LEMBAR PENGESAHAN KIT TUTORIAL

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LEMBAR PENGESAHAN KIT TUTORIAL"

Transkripsi

1 LEMBAR PENGESAHAN KIT TUTORIAL Kode/Nama Matakuliah : PDGK 4209/ PEMANTAPAN KEMAMPUAN MENGAJAR ( PKM ) Program Studi Pengembang Penelaah : PGSD : Nirmayanti, S.Pd.,M.Pd : Dr. Drs. M. Arifin Zaidin, M.Pd Tahun Pengembangan : Palu, 26 Maret 2017 Penelaah Dr. Drs. M. Arifin Zaidin, M.Pd NIP Kepala UPBJJ-UT Palu, Dr. Drs. M. Arifin Zaidin, M.Pd NIP

2 RANCANGAN AKTIVITAS TUTORIAL NAMA MATA KULIAH : PEMANTAPAN KEMAMPUAN MENGAJAR ( PKM ) KODE MATA KULIAH/SKS : PDGK 4209/4 NAMA PENGEMBANG : Nirmayanti M.Pd NAMA PENELAAH : Yuyun Yunita Puspa, S.Sos.,M.I.Kom DESKRIPSI SINGKAT MATA KULIAH : Mata kuliah Pemantapan Kemampuan Mengajar Bertujuan meningkatkan kemampuan Mahasiswa dalam merencanakan dan melaksanakan pembelajaran secara efektif dan efesien.serta memiliki kemampuan dalam: Mempersiapkan pembelajaran,menyusun rencana pembelajaran,melaksanakan pembelajaran secara efektif,mengidentifikasi kelebihan dan kelemahan dalam mengajar,memperbaiki tindak pembelajaran berikutnya,mempertanggungjawabkan keputusan yang di lakukan berdasarkan prinsip keilmuan dan moral. KOMPETENSI UMUM : Mahasiswa memiliki kemampuan dalam merancang dan melaksanakan pembelajaran tematik atau lima bidang studi di SD berdasarkan landasan ilmiah yang dapat dipertanggung-jawabkan MODUL : 1. PENDAHULUAN No Kompetensi khusus Menjelaskan mata kuliah PKM Menjelaskan Latar Belakang mata kuliah PKM Menjelaskan Tujuan mata kuliah PKM POKOK BAHASAN 1. Pendahuluan PKM 2. Latar Belakang PKM SUB POKOK BAHASAN 1. Latar Belakang Mata Kuliah PKM 2. Tujuan mata kuliah PKM 3. Sistematika Sajian Metode Tutorial 1. Ceramah 2. Diskusi dan 3.Persentasi Tugas Tutorial - Daftar Pustaka Andayani dkk. Pemantapan Kemampuan Mengajar. Cet ke 4, 2015.Tangerang Selatan : Universitas Terbuka Tutorial ke 1. 1

3 MODUL : 2. HAKIKAT PKM NO Kompetensi khusus Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Metode Tugas Tutorial Tutorial Daftar Pustaka Tutorial ke Menjelaskan pengertian PKM 1. Hakikat Pemantapan 1. Pengertian PKM kemampuan mengajar Menjelaskan Tujuan dan Manfaat Mata Kuliah PKM. Menjelaskan kompetensi Mata Kuliah PKM Menjelaskan pengalaman belajar dalam mata kuliah 2. Pengertian pemantapan Kemampuan Mengajar 2. Tujuan dan Manfaat mata kuliah PKM 3. Kompetensi mata kuliah PKM 4.Pengalaman belajar dalam mata kuliah PKM 1. Ceramah 2. Diskusi 3. Pesentasi Andayani dkk. Pemantapan Kemampuan Mengajar. Cet ke 4, 2015.Tangerang Selatan : Universitas Terbuka 2 2

4 MODUL : 3. MATERI PKM Metode Tugas Tutorial NO Kompetensi khusus POKOK BAHASAN SUB POKOK BAHASAN Daftar Pustaka Tutorial Menjelaskan 1. Materi Pemantapan 1. Pengertian dan fungsi hakikat belajar dan pembelajaran kemampuan mengajar rencana pelaksanaan Membuat 12 rp pembelajaran 3 2. Hakikat belajar 2. dan pembelajaran Menjelaskan merancang pembelajaran Menjelaskan keterampilan dasar mengajar Menjelaskan refleksi 3. Merancang pembelajaran 4. Keterampilan dasar mengajar 5. Penyusunan Laporan 2. Perkembangan kurikulum di SD 3. Penyusunan rencana pelaksanaan pembelajaran. 4. Keterampilan dasar mengajar 1.Ceramah 2. Diskusi 3. Demon strasi 4.Persentasi 5. Penugasan (2 rp terdiri dari mata pelajaran eksakta dan non eksakta) Andayani dkk. Pemantapan Kemampuan Mengajar. Cet ke 4, 2015.Tangerang Selatan : Universitas Terbuka Tutorial ke 5. Menjelaskan cara menyusun Laporan Akhir PKM 3

5 MODUL : 4. PENYELENGGARAAN PKM Metode Tugas Tutorial Tutorial NO Kompetensi khusus Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Daftar Pustaka Tutorial ke Menjelaskan prosedur 1. Prosedur PKM 1. Persiapan PKM pelaksanaan PKM Menunjukkan tugas-tugas mahasiswa dalam pelaksanaan PKM Menjelaskan kegiatan pelaksanaan PKM 2. Peserta PKM 3. Pelaksanaan PKM 2. Pelaksanaan PKM Ceramah dan Tanya-jawab Andayani dkk. Pemantapan Kemampuan Mengajar. Cet ke 4, 2015.Tangerang Selatan : Universitas Terbuka 4

6 MODUL :5. PENILAIAN PEMANTAPAN KEMAMPUAN MENGAJAR NO Kompetensi khusus Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan 1. Menjelaskan penilaian PKM 1. Prinsip, Tujuan, dan Komponen Penilaian 2. Jenis Penilaian 3. Alat penilaian 4. Tahapan penilaian 1. Penilaian pada saat latihan praktik mengajar 2. Penilaian pada saat ujian praktik mengajar 3. Penilaian Laporan PKM Metode Tutorial 1.Ceramah 2. Demonstrasi 3. Penugasan Tugas Tutorial Daftar Pustaka Tutorial ke Praktik Mengajar di kelas Andayani dkk. Pemantapan Kemampuan Mengajar. Cet ke 4, 2015.Tangerang Selatan : Universitas Terbuka 5 5

7 MODUL.6. ALAT PENILAIAN KEMAMPUAN GURU NO Kompetensi Khusus Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Metode Tutorial Menjelaskan prinsip-prinsip umum pengunaan APKG Menjelaskan manfaat APKG Menjelaskan tujuan APKG 1. Alat penilaian kemampuan guru 2. Petunjuk umum pengunaan APKG 1. Latar belakang APKG 2. Karakteristik APKG 3. Manfaat APKG 4. Alat penilaian kemampuan guru 1. Ceramah, 2. Tanya-jawab 3. Demonstrasi (Praktik mengisi APKG) Tugas Tutorial Daftar Pustaka Andayani dkk. Pemantapan Kemampuan Mengajar. Cet ke 4, 2015.Tangerang Selatan : Universitas Terbuka Tutorial ke 6 6

8 7. Penilaian Pelaksanaan Pembelajaran ALAT PENILAIAN LAPORAN ( APL ) PKM SD NO Kompetensi Khusus Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Menjelaskan konsep prinsip laporan PKM Menjelaskan tujuan penyusunan PKM Menjelskan fungsi laporan PKM 1. Laporan PKM 2.Konsep,prinsip,tujuan dan fungsi Laporan PKM 3.Sistimatika Laporan PKM 4.Prosedur laporan PKM 1. Tujuan Laporan PKM 2. Prinsip Laporan 3. Fungsi Laporan 4.Karakteristik Laporan 5. Menyusun laporan Metode Tutorial 1.Tanya-jawab 2.Demonstrasi dan 3.Penugasan Tugas Tutorial Pembuatan Laporan PKM Daftar Pustaka Andayani dkk. Pemantapan Kemampuan Mengajar. Cet ke 4, 2015.Tangerang Selatan : Universitas Terbuka Tutorial Ke- 7 dan 8 7

9 SATUAN ACARA TUTORIAL (SAT) PERTEMUAN : 1 KODE/ MATA KULIAH : PDGK 4209 PKM SEMESTER : IV S K S : 4 NAMA TUTOR : Nirmayanti, M.Pd. NAMA PENELAAH : Yuyun Yunita Puspa, S.Sos.,M.I.Kom KOMPETENSI UMUM : Meningkatkan kemampuan, keterampilan mengajar KOMPETENSI KHUSUS : POKOK BAHASAN: SUB POKOK BAHASAN: 1. Menjelaskan PKM 2. Menjelaskan Latar Belakang mata kuliah PKM 3. Menjelaskan Tujuan mata kuliah PKM 2. Pendahuluan PKM 3. Latar Belakang PKM 4. Latar Belakang PKM 5. Tujuan PKM 6. Sistematika Sajian Tahap Kegiatan Tutorial NO TAHAPAN 1 Persiapan Tutorial TAHAP KEGIATAN 1. Menyiapkan SAT 2. Menyiapkan Laptop 3. Menyiapkan Inti materi yang akan dibahas MEDIA DAN SUMBER BELAJAR WAKTU 2 Kegiatan Pendahuluan i. Tutor menyampaikan salam pembukaan ii. Memperkenalkan diri kepada mahasiswa Laptop 10 8

10 3 Kegiatan Penyajian 4 Kegiatan Penutup iii. Menjelaskan hakekat dan pentingnya mata kuliah Pembelajaran pemantapan kemampuan mengajar dalam pelaksanaan tugas pokok sebagai guru. iv. Menjelaskan tujuan dan strategi tutorial yang akan ditempuh. a. Menjelaskan substansi materi isi Modul b. Menjelaskan strategi tutorial yang akan dilaksanakan. c. Mahasiswa dibagi menjadi 4 kelompok. d. Mahasiswa melakukan diskusi tentang pendahuluan dan latar belakang PKM e. Setiap kelompok membaca, mendiskusikan dan mencatat hasil diskusi kelompok. f. Setiap kelompok secara bergantian menampilkan hasil diskusi kelompok di depan kelas (diskusi kelas) g. Kelompok lain memberikan tanggapan. h. Tutor memimpin, menilai, memberikan respon, melengkapi/membetulkan hasil diskusi. i. Memberikan penguatan pada `setiap kelompok yang telah selesai tampil di depan kelas. a. Membuat rangkuman dan kesimpulan b. Menyusun laporan hasil diskusi c. Menyampaikan rencana tutorial berikutnya. dan Buku pan duan PKM, cetakan ke

11 SATUAN ACARA TUTORIAL (SAT) PERTEMUAN : 2 KODE/ MATA KULIAH : PDGK 4209 PKM SEMESTER : IV S K S : 4 NAMA TUTOR : Nirmayanti, M.Pd. NAMA PENELAAH : Yuyun Yunita Puspa, S.Sos.,M.I.Kom KOMPETENSI UMUM : Menjelaskan keprofesionalan sebagai guru berkenaan dengan bidang keilmuwan. KOMPETENSI KHUSUS : 1. Menjelaskan pengertian PKM 2. Menjelaskan Tujuan dan Manfaat Mata Kuliah PKM 3. Menjelaskan kompetensi Mata Kuliah PKM 4. Menjelaskan pengalaman belajar dalam mata kuliah POKOK BAHASAN: 1. Hakikat Pemantapan kemampuan mengajar 2. Pengertian Pemantapan Kemampuan Mengajar SUB POKOK BAHASAN: 4. Pengertian PKM 5. Tujuan dan Manfaat mata kuliah PKM 6. Kompetensi mata kuliah PKM 7. Pengalaman belajar dalam mata kuliah PKM TAHAP KEGIATAN : MEDIA NO TAHAPAN TAHAP KEGIATAN DAN SUMBER WAKTU BELAJAR Persiapan Tutorial 1. Menyiapkan SAT 2. Menyiapkan Laptop 1 3. Menyiapkan Inti materi yang akan dibahas 10

12 Kegiatan 2 Pendahuluan 3 Kegiatan Penyajian 4 Kegiatan Penutup a. Tutor menyampaikan salam pembukaan b. Menjelaskan hakekat dan pentingnya mata kuliah Pembelajaran pemantapan kemampuan mengajar dalam pelaksanaan tugas pokok sebagai guru. c. Menjelaskan tujuan dan strategi tutorial yang akan ditempuh. a. Menjelaskan substansi materi isi Modul b. Menjelaskan strategi tutorial yang akan dilaksanakan. c. Membagi kelas menjadi 4 kelompok. d. Mahasiswa melakukan diskusi tentang perencanaan pembelajaran PKM serta mengisi format pertanyaan. e. Setiap kelompok membaca, mendiskusikan dan mencatat hasil diskusi kelompok. f. Setiap kelompok secara bergantian menampilkan hasil diskusi kelompok di depan kelas (diskusi kelas). g. Kelompok lain memberian tanggapan. h. Tutor memimpin, menilai, memberikan respon, melengkapi/membetulkan hasil diskusi. i. Memberikan penguatan pada `setiap kelompok yang telah selesai tampil di depan kelas. a. Membuat rangkuman dan kesimpulan b. Menyusun laporan hasil diskusi c. Menyampaikan rencana tutorial berikutnya. Laptop dan Buku pan duan PKM, cetakan ke

13 SATUAN ACARA TUTORIAL (SAT) PERTEMUAN : 3 KODE/ MATA KULIAH : PDGK 4209 / PKM SEMESTER : IV S K S : 4 NAMA TUTOR : Nirmayanti, M.Pd. NAMA PENELAAH : Yuyun Yunita Puspa, S.Sos.,M.I.Kom KOMPETENSI UMUM : Menjelaskan rancangan pembelajaran berkenaan dalam bidang keilmuwan. KOMPETENSI KHUSUS : 1. Menjelaskan hakikat belajar dan pembelajaran 2. Menjelaskan perancangan pembelajaran 3. Menjelaskan keterampilan dasar mengajar 4. Menjelaskan refleksi 5. Menjelaskan cara menyusun Laporan Akhir PKM POKOK BAHASAN: 6. Materi Pemantapan kemampuan mengajar 7. Hakikat belajar dan pembelajaran 8. Merancang pembelajaran 9. Keterampilan dasar mengajar 10. Penyusunan Laporan SUB POKOK BAHASAN: 5. Pengertian dan fungsi rencana pelaksanaan pembelajaran 6. Perkembangan kurikulum di SD 7. Penyusunan rencana pelaksanaan pembelajaran 8. Keterampilan dasar mengajar TAHAP KEGIATAN : MEDIA NO TAHAPAN RINCIAN KEGIATAN DAN SUMBER WAKTU BELAJAR 1 Persiapan Tutorial 1. Menyiapkan SAT 2. Menyiapkan Laptop 12

14 3. Menyiapkan Inti materi yang akan dibahas 4. Menyiapkan Silabus SD 5. Menyiapkan Satu contoh RPP 6. Menyiapkan 1 contoh laporan PKM Kegiatan 2 Pendahuluan 3 Kegiatan Penyajian a. Tutor menyampaikan salam pembukaan b. Menjelaskan pentingnya perancanaan pembelajaran dalam pelaksanaan tugas pokok sebagai guru. c. Menjelaskan tujuan dan strategi tutorial yang akan ditempuh. d. Menjelaskan substansi materi tentang perancangan pembelajaran, keterampilan dasar mengajar dan pengisian lembar refleksi serta cara menyusun laporan akhir. e. Menjelaskan strategi tutorial yang akan dilaksanakan. f. Membagi kelas menjadi 4 kelompok. g. Mahasiswa melakukan diskusi dan membuat perancangan pembelajaran h. Setiap kelompok secara bergantian menampilkan hasil diskusi kelompok di depan kelas (diskusi kelas). i. Setiap mencatat hasil diskusi kelompok. j. Kelompok lain memberi tanggapan. k. Tutor memimpin, menilai, memberikan respon, melengkapi/membetulkan hasil diskusi. l. Memberikan penguatan pada `setiap kelompok 13 Laptop dan Buku pan duan PKM, cetakan ke

15 yang telah selesai tampil di depan kelas. 4 Kegiatan Penutup a. Membuat rangkuman dan kesimpulan b. Menyusun laporan hasil diskusi c. Memberikan tugas pada mahasiswa d. Menyampaikan rencana tutorial berikutnya

16 SATUAN ACARA TUTORIAL (SAT) PERTEMUAN : 4 KODE/ MATA KULIAH : PDGK 4209 / PKM SEMESTER : IV S K S : 4 NAMA TUTOR : Nirmayanti, M.Pd. NAMA PENELAAH : Yuyun Yunita Puspa, S.Sos.,M.I.Kom KOMPETENSI UMUM : Menjelaskan Pelaksanaan pemantapan kemampuan mengajar KOMPETENSI KHUSUS : 1. Menjelaskan prosedur pelaksanaan PKM 2. Menunjukkan tugas-tugas mahasiswa dalam pelaksanaan PKM 3. Menjelaskan kegiatan pelaksanaan PKM POKOK BAHASAN: SUB POKOK BAHASAN: 4. Prosedur PKM 5. Peserta PKM 6. Pelaksanaan PKM 3. Persiapan PKM 4. Pelaksanaan PKM TAHAP KEGIATAN : MEDIA NO TAHAPAN RINCIAN KEGIATAN DAN SUMBER WAKTU BELAJAR Persiapan Tutorial 1. Menyiapkan SAT 2. Menyiapkan Laptop 1 3. Menyiapkan Inti materi yang akan dibahas 15

17 2 Kegiatan Pendahuluan a. Tutor menyampaikan salam pembukaan b. Menjelaskan tujuan pembelajaran dan strategi tutorial yang akan ditempuh. c. Menjelaskan pentingnya pelaksanaan pembelajaran PKM dalam pembelajaran di sekolah 10 3 Kegiatan Penyajian 4 Kegiatan Penutup d. Menjelaskan substansi materi tentang prosedur pelaksanaan PKM, tugas-tugas mahasiswa dalam pelaksanaan PKM dan pelaksanaan PKM e. Menjelaskan strategi tutorial yang akan dilaksanakan. f. Mahasiswa melakukan tanya-jawab kepada tutor tentang prosedur pelaksanaan PKM, yang meliputi persiapan hingga pelaksanaan PKM. g. Setiap mahasiswa mencatat prosedur pelaksanaan PKM h. Tutor Memberikan penguatan pada` mahasiswa tentang persiapan hingga pelaksanaan PKM a. Membuat rangkuman dan kesimpulan b. Menyampaikan rencana tutorial berikutnya. Laptop dan Buku pan duan PKM, cetakan ke

18 SATUAN ACARA TUTORIAL (SAT) PERTEMUAN : 5 KODE/ MATA KULIAH : PDGK 4209/ PKM SEMESTER : IV S K S : 4 NAMA TUTOR : Nirmayanti, M.Pd. NAMA PENELAAH : Yuyun Yunita Puspa, S.Sos.,M.I.Kom KOMPETENSI UMUM : Dapat menganalisis penilaian mahasiswa terhadap kompetensi yang dikembangkan melalui PKM KOMPETENSI KHUSUS : Menjelaskan penilaian PKM POKOK BAHASAN: SUB POKOK BAHASAN: 5. Prinsip, Tujuan, dan Komponen Penilaian 6. Jenis Penilaian 7. Alat penilaian 8. Tahapan penilaian 4. Penilaian pada saat latihan praktik mengajar 5. Penilaian pada saat ujian praktik mengajar 6. Penilaian Laporan PKM TAHAP KEGIATAN : MEDIA NO TAHAPAN RINCIAN KEGIATAN DAN SUMBER WAKTU BELAJAR Persiapan Tutorial 1. Menyiapkan SAT 2. Menyiapkan Laptop Menyiapkan Inti materi yang akan dibahas 4. Contoh APKG 1 DAN APKG 2 Kegiatan a. Tutor menyampaikan salam pembukaan 10 17

19 2 Pendahuluan b. Menjelaskan tujuan pembelajaran dan strategi tutorial yang akan ditempuh. c. Menjelaskan pelaksanaan penilaian dalam pembelajaran PKM 3 Kegiatan Penyajian 4 Kegiatan Penutup a. Menjelaskan prosedur pelaksanaan penilaian PKM, yang meliputi jenis penilaian, alat penilaian, dan tahapan penilaian. b. Mahasiswa melakukan praktik mengajar di kelas c. Menjelaskan tentang penilaian dan pengolahan hasil penilaian d. Memberikan penguatan pada` mahasiswa tentang penilaian yang akan dilakukan pada pelaksanaan PKM. a. Membuat rangkuman dan kesimpulan b. Menyampaikan rencana tutorial berikutnya. Laptop dan Buku pan duan PKM, cetakan ke

20 SATUAN ACARA TUTORIAL (SAT) PERTEMUAN : 6 KODE/ MATA KULIAH : PDGK 4209/ PKM SEMESTER : IV S K S : 4 NAMA TUTOR : Nirmayanti, M.Pd. NAMA PENELAAH : Yuyun Yunita Puspa, S.Sos.,M.I.Kom KOMPETENSI UMUM : Dapat mengunakan alat penilaian kemampuan guru KOMPETENSI KHUSUS POKOK BAHASAN: SUB POKOK BAHASAN: 1. Menjelaskan prinsip-prinsip umum pengunaan APKG 2. Menjelaskan manfaat APKG 3. Menjelaskan tujuan APKG 3. Alat penilaian kemampuan guru 4. Petunjuk umum pengunaan APKG 5. Latar belakang APKG 6. Karakteristik APKG 7. Manfaat APKG 8. Alat penilaian kemampuan guru TAHAP KEGIATAN : MEDIA NO TAHAPAN RINCIAN KEGIATAN DAN SUMBER WAKTU BELAJAR 1. Persiapan Tutorial 1. Menyiapkan SAT 2. Menyiapkan Laptop 3. Menyiapkan Inti materi yang akan dibahas 19

21 4. Menyiapkan contoh APKG1 dan APKG 2 Kegiatan a. Tutor menyampaikan salam pembukaan 10 2 Pendahuluan b. Menjelaskan tujuan pembelajaran dan strategi tutorial yang akan ditempuh. c. Menjelaskan pentingnya pengetahuan tentang alat penilaian kemampuan guru (APKG), manfaat dan tujuan penggunaannya dalam mengajar. 3 Kegiatan Penyajian c. Menjelaskan petunjuk penggunaan APKG pada mata kuliah PKM d. Mahasiswa melakukan tanya-jawab kepada tutor tentang petunjuk penggunaan APKG. e. Mahasiswa melakukan praktik penggunaan APKG f. Tutor Memberikan penguatan pada` mahasiswa tentang penggunaan APKG pada mata kuliah Laptop dan Buku pan duan PKM, cetakan ke PKM 4 Kegiatan a. Membuat rangkuman dan kesimpulan 10 Penutup b. Menyampaikan rencana tutorial berikutnya. 20

22 SATUAN ACARA TUTORIAL (SAT) PERTEMUAN : 7 KODE/ MATA KULIAH : PDGK 4209/ PKM SEMESTER : IV S K S : 4 NAMA TUTOR : Nirmayanti, M.Pd. NAMA PENELAAH : Yuyun Yunita Puspa, S.Sos.,M.I.Kom KOMPETENSI UMUM : Dapat menyusun laporan pelaksanaan PKM KOMPETENSI KHUSUS 1. Melakukan praktik mengajar di kelas 2. Menjelaskan konsep prinsip laporan PKM 3. Menjelaskan tujuan penyusunan laporan PKM 4. Menjelskan fungsi laporan PKM POKOK BAHASAN: 1. Laporan PKM 2. Konsep,prinsip,tujuan dan fungsi Laporan PKM 3. Sistimatika Laporan PKM 4. Prosedur laporan PKM SUB POKOK BAHASAN: 1. Tujuan Laporan PKM 2. Prinsip Laporan 3. Fungsi Laporan 4. Karakteristik Laporan 5. Menyusun laporan TAHAP KEGIATAN : MEDIA NO TAHAPAN RINCIAN KEGIATAN DAN SUMBER WAKTU BELAJAR 1 Persiapan Tutorial 1. Menyiapkan SAT 2. Menyiapkan Laptop 3. Menyiapkan Inti materi yang akan dibahas 4. Menyiapkan satu contoh laporan PKM 21

23 Kegiatan a. Tutor menyampaikan salam pembuka 10 2 Pendahuluan b. Menjelaskan tujuan pembelajaran c. Menjelaskan tentang laporan PKM dan tata cara penyusunannya 3 Kegiatan Penyajian a. Menjelaskan komponen penyusunan laporan PKM b. Mahasiswa melakukan tanya-jawab kepada tutor tentang penyusunan laporan PKM. c. Setiap mahasiswa mencatat prosedur pelaksanaan PKM d. Mahasiswa melakukan praktik penulisan sekaligus penyusunan laporan PKM. Laptop dan Buku pan duan PKM, cetakan ke e. melakukan Revisi penyusunan laporan 4 Kegiatan a. Membuat rangkuman dan kesimpulan 10 Penutup b. Menyusun laporan hasil praktik dan diskusi 22

24 SATUAN ACARA TUTORIAL (SAT) PERTEMUAN : 8 KODE/ MATA KULIAH : PDGK 4209/ PKM SEMESTER : IV S K S : 4 NAMA TUTOR : Nirmayanti, M.Pd. NAMA PENELAAH : Yuyun Yunita Puspa, S.Sos.,M.I.Kom KOMPETENSI UMUM : Dapat menyusun laporan pelaksanaan PKM KOMPETENSI KHUSUS 1. Melakukan praktik mengajar di kelas 2. Menjelaskan konsep prinsip laporan PKM 3. Menjelaskan tujuan penyusunan laporan PKM 4. Menjelskan fungsi laporan PKM POKOK BAHASAN: 1. Laporan PKM 2. Konsep,prinsip,tujuan dan fungsi Laporan PKM 3. Sistimatika Laporan PKM 4. Prosedur laporan PKM SUB POKOK BAHASAN: 1. Tujuan Laporan PKM 2. Prinsip Laporan 5. Fungsi Laporan 6. Karakteristik Laporan 7. Menyusun laporan TAHAP KEGIATAN : MEDIA NO TAHAPAN RINCIAN KEGIATAN DAN SUMBER WAKTU BELAJAR 1 Persiapan Tutorial 1. Menyiapkan SAT 2. Menyiapkan Laptop 3. Menyiapkan Inti materi yang akan dibahas 23

25 4. Menyiapkan satu contoh laporan PKM Kegiatan a. Tutor menyampaikan salam pembuka 10 2 Pendahuluan b. Menjelaskan tujuan pembelajaran c. Menjelaskan tentang laporan PKM dan tata cara penyusunannya 3 Kegiatan Penyajian a. Menjelaskan komponen penyusunan laporan PKM b. Mahasiswa melakukan tanya-jawab kepada tutor tentang penyusunan laporan PKM. c. Setiap mahasiswa mencatat prosedur pelaksanaan PKM d. Mahasiswa melakukan praktik penulisan sekaligus penyusunan laporan PKM. Laptop dan Buku pan duan PKM, cetakan ke e. melakukan Revisi penyusunan laporan 4 Kegiatan a. Membuat 10 Penutup rangkuman dan kesimpulan b. Menyusun laporan hasil praktik dan diskusi Mengetahui Palu, Juni 2017 Kepala UPBJJ Palu Tutor Dr. H.M. Arifin Zaidin,M.Pd Nirmayanti, M.Pd NIP

26 KISI-KISI SOAL PKM TUGAS I Panduan penilaian penyusunan RPP 1. Menentukkan bahan pembelajaran dan tujuan pembelajaran a. Mahasiswa menggunakan bahan pembelajaran yang sesuai kurikulum b. Mahasiswa mampu memetakan kompetensi dasar, indikator dan pengalaman belajar 2. Mengembangkan dan mengorganisasi materi-materi (alat bantu pembelajaran) dan sumber belajar a. Mahasiswa mampu mengembangkan da mengorganisasikan materi pembelajaran dengan pendekatan tematik (apabila Rpp tematik) b. Mahasiswa mampu mengembangkan jaringan tema dan menetukkan tema (khusus tematik) c. Mahasiswa mampu menentukkan dan mengembamngkan media dan alat bantu pembelajaran yang relevan d. Mahasiswa mampu memilih sumber belajar berdasarkan rancangan pembelajaran 3. Merencanakan skenario kegiatan pembeljaran a. Mahasiswa mampu menetukkan jenis kegiatan pembelajaran serta kesesuaiannya dengan tema (apabila Rpp tematik) b. Mahasiswa mampu menyusun langkah-langkah pembelajaran dan kesesuaiannya dengan tema c. Mhasiswa mampu menentukkan alokasi waktu pembelajaran d. Mahasiswa mampu mentukkan cara-cara memotivasi sisiwa e. Mahasiswa mampu menyiapkan pertanyaan yang berkaitan dengan materi pembelajaran 4. Merancang pengelolaan kelas 25

27 a. Mahasisiwa mampu menentkkan penataan ruangan dan fasilitas belajar b. Mahasiswa mampu menetukkan cara-cara pengorganisasian agar sisiwa dapat berpartisipasi dalam pembelajaran 5. Merancang prosedur, jenis, dan menyiapkan alat penilaian a. Mahasiswa mampu mentukkan prosedur dan jenis penilaian (berkala, berkesinambungan, menyeluruh) b. Mahasiswa mampu membuat alat-alat penilaian dan kunci jawaban 6. Tampilan dokumen rencana pembelajaran a. Mahasiswa mampu menampilkan dokumen rencana pembelajaran yang bersih dan rapi b. Mahasiswa mampu menggunakan bahasa tulis dengan baik TUGAS 2 Panduan penilaian Praktik Mengajar 1. Mahasiswa mampu melakukan kegiatan pembelajaran dengan melaksanakan tugas rutin di kelas, memulai kegiatan pembelajaran hingga menutu pembelajaran 2. Mahasiswa mampu mengelola interaksi kelas 3. Mahasiswa mamp mendemonstrasikan kemampuan khusus dalam pembelajaran mata pelajaran tertentu 4. Mahasiswa mampu melaksanakan pembelajaran dengan baik yang meliputi: a. Penguasaan substansi b. Peka terhadap kesalahan berbahasa siswa c. Berpenampilan menarik dalam pembelajaran d. Melakukan pembelajaran secara efektif Tugas 3 26

28 PEMBUATAN LAPORAN 1. Pada bagian pendahuluan : a. Mahasiswa mampu mencantumkan gambaran situasi dan kondisi dan kelas tempat praktik mengajar b. Mahasiswa mampu mendeskripsikan karakteristik siswa di kelas tempat praktik mengajar c. Mahasiswa mencantumkan deskripsi atau gambaran tentang diri sendiri sebagai seorang guru. 2. Pada bagian manfaat mengikuti praktik PKM dan refleksi diri a. Mahasiswa mampu menguraikan manfaat praktik membuat RPPdan praktik b. Mahasiswa mampu menguraikan manfaat melakukan refleksi pembelajaran 3. Pada ulasan praktik mengajar PKM a. Mahasiswa mampu menguraikan proses pada saat mempraktikkan 2 RPP (eksakta dan non eksakta) b. Mahasiswa mampu menguraikan hal-hal unik saat mempraktikkan 2 RPP c. Mahasiswa mampu mencantumkan 2 buah sumber rujukan sebagai dasar dalam melakukan tindakan pembelajaran 4. Pada bagian Kesimpulan a. Mahasiswa mampu menguraikan harapan untuk mata kuliah PKM b. Mahasiswa mampu menguraikan rencana peningkatan atau perbaikan pembelajaran kedepannya 5. Mahasiswa mampu menyertakan lampiran dalam laporan 6. Mahasiswa mampu menghasilkan laporan yang asli (merupakan karya asli atau bukan jiplakan). 27

29 PEDOMAN PENSKORAN (RENCANA PEMBELAJARAN) TUGAS I 1.Menentukkan Bahan Pembelajaran dan Tujuan Pembelajaran Skala Penilaian = 1, 2, 3, 4, Menggunakan bahan pembelajaran yang sesuai dengan kurikulum (GBPP) Skala Penilaian 1 Tidak sesuai dengan kurikulum 2 Sesuai dengan kurikulum tetapi tidak dijabarkan 3 Sesuai dengan kurikulum disertai dengan penjabaran yang singkat 4 Sesuai dengan kurikulum disertai dengan penjabaran yang rinci 5 Sesuai dengan kurikulum disertai dengan penjabaran dengan jelas 1.2 Memetakan kompetensi dasar, indicator, dan pengalaman mengajar Dalam memetakan kompetensi dasar, indikator, dan pengalaman belajar dipertimbangkan descriptor berikut: 1. Pemetaan standar kompetensi dasar, indikator dalam tema 2. Kesesuaian indikator dengan karakteristik peserta didik, mata pelajaran, rumusan menggunakan kata operasional yang terukur dan dapat diamati 3. Kesesuaian dengan lingkungan yang terdekat dengan peserta didik 28

30 4. Mulai dari yang termudah menuju yang sulit atau dari yang konkret menuju ke yang abstrak Skala Penilaian 1 Tidak satu deskriptor pun tampak 2 Satu deskriptor tampak 3 Dua deskriptor tampak 4 Tiga deskriptor tampak 5 Empat deskriptor tampak Rumus: Skor capaian 1 + skor capaian 2 = rata-rata butir 1 = A 2 2.Mengembangkan dan Mengorganisasikan Materi, Media, dan Sumber Belajar Skala Penilaian = 1, 2, 3, 4, Mengembangkan dan mengorganisasikan materi pembelajaran dengan pendekatan tematik (apabila Rpp tematik) Pertimbangan descriptor 1. Cakupan materi yang sesuai dengan GBPP 2. Sistematika materi 3. Kesesuaian dengan kemampuan dan kebutuhan siswa 4. Kemutakhiran Skala Penilaian 1 Tidak satu deskriptor pun tampak 2 Satu deskriptor tampak 3 Dua deskriptor tampak 29

31 4 Tiga deskriptor tampak 5 Empat desriptor tampak 2.2 Pengembangan jaringan tema (khusus Rpp tematik) Pertimbangan descriptor 1. Tema-tema sesuai dengan karakteristik siswa, minat, lingkungan, dan Daerah setempat 2. Tema menggambarkan secara menyeluruh SK, KD, Indikator dari berbagai mata pelajaran/tema memungkinkan terjadinya proses berpikir pada diri peserta didik 3. Tema memungkinkan terjadinya proses berpikir pada diri peserta didik 4. Mulai dari yang termudah menuju yang sulit atau dari yang sederhana menuju yang komplek atau dari yang konkret menuju ke yang abstrak Skala Penilaian 1 Tidak satu deskriptor pun tampak 2 Satu dan dua deskriptor tampak 3 Dua sampai 4 deskriptor tampak 4 Lima deskriptor tampak 5 Enam deskriptor tampak 2.3 Menentukkan dan mengembangkan media pembelajaran alat bantu pembelajaran yang relevan Skala Penilaian 1 Tidak direncanakan penggunaan alat bantu mengajar (media) 30

32 Direncanakan penggunaan satu macam media tetapi tidak kelihatan kesesuaiannya dengan tujuan Direncanakan penggunaan lebih dari satu macam media tetapi tidak kelihatan kesesuaiannya dengan tujuan Direncanakan penggunaan satu macam media dan tampak kesesuaiannya dengan tujuan Direncanakan pengguaan lebih dari satu macam media dan kelihatan kesesuaiannya dengan tujuan 2.4 Memilih sumber belajar Pertimbangan deskriptor a. Tidak sesuai sumber belajar b. Kesesuaian sumber belajar dengan tujuan c. Kesesuaian sumber belajar dengan perkembangan siswa d. Kesesuaian sumber belajar dengan materi yang diajarkan e. Kesesuaian sumber belajar dengan lingkungan siswa Skala Penilaian 1 Tidak ada satu deskriptor pun tampak 2 Satu deskriptor tampak 31

33 3 Dua deskriptor tampak 4 Tiga deskriptor tampak 5 Empat deskriptor tampak Rumus: Skor capaian 1+ skor capaian 2 + skor capaian 3 + skor capaian 4 dan SC 5 Rata-rata butir 2 = B 5 3.Merencanakan Skenario Kegiatan Pembelajaran 3.1 Menentukkan jenis kegiatan belajar serta kesesuaiannya dengan tema Pertimbangan descriptor a. Sesuai dengan tujuan b. Sesuai dengan bahan yang diajarkan c. Sesuai dengan perkembangan anak d. Sesuai dengan waktu yang tersedia e. Sesuai dengan sarana/ lingkungan f. Bervariasi g. Memungkinkan terbentuknya dampak pengiring h. Memungkinkan keterlibatan siswa Skala Penilaian 1 Tidak satu deskriptor pun tampak 2 Satu sampai dua deskriptor tampak 3 Tiga sampai empat deskriptor tampak 32

34 4 Lima sampai enam deskriptor tampak 5 Tujuh sampai delapan deskriptor tampak 3.2 Menyusun langkah-langkah pembelajaran dan kesesuaiannya dengan tema Skala Penilaian 1 Tidak dicantumkan langkah-langkah pembelajaran 2 Dicantumkan langkah pembukaan, inti, dan penutup tetapi tidak dirinci dan tidak sesuai dengan tema 3 Dicantumkan langkah pembukaan, inti, dan penutup secara rinci tetapi tidak sesuai dengan tema dan materi pembelajaran 4 Dicantumkan langkah pembukaan, inti, dan penutup secara rinci dan sesuai dengan tema atau materi pembelajaran 5 Dicantumkan langkah pembukaan, inti, penutup secara rinci dan sesuai dengan tema dan materi pembelajaran 3.3 Menentukkan alokasi waktu pembelajaran 33

35 Skala Penilaian 1 Alokasi waktu keseluruhan tidak dicantumkan pada rencana pembelajaran 2 Alokasi waktu keseluruhan dicantumkan pada rencana pembelajaran 3 Alokasi waktu untuk setiap langkah dicantumkan 4 Alokasi waktu kegiatan inti lebih besar daripada jumlah waktu kegiatan pembukaan dan penutup 5 Alokasi waktu untuk setiap kegiatan dalam langkah-langkah pembelajaran dirinci secara proporsional 3.4 Menentukkan cara-cara memotivasi siswa Pertimbangan descriptor a. Cara memotivasi siswa dapat dilihat dari cara guru b. Mempersiapkan bahan pengait yang menarik bagi siswa c. Mempersiapkan media d. Menetapkan jenis kegiatan yang menarik e. Melibatkan siswa dalam kegiatan Skala Penilaian Penilaian 1 Tidak satupun deskriptor yang 34

36 tampak 2 Satu deskriptor tampak 3 Dua deskriptor tampak 4 Tiga deskriptor tampak 5 Empat deskriptor tampak 3.5 Menyiapkan pertanyaan Skala Penilaian 1 Tidak terdapat pertanyaan 2 Terdapat pertanyaan ingatan saja 3 Terdapat pertanyaan pemahaman 4 Terdapat pertanyaan penerapan 5 Terdapat pertanyaan analisis/evaluasi Rumus: Skor capaian 1+skor capaian 2+skor capaian 3+ S.C 4+S.C 5 Rata-rata butir 5 = C 4.Merancang Pengelolaan Kelas 4.1 Menentukkan penataan ruang dan fasilitas belajar Pertimbangan descriptor a. Penataan ruang dan fasilitas belajar sesuai dengan tingkat perkembangan siswa b. Penataan ruang dan fasilitas belajar sesuai dengan jenis kegiatan c. Penataan ruang dan fasilitas belajar sesuai dengan waktu 35

37 d. Penataan ruang dan fasilitas belajar sesuai dengan lingkungan Skala Penilaian 1 Tidak satu deskriptor pun tampak 2 Satu deskriptor tampak 3 Dua deskriptor tampak 4 Tiga deskriptor tampak 5 Empat desriptor tampak 4.2 Menentukkan cara-cara pengorganisasian siswa agar dapat berpartisipasi dalam pembelajaran Pertimbangan deskriptor a. Pengaturan pengorganisasian siswa b. Penugasan c. Alur dan cara kerja d. Kesempatan bagi siswa untuk mendiskusikan hasil tugas Skala Penilaian 1 Tidak satu descriptor pun tampak 2 Deskriptor a tamapak 3 Deskriptor a dan b tampak 4 Deskriptor a, b, dan c tampak 5 Deskriptor a, b, c, dan d tampak 36

38 Rumus: Skor capaian 1+ skor capaian 2 2 Rata-rata butir 4 = D 5.Merencanakan prosedur, jenis, dan menyiapkan alat penilaian 5.1 Menentukkan prosedur dan jenis penilaian (berkala, bekesinambungan, menyeluruh) Pertimbangan deskriptor prosedur penilaian meliputi: a. Penilaian awal b. Penilaian dalam proses c. Penilaian akhir Jenis penilaian: a. Tes lisan b. Tes tertulis c. Tes perbuatan Skala Penilaian 1 Tidak dinyatakan prosedur dan jenis penilaian 2 Tercantum prosedur atau jenis penilaian tetapi tidak sesuai dengan tujuan 3 Tercantum prosedur atau jenis penilaian yang sesuai dengan tujuan 4 Tercantum prosedur dan jenis penilaian, salah satu diantaranya 37

39 sesuai dengan tujuan 5 Tercantum prosedur dan jenis penilaian, keduanya sesuai dengan tujuan 5.2 Membuat alat-alat penilaian dan kunci jawaban Skala Penilaian 1 Tidak terdapat soal/pertanyaan 2 Ada soal/pertanyaan untuk setiap jawaban 3 Setiap soal/pertanyaan mengukur tujuan pembelajaran khusus 4 Bahasa atau format setiap soal/pertanyaan memenuhi syarat penyusunan butir soal 5 Setip soal/pertanyaan disertai kunci/rambu jawaban yang benar Rumus: Skor capaian 1+skor capaian 2 2 Rata-rata burir 5 = E 6.Tampilan dokumen rencana pembelajaran 6.1 Kebersihan dan kerapian Pertimbangan descriptor 38

40 a. Tulisan dapat dibaca dengan mudah b. Tulisan banyak coretan c. Bentuk tulisan konsisten d. Ilustrasi tepat dan menarik Skala Penilaian 1 Tidak satu deskriptor pun tampak 2 Satu deskriptor tampak 3 Dua deskriptor tampak 4 Tiga deskriptor tampak 5 Empat deskriptor tampak 6.2 Penggunaan bahasa tulis Penilaian deskriptor a. Bahasa komunikatif b. Pilihan kata tepat c. Struktur kaliamat baku d. Cara penulisan sesuai EYD Skala Penilaian 1 Tidak satu deskriptor pun tampak 2 Satu deskriptor tampak 3 Dua deskriptor tampak 4 Tiga deskriptor tampak 5 Empat deskriptor tampak 39

41 Rumus: Skor capaian 1+skor capaian 2 2 Rata-rata butir 6= F 40

42 PEDOMAN PENSKORAN (SIMULASI MENGAJAR) TUGAS 2 1. Melakukan Pembelajaran a. Melaksanakan tugas rutin di kelas Pertimbangan deskriptor 1. Memeriksa ketersediaan alat tulis 2. Memeriksa kehadiran siswa 3. Memeriksa kebersihan 4. Memeriksa kesiapan alat pelajaran siswa Skor Penilaian 1 Tidak satu deskriptor 2 Satu deskriptor tampak 3 Dua deskriptor tampak 4 Tiga deskriptor tampak 5 Semua deskriptor tampak b.memulai kegiatan pembelajaran Pertimbangan deskriptor 1. Menjelaskan tujuan dan manfaat pembelajaran 2. Menjelaskan skenario pembeljaran 41

43 3. Menejlaskan cara penilaian yang akan dilakukan 4. Melakukan upaya menjembatani antara yang dipahami dan yang dipelajarinya Skala Penilaian 1 Tidak satupun deskriptor yang tampak 2 Satu deskriptor tampak 3 Dua deskriptor tampak 4 Tiga deskriptor tampak 5 Semua deskriptor tampak c. Menggunakan ragam kegiatan yang sesuai dengan kemampuan, tujuan, situasi, dan lingkungan Pertimbangan deskriptor 1. Sesuai dengan kemampuan 2. Sesuai dengan karakteristik materi pelajaran 3. Sesuai dengan perkembangan dan kebutuhan siswa 4. Sesuai dengan situasi dan lingkungan siswa 5. Terkoordinasi dengan baik (guru mengendalikan pelajaran, perhatian siswa terfokus pada mata pelajaran Skor Penilaian 1 Tidak satu deskriptor pun yang tampak 2 Satu deskriptor tampak 3 Dua deskriptor tampak 4 Tiga deskriptor tampak 42

44 5 Lima deskriptor tampak d.melaksanakan kegiatan dalam urutan kegiatan yanglogis dan sistematis Pertimbangan deskriptor 1. Kegiatan yang disajikan berkaitan satu sama lain 2. Kegiatan disajikan dari yang mudah ke yang sukar dan dari konkret ke abstrak 3. Terdiri lebih dari satu kegiatan yang bermakna 4. Seluruh kegiatan bermuara pada suatu kesimpulan Skala Penilaian 1 Tidak satu deskriptor pun tampak 2 Satu deskriptor tampak 3 Dua deskriptor tampak 4 Tiga deskriptor tampak 5 Empat deskriptor tampak e. Melaksanakan kegiatan pembelajaran secara individual, kelompok, atau leksikal Pertimbangan deskriptor 1. Dilakukan variasi kegiatan klasikal, kelompok/individual 2. Jenis kegiatan yang digunakan sesuai dengan kemampuan atau kebutuhan belajar 3. Guru berperan sesuai dengan jenis kegiatan berlangsung dengan lancer Skala Penilaian Penjelsan 1 Tidak satu deskriptor pun tampak 2 Satu deskriptor tampak 43

45 3 Dua deskriptor tampak 4 Tiga deskriptor tampak 5 Empat deskriptor tampak f. Menggunakan media belajar yang sesuai dengan indicator/tujuan, siswa, situasi dan lingkungan Skala Penilaian 1 Tidak menggunakan alat bantu mengajar 2 Menggunakan media mengajar tetapi tidak sesuai dengan karakteristik materi 3 Menggunakan satu media mengajar dengan tepat sesuai karakteristik materi pelajaran 4 Kemampuan menggunakan dua media mengajar sejenis dengan tepat dan sesuai dengan karakteristik materi pelajaran 5 Menggunakan dua atau lebih media dengan tepat, jenis media bervariasi dan sesuai dengan karakteristik materi pelajaran/tujuan belajar h. Menggunakan waktu pembelajaran secara efisien Pertimbangan deskriptor 1. Memulai pembelajaran tepat waktu 44

46 2. Menghindari penundaan kegiatan atau penyimpangan kegiatan yang tidak sesuai dengan keperluan pembelajaran 3. Membagi setiap fase kegiatan(fase pembukaan, inti, dan penutup) dan ragam kegiatan secra proporsional 4. Menutup pembelajaran tepat waktu Skala Pnilaian 1 Tidak satu deskriptor pun tampak 2 Satu deskriptor tampak 3 Dua deskriptor tampak 4 Tiga deskriptor tampak 5 Empat/semua deskriptor tampak i. Mengakhiri kegiatan pembelajaran Pertimbangan deskriptor 1. Guru melakukan kegiatan merangkum, meringkas, merivew, atau pegasan atau penyimpilan 2. Isi rangkuman, ringkasan, rivew, atau penegasan atau penyimpulan jelas dan lengkap 3. Guru membimbing siswa membuat rangkuman, ringkasan, penyimpulan, atau peninjauan ulang dengan berbagai cara 4. Memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya atau menyampaikan pemikirannya mengenai kemampuan/topik yang dipelajaridan menresponnya dengan baik 45

47 5. Guru memberikan tindak lanjut melalui pertanyaan, tugas, atau PR pada akhir pelajaran Skala Penilaian 1 Tidak satu deskriptor pun tampak 2 Satu deskriptor tampak 3 Dua deskriptor tampak 4 Tiga deskriptor tampak 5 Empat atau lima deskriptor tampak 2. Mengelola interaksi kelas a. Menunjukkan perhatian serta sikap bersahabat, terbuka, dan penuh pengertian kepada siswa Pertimbangan deskriptor 1. Menampilkan sikap bersahabat kepada siswa 2. Memperlakukan siswa secara adil atau proporsional 3. Menghargai setiap perbedaan pendapat, baik antarsiswa maupun antara guru dengan siswa 4. Mampu mengontrol tindakan dalam menrespon perilaku atau pertanyaan yang kurang sesuai atau diluar kepatutan Skala Penilaian 1 Tidak satu deskriptor pun tampak 2 Satu deskriptor tampak 3 Dua deskriptor tampak 46

48 4 Tiga deskriptor tampak 5 Empat deskriptor tampak b.memicu dan memlihara keterlibatan siswa Pertimbangan deskriptor a. Membantu siswa mengingat pengetahuan sebelumnya tentang materi b. Menggali atau mengajukan pertanyaan atau rangsangan yang dapat mendorong respon siswa c. Memberikan kesempatan dan memperhatikan siswa yang ingin menyampaikan pertanyaan d. Memberikan balikan atas pemikiran pertanyaan atau respon lainnya Skala Penilaian 1 Tidak satu deskriptor pun tampak 2 Satu deskriptor tampak dua deskriptor tampak 3 Dua deskriptor tampak 4 Tiga deskriptor tampak 5 Empat deskriptor tampak c. Melakukan komunikasi secara efektif Pertimbangan deskriptor a. Guru menggunakan berbagai perangkat berbahasa secara efektif sehingga siswa mudah mengerti 47

49 b. Guru melakukan usaha mengatasi ketidakjelasan, kesalah pahaman atau kebingungan siswa c. Pembicaraan lancar dan tulisan terbaca d. Ucapan dan usaha jelas dan dapat ditangkap oleh seluruh siswa Skala Penilaian 1 Tidak satu deskriptor pun tampak 2 Satu deskriptor tampak 3 Dua deskriptor tampak 4 Tiga deskriptor tampak 5 Empat deskriptor tampak d.mengembangkan hubungan pribadi antarpribadi siswa yang sehat dan serasi Pertimbangan deskriptor a. Memberikan perhatian terhadap kesulitan siswa b. Memberikan bantuan kepada siswa dalam melakukan kesulitan belajarnya c. Meminta siswa lain untuk membantu masalah/kesulitan temannya d. Mendorong siswa untuk memecahkan masalahnya sendiri Skala Penilaian 1 Tidak satu deskriptor pun tampak 2 Satu deskriptor tampak 3 Dua deskriptor tampak 4 Tiga deskriptor tampak 5 Empat deskriptor tampak 48

50 e. Menghargai keragaman siswa serta membantunya menyadari kelebihan dan kekurangannya Pertimbangan deskriptor a. Memperhatikan dan menghargai perbedaan individual siswa b. Memberikan perhatian kepada siswa yang memiliki cacat fisik, agresif, pemalu, hiperaktif, dan sebagainya c. Memberikan tugas tambahan kepada siswa yang memiliki kelebihan dalam hal belajar d. Mendorong kerja sama antarsiswa yang cepat dan lambat dalam belajar e. Melakukan upaya untuk membantu siswa menemukan kekuatan dan kelemahannya dalam belajar serta meningkatkan kekuatan dan memperbaiki kelemahan belajarnya f. Membantu menimbulkan kepercayaan diri siswa Pertimbangan deskriptor a. Mendorong siswa agr berani mengemukakan pendapat sendiri b. Memberikan kesempatan kepada siswa untuk memberikan alasan tentang pendapatnya c. Memberikan kesempatan siswa untuk memimpin kelompoknya d. Memberikan respon positif atas usaha siswa Rata-rata butir 2=Q Skala Penilaian 1 Tidak satu deskriptor pun tampak 2 Satu deskriptor tampak 3 Dua deskriptor tampak 4 Tiga deskriptor tampak 49

51 5 Empat deskriptor tampak 3. Mendemonstrasikan kemampuan khusus dalam pembelajaran tertentu Aspek penilaian mengacu pada materi dan tindakan/praktik yang diberikan pada siswa sesuai dengan mata pelajaran tertentu Rata-rata butir 3=R 4. Melaksanakan penilaian proses dan hasil belajar a. Melaksanakan penilaian pada awal dan selama proses pembelajaran Pertimbangan deskriptor a. Melakukan penilaian awal dengan berbagai cara berkaitan dengan kemampuan siswa menguasai bahan yang diajarkan b. Menggunakan hasil penilaian awal sebagai titik tolak melakukan pembelajaran c. Melakukan penilaian proses (melalui tes dan non tes) d. Melakukan upaya untuk memperoleh balikan atau masukan dari siswa Skala Penilaian 1 Tidak satu deskriptor pun tampak 2 Satu deskriptor tampak 3 Dua deskriptor tampak 4 Tiga deskriptor tampa 5 Empat deskriptor tampak 50

52 b.melaksanakan penilaian pada akhir pembelajaran Skala Penilaian 1 Guru tidak melakukan penilaian akhir 2 Guru melakukan penilaian akhir tetapi tidak sesuai dengan tujuan belajar 3 Guru melkukan penilaian akhir tetapi hanya sebagian kecil sesuai dengan tujuan belajar 4 Guru melakukan penilaian akhir dan sebagian besar sesuai dengan kemampuan/tujuan belajar 5 Guru melakukan penilaian akhir dan semunya sesuai dengan tujuan belajar Rata-rata buitr 4=S 5. Kesan umum pelaksanaan pembelajaran a. Penguasaan substansi Pertimbangan indikator a. Guru menyampaikan pelajaran secara meyakinkan b. tentang materi pelajaran dilakukan secara sistematis c. Pendekatan, metode, dan teknik pembelajaran sesuai dengan karakteristik bahan yang diajarkan d. Tidak ada kesalahan substansi 51

53 Skala penilaian 1 Tidak satu deskriptor pun tampak 2 Satu deskriptor tampak 3 Dua deskriptor tampak 4 Tiga deskriptor tampak 5 Empat deskriptor tampak b.peka terhadap kesalahan berbahasa siswa Skala Penilaian 1 Guru membiarkan siswa melakukan kesalahan berbahasa indonesia 2 Guru memberi tahu kesalahan berbahasa siswa tanpa memberikan masukan atau memperbaukunya 3 Guru memperbaiki langsung kesalahan berbahasa siswa 4 Gur meminta dan menuntun siswa lain untuk memberikan masukan/memperbaiki kesalahan berbahasa temannya 5 Guru mengarahkan siswa untuk menemukan dan memperbaiki kesalahan berbahasa yang dilakukannya 52

54 c. Penampilan guru dalam pembelajaran Pertimbangan descriptor a. Berbusana pantas dan rapi b. Posisi guru bervariasi, tidak terpaku hanya pada satu tempat c. Tegas dan cermat dalam mengambil keputusan sehingga suasana pembelajaran terkendali d. Menunjukkan kegairahan dalam mengajar yang tampak dari pandangan mata, ekspresi wajah, suara, gerak tubuh, dan cara mendekati siswa Skala penilaian 1 Tidak satu descriptor pun tampak 2 Satu descriptor tampak 3 Dua descriptor tampak 4 Tiga descriptor tampak 5 Empat descriptor tampak d.keefektifan pembelajaran Pertimbangan descriptor a. Menggunakan rencana pembelajaran yang telah dikembangkan sebelumnya b. Menyelesaikan rencana pembelajaran dengan kebutuhan kelas yang tidak terantisipasi sebelumnya c. Tujuan belajar yang telah ditetapkan d. Pembelajaran berlangsung lancer e. Terbentuk dampak penggiring (menumbuhkan solidaritas ketika kerja kelompok dan sebagainya Skala penilaian 53

55 1 Tidak satu descriptor pun tampak 2 Satu descriptor tampak 3 Dua descriptor tampak 4 Tiga descriptor tampak 5 Empat dan lima descriptor tampak Nilai APKG 2=5 S= P+Q+R+S+T 5 S= Rata-rata butir 54

56 PEDOMAN PENSKORAN TUGAS 3 PANDUAN PENILAIAN LAPORAN AKHIR PKM 1. Pendahuluan a. Gambar singkat tentang sekolah dan lingkungannya Skala Penilaian 1 Kurang jelas 2 Sedikit jelas 3 Sangat jelas Skor maksimal=3 b.deskripsi diri atau profil mahasiswa yang bersangkutan Skala penilaian 1 Tergambar kurang jelas 2 Tergambar sedikit jelas 55

57 3 Tergambar sangat jelas Skor maksimal=3 2. Manfaat mengikuti praktik PKM dan melakukan refleksi Skala penilaian 1 Uraian tidak jelas 2 Uraian tidak terlalu jelas 3 Uraian terlihat sedikit jela 4 Uraian terlihat sangat jelas Skor maksimal=4 3. Ulasan proses 2 paktik mengajar a. Menuliskan hal-hal unik yang terjadi selama proses pembelajaran Skala penilaian 1 Tidak terdapat hal-hal unik 2 Terdapat satu hal unik dan tidak terlalu jelas 3 Terdapat dua hal unik dan sedikit jelas 4 Terdapat tiga hal unik dan cukup jelas 5 Terdapat beberapa hal unik dan sangat jelas Skor maksimum=5 b.mencamtumkan reaksi dan tanggapan siswa terhadap proses praktik pembeljaran Skala penilaian 56

58 Skor maksimal=5 1 Tidak mencamtumkan reaksi dan tanggapan siswa 2 Hanya mencamtumkan reaksi siswa namun tidak terlalu jelas 3 Mencamtumkan reaksi siswa dengan jelas 4 Mencamtumkan reaksi dan tanggapan siswa namun tidak terlalu jelas 5 Mencamtumkan reaksi dan tanggapan siswa dengan sangat jelas c. Mencamtumkan rujukan atau sumber belajar Skala penilaian 1 Tidak mencamtumkan rujukan atau sumber belajar 2 Mencamtumkan satu rujukan namun tidak terlalu jelas 3 Mencamtumkan satu rujukan dengan sangat jelas 4 Mencamtumkan dua rujukan/namun tidak jelas 5 Mencantumkan dua 57

59 rujukan/sumberbelajar dengan sangat jelas Skor maksimal=5 4. Kesimpulan dan saran a. Mencantumkan pendapat mahasiswa terkait dengan prektik mengajar pada mata kuliah PKM yang sudah dilakukan Skala penilaian 1 Tidak mencantumkan pendapat mahasiswa terkait praktik mengajar 2 Mencantumkan pendapat mahasiswa namun uraiannya tidak terlalu lengkap 3 Mencantumkan pendapat mahasiswa dengan sangat jelasn Skor maksimal=3 b.saran/usulan mahasiswa terhadap mata kuliah PKM dan prosedur praktiknya Skala penilaian 1 Tidak terdapat saran 2 Saran tidak sesuai terhadap pembahasan (PKM) 3 Saran sesuai terhadap pembahasan PKM Skor maksimal=3 c. Rencana mahasiswa kedepan dalam memperbaiki pembelajaran Skala penilaian 58

60 1 Tidak terdapat uraian memperbaiki pembelajaran 2 Terdapat puraian perbaikan pembelajaran namun kurang jelas 3 Terdapat uraian perbaikan pembelajaran dengan sangat jelas Skor maksimal=3 5. Lampiran Skala penilaian 1 Tidak menyertakan 10 Rpp yang dipraktikan 2 Menyertakan 10 Rpp yang dipraktikan Skor maksimal=2 6. Format a. Jumlah halaman (pendahuluan 1 halaman, manfaat 1 halaman, ulasan 2 halaman, kesimpulan 1 halaman) Skor penilaian 1 Jumlah halaman tidak sesuai ketentuan modul 59

61 2 Jumlah sesuai ketentuan modul Skor maksimal=2 b.typografi (spasi 1,5, huruf 12, ukuran kertas kuarto A4) Skala penilaian 1 Tidak sesuai dengan ketentuan modul 2 Sesuai dengan ketentuan modul Skor maksimal=2 7. Keotentikan/keaslian laporan PKM Skala penilaian 2 Laporan yang dibuat merupakan jiplakan dari laporan mahasiswa lain 10 Laporan yang dibuat merupakan laporan yang dibuat sendiri (tidak menjiplak) 60

Lampiran 13 ALAT PENILAIAN KEMAMPUAN GURU 1 (APKG PKM PGSD 1) LEMBAR PENILAIAN KEMAMPUAN MERENCANAKAN PEMBELAJARAN

Lampiran 13 ALAT PENILAIAN KEMAMPUAN GURU 1 (APKG PKM PGSD 1) LEMBAR PENILAIAN KEMAMPUAN MERENCANAKAN PEMBELAJARAN PDGK09 Lampiran ALAT PENILAIAN KEMAMPUAN GURU (APKG PKM PGSD ) LEMBAR PENILAIAN KEMAMPUAN MERENCANAKAN PEMBELAJARAN. NAMA GURU/MAHASISWA :.... N I M :.... TEMPAT MENGAJAR :.... KELAS :.... MATA PELAJARAN
