namun dengan adanya komputer dan aplikasinya, memeriksa kondisi stok barang dan juga keuangan perusahaan akan dapat mudah dan praktis untuk dilakukan. Dalam bidang perbankan fungsi komputer sangat sangat berpengaruh sekali dengan segala aktivitas perbankan, baik simpan pinjam dan transaksi keuangan lainnya dapat berjalan dengan lancar. Dengan adanya pemanfaatan komputer dan sistem sistem yang canggih di dalamnya sangat mempermudah jalannya suatu perbankan serta menjamin keamanan dan kerahasiaan dari setiap nasabah. Karena komputer juga berfungsi untuk menyimpan dan mengolah berbagai data. Aplikasi yang terpasang di dalam komputer juga dapat menjadi salah satu sumber data analisa untuk mengambil keputusan di dalam bidang perbankan, misalnya dalam perbankan telah memperkenalkan solusi core banking, seperti Finacle, yang memberikan solusi bagi bank yang ingin melakukan layanan finansial. Penghitungan keuangan, bunga, layanan keuangan seperti e-banking, e-cash, ATM, dan sebagainya merupakan contoh konkrit yang selama ini banyak digunakan di perbankan. Bidang Transportasi Penggunaan komputer di bidang transportasi, misalnya komputer yang digunakan untuk mengatur lampu lalu lintas. Di Negara maju lainnya banyak kereta yang sudah dipasang alat navigasi modern untuk menggantikan masinis melalui penggunaan satelit dan sistem komputer. Jalan raya juga dipasang dengan berbagai jenis sensor yang akan memberikan pesan kepada komputer pusat untuk memudahkan pengendalian jalan raya tertentu. Selain itu, dengan komputer semua jalur penerbangan di Bandara bisa di program dengan komputer. Untuk menerbangkan pesawat itu sendiri membutuhkan dan harus dilengkapi dengan komputer. Bahkan diketinggian tertentu pesawat dapat di terbangkan dengan otomatis dengan pilot otomatis yang sudah diprogram oleh komputer. Demikian juga penjualan tiket di terminal, bandara, dan stasiun yang dapat dilayani dengan cepat menggunakan komputer. Contoh aplikasi penggunaan komputer di bidang transportasi antara lain adalah jalur penerbangan di bandara bisa di program dengan komputer. Untuk menerbangkan pesawat itu sendiri membutuhkan dan harus dilengkapi dengan komputer. Bahkan diketinggian tertentu pesawat dapat di terbangkan dengan otomatis dengan pilot otomatis yang sudah diprogram oleh komputer. Demikian juga penjualan tiket di terminal, bandara, dan stasiun yang dapat dilayani dengan cepat menggunakan komputer. Banyak negara maju lainnyayang sudah memasang alat navigasi modern untuk menggantikan masinis melalui penggunaan satelit dan sistem komputer di kereta. Salah satu negara yang sudah

4 memasang alat navigasi modern untuk menggantikan masinis melalui penggunaan satelit dan sistem komputer di kereta adalah negara Jepang. Manfaat Komputer di Bidang Pendidikan Salah satu manfaat komputer yang utama adalah di bidang pendidikan. Komputer merupakan sarana belajar untuk meningkatkan kemampuan siswa. Komputer menjadi salah satu bidang studi dan kemampuan yang wajib dimiliki oleh setiap siswa. Dengan bekal ilmu komputer sejak sekolah, anak-anak dapat bersaing nantinya saat masuk ke dalam dunia kerja. Selain sebagai memberikan modal kepada siswa salah satu kemampuan yang wajib saat mencari kerja, manfaat komputer lainnya adalah sebagai pembuka cakrawala. Banyaknya akses ke ilmu pengetahuan menggunakan komputer bisa membuka cakrawala para siswa tentang dunia ini dan segala isinya. Komputer di Dalam Bisnis Manfaat komputer di berbagai bidang juga mencakup bidang bisnis dan usaha. Dengan adanya komputer, segala urusan administrasi yang biasanya harus dilakukan secara manual dapat dipermudah dengan menggunakan komputer. Berbagai aplikasi pengolah kata dan data membantu di dalam urusan administrasi ini dan berbagai pengolahan data lainnya. Selain itu, kehadiran komputer di dalam dunia bisnis juga sangat membantu di dalam penyimpanan data. Tanpa komputer, mungkin akan sangat sulit sekali untuk memeriksa banyaknya stok barang yang dimiliki perusahaan retail. Namun dengan adanya komputer dan aplikasinya, memeriksa kondisi stok barang dan juga keuangan perusahaan akan dapat mudah dilakukan. Hal ini akan menjadi modal di dalam pengambilan keputusan dan langkah yang akan diambil selanjutnya. Dalam Bidang Perbankan Di dalam bidang perbankan, sangat jelas sekali fungsi komputer ini. Dengan adanya komputer, segala aktivitas perbankan baik itu simpan pinjam dan transaksi keuangan lainnya dapat berjalan dengan lancar. Adanya sistem yang canggih di dalam komputer perbankan menjamin keamanan dan kerahasiaan dari setiap nasabah. Komputer di dalam dunia perbankan juga berfungsi untuk menyimpan dan mengolah berbagai data. Aplikasi yang terpasang di dalam komputer juga dapat menjadi salah satu sumber data analisa untuk mengambil keputusan di dalam mengembangkan diri. Tanpa sistem komputer yang kuat, bidang perbankan tidak dapat berjalan dengan baik. Dalam Pertahanan dan Keamanan Bidang pertahanan dan keamanan juga masuk dalam salah satu manfaat komputer di berbagai bidang. Dengan adanya komputer, setiap negara bisa memperkuat barisan pertahanannya dari serangan luar. Peralatan canggih yang ada untuk bertahan dan menyerang juga dikendalikan oleh komputer. Masih banyak lagi manfaat komputer di berbagai bidang. Beberapa bidang diantaranya adalah bidang hiburan, bidang industri, bidang penelitian, dan bidang-bidang lainnya. Hidup manusia saat ini tidak dapat dilepaskan oleh teknologi komputer. Komputer memberikan banyak kemudahan untuk hidup ini. Manfaat Komputer Bagi Anda di Rumah Jika membahas suatu perusahaan, tentu komputer banyak memberikan manfaat yang sangat jelas. Hampir setiap perusahaan baik kecil maupun besar membutuhkan teknologi komputer di dalam proses bisnis dan usahanya. Bagaimana dengan manfaat komputer bagi Anda saat berada di rumah? Secara umum, manfaat komputer bagi Anda adalah sebagai sarana informasi dan komunikasi. Komputer juga bisa menjadi sarana hiburan. Berikut ini adalah berbagai manfaat komputer yang bisa Anda nikmati: Sumber informasi. Saat ini, perkembangan komputer dibarengi dengan perkembangan internet membuat komputer menjadi sarana informasi yang sangat lengkap. Komputer bisa digunakan untuk mengakses berbagai portal informasi yang ada di internet. Sarana komunikasi. Tak berbeda jauh dengan poin pertama, kehadiran komputer bisa menjadi sarana komunikasi dengan orang lain di seluruh dunia. Anda bisa menjalin komunikasi dengan kerabat baik itu secara tertulis, suara maupun video. Anda bisa berbagi dan menjaga tali silahturami melalui berbagai aplikasi yang ada di komputer. Sarana hiburan. Inilah manfaat komputer yang paling utama di dalam penggunaan rumahan. Banyak fungsi

5 hiburan yang bisa diberikan oleh komputer. Anda bisa menonton film sekelas DVD di komputer. Anda juga bisa mendengarkan lagu-lagu dari penyanyi dan grup band top. Anda juga bisa memainkan berbagai macam permainan komputer baik permainan sederhana maupun permainan canggih dengan grafik tiga dimensi. Semua ini bisa dilakukan dengan menggunakan komputer. Sarana belajar bagi anak-anak. Komputer juga bisa diselipkan berbagai aplikasi yang bisa digunakan untuk anak-anak. Anda bisa memasang berbagai aplikasi pendidikan dan permainan edukasi di dalam komputer. Anak-anak bisa belajar matematika, bahasa, agama, dan berbagai bidang lainnya dengan menggunakan komputer. Internet juga bisa menjadi sumber pembelajaran yang bisa memperluas wawasan anak-anak. Masih banyak lagi manfaat komputer lainnya bagi Anda yang tidak dapat saya sebutkan satu per satu. Ketika Anda menggunakannya, Anda akan mengerti begitu pentingnya komputer untuk perkembangan diri Anda. Saatnya memaksimalkan peran komputer untuk mengembangkan diri dan anak-anak Anda.

6 DAFTAR PUSTAKA Sumarno,Alim. Manfaat Komputer dalam Dunia Pendidikan.15 Februari Admin. Manfaat Komputer dalam Bidang Lain. Abduh. Manfaat Komputer di Bidang Pendidikan.https//abduh165.wordspress.com/matematika/alpro/alpro-i/manfaat-komputer-bidang-pendidikan/

DI BUAT OLEH : Nama : Febrianto NIM : Prodi : Teknik Informatika Kelas : Reguler pagi/ 21

DI BUAT OLEH : Nama : Febrianto NIM : Prodi : Teknik Informatika Kelas : Reguler pagi/ 21 DI BUAT OLEH : Nama : Febrianto NIM : 15111016 Prodi : Teknik Informatika Kelas : Reguler pagi/ 21 PEMANFAATAN KOMPUTER DI BIDANG PENDIDIKAN Komputer merupakan satu alat elektronik yang kompleks dan mempunyai
