HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEPATUHAN HEMODIALISA PADA PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK DI RUANG HEMODIALISA RSUD ULIN BANJARMASIN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEPATUHAN HEMODIALISA PADA PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK DI RUANG HEMODIALISA RSUD ULIN BANJARMASIN"

Transkripsi

1 HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEPATUHAN HEMODIALISA PADA PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK DI RUANG HEMODIALISA RSUD ULIN BANJARMASIN Ermila Susanti 1 *, Bagus Rahmat Santoso 1, Sitti Khadijah 1 1 Mahasiswa, Program Studi Ilmu Keperawatan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Sari Mulia Banjarmasin 1 Dosen, STIKES Sari Mulia Banjarmasin 1 Dosen, AKBID Sari Mulia Banjarmasin *Korespondensi Penulis. Hp: ermilasusantidyla2009@gmail.com ABSTRAK Latar Belakang: Beban kesehatan akibat gagal ginjal terlihat pada besarnya angka kejadian Gagal Ginjal Kronik (GGK). Menurut WHO, prevalensi penderita gagal ginjal kronik di dunia terus meningkat. Penderita gagal ginjal kronik tahun 2009 mencapai 2.5 juta jiwa. Dukungan keluarga merupakan faktor yang sangat penting bagi pasien yang sakit sehingga untuk mengurangi beban dan stress sehingga pandangan menjadi luas dan tidak stress mendapatkan dukungan yang kuat dari keluarga untuk perawatan kesehatan anggota keluarganya untuk mencapai suatu keadaan yang sehat Tujuan: Mengetahui dukungan keluarga dengan kepatuhan hemodialisa pada pasien gagal ginjal kronik di ruang hemodialisa RSUD Ulin Banjarmasin. Metode: Analitik dengan pendekatan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah semua klien yang menjalani perawatan hemodialisa di RSUD Ulin Banjarmasin sebanyak 308 orang pada tahun Jumlah sampel 144 orang dengan teknik sampel Purposive Sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner dukungan keluarga dan checklist kepatuhan dengan uji chi square Hasil: Sebagian besar responden memiliki dukungan keluarga kurang sebanyak 65 orang (45,1%),Sebagian besar responden tidak patuh sebanyak 93 orang ( 64,6%), Uji statistik chi square diperoleh nilai p=0,003, dengan nilai p<(0,05) maka dapat disimpulkan hipotesis diterima Simpulan: Ada hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan hemodialisa pada pasien gagal ginjal kronik di ruang hemodialisa RSUD Ulin Banjarmasin Kata Kunci: Dukungan Keluarga, Kepatuhan Hemodialisa, Gagal Ginjal kronik 1

2 ABSTRACT Background: The health burden due to kidney failure seen in the magnitude of the incidence of Chronic Renal Failure (CRF). According to WHO, the prevalence of chronic renal failure patients in the world continues to increase. Patients with chronic renal failure in 2009 reached 2.5 million. Family support is a very important factor for sick patients so as to reduce the burden and stress so that the view becomes widespread and not stress was getting strong support from family to family members of health care to achieve a healthy state Objectives: To support families with adherence hemodialysis in patients with chronic renal failure on hemodialysis hospital room Ulin Banjarmasin. Methods: Analytical cross sectional approach. The population in this study were all clients who undergo hemodialysis treatment in hospitals Ulin Banjarmasin as many as 308 people in The number of samples 144 samples of people with purposive sampling technique. Collecting data using questionnaires and checklists family support compliance with chi-square test Results: Most respondents have less family support as many as 65 people (45.1%), Most respondents did not obey as many as 93 people (64.6%), chi square statistic test obtained by value p = 0.003, p value <(0, 05) it can be concluded that hypothesis was accepted Conclusion: There is a relationship with the family support adherence in hemodialysis patients with chronic renal failure on hemodialysis hospital room Ulin Banjarmasin Keywords: Family Support, Compliance Haemodialysis, Chronic Renal Failure 2

3 PENDAHULUAN Gagal ginjal kronik merupakan gangguan Semakin meningkatnya arus globalisasi di fungsi ginjal yang progresif dan irreversibel segala bidang, perkembangan teknologi dan dimana tubuh gagal untuk mempertahankan industri telah banyak membawa perubahan pada metabolisme dan keseimbangan cairan dan perilaku dan gaya hidup masyarakat, serta situasi lingkungan misalnya perubahan pola konsumsi makanan, berkurangnya aktivitas fisik dan meningkatnya polusi lingkungan. Perubahan tersebut tanpa disadari telah memberi pengaruh terhadap terjadinya transisi epidemiologi dengan semakin meningkatnya kasus-kasus penyakit tidak menular (Kemenkes RI, 2015). Beban kesehatan akibat gagal ginjal terlihat pada besarnya angka kejadian Gagal Ginjal Kronik (GGK). Menurut WHO, prevalensi penderita gagal ginjal kronik di dunia terus meningkat. Penderita gagal ginjal kronik tahun 2009 mencapai 2.5 juta jiwa (WHO, 2012) Kasus gagal ginjal di Kalimantan Selatan yang tertinggi pada tahun 2012 adalah kota Banjarmasin 1497 kasus, yang kedua adalah Kabupaten Banjar yaitu 742 kasus dan yang ketiga adalah Tapin dengan jumlah kasus sebanyak 641 kejadian (Dinkes, 2012). elektrolit, menyebabkan urernia (retensi urin dan sampah nitrogen lain dalam darah) (Mutaqqin & Kumala, 2011). Dukungan keluarga merupakan faktor yang sangat penting bagi pasien yang sakit sehingga untuk mengurangi beban dan stress sehingga pandangan menjadi luas dan tidak stress mendapatkan dukungan yang kuat dari keluarga untuk perawatan kesehatan anggota keluarganya untuk mencapai suatu keadaan yang sehat (Fadila, 2012). Pasien dengan gagal ginjal kronik sudah sering menjalani hemodialisa merasa putus asa dan cenderung merasa bosan dengan terapi hemodialisa yang dijalani. Selain itu biaya hemodialisa juga cenderung menjadi salah satu penyebab pasien menjadi beban bagi keluarganya karena harus menjalani terapi hemodialisis. Disinilah keluarga berperan dalam memberikan dukungan keluarga terhadap pasien yang 3

4 menjalani terapi hemodialisa (Meli, hakki, utami 2015). Fungsi dukungan keluarga terhadap pasien hemodalisa yaitu fungsi afektif, fungsi sosialisasi, fungsi reproduksi, fungsi ekonomi, dan perawatan atau pemeliharaan kesehatan. Dukungan keluarga dibagi dalam empat tipe yaitu: dukungan instrumental, dukungan informasional, dukungan penilaian dan dukungan emosional. Dari studi pendahuluan yang dilakukan tanggal 12 desember 2015 di ruang hemodialisa RSUD Ulin Banjarmasin pasien yang menjalani hemodialisa dari tahun ke tahun mengalami kenaikkan yaitu pada tahun 2013 sebanyak 304 pasien, tahun 2014 sebanyak 298 pasien, akan tetapi mengalami peningkatan pada tahun 2015 sebanyak 308 pasien (Rekam Medik RSUD Ulin,2015). Berdasarakan hasil tanya jawab yang dilakukan kepada 10 orang pasien yang menjalani hemodialisa didapat bahwa 5 pasien hemodalisa tidak pernah memperoleh dukungan keluarga, 3 orang pasien hemodalisa kadang-kadang memperoleh dukungan keluarga dan 2 orang pasien hemodialisa selalu memperoleh dukungan keluarga seperti keluarga memberikan kekuatan pada pasien untuk mengatasi rasa takut saat mengikuti terapi hemodialisa. Sedangkan dari 10 orang pasien yang menjalani hemodalisa 7 orang di antaranya tidak patuh terhadap pantangan makan dan saran yang dianjurkan oleh dokter dan 3 orang pasien yang menjalani hemodalisa berusaha untuk mengatur pola makan dan mengikuti anjuran dokter. Berdasarkan latar belakang diatas dan hasil studi pendahuluan maka peneliti tertarik untuk melakukan penelitian tentang hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan hemodialisa pada pasien gagal ginjal kronik di ruang hemodialisa RSUD Ulin Banjarmasin. BAHAN DAN METODE Lokasi penelitian di ruang hemodialisa Rumah Sakit Umum Daerah Ulin Banjarmasin. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah cross sectional. Teknik yang digunakan dalam pengambilan sampel yaitu dengan teknik purposive sampling. Dalam hal ini, adalah Pasien yang bersedia menjadi responden, Pasien yang rawat jalan, Pasien yang menjalani perawatan 4

5 hemodialisa, Pasien yang memiliki keluarga. Pengambilan sampel dilakukan 1 bulan yaitu Mei Uji statistik yang digunakan oleh peneliti adalah uji chi square dengan menggunakan komputerisasi. HASIL Berdasarkan Tabel 4.2 menunjukkan bahwa sebagian besar responden yang tidak patuh dalam menjalankan hemodialisa sebanyak 93 orang (64,6%). Tabel 3 Hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan hemodialisa pada pasien gagal ginjal kronik di ruang hemodialisa RSUD Ulin Banjarmasin 1. Analisis Univariat Sampel dalam penelitian ini adalah lansia yang berada di ruang hemodialisa RSUD Ulin Banjarmasin didapat responden sebanyak 144 orang. Berdasarkan hasil penelitian didapatkan data sebagai berikut: Tabel 1 Distribusi frekuensi gambaran tentang dukungan keluarga pada pasien gagal ginjal kronik di ruang hemodialisa RSUD Ulin Banjarmasin No Dukungan Frekuensi Persentase (%) Keluarga 1. Baik 37 25,7 Berdasarkan Tabel 4.3 menunjukkan bahwa responden yang dukungan keluarganya kurang dengan tidak patuh menjalani hemodialisa sebanyak 50 orang (76,9%). Hasil Uji statistik chi square diperoleh nilai p = 0,003. Dengan nilai p< 2 Cukup 42 29,2 (α = 0,05), maka dapat disimpulkan bahwa ada 3 Kurang 65 45,1 Jumlah 144 Berdasarkan Tabel 4.1 menunjukkan bahwa sebagian besar responden yang memiliki dukungan keluarga kurang sebanyak 65 orang (45,1%). 100 Tabel 4.2 Distribusi frekuensi gambaran tentang kepatuhan hemodialisa pada pasien gagal ginjal kronik di ruang hemodialisa RSUD Ulin Banjarmasin No Kepatuhan Frekuensi Persentase (%) 1. Patuh 51 35,4 2. Tidak patuh 93 64,6 Jumlah hubungan anatara dukungan keluarga dengan kepatuhan hemodialisa pada pasiean gagal ginjal kronik di ruang hemodialisa RSUD Ulin Banjarmasin. Pembahasan 1. Dukungan keluarga pada pasien gagal ginjal kronik yang menjalani hemodialisa di RSUD Ulin Banjarmasin 5

6 Berdasarkan tabel 4.1 menunjukkan bahwa sebagian besar responden memiliki dukungan keluarga kurang sebanyak 65 (45,1%) pasien dari 144 responden yang melakukan hemodialisa. Hal ini sejalan dengan anggotanya dan anggota keluarga memandang bahwa orang yang bersifat mendukung selalu siap memberikan pertolongan jika diperlukan. Dukungan keluarga dapat dibedakan menjadi empat, yaitu dukungan informasional, Friedman (2010) Hal tersebut menunjukkan dukungan penghargaan, dukungan bahwa mayoritas responden mempunyai dukungan keluarga yang kurang dalam menjalani hemodialisis. Artinya bahwa responden tidak memperoleh dukungan instrumental, dan dukungan emosional. Dukungan keluarga merupakan salah satu faktor penguat atau pendorong terjadinya perilaku. Dukungan keluarga dalam hal ini emosional (kepercayaan, perhatian, memberikan motivasi, perhatian, mengingatkan mendengarkan atau didengarkan), instrumental (informasi, saran atau usulan dan petunjuk), dan penghargaan (memberikan support dan pengakuan) yang bagus sehingga tidak mampu meningkatkan kepatuhan pasien dalam menjalani hemodialisa. Sumber dukungan yang diperoleh responden ini berasal dari keluarga yaitu ayahnya, ibunya, keluarga inti (suami, istri, anak) atau dukungan dari saudara kandung. Dukungan keluarga adalah sikap, tindakan, dan penerimaan keluarga terhadap anggota keluarga yang sakit. Keluarga juga berfungsi sebagai sistem pendukung bagi untuk selalu melakukan pembatasan asupan cairan sesuai dengan anjuran tim medis. Pada Penelitian yang dilakukan Sumigar (2015) membuktikan bahwa dukungan sosial juga mempunyai hubungan yang positif yang dapat mempengaruhi kesehatan individu dan kesejahteraannya atau dapat meningkatkan kreativitas individu dalam kemampuan penyesuaian yang adaptif terhadap stres dan rasa sakit yang dialami. Dukungan keluarga diperlukan karena klien gagal ginjal kronik akan mengalami sejumlah perubahan bagi hidupnnya sehingga menghilangkan semangat 6

7 hidup pasien, diharapkan dengan adanya yang menunjukkan bahwa tingkat kepatuhan dukungan keluarga dapat menunjang kepatuhan pasien. Peneliti berasumsi bahwa dukungan keluarga dengan adanya dukungan keluarga berupa perasaan semangat dan selalu mendengarkan semua keluhan pasien baik senang dan sedih serta memberikan keyakinan keapada pasien yang menjalani hemodilisa bahwa pasien bisa sembuh. 2. Kepatuhan hemodialisa pada pasien gagal ginjal kronik yang menjalani hemodialisa di ruang hemodialisa RSUD Ulin Banjarmasin. Berdasarkan tabel 4.2 menunjukkan bahwa sebagian besar responden tidak patuh sebanyak 93 (64,6%) pasien dari 144 responden yang melakukan hemodialisa. Hal ini sejalan Niven (2002) Kepatuhan klien adalah sejauh mana perilaku klien sesuai dengan ketentuan penderita hemodialisa dalam menjalankan pengobatan berada dalam kategori patuh (55,0%) karena responden selalu diingatkan dan diantar oleh keluarganya setiap jadwal berobat (Niven, 2002) Individu dengan hemodialisis jangka panjang sering merasa khawatir akan kondisi sakitnya yang tidak dapat diramalkan dan gangguan dalam kehidupannya. Gaya hidup terencana dalam jangka waktu lama, yang berhubungan dengan terapi hemodialisis klien gagal ginjal kronik sering menghilangkan semangat hidup klien sehingga dapat mempengaruhi kepatuhan klien dalam terapi hemodialisis (Brunner & Suddart, 2012). 3. Hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan hemodialisa pada pasien gagal ginjal yang diberikan oleh professional kesehatan. kronik di ruang hemodialisa RSUD Ulin Pada penelitian ini responden yang dianggap patuh yaitu menjalani jadwal rutin hemodialisis selama 1-3 kali dalam seminggu dan tidak ada keterangan tidak hadir. Hasil penelitian ini didukung dengan penelitian Cornelia (2012) Banjrmasin Hasil Uji statistik chi square diperoleh nilai p = 0,003. Dengan nilai p< (α = 0,05), maka dapat disimpulkan bahwa hipotesis diterima, yang artinya ada hubungan dukungan keluarga 7

8 dengan kepatuhan hemodialisa pada pasien gagal ginjal kronik. Dukungan keluarga adalah menerima dan merasakan kenyamanan, perhatian, penghargaan, dan bantuan moril maupun materi yang diberikan oleh anggota keluarga sehingga dapat meningkatkan kesehatan (Suparno, 2008). Kepatuhan klien adalah sejauhmana perilaku klien sesuai dengan ketentuan yang diberikan oleh professional kesehatan (Niven, 2002). Gagal ginjal kronik merupakan penyakit terminal yang diderita seseorang seumur hidup. Gagal ginjal kronik adalah penurunan fungsi ginjal yang terjadi secara progresif sehingga zat-zat racun oleh dialisat (suatu cairan khusus untuk dialisis), lalu setelah darah dibersihkan akan dialirkan kembali ke dalam tubuh. Proses dialisis ini dilakukan 1-2 kali dalam seminggu di rumah sakit dan setiap kalinya membutuhkan waktu sekitar 2-4 jam lamanya. Terapi ini sangat membutuhkan adanya dukungan keluarga sehingga mempengaruhi kepatuhan dari pasien dalam menjalani hemodialisis. Dukungan keluarga yang dimaksud adalah dorongan atau penyemangat pasien yang berasal dari anggota keluarga sedarah, suami, istri dan anak dalam bentuk informasional (informasi, saran, usulan, dan petunjuk), instrumental (materi, t enaga dan sarana), membutuhkan terapi hemodialisa. Pada emosional (kepercayaan, perhatian, penelitian ini cara untuk pengelolaan gagal ginjal kronik adalah dengan hemodialisa. Hemodialisis adalah dialisis dengan menggunakan mesin dialiser yang memiliki fungsi sebagai pengganti ginjal dengan proses yaitu darah dipompa keluar dari tubuh kemudian darah masuk ke dalam mesin dialiser, mendengarkan atau didengarkan) dan penghargaan (memberikan support dan pengakuan) merupakan faktor-faktor penting dalam kepatuhan terhadap program-program medis. Peran keluarga sangat berpengaruh dalam setiap segi kehidupan individu karena keluarga merupakan konteks awal individu di dalam mesin dialiser darah dibersihkan dari 8

9 memulai suatu hubungan interpersonal (Friedman, 2010) Menurut Niven (2002) salah satu syarat untuk mengembangkan kepatuhan adalah mengembangkan tujuan kepatuhan. Adapun tujuan kepatuhan pada penelitian ini yaitu agar kondisi pasien tetap dapat dipertahankan dan dapat dipantau dari komplikasi yang mungkin terjadi seperti anemia dan hipertensi yang kemudian dapat dicegah atau dihambat dengan pemberian antihipertensi, eritropoetin, suplemen besi dan suplemen kalsium. Banyak dari pasien-pasien yang tidak patuh pernah memiliki tujuan untuk mematuhi nasihatnasihat medis pada awalnya akan tetapi setelah lama menjalani hemodialisis mengalami kebosanan dan menganggap bahwa keadaanya tidak membaik dan kurangnya dukungan keluarga. Sedangkan mereka yang patuh akan dengan senang hati mengemukakan tujuannya mengikuti program pengobatan disertai pasien memiliki keyakinan dan sikap positif bahwa kepatuhannya menjalani hemodialisis dapat mempertahankan kondisinya lebih baik dan keluarganya tetap memberikan semangat dan kepercayaan atau perhatian yang kuat seperti selalu memberikan petunjuk terkait dampak yang dapat muncul jika tidak patuh untuk hemodialisis, menyediakan materi, tenaga dan alat transportasi/sarana untuk hemodialisis meskipun responden yang ada pada penelitian ini mayoritas menggunakan askeskin atau askes (Friedman, 2010) Namun hal ini tidak sejalan dengan teori Green (1980) dalam Notoatmodjo (2005), yang menyebutkan dukungan keluarga merupakan salah satu faktor penguat atau pendorong terjadinya perilaku. Begitu pula menurut hasil penelitian Foote (1990) dalam Tamanampo (2000) membuktikan bahwa dukungan sosial juga mempunyai hubungan yang positif yang dapat mempengaruhi kesehatan individu dan kesejahteraannya atau dapat meningkatkan kreativitas individu dalam kemampuan penyesuaian. Pada dasarnya seseorang yang memiliki dukungan keluarga yang baik maka kepatuhan menjalani hemodialisa juga akan baik, dengan adanya dukungan keluarga dapat 9

10 meningkatkan ketenangan batin dan perasaan senang dari pasien hemodialisa. Selain itu dengan adanya dukungan keluarga berdampak pada kemudahan pasien untuk mematuhi kepatuhan untuk berobat karena tidak dapat dipungkiri dengan bertambahnya pesatnya gaya hidup di zaman modern ini, sangat diperlukan dukungan dari berbagai pihak khususnya keluarga. UCAPAN TERIMAKASIH Saya mengucapkan banyak terimakasih kepada para pihak Rumah Sakit, dokter, perawat dan kepala ruangan di RSUD Ulin dan RSUD Ulin Banjarmasin serta teman-teman seperjuanganku angkatan IVB PSIK yang telah banyak berpartisipasi dan membantu dalam penelitian ini. DAFTAR PUSTAKA Agarwal, R., and Light, R.P Intradialytic Hypertension is a Marker of Volume Excess. Nephrol Dial Transplant, 25(10): Cornelia, DYN. (2012). Hubungan Antara Dukungan Keluarga Dengan Kepatuhan Pada Pasien Gagal Ginjal Kronik Dalam Menjalani Hemodialisis di RSUP dr.soeradji tirtonegoro klaten. Husna & Asmaul. (2013). Perbedaan Tingkat Kepatuhan Pasien Hemodialisa Berdasarkan Jenis Kelamin Dalam Mematuhi Diet. Hutapea, EL. (2013). Analisis Praktik Klinik Keperawatan Kesehatan Masyarakat Perkotaan Pada Pasien Chronic Kidney Diseases Di Ruang Perawaan Umum Lantai 6 Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat Gatot Soebroto Jakarta Pusat. Universitas Indonesia. Khan, J.A., HPV Vaccination for the Prevention of Cervical Intraepithelial Neoplasia. The New England Journal of Medicine. 361(3): Kurniasih & Happy. (2014). Faktor- Faktor Yang Mempengaruhi Kepatujan Asupan Cairan Pada Pasien Gagal Ginjal Kronik Di Unit Hemodialisa Rs Pku Muhammadiyah Gombong. Machfoedz. (2014). Metodologi Penelitian Bidang Kesehatan, Keperawatan, Kebidanan, Kedokteran. Yogyakarta : Fitramaya. Mutaqqin, Arif & Sari, Kumala Asuhan Keperawatan Gangguan Sistem Perkemihan. Jakarta: Salemba Medika. Nadi, KM. (2014) Hubungan Kadar Hemoglobin (Hb), Indeks Massa Tubuh (IMT) Dan Tekanan Darah Dengan Kualitas Hidup Pasien Gagal Ginjal Kronik Yang Menjalani Hemodialisis Di RSUD Dokter Soedarso Pontianak. 10

11 Niven, Neil,(2002). Psikologi Kesehatan. Pengantar untuk perawatan dan tenaga kesehatan profinsional Lain, edisi kedua, jakarta : EGC. Notoatmodjo, S Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta : Rineka Cipta. Fadila Buku Ajar Keperawatan Keluarga. Yogyakarta: Nuha Medika. Smeltzer,S.C,. Bare,B.G., Hinkle,J.L & Cheever,K.H Textbook of medical surgical nursing. ed 12. Philadelpia: Lippincott William & Wilkins. Riyanto, A. (2011). A plikasi Metodologi Penelitian Kesehatan. Yogjakarta: Nuha Medika. Smeltzer, Suzanne & Brenda G Bare Buku ajar keperawatan medical bedah. Jakarta: EGC. Scanlon Valerie C, Sanders Tina, 2006 ; Buku Ajar Anatomi Dan Fisiologi (Essentials of Anatomy and Physiology) ; Edisi III, cetakan pertama ; Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran EGC. Muttaqin, A & Sari, K. (2010). Asuhan keperawatn gangguan sistem perkemihan. Jakarta: Salemba Medika. Rekam Medik. (2015). RSUD Ulin Banjrmasin. Situmorang, NEI. (2015). Gambaran Dukungan Keluarga Pada Klien Pengguna Napza Di Panti Sosial Pamardi Putra Insyaf Sumatera Utara.z LPPM Buku Panduan Tugas Akhir Akademi Kebidanan dan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Sari Mulia; Banjarmasin. Friedman, L. M. (2010). Buku ajar keperawatn keluarga: riset, teori, praktik. ( 5 th ed). Jakarta: EGC. Setiadi. (2008). Konsep dan proses keperawatn keluarga. Yogyakarta: graha Ilmu. Pranay, K., Stoppler, M.C. (ed), Chronic Kidney Disease. [Internet] tersedia dalam:from: om/chronic_kidney_disease/page18_em.ht m#authors%20and%20editors. [diakses pada tanggal 12 November 2015]. 11

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Penyakit ginjal kronik (PGK) disebut sebagai penyakit renal tahap akhir yang merupakan gangguan fungsi renal yang progesif dan irreversibel dimana terjadinya
