USER MANUAL SUB PORTAL PUBLIK BUMN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "USER MANUAL SUB PORTAL PUBLIK BUMN"

Transkripsi

1 P a g e 0 USER MANUAL SUB PORTAL PUBLIK BUMN Versi 1.5 Disusun untuk Admin Publik BUMN Disusun oleh Bidang Sistem Informasi KEMENTERIAN BUMN ext

2 DAFTAR ISI I. AKSES PORTAL PUBLIK KEMENTERIAN BUMN... 1 Website Kementerian BUMN... 1 Tampilan Sub Portal Publik... 2 Akses Menu Administrator Sub Portal Publik... 3 II. DASHBOARD Konten Dashboard Navigasi Panel Ganti Password & Edit Profile - User Panel... 4 III. TULISAN Kategori Pengelolaan Tulisan... 7 IV. MEDIA Gallery Foto News Ticker V. TEMA Widgets Slidebar Header & Logo Setting Kontak VI. SETTING Custom VII. USER... 16

3 K e m e n t e r i a n B U M N 1 I. AKSES PORTAL PUBLIK KEMENTERIAN BUMN Website Kementerian BUMN Portal publik merupakan aplikasi media informasi berbasis web-based milik Kementerian BUMN yang bersifat global yang dapat diakses dari mana saja selama terhubung dengan jaringan internet. Melalui website ini, masyarakat dapat mengakses informasi terkait Kementerian BUMN dan perusahaan-perusahaan BUMN, mulai dari berita terkait, kegiatan yang berlangsung, pengadaan barang dan jasa, dan lain sebagainya. Alamat akses website Kementerian BUMN untuk konsumsi publik dapat melalui Sedangkan Sub Portal Publik BUMN dapat dilihat pada menu Daftar BUMN yang ada pada website Kementerian BUMN.

4 K e m e n t e r i a n B U M N 2 Tampilan Sub Portal Publik Contoh Sub Portal Publik milik Pertamina:

5 K e m e n t e r i a n B U M N 3 Akses Menu Administrator Sub Portal Publik 1. Halaman login untuk menuju menu Administrator Sub Portal Publik adalah melalui dapat digambarkan sebagai berikut: 2. User dan password yang digunakan adalah sebagai berikut: User : kode / identitas user Password : password user 3. Klik Login atau tekan Enter untuk masuk ke aplikasi. II. DASHBOARD 1. Konten Dashboard 1. Apabila sukses melakukan login, maka tampilan awal berupa halaman Dashboard Sub Portal Publik yang ditampilkan sebagaimana gambar berikut:

6 K e m e n t e r i a n B U M N 4 2. Konten pada Dashboard memiliki beberapa panel yang telah digambarkan di atas, adapun penjelasannya adalah sebagai berikut: a. Menu Navigasi : berisi menu-menu yang dapat diakses Admin untuk mengelola konten sub portal b. Icon Shortcut : merupakan menu-menu yang ada pada menu navigasi untuk fungsi shortcut c. User Panel : merupakan panel yang dapat digunakan Admin untuk mengubah password maupun profile 2. Navigasi Panel Panel Navigasi ini memiliki beberapa menu yang dapat diakses oleh Admin, sebagai berikut: 3. Ganti Password & Edit Profile - User Panel Admin dapat melakukan Ganti Password & Edit Profile pada User Panel, berikut langkah-langkahnya: 1. Klik pada icon user, kemudian pilih sub menu Edit Profile seperti gambar berikut: 2. Terdapat 2 (dua) langkah update profile dan ganti password (Gambar I), langkah pertama untuk fungsi update logo dan ganti password, seperti gambar berikut :

7 K e m e n t e r i a n B U M N 5 3. Langkah kedua merupakan kelengkapan data profile admin pengelola, klik finish untuk simpan.

8 K e m e n t e r i a n B U M N 6 III. TULISAN Menu Tulisan merupakan menu yang berisi pengelolaan konten tulisan, dengan kategori yang dapat diatur sesuai dengan yang diinginkan. Kategori inilah yang digunakan sebagai dasar dalam pengelolaan menu-menu dalam sub portal publik. 1. Kategori Pada sub menu ini, dipaparkan semua kategori yang dapat dipilih pada posting baru, beserta pengelolaannya terkait menu-menu sub portal publik. Hal-hal yang dapat dilakukan pada submenu Kategori: 1. Kategori : terletak pada menu Tulisan, aksi klik pada submenu akan mengarah pada halaman Table Kategori berisi tabel yang memuat semua kategori yang dapat dipilih untuk posting tulisan. 2. Status : Status merupakan keterangan untuk kategori dalam status live atau hide (tidak ditampilkan). Secara default lambang status adalah, penjelasan sebagai berikut : : status kategori aktif status kategori masih bisa di pilih untuk update konten : tulisan, tetapi tidak ditampilkan di menu sub portal status kategori tidak bisa dipilih untuk update konten : tulisan dan tidak ditampikan di menu sub portal 3. Tindakan : tindakan merupakan fungsi edit kategori yang memiliki tata cara yang sama dengan Add New dan hapus kategori. Gambar untuk fungsi edit, dan gambar untuk menghapus postingan. 4. Add New : aksi klik pada akan mengarah pada form pembuatan/penambahan kategori baru. Cara penambahan kategori sebagai berikut :

9 K e m e n t e r i a n B U M N 7 Kolom Parent dimaksud untuk memposisikan Kategori yang baru dibuat sebagai Menu Utama, sub Menu Utama, sub sub Menu Utama, dst. Klik untuk menyimpan kategori, data akan terlihat pada tabel yang terletak di Data Categories. 2. Pengelolaan Tulisan Menambah tulisan dapat dilakukan dengan menuju menu Selanjutnya akan tampil menu tulisan untuk semua kategori dalam bentuk tabel seperti gambar dibawah : Untuk mempublish sebuah posting klik pada tanda Selanjutnya akan tampil seperti gambar berikut. pada kanan atas tabel.

10 K e m e n t e r i a n B U M N 8 Cara melakukan input tulisan : 1. Pilih kategori untuk menentukan posisi tulisan pada menu sub portal 2. Isi judul tulisan 3. Ketik/paste konten tulisan, catatan : - Pada konten tulisan dapat diisikan link baik untuk download maupun hiperlink - Khusus untuk upload file dalam format Ms Office atau pdf gunakan menu 4. Klik select image untuk upload file gambar tulisan, catatan : - untuk tulisan bukan berita, sebaiknya bisa diupload dengan file gambar logo BUMN) - Pada proses upload tunggu sampai proses upload selesai seperti gambar dibawah :

11 K e m e n t e r i a n B U M N 9 5. Klik save untuk menyimpan tulisan Apabila sukses terpublish akan muncul notifikasi sebagai berikut: Hasil publish dari contoh posting diatas di sub portal publik adalah sebagai berikut: Untuk tulisan dengan kategori Berita, Artikel, Pengumuman, Pengadaan Barang dan Jasa, dan Galery Foto akan otomatis tampil juga pada Portal Kementerian BUMN. Untuk 5 (lima) kategori pertama akan tampil di halaman depan, sedangkan untuk Galery Foto masuk pada menu Publikasi sub menu BUMN sub menu Galery BUMN.

12 K e m e n t e r i a n B U M N 10 IV. MEDIA 1. Gallery Terdapat 2 (dua) menu yang dikelola pada menu Gallery, yaitu : 2. Foto Menu ini mengelola file foto yang tampil pada halaman depan di sisi bagian bawah (Kolom Gallery). Menu pengelolaannya setelah klik menu foto : Untuk memasukkan file foto klik pada tanda, selanjutnya akan tampil : Pada input foto, judul dan upload gambar adalah kolom yang wajib diisi

13 K e m e n t e r i a n B U M N News Ticker Menu news ticker merupakan menu tulisan bergerak pada halaman depan di bawah slidebar. Tulisan bergerak dapat berupa visi misi BUMN atau pengumuman utama. Pengelolaan sama dengan menu yang lain, yaitu melalui tambah tulisan input pada kolom : dan Kolom Url tidak perlu diisi jika tulisan diinput pada kolom news ticker, kolom Url diisi jika News Ticker menggunakan webservice yang disediakan oleh website resmi BUMN sendiri. V. TEMA 1. Widgets Hal-hal yang dapat dilakukan pada submenu Tema: 1. Widgets : berisi form yang digunakan untuk setting kategori yang akan ditampilkan pada sub portal. 2. Widgets Kategori : kategori yang dipilih akan muncul pada sub portal sesuai gambar di bawah. 3. Slide Berita : kategori yang dipilih akan muncul pada sub portal sesuai gambar di bawah.

14 Beberapa hal yang harus diperhatikan pada pengelolaan Widget : K e m e n t e r i a n B U M N 12 - Pilihan pada Slide Berita sebaiknya konten tulisan yang bersifat narasi atau deskriptif, misal Berita, Artikel, atau Pengumuman. - Pilihan pada Slide Berita untuk satu kategori. - Untuk kategori yang dipilih pada Slide Berita harus dilengkapi dengan upload file gambar. - Pilihan untuk Widget Kategori dapat dilakukan untuk lebih dari satu kategori (sebaiknya dibuat genap untuk keseimbangan tampilan). - Untuk kategori yang sudah dipilih pada Slide Berita sebaiknya tidak dipilih lagi pada Widget Kategori. Contoh hasil pengelolaan Widget :

15 K e m e n t e r i a n B U M N Slidebar Hal-hal yang dapat dilakukan pada submenu Slidebar: 1. Add New : aksi klik pada akan mengarah pada form add slidebar. Tampilan slidebar pada sub portal BUMN: 2. Action Edit : edit slidebar, memiliki tata cara yang sama dengan Add New. 3. Action Delete : hapus slidebar.

16 K e m e n t e r i a n B U M N Header & Logo MENU ADMINISTRATOR TAMPILAN SUB PORTAL Header hanya digunakan untuk tema hasil pengembangan sendiri. (Untuk saat ini masih belum dapat difungsikan) Digunakan apabila tidak menginginkan background bawaan yang bermotif dasar:

17 K e m e n t e r i a n B U M N Setting Kontak Pengaturan kontak kami pada halaman Contact di sub portal dapat dilakukan pada sub menu ini. Berikut tampilannya sesuai setting di atas:

18 K e m e n t e r i a n B U M N 16 VI. SETTING Merupakan menu yang berfungsi untuk mengatur pengelolaan untuk komentar yang masuk dari publik. Memiliki sub menu Custom dan Contact. 1. Custom Pengaturan responder untuk komentar yang masuk dapat dilakukan pada sub menu ini. VII. USER Hal-hal yang dapat dilakukan pada menu User: 1. All User : terletak pada menu User, aksi klik pada submenu akan mengarah pada halaman Data User yang berisi tabel yang memuat daftar user terdaftar pada sistem. 2. Add New : aksi klik pada akan mengarah pada form add user.

19 K e m e n t e r i a n B U M N 17 Klik untuk menyimpan pembuatan user baru, data akan terlihat pada tabel yang terletak di Data User. 3. Search : pencarian user yang telah terdaftar. 4. Action Edit : edit user, memiliki tata cara yang sama dengan Add New. 5. Action Delete : hapus user. Klik untuk menghapus user, data akan terhapus dari tabel yang terletak di Data User.

WEBSITE SETTING WEBSITE INFORMASI SITUS. Published on SIAKAD ONLINE (http://itn.siakad-online.com)

WEBSITE SETTING WEBSITE INFORMASI SITUS. Published on SIAKAD ONLINE (http://itn.siakad-online.com) WEBSITE SETTING WEBSITE INFORMASI SITUS ooo Menu : SETTING» WEBSITE» Informasi Situs ooo Fungsi : Fitur ini untuk membuat pengaturan Informasi sistem / situs secara umum. Pengaturan ini dilakukan hanya
